Anda di halaman 1dari 16

LAPORAN JAGA

Disusun Oleh :
Amalia Rahma Vita
102120005
Pembimbing:
dr. Ade Rachmat Yudiyanto, M. Ked (Ped), Sp.A(K)

KEPANITRAAN KELINIK SENIOR BAGIAN PEDIATRI RUMAH SAKIT UMUM HAJI


MEDAN FAKULTAS KEDOKTERAN UNIVERSITAS BATAM 2021
Biodata
Nama : Rayhan Aditya
Umur : 1 tahun 1 bulan
Jenis Kelamin : Pria
Alamat : Dusun I Desa Cinta Damai (Dame) Deli Serdang
Percut Sei Tuan Sumatera Utara
Ruangan : Annisa
Tgl masuk RS : 29 Mei 2021
Pukul : 08:00 WIB
KU : DIARE DAN DEHIDRASI RINGAN
SEDANG

Telaah :
- Pasien datang dibawa orangtuanya ke RS dengan keluhan BAB cair frekuensi > 3 kali/hari
yang dialami sejak ± 2 hari lalu, muntah (+) ± 3kali, demam (+)sejak 2 hari lalu, batuk (+)
sejak 1 bulan lalu. Pasien juga mengeluhkan sesak napas sejak 1 hari lalu.
- Demam : (+)
- Muntah : (+)
- BAK : (+) jernih
- BAB : (+) Lembek
- RPT : (-)
- RPO : (-)
- RPK : (-)
- Riwayat Alergi : (-)
 Riwayat Kelahiran : Cukup bulan, Spontan ditolong bidan,
langsung menangis
 BBL : 3.600 gram
 PBL : 50 cm
 Riwayat kehamilan : G2P2A0
 Riwayat kehamilan : 39 minggu

 Riwayat Imunisasi: Imunisasi belum lengkap

 Riwayat tumbuh : tumbuh kembang baik

 Riwayat ASI : ASI eksklusif

 Ibu menderita hipertensi (-), demam (-), DM (-), minum obat-


obatan (-) dan jamu-jamuan (-)
PEMERIKSAAN FISIK
 Keadaan Umum
Kesan Sakit : Tampak sakit sedang
Sensorium :
- Kualitatif : Compos Mentis
- Kuantitatif : GCS 15 (E=4, V=5, M=6)
- TD : (-)
- Nadi : 134 x/i
- Pernafasan : 36 x/i
- Temperatur : 39,30 C
- SPO2 : 98 %
 Kepala : Normochepali, deformitas (-)
 Wajah : DBN
 Rambut : Hitam dan tidak mudah dicabut
 Mata : Konjungtiva anemis (-), Sklera ikterik (-),
mata cekung (+/+), RC (+/+), pupil isokor
 Telinga : DBN, tidak ada secret
 Hidung : DBN, tidak ada secret
 Mulut : DBN, bibir kering (+), sianosis (-)
 Lidah : DBN, Lidah kotor (-)
 Leher : Pembesaran KGB (-), kaku kuduk (-)
Thoraks
• Paru
• Inspeksi : Simetris kanan dan kiri, Retraksi (-)
• Perkusi : Sonor dikedua lapang paru
• Auskultasi : Ronkhi Basah halus (+/-), wheezing (-/-)
• Jantung
• Inspeksi : Bunyi jantung murni I dan II, gallop (-),
murmur (-)
• Auskultasi : DBN
Abdomen

Inspeksi : Datar, tidak ada benjolan


Auskultasi : Peristaltik (+) normal
Palpasi : Hepar dan lien tidak teraba
Perkusi : Timpani di keempat kuadran abdomen
Esktremitas : Akral Hangat, Capillary refill time < 3”

Genitalia : Tidak dilakukan Pemeriksaan


Anus/Rectum : Tidak dilakukan Pemeriksaan
Diagnosis Banding : -
Diagnosis Kerja : GE Akut+ Dehidrasi Ringan
Sedang+ Bronchopneumonia
Terapi : - IVFD RL gtt/i
- O2 1L/menit
- Inj. Ampisilin 250mg/8 jam
- Inj. Clorampenicol 250mg/6 jam
- Inj. Novalgin 100mg/6 jam
- Zinc 1x20mg
- Salbutamol 0.5 mg +
Dexametason 0.25 mg
Px.Penunjang : - Darah Rutin
- Urine Rutin
- Ft Thorax
- Rapid Antigen
Data Antropometri
Berat Badan: 9 kg
Tinggi Badan : 75 cm
Umur : 1 tahun 1 bulan
Bb/u :
-2SD sampai +2SD
(BB CUKUP)
Tb/u :
-2SD sampai +2SD
(normal)
BB/TB :
-2SD sampai +2SD
( Gizi cukup)
-2SD sampai +2SD
(Normocephali)
Pemeriksaan Penunjang 
Hasil Pemeriksaan Laboratorium Pada Tanggal 29 mei 2021

Hasil Satuan Nilai Rujukan


Haemoglobin 8.40 g/dL 10 – 18
Leukosit 10,1 % 4 – 11
Jumlah trombosit 141.0 /mm³ 150.000 – 440.000
Hematokrit 25.0 /mm³ 40 – 50
Eritrosit 3.22 /uL 4.32 – 16.4
PDW 16.3 fl 9 – 13
RDW-CV 15 % 11.5 – 14.5
MCV 77.6 fl 85 – 123

Pemeriksan Covid-19 :
-IgG Covid-19 : Non- Reaktif
-IgM Covid-19 : Non- Reaktif
SEKIAN
TERIMA KASIH!

Anda mungkin juga menyukai