Anda di halaman 1dari 11

PERENCANAA

N SDM

Dosen Pembimbing : Nurmaines Adhyka, SKM, MARS


KELOMPOK 3

FRANANDO
TARA HAFIZAH R
CATLIN
201007016005 2010070160010

SINDY SETIA WINDI


PRATIWI ANGGRAINI
2010070160009 2010070160017
Pengertian Sumber Daya Manusia

Sumber daya manusia adalah individu produktif yang bekerja sebagai penggerak organisasi, baik
organisasi pemerintah, perusahaan, yang memiliki fungsi sebagai asset. Oleh karena itu, individu
tersebut harus dikembangkan dan dilatih kemampuannya.

Secara umum, sumber daya manusia dibagi menjadi dua yaitu sumber daya manusia makro, yaitu
jumlah penduduk dalam usia produktif yang ada di sebuah wilayah. Sementera SDM mikro, adalah
individu yang bekerja di sebuah perusahaan atau institusi.

Pengertian sederhananya, Sumber Daya Manusia adalah individu dengan kemampuan tertentu yang
bekerja di sebuah perusahaan.
Perencanaan Sumber
Daya Manusia

Pengertian Perencanaan Sumber Daya Manusia atau Human Resource


Planning (HRP) adalah proses peramalan yang sistematis yang
menghubungkan kebutuhan sumber daya manusia sebuah perusahaan dengan
rencana strategisnya untuk memastikan bahwa tenaga kerjanya memadai,
kompeten, berkualitas untuk mencapai tujuan organisasinya.

Menurut KBBI arti dari daya manusia adalah “potensi manusia yang dapat
dikembangkan untuk proses produksi”
Pengertian Perencanaan Sumber Daya Manusia (SDM)
Menurut Para Ahli

01 02 03

menurut Robert L. Mathis Mondy & Noe


dn Johon H. Jacson (2001) Andrew E. Sikula
(1995)
perencanaan sumber daya manusia perencanaan sumber daya manusia Perencanaan SDM adalah proses
adalah proses analisis dan adalah proses menentukan yang secara sistematis mengkaji
identifikasi tersedianya dan kebutuhan tenaga kerja dan berarti keadaan sumber daya manusia
kebutuhan akan sumber daya mempertemukan kebutuhan untuk memastikan bahwa jumlah
manusia sehingga organisasi tersebut agar pelaksanaannya dan kualitas dengan keterampilan
tersebut dapat mencapai tujuan. berinteraksi dengan renana yang tepat, akan tersedia pada saat
organisasi. mereka dibutuhkan.
TAHAPAN PERENCANAAN SUMBER DAYA
MANUSIA

1 2 3
Menganalisis Tujuan Melakukan Inventarisasi Perkiraan Permintaan dan
Organisasi Sumber Daya Manusia Pasukan Sumber Daya
yang Ada Manusia

4 5 6
Memperkirakan Merumuskan Rencana Pemantauan, Pengendalian,
Kesenjangan Sumber Daya Tindakan Sumber Daya dan Umpan Balik
Manusia Manusia
Jurnal Tarbiyatuna Volume 3 Nomor 1 (Januari-Juni) 2018
Hal 1 - 26
PERENCANAAN MANAJEMEN SUMBER DAYA
MANUSIA
LEMBAGA PENDIDIKAN
Endah Winarti
Mahasiswa Pascasarjana UIN Maulana Malik Ibrahim
Malang
Dalam lingkungan organisasi yang bersifat dinamis dan kompetitif saat ini, lembaga pendidikan menghadapi persaingan antar
lembaga, tidak hanya dalam hal bukti fisik, tetapi juga dalam hal sumber daya manusia yang dimiliki. Manusia telah menjadi
faktor strategis yang menentukan kesuksesan sebuah lembaga pendidikan.
Kondisi ini mengarahkan pada pentingnya kegiatan perencanaan dalam manajemen sumber daya manusia di lembaga
pendidikan. Artikel ini bertujuan membahas konsep dasar perencanaan sumber daya manusia dan implementasinya di
lembaga pendidikan. Secara konsep perencanaan sumber daya manusia dimaknasi sebagai
sebuah proses yang melibatkan serangkaian kegiatan peramalan dan estimasi dalam upaya pemenuhan kebutuhan tenaga
kerja, sekaligus sebagai strategi pengembangan sumber daya manusia agar mencapai
kesuksesan. Implementasinya di lembaga pendidikan meliputi kegiatan analisis dan peramalan atau proyeksi kebutuhan
tenaga pendidik dan kependidikan, seperti: invetarisasi SDM, proyeksi pendaftaran peserta didik baru, peninjauan sasaran
atau tujuan lembaga pendidikan dan diakhiri dengan peramalan SDM.
PENGARUH PERENCANAAN SDM, REKRUTMEN DAN PENEMPATAN
TERHADAP KINERJA
KARYAWAN PADA PT.PLN (PERSERO) WILAYAH SULUTTENGGO
INFLUENCE OF HR PLANNING, RECRUITMENT AND PLACEMENT ON
EMPLOYEE PERFORMANCE AT PT.PLN
(PERSERO) SULUTTENGGO AREA
Oleh:
Siti W.P.Noer1
Irvan. Trang2
Yantje Uhing3
1,2,3Fakultas Ekonomi dan Bisnis, Jurusan Manajemen
Universitas Sam Ratulangi Manado

Perencanaan SDM yang baik, the right men in the right place akan dapat diraih oleh perusahaan. Penempatan pegawai yang
kompeten dan tepat pada posisinya dapat tercapai dengan lebih optimal dan cepat karena perusahaan telah mengetahui dengan
baik kualitas SDM yang diperlukan, bagaimana merekrutnya bila hendak menambah karyawan, juga bagaimana
mempertahankan karyawan-karyawan terbaik. Ada beberapa hal yang mempengaruhi kinerja karyawan, dalam penelitian ini
penulis hanya meneliti tiga variabel yaitu Perencanaan SDM, Rekrutmen Dan Penempatan. Tujuan dalam penelitian ini adalah
untuk mengetahui Perencanaan SDM, Rekrutmen Dan Penempatan Terhadap Kinerja Karyawan. Populasi dalam penelitian ini
adalah PT.PLN (PERSERO) WILAYAH SULUTTENGGO. Sampel sebanyak 65 karyawan dari 181 karyawan. Metode analisis
yang digunakan adalah analisis regresi linier berganda dengan menggunakan program SPSS. Hasil penelitian menunjukkan
yaitu secara simultan dan parsial Perencanaan SDM, Rekrutmen Dan Penempatan Berpengaruh Terhadap Kinerja Karyawan.
PROSIDING SEMINAR NASIONAL MULTI DISIPLIN ILMU & CALL FOR PAPERS UNISBANK (SENDI_U)
STRATEGI PERENCANAAN SDM UNTUK PENINGKATAN DAYA SAING
UMKM BATIK SEMARANG
Nury Ariani Wulansari
Desti Ranihusna
Ida Maftukhah
Universitas Negeri Semarang
Keberadaan UMKM di Indonesia ternyata mampu menyerap tenaga kerja dan menyumbang PDB negara dengan prosentase
yang cukup signifikan. Salah satu jenis UMKM yang ikut berperan dalam perekonomian negara adalah UMKM batik
Semarang. Produk batik membawa kekhasan dan merupakan warisan leluhur yang mempunyai nilai tersendiri. Meskipun
sudah banyak UMKM batik di Semarang, akan tetapi dalam perjalanannya masih menuai kendala, diantaranya adalah aspek
permodalan, kurangnya promosi dan kendala internal SDM yang kurang terampil. Padahal, SDM adalah partner organisasi
untuk mencapai daya saing bisnis. SDM yang berkualitas akan mampu menghasilkan ide, kreativitas, keterampilan memimpin
dan keberanian membuka peluang potensi UMKM batik Semarang untuk menembus pasar global. Akan tetapi, tampaknya
masalah SDM ini lebih sering dikesampingkan oleh UMKM, mengingat metode pengelolaan UMKM yang cenderung masih
tradisional. Tidak menutup kemungkinan bahwa masalah SDM ini akan menjadi gunung es yang muncul dikemudian hari.
Sehingga, diperlukan integrasi strategi bisnis UMKM batik Semarang dengan perencanaan SDM yang baik. Melalui analisis
lingkungan eksternal-internal, yaitu penentuan matriks Internal-Eksternal (IE) dengan analisis SWOT serta hasil analisis
kebutuhan demand-supply tenaga kerja, maka kebijakan dan program SDM dapat dirumuskan. Pada akhirnya, aktivitas
perekrutan, pelatihan dan pengembangan, rencana karir dan sistem kompensasi akan menjadi strategi perencanaan SDM bagi
UMKM dengan tujuan untuk mencapai daya saing bisnis UMKM.
PERENCANAAN SUMBER DAYA MANUSIA PENDIDIKAN
Hasnadi
Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri Teungku Dirundeng Meulaboh
Email: hasnadi@staindirundeng.ac.id

Sumber Daya Manusia (SDM) merupakan komponen utama dan sebagai penentu keberhasilan dan
kegagalan dalam suatu oraganisasi atau lembaga pendidikan. Lembaga pendidikan sangat membutuhkan
SDM yang kompeten agar dapat menunjang keberhasilan dan pencapaian tujuan. SDM merupakan
penggerak dari suatu sistem dan semua fasilitas, aset, kurikulum, sarana, prasarana serta semua sumber
daya lainnya. Semua sumber daya pendidikan tidak dapat berfungsi secara optimal apabila tidak didukung
dengan ketersediaan SDM. Lembaga pendidikan perlu melakukan suatu perencanaan SDM pendidikan
yang bersifat strategis, terintegrasi, saling berkaitan, dan menyeluruh melalui manajemen SDM pendidikan
dalam mengoptimalkan peran dan fungsi pendidik dan tenaga kependidikan yang diinginkan di masa akan
datang. Dengan adanya perencanaan SDM Pendidikan, maka dapat memberikan arah bagi lembaga
pendidikan secara keseluruhan tentang SDM yang dibutuhkan, kegiatan SDM yang akan dikelola dan
dikembangkan, dapat meningkatkan efektivitas dan efisiensi lembaga maupun bagi pendidik dan tenaga
kependidikan, sehingga dapat diintegrasikan dengan tujuan perencanaan jangka pendek dan jangka panjang lembaga
pendidikan.
TERIMA
KASIH

Anda mungkin juga menyukai