Anda di halaman 1dari 8

BENTUK2 HUBUNGAN TERAPEUTIK 1. Terapist/konselor sbg container (tempat utk menampung) mis. Pendekatn Psikoanalitik 2.

. Terapis/konselor sbg sso yg otentik, menciptakan kondisi utk tumbuh mis. Humanistik, person centered. 3. Terapis/konselor sebagai guru, pelatih, ilmuwan mis. Pendekatn kognitif dan kognitif-behavioral

Model Integratif
Adl suatu pendekatan yang berusaha menyatukan berbagai ide berkenaan dgn hubungan terapeutik antara konselor/terapis dan klien Tujuan: menciptakan pemahaman integratif terhadap hubungan terapeutik Ada 2 model integratif
a) Model working alliance dari Bordin (1979) b) Model relationship multiplicity dari Clarkson (1990, 1995)

Model Working Alliance


Mnrt Bordin (1979) hubungan atau aliansi antara klien dan terapis terdiri dari 3 karakteristik
1. Kesepakatan akan target 2. Ada tugas 3. Mengembangkan ikatan

Model relationship multiplicity


Clarkson (1990, 1995) mengemukakan kerangka kerja integratif yg mencakup 5 jenis hubungan terapeutik:
1. 2. 3. 4. 5. Aliansi kerja (working alliance) Hubungan transferential/counter transferential Hubungan reparatif/developmentally needed Hubungan person-to-person Hubungan transpersonal

Mnrt Clarkson, semua hubungan ini mungkin sll dpt ditemukan dlm terapi apa saja.

Membangun hubungan/aliansi terapeutik yang efektif (Mc Leod, 2006)


1. Bersikap kongruen 2. Menggunakan metakomunikasi 3. Memperbaiki keretakan dalam aliansi

Metakomunikasi
Keterampilan metakomunikasi yi tindakan mengkomunikasikan cara berkomunikasi... melangkah keluar dari alur percakapan utk menghargai percakapan tersebut (Rennie, 1998) Contoh metakomunikasi:
Berbicara mengenai rencana, strategi & asumsi Meminta klien utk fokus pd rencana, strategi & asumsinya Membagi asumsinya ttg yg dipikirkan & diniatkan klien Mengajak klien utk berbagi asumsi atau fantasinya Membahas berbagai hal ketika hubungan terapi macet Mengeksplorasi dampak klien thd konselor dan sebaliknya mengeksplorasi dampak konselor thd klien

Memperbaiki Keretakan dlm hubungan terapeutik


Bentuk2 keretakan al: klien marah thd terapis, klien mengkritik terapis, klien memutuskan hubungan terapi) Jeremy Safran (1993, safran & muran, 1996, 2000,2001) mengidentifikasi bbrp tahap memperbaiki hubungan terapi:
1. 2. 3. Terapis harus sensitif thd kemunculan keretakan dlm hub terapeutik Menarik perhatian klien thd apa yg terjd dlm hubungan tsb. Mis dgn bertanya saya merasa anda menjauh dari saya, benar kan? mendorong klien utk mengungkapkan perasaannya (biasanya marah atau sedih) dan mengekspresikan kebutuhan atau harapan tersembunyinya kepada terapis

Agnew (1994) mengidentifikasi tahapan dlm proses perbaikn sbb:


1. Pengakuan terapis mengakui perasaan klien 2. Negosiasi terapis & klien membnagun pemahaman bersm ttg peran & tangg jwb mrk 3. Eksplorasi klien & terapis mengeksplorasi situasi di luar terapi (mis hub klien dgn ayah) 4. Konsensus & renegosiasi mengembangkan konsensus thd ketidakpuasan klien dan merenegosiasi berbagi poin dlm hub kerja mrk 5. Eksplorasi lebih luas 6. Gaya hubungan baru terapis & klien membahas gaya alternatif berkaitan dgn situasi tsb.

Anda mungkin juga menyukai