Anda di halaman 1dari 15

PERI (Peyek Teri)

Kelompok 3
Proses Pembuatan Peyek
Teri

1. Siapkan alat dan bahan 6. Tambahkan air sedikit demi sedikit sampai
tidak menggumpal
2. Timbang tepung mocaf dan tepung beras
7. Tambahkan teri urang dan iris daun jeruk
3. Masukkan kedalam mangkok besar masukkan kedalamnya

4. Haluskan bumbu (bawang merah,bawang 8. Goreng dengan cetakan sampai matang


putih, kemiri, ketumbar, garam, dan kunyit)
9. Tiriskan dan kemas apabila sudah dingin
5. Campurkan semua bahan
Percobaan masing-masing anggota kelompok
Tirani
TIRANI MAHARDITA FORMULASI
No Bahan Baku Takaran
Mahardita
No Bahan Baku Takaran
1 Tepung mocaf 100 g
11 Air Secukupny
a
2 Tepung beras 100 g
12 Kunyit Secukupny
3 Bawang merah 3 siung a

4 Bawang putih 5 siung 13 Minyak Goreng 500 ml

5 Ketumbar 5 buah

6 Kemiri secukupnya

7 Telur 2 sdm

8 Teri Urang secukupnya

9 Garam secukupnya

10 Daun Jeruk 5 lembar


Reyhan Nabila K Formulasi
No Bahan Baku Takaran No Bahan Baku Takaran

1 Tepung mocaf 150 g


8 Daun Jeruk 1 buah

2 Tepung beras 100 g


9 Kunyit 3g
3 Ikan teri 20 g
10 Garam secukupn
ya
4 Udang 10 g

11 Kemiri 1 butir
5 Telur 1 butir

12 Ketumbar 3g
6 Bawang putih 2 siung

7 Bawang merah 1 siung 13 Air 50 mL


No Nama bahan Takaran
Fifi 1 Tepung mocaf 100 g Formula
Aprianingsih 2

3
Tepung beras

Ikan teri
100 g

50 g
si
4 Teri udang 5g

5 Telur ayam 1 buah

6 Garam 1 sdt

7 Bawang putih 5g

8 Bawang merah 4g

9 Ketumbar 5g

10 Kemiri 6g

11 Daun jeruk 2 lembar

12 Air 350 ml

13 Kunyit bubuk 0.5 g


Mohammad Formulasi
Ikbali No Bahan Baku Takaran (g) No Bahan Baku Takaran (g)

1 Tepung mocaf 150 11 Daun jeruk 1

2 Tepung beras 150 12 Air 50 ml

3 Ikan teri 25 13 Minyak goreng 1L

4 Telur ayam 25

5 Garam 2

6 Kemiri 3

7 Ketumbar 3

8 Bawang merah 5

9 Bawang putih 2

10 Kunyit 2,5
Raihana FORMULASI
Afifah No Bahan Baku Takaran (g) No Bahan Baku Takaran (g)

1 Tepung Mocaf 150 7 Ketumbar 7

2 Tepung Beras 125 8 Kunyit 3

3 Ikan Teri 50 9 Kemiri 8

4 Telur 60 10 Garam 5

5 Bawang Putih 20 11 Daun Jeruk 2 lembar

6 Bawang Merah 12 12 Air 500 ml


Dimas Aditya M
FORMUL
No Bahan Baku ASI
Takaran (g) No Bahan Baku Takaran (g)

1 Tepung mocaf 180 8 Bawang putih 16

2 Tepung beras 250 9 Bawang merah 15

3 Ikan teri 70 10 Penyedap rasa 15

4 Udang 70 11 Garam 8

5 Telur ayam 50 12 Ketumbar 8

6 Air 500 13 Kemiri 10

7 Kunyit 4 14 Daun jeruk 2 lembar


FORMULAAlmaida
No Bahan Baku
SI
Takaran

1 Tepung mocaf 100 gram

2 Tepung beras 220 gram

3 Ikan teri ± 80 gram


No Bahan Baku Takaran
4 Telur 1 butir
7 Ketumbar 1 sdt
5 Garam 1 sdt
8 Bawang putih ± 24 gram
6 Kemiri 1 sdt
9 Bawang ± 18 gram
merah

10 Kunyit 1-2 cm

11 Daun jeruk 4-5 lembar

12 Air 500 mL
Formulasi Catharina
APP
No Bahan Takaran No Bahan Baku Takaran
baku
10 Kunyit 1 ruas
1 Tepung 40 gram
Mocaf 11 Kacang Sangrai 15 gram

2 Tepung Beras 100 gram


12 Daun Jeruk 5 lembar
3 Ikan Teri 20 gram
13 Air 240 ml

4 Telur 1 butir

5 Garam 1 sendok teh

6 Kemiri 1 butir

7 Lada Putih 1 sendok teh

8 Bawang Putih 4 siung

9 Bawang 1 butir
Merah
Formulasi yang
Dipilih
Nathanael Diaz
No Bahan Baku Takaran No Bahan Baku Takaran

1 Tepung mocaf 80 g
8 Daun Jeruk 4 buah

2 Tepung beras 200 g


9 Kunyit 7g
3 Ikan teri
10 Garam 1 sdm
4 Udang

11 Kemiri 4 butir
5 Telur 1 butir

12 Ketumbar 1 sdm
6 Bawang putih 19 g

13 Santan 350 mL
7 Bawang merah
Hasil Organoleptik
Formulasi Yang
Dipilih
Organoleptik peyek dilakukan
dengan tiga panelis dari anggota
keluarga: 2. Sepupu: warnanya terlalu kuning, 3. Budhe: Warnanya kuning langsat
dari segi rasa sudah pas, cukup bagus, teksturnya cukup renyah,
1. Nenek: tekstur peyek cukup renyah, aroma sedikit segar, rasanya aromanya seger, rasa cukup,
renyah, rasanya gurih dan pas, cukup tidak over, dan toppingnya toppingnya juara ngga pelit topping,
mantap tidak pelit topping, serta dan kemasannya cocok
warna kuningnya terlalu
kemasan sudah ok
mencolok, aromanya sedikit
harum, dan topping terlalu
melimpah, serta kemasannya
cocok
Hambatan Produksi
1. Bahan baku
- Tepung mocaf yang masih jarang dijual
- Jenis ikan teri yang dipakai beraneka ragam
1. Pembuatan
- Pembentukan lingkaran sedikit rumit
- Pembentukan peyek yang masih beragam ukuranya
1. Produk akhir
- Bentuk peyek riskan untuk hancur
- Produk akhir memiliki kualitas yang beragam
Solusi
1. Bahan baku
Membeli bahan baku di online shop dengan toko yang sama sehingga teri yang
digunakan memiliki jenis dan kualitas yang sama.

2. Pembuatan
Menggunakan cetakan peyek yang sama dan menetapkan bobot adonan per cetakan.

3. Produk akhir
Membeli bahan baku tepung mocaf di online shop yang sama sehingga diperoleh
kualitas yang sama disetiap anggota kelompok

Anda mungkin juga menyukai