Anda di halaman 1dari 2

PEMERIKSAAN KE 10

FAKTOR BULKING (PENGEMBANGAN VOLUME) PASIR

1. Tujuan :
Untuk menentukan faktor bulking dari pasir yang mana berkaitan dengan digunakannya pasir
sebagai bahan pengisi campuran beton.

2. Alat-alat yang di gunakan :


a. Gelas ukur kapasitas 500 cc

3. Bahan :
a. Pasir
b. Air

4. Langkah Kerja :
a. Pasir dimasukkan ke dalam gelas ukur sebanyak 2/3 gelas ukur.
b. Pasir dikeluarkan dari gelas ukur, lalu dicatat volumenya (A).
c. Gelas ukur diisi dengan air sebanyak 1/2 gelas ukur.
d. Pasir yang telah dikeluarkan dimasukkan kembali ke dalam gelas ukur yang berisi air
tersebut sedikit demi sedikit sambil diaduk-aduk.
e. Catat volume pasir + air (B).

5. Data percobaan :
 Berat pasir mula-mula (SSD) (A) = 333 cc
 Berat pasir kering oven (B) = 256 cc

6. Hasil percobaan :
333 cc−256 cc
Persentase faktor bulking pasir = x 100 = 30 %
256 cc

7. Kesimpulan :
Dari percobaan didapat nilai faktor bulking pasir sebesar 30%, yang artinya pasir tidak dapat
digunakan pada mix design beton.
8. Lampiran

Gambar 10.1 Pengisian pasir pada gelas ukur

Gambar 10.2 Bacaan gelas ukur setelah diisi dengan pasir dan air

Anda mungkin juga menyukai