Anda di halaman 1dari 9

LOGiSTIK GIZI

DI RUMAH SAKIT

Nurmaines Adhyka, SKM, MARS


KELOMPOK 4

INDRI MAYANI 2010070160004

FRANANDO CATLIN 2010070160005

YORA NISPA 2010070160018

ANNISA SALSABILA 2010070160019

PUTRI ARIESTA UTAMI 2010070160021


Proses Perencanaan Logistik Gizi di Rumah Sakit

Yaitu

Perencanaan pengadaan bahan makanan


dilakukan agar jumlah persediaan bahan
makanan dapat efisien dan efektif,
mendukung kelancaran proses produksi
perusahaan (RS), terpenuhinya modal
investasi yang memadai.
Proses Perencanaan Logistik Gizi di Rumah Sakit

 Perencanaan anggaran belanja

 Perencanaan menu

 Perhitungan kebutuhan bahan makanan

 Prosedur pembelian bahan makanan

 Prosedur penerimaan bahan makanan

 Prosedur penyimpanan bahan makanan

 Teknik persiapan bahan makanan

 Pengaturan pemasakan makanan

 Pencatatan, pelaporan, dan evaluasi


Proses Pengadaan Logistik Gizi di Rumah Sakit

• Review daftar bahan yang akan diadakan

• Menentukan jumlah masing-masing yang item yang akan dibeli

• Menyesuaikan dengan situasi keuangan

• Memilih metode pengadaan

• Memilih supplier atau rekanan

• Memonitor pengiriman barang, menerima barang, dan memeriksa

• Melakukan pembayaran serta menyimpan yang kemudian Didistribusikan


Proses Penerimaan Logistik Gizi di Rumah Sakit.

Penerimaan bahan makanan merupakan

kegiatan yang meliputi pemeriksaan, pencatatan

dan pelaporan tentang macam, jenis, jumlah,

kualitas dan kuantitas bahan makanan yang

diterima sesuai dengan pesanan serta spesifikasi

yang telah ditetapkan dalam surat kontrak jual beli

(Permenkes, 2013)
Proses Penyimpanan Logistik/ Makanan Gizi di Rumah Sakit

 bahan makanan harus ditempatkan secara teratur menurut macam, golongan ataupun urutan pemakaian
bahan makanan.
menggunakan bahan yang diterima terlebih dahulu

 semua bahan makanan ditempatkan dalam keadaan tertutup.

 pintu harus selalu terkunci pada saat tidak ada kegiatan serta dibuka pada waktu yang telah ditentukan.

 suhu ruagan harus kering hendaknya berkisar antara 19-210 C.

 pembersihan ruangan secara periodik, 2 kali seminggu.

 penyemprotan ruangan dengan insektisida hendaknya dilakukan secara periodik dengan mempertimbangkan
keadaan ruangan.
semua lubang yang ada digudang harus berkasa, serta bila terjadi pengrusakan oleh binatang pengerat, harus
segera diperbaiki.
Distribusi Logistik/ Makanan Gizi di Rumah Sakit
penyaluran Persyaratan pendsitribusian makanan adalah :

 Adanaya bon permintaan bahan makanan

 Tersedianya kartu stok atau buku catatan keluar masuknya bahan makanan.

 Tersedianya standa porsi

 Tersedianya peralatan makanan.

 Tersedianya sarana pendistribusian makanan.

 Tersedianya tenaga pramusaji

 Adanya jadwal pendistribusian makanan di dapur utama


TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai