Anda di halaman 1dari 45

SILABUS

MATA KULIAH BIOLOGI MANUSIA


PROGRAM STUDI S1 GIZI

Program Studi : S1 Gizi


Kode Mata Kuliah : GIZ 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS : 2
Semester :I
Mata Kuliah Pra Syarat :-
Deskripsi Mata Kuliah : Biologi Manusia mempelajari ilmu yang mendukung bidang kesehatan meliputi embriologi dan sifat-sifat
genetis manusia. Ilmu embriologi mencakup pertumbuhan dan perkembangan tingkat awal individu dalam
lingkaran perkembangannya mulai dari sel telur yang dibuahi hingga ke susunan yang lebih komplek seperti
induknya. Pada pertumbuhan dan perkembangan manusia tidak lepas dari sifat-sifat yang akan menyertainya
hingga akan diteruskan ke generasi berikutnya (sifat-sifat genetis). Kedalaman materi mencakup pengenalan
organ genetalia, gametogenesis, pembuahan, zigot, segmentasi dan diferensiasi hingga terbentuk janin, faktor
genetik dan faktor lingkungan yang mempengaruhi pertumbuhan dan perkembangan janin.
Standar Kompetensi : Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi Manusia hingga mampu
mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

ALAT/BAHAN/
N KOMPETENSI PENGALAMAN
INDIKATOR MATERI AJAR WAKTU SUMBER PENILAIAN
O DASAR PEMBELAJARAN
BELAJAR
1. Memahami Setelah mengikuti Mengkaji dan 1. Pengertian biologi 100’ OP,LCD,Laptop, Tes essay dan
ruang lingkup perkuliahan mahasiswa mendiskusikan manusia. - Langman, obyektif,
Biologi diharapkan dapat : ruang lingkup mata 2. Ruang lingkup Embriologi paper
Manusia dalam 1. menjelaskan kuliah Biologi Biologi manusia Umum
bidang pengertian dan Manusia dalam bidang - Cambridge

1
kesehatan dan konsep Biologi kesehatan dan gizi Comm.Limit
gizi Manusia ed, Anfis
2. menjelaskan ruang Tubuh
lingkup Biologi manusia dan
Manusia dalam Sistem
bidang kesehatan dan Reproduksi,e
gizi disi
2,EGC,1998
- Ganong,WF.,
Review of
Medical
Phisiology
2. Memahami Setelah mengikuti Mengkaji ilmu 1. Definisi 100’ OP,LCD,Laptop, Tes essay dan
ilmu perkuliahan mahasiswa embriologi dan embriologi obyektif,
embriologi, diharapkan dapat : sejarah timbulnya 2. Sejarah paper
sejarah dan latar 1. menjelaskan embriologi. timbulnya
belakang pengertian dan embriologi
embriologi konsep embriologi 3. Kegunaan
2. menjelaskan embriologi dalam
sejarah timbulnya memecahkan
embriologi kelainan anatomi

3. Memahami Setelah mengikuti 1.Mengkaji 1. Substansi 100’ OP,LCD,Laptop, Tes essay dan
tentang sel perkuliahan mahasiswa dan dasar protoplasma obyektif,
manusia dan diharapkan dapat : mendiskusika yang menyusun sel paper
proses 1. Menyebutkan n sel dan manusia
pembelahan organela dalam sel organel sel 2. Proses sintesis
2. menjelaskan manusia. protoplasma dalam
proses pembelahan 2.Mengkaji sitoplasma dan

2
sel pembelahan terjadinya
sel melalui pembelahan sel
proses sintesis
protoplasma
4. Memahami dan Setelah mengikuti 1. Mendiskusikan 1. Organ 100’(teo OP,LCD,Laptop, Tes essay dan
memiliki perkuliahan mahasiswa organ reproduksi reproduksi dan ri) obyektif,
wawasan diharapkan dapat : dan gametogenesis gametogenesis 2x150’( paper
tentang organ 1. menjelaskan 2. 2. Spermatogene praktek)
reproduksi dan organ reproduksi dan mendemonstrasikan sis dan oogenesis
gametogenesis gametogenesis organ reproduksi 3. Proses ovulasi
2. menjelaskan (preparat) 4. Praktek
spermatogenesis dan 3. Mengamati pengamatan
oogenesis sperma dan ovum sperma dan
3. menjelaskan ovum
proses ovulasi
4. mendemonstrasik
an organ reproduksi
(preparat)
5. mengamati
sperma dan ovum
(praktek)
5. Mengidentifikas Setelah mengikuti Mengkaji dan 1. Siklus reproduksi 100’ OP,LCD,Laptop, Tes essay dan
i siklus perkuliahan mahasiswa mendiskusikan : manusia obyektif,
reproduksi diharapkan dapat : 1. siklus reproduksi 2. Siklus paper
manusia 1. menjelaskan manusia menstruasi ; fase
siklus reproduksi 2. siklus menstruasi mens, fase
manusia dan pembuahan proliferasi dan fase
2. menjelaskan (fertilisasi) sekresi hingga
proses pembuahan 3. Persatuan gamet

3
(fertilisasi) membentuk zigot
6. Memahami dan Setelah mengikuti 1. Mengkaji 1. Pembelahan zigot 100’(teo OP,LCD,Laptop, Tes essay dan
memiliki perkuliahan mahasiswa pembelahan dan 2.Segmentasi dan ri) CD Pembuahan obyektif,
wawasan diharapkan dapat : segmentasi pembentukan 150 (Harun Yahya) paper
tentang proses 1. menjelaskan proses 2. Mendiskusikan morula, blastula, (praktek
pembelahan pembelahan zigot dan gastrula )
dan segmentasi 2. menjelaskan mempraktekkan 3. Diferensiasi
zigot segmentasi pembentukan lapisan germinalis
membentuk embrio morula, blastula, membentuk organ-
gastrula dan organ embrio
diferensiasi sel (organogenesis)
membentuk
embrio
7. Memahami dan Setelah mengikuti 1. Mengkaji
1.Macam-macam 100 OHP, LCD,
memiliki perkuliahan mahasiswa kelainan bawan kelainan bawaan menit Laptop
wawasan diharapkan dapat karena faktoryang diturunkan
tentang kelainan menjelaskan kelainan keturunan 2. masa/usia
bawaan bawaan yang 2. Mengkaji kehamilan yang
disebabkan : kelainan bawaan rentan terkena
1. faktor keturunan yang bukan kelainan
2. faktor yang didapat disebabkan faktor 3. Pengaruh faktor-
selama dalam kehamilan keturunan dan faktor
(faktor lingkungan) hubungannya luar/lingkungan
dengan usia( infeksi, radiasi,
kehamilan obat, gizi)terhadap
insiden kelainan
bawaan
8. Mengidentifikas Setelah mengikuti Mengkaji dan 1. Materi 100’ OHP,LCD,Lapto Keaktifan,
i dan perkuliahan mahasiswa mendiskusikan genetik p, plastik paper, tes

4
memahami diharapkan dapat : materi genetik ; 2. Fungsi transparansi, essay
materi genetik 1. menjelaskan fungsi genotipis Genotif spidol,
fungsi genotipis dan fenotipis 3. Fungsi Roberts,JAF.,&
2. menjelaskan Fenotif Pembrey,ME.,Pe
fungsi fenotipis ngantar Genetika
Kedokteran,alih
bhs
dr.Hartono,edisi
8, EGC,1995
9. Memahami dan Setelah mengikuti Mengkaji, 1. Dasar-dasar 100’ OHP,LCD,Lapto Keaktifan,
memiliki perkuliahan mahasiswa mendiskusikan dan pewarisan p, plastik paper
wawasan diharapkan dapat : mempraktekkan Mendell transparansi,
mengenai 1. menjelaskan dan Dasar-dasar 2. Penentuan spidol,
hukum menerapkan hukum pewarisan Mendel jenis kelamin Roberts,JAF.,&
pewarisan pewarisan Mendel dan penentuan jenis Pembrey,ME.,Pe
mendel 2. menjelaskan kelamin ngantar Genetika
kosep penentuan jenis Kedokteran,alih
kelamin bhs
dr.Hartono,edisi
8, EGC,1995
10. Memahami dan Setelah mengikuti Mengkaji dan 1. Terpaut kelamin 200’ OHP,LCD,Lapto Keaktifan,
memiliki perkuliahan mahasiswa mendiskusikan 2. Terpaut autosomal p, plastik Hasil
wawasan diharapkan dapat : tentang terpaut transparansi, penilaian
terpaut kelamin 1. menjelaskan kelamin dan terpaut spidol, kartu mahasiswa
dan terpaut sel pengertian terpaut autosomal soal,
kelamin Roberts,JAF.,&
2. menjelaskan Pembrey,ME.,Pe
pengertian terpaut ngantar Genetika
autosal Kedokteran,alih

5
bhs
dr.Hartono,edisi
8, EGC,1995
11. Memahami dan Setelah mengikuti Mendiskusikan alel Alel ganda 100’ OHP,LCD,Lapto Tes essay dan
memiliki perkuliahan mahasiswa ganda p, plastik obyektif,
wawasan diharapkan dapat transparansi, paper
tentang alel menjelaskan tentang alel spidol,
ganda ganda Roberts,JAF.,&
Pembrey,ME.,Pe
ngantar Genetika
Kedokteran,alih
bhs
dr.Hartono,edisi
8, EGC,1995
12. Memahami dan Setelah mengikuti Mengkaji dan Genetika populasi 200’ OHP,LCD,Lapto Keaktifan,
memiliki perkuliahan mahasiswa mendiskusikan p, plastik kuis
wawasan diharapkan dapat genetika populasi transparansi,
mengenai menjelaskan pengertian spidol,
genetika genetika populasi Roberts,JAF.,&
populasi Pembrey,ME.,Pe
ngantar Genetika
Kedokteran,alih
bhs
dr.Hartono,edisi
8, EGC,1995

6
Rencana Mutu Pembelajaran

Nama Dosen : Eni Purwani, M.Si. dan dr. Retno Sintowati


Program Studi : S1 Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS :3
Kelas/semester : A/1
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu : 100 menit
Pertemuan : Ke-1

I. Standar Kompetensi
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi Manusia hingga
mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar


Memahami ruang lingkup Biologi Manusia dalam bidang kesehatan dan gizi

III. Indikator
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat :
1. menjelaskan pengertian dan konsep Biologi Manusia
2. menjelaskan ruang lingkup Biologi Manusia dalam bidang kesehatan dan gizi

IV. Materi Ajar

1. Pengertian biologi manusia.


2. Ruang lingkup Biologi manusia dalam bidang kesehatan dan gizi

V. Metode/Strategi Pembelajaran
Strategi: Modelling The Way
VI. Tahap Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
Menyampaikan ke mahasiswa mengenai strategi pembelajaran Modelling The Way yang
akan digunakan dalam memahami materi ke-13 dan 14. Menerapkan strategi Modelling The
Way dengan membagi kelompok mahasiswa sejumlah 6 kelompok,masing-masing
beranggotakan 8-7 mahasiswa
B. Kegiatan Perkuliahan Inti
1. Memberi soal tentang daging dan unggas ke kelompok 1,2,3 dan soal susu ke
kelompok 4,5,6
2. Meminta mahasiswa untuk menjawab soal-soal yang diberikan dalam waktu 15
menit. Dalam menjawab soal kelompok 1,2,3, menjawab di luar kelas (tempat
mahasiswa bebas memilih, waktu hanya 15 menit, selanjutnya kembali ke tempat duduk
semula)
3. Menjelaskan ke mahasiswa bahwa dalam menjawab soal kelompok harus menyusun
untuk dipaparkan dengan OHP dan akan dinilai oleh 3 kelompok lain tentang :
a. Kejelasan menjawab point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
b. Penampilan dan kekompakan point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
c. Kerapian transparansi point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
4. Setelah selesai menjawab, masing-masing kelompok mempresentasikan jawaban
selama 10 menit (masing-masing bertugas moderator dan presentator) dan dinilai
kelompok lain. Setelah selesai presentasi transparan ditempel di papan tulis untuk
dinilai.
5. Membangun suasana diskusi dengan jawaban dari pertanyaan tersebut (dikoordinir
oleh moderator)
6. Petugas penilai menjumlah total nilai dan total nilai tertinggi diberi reward
7. Dosen memberi apresiasi dan pujian terhadap respon mahasiswa tersebut
C. Kegiatan Akhir
Dosen memberi klarifikasi :
a. Adakah materi yang belum jelas?
VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar
A. Alat/Media
1. Potongan kertas berisi soal
2. Laptop
3. LCD
4. Spidol transparansi
5. Plastik transparansi
6. Kertas plano
7. Lakban

V. B. Sumber Belajar
1. Sadler,TW. Embriologi Kedokteran Langman edisi-7, 2000, EGC,
Jakarta
2. Cambridge Community Limited, Anfis Tubuh manusia dan Sistem
Reproduksi,edisi 2, EGC,1998
3. Yatim,Wildan. Reproduksi & Embryologi , edisi-
2,1990,Tarsito,Bandung.

VIII. Penilaian
A. Teknik dan Instrumen Penilaian
1. Keaktifan selama pembelajaran baik
sumbangan materi maupun pertanyaan kritis dari mahasiswa selama presentasi
berlangsung
2. Hasil penilaian dari presentasi dan
pemaparan
B. Kriteria Penilaian
3 Hn + 2 Ps
---------------- = Nf
5

keterangan :
Hk = portofolio
RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

Nama Dosen : 1. Eni Purwani, SP,M.Kes


2. dr. Retno Sintowati
Program Studi : SI Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS : 2 (dua) sks,
Kelas/Semester : A/I
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu: 100 menit
Pertemuan : Ke-2

I. Standar Kompetensi :
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi
Manusia hingga mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar :


Memahami landasan teoritis peran dan fungsi biokimia gizi sebagai bagian
integral dari ilmu kesehatan dan kedokteran.

III. Indikator :
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan mampu :
1. Menjelaskan pengertian dan konsep embriologi
2. Menjelaskan sejarah timbulnya embriologi

IV. Materi Ajar :


1. Definisi embriologi
2. Sejarah timbulnya embriologi
3. Kegunaan embriologi dalam memecahkan kelainan anatomi

V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah dan diskusi.


Penugasan

VI. Tahap Pembelajaran :


A. Kegiatan Awal :
1. Dosen membuka kuliah dan memberikan soal pre test untuk
mengukur pengetahuan mahasiswa tentang embryologi umum
2. Memberikan tugas untuk membaca serta menulis ringkasan 1
(satu) minggu sebelum kuliah materi yang bersangkutan.

B. Kegiatan Inti :
1. Dosen mengawali kuliah dengan penjelasan tentang peran
biologi manusia, khususnya embrologi sebagai bagian integral dari
ilmu kesehatan dan kedokteran.
2. Dosen memberikan pertanyaan untuk mengecek pemahaman
mahasiswa dan memberikan kesempatan mahasiswa untuk bertanya.
3. Dosen melanjutkan memberikan penjelasan tentang definisi
Embryologi
4. Dosen memberikan penjelasan sejarah timbulnya embryologi.
5. Dosen memberikan penjelasan kegunaan embriologi dalam
memecahkan kelainan anatomi.
6. Dosen memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk
bertanya dan memberikan pertanyaan untuk mengetahui tingkat
pemahaman mahasiswa.
7. Dosen memberikan tugas rumah dengan meminta mahasiswa
untuk mencari sumber lain dari referensi yang dianjurkan dan
membuat rangkuman khususnya yang berkaitan dengan topik yang
telah dikuliahkan.

C. Kegiatan Akhir :
Dosen menyampaikan rangkuman materi yang telah disampaikan dan
tugas rumah yang harus dikerjakan mahasiswa.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar :


A. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop
B. Bahan/Sumber Belajar :
- Sadler,TW.,Embriologi Kedokteran Langman, edisi-7, alih
bahasa Joko Suyono, EGC, Jakarta,2000
- Cambridge Community Limited, Anfis Tubuh manusia dan
Sistem Reproduksi,edisi 2, EGC,1998
- Yatim,Wildan. Reproduksi & Embryologi , edisi-2,
Tarsito,Bandung. 1990
- Carlson,Bruce.Human Embryology & Developmental
Biology-third edition.2004
- Kepustakaan dari internet.

VIII. Penilaian :
A. Teknik dan Instrumen penilaian :
1. Keaktifan dan sumbangan ide/gagasan dari mahasiswa selama
kuliah dinilai sebagai nilai keaktifan mahasiswa.
2. Ketepatan waktu mahasiswa dalam mengumpulkan tugas
rumah.
3. Isi tugas rumah yang dikumpulkan mahasiswa.
B. Kriteria Penilaian :
2IP +1 KW + 1KD = Nilai
4

Keterangan:
IP = Isi penulisan (tugas rumah)
KW = Ketepatan waktu
KD = Keaktifan selama kuliah
RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

Nama Dosen : 1. Eni Purwani, SP,M.Kes


2. dr. Retno Sintowati
Program Studi : SI Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS : 2 (dua) sks,
Kelas/Semester : A/I
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu: 100 menit
Pertemuan : Ke-3

I. Standar Kompetensi :
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi
Manusia hingga mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar :


Memahami tentang sel manusia dan proses pembelahan

III. Indikator :
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan mampu :
1. Mampu menjelaskan menyebutkan organela dalam sel
2. Mampu menjelaskan menjelaskan proses pembelahan sel

IV. Materi Ajar :


1. Substansi dasar protoplasma yang menyusun sel manusia
2. Proses sintesis protoplasma dalam sitoplasma dan terjadinya
pembelahan sel

V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah dan diskusi.


Penugasan

VI. Tahap Pembelajaran :


A. Kegiatan Awal :
1. Dosen membuka kuliah dan memberikan soal pre test untuk
mengukur pengetahuan mahasiswa tentang konsep dasar sel dan
pembelahan sel
.
2. Memberikan tugas untuk membaca serta menulis ringkasan 1
(satu) minggu sebelum kuliah materi yang bersangkutan.

B. Kegiatan Inti :
1. Dosen mengawali kuliah dengan penjelasan peran penting
mempelajari sel, organel sel dan pembelahan sel
2. Dosen memberikan penjelasan tentang organisasi sel dan
fungsinya masing-masing.
3. Dosen memberikan penjelasan tentang proses sintesis
protoplasma dalam sitoplasma dan terjadinya pembelahan sel
4. Dosen memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk
bertanya dan memberikan pertanyaan untuk mengetahui tingkat
pemahaman mahasiswa.
5. Dosen memberikan tugas rumah dengan meminta mahasiswa
untuk mencari dan membuat rangkuman tentang sel dan pembelahan
sel dari referensi yang dianjurkan.

C. Kegiatan Akhir :
Dosen membuat rangkuman materi yang telah disampaikan dan tugas
rumah yang harus dikerjakan mahasiswa.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar :


a. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop
b. Bahan/Sumber Belajar :
- Sadler,TW.,Embriologi Kedokteran Langman, edisi-7, alih
bahasa Joko Suyono, EGC, Jakarta,2000
- Cambridge Community Limited, Anfis Tubuh manusia dan
Sistem Reproduksi,edisi 2, EGC,1998
- Yatim,Wildan. Reproduksi & Embryologi , edisi-2,
Tarsito,Bandung. 1990
- Carlson,Bruce.Human Embryology & Developmental
Biology-third edition.2004
- Kepustakaan dari internet.
VIII. Penilaian :
a. Teknik dan Instrumen penilaian :
1. Keaktifan dan sumbangan ide/gagasan dari mahasiswa selama
kuliah dinilai sebagai nilai keaktifan mahasiswa.
2. Ketepatan waktu mahasiswa dalam mengumpulkan tugas
rumah.
3. Isi tugas rumah yang dikumpulkan mahasiswa.
b. Kriteria Penilaian :
2IP +1 KW + 1KD = Nilai
4

Keterangan:
IP = Isi penulisan (tugas rumah)
KW = Ketepatan waktu
KD = Keaktifan selama kuliah
RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

Nama Dosen : 1. Eni Purwani, SP,M.Kes


2. dr. Retno Sintowati
Program Studi : SI Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS : 2 (dua) sks,
Kelas/Semester : A/I
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu: 100 menit
Pertemuan : Ke-4

I. Standar Kompetensi :
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep
Biologi Manusia hingga mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar :


Memahami dan memiliki wawasan tentang organ reproduksi dan
gametogenesis

III. Indikator :
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan mampu :
1. Menjelaskan organ reproduksi dan gametogenesis
2. Menjelaskan spermatogenesis dan oogenesis
3. Menjelaskan proses ovulasi
4. Mendemonstrasikan organ reproduksi (preparat)
5. Mengamati sperma dan ovum (praktek)

IV. Materi Ajar :


1. Pre-test
2. Organ reproduksi pria dan wanita serta gametogenesis
3. Spermatogenesis dan oogenesis
4. Proses ovulasi
5. Praktek pengamatan sperma dan ovum

V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah dan diskusi,


Penugasan
VI. Tahap Pembelajaran :
A. Kegiatan Awal :
1. Dosen membuka kuliah dan memberikan soal pre test untuk
mengukur pengetahuan mahasiswa organ reproduksi dan
gametogenesis.
2. Memberikan tugas untuk membaca serta menulis ringkasan 1
(satu) minggu sebelum kuliah materi yang bersangkutan.

B. Kegiatan Inti :
1. Dosen mengawali kuliah dengan menjelaskan peran penting
mempelajari organ reproduksi dan gametogenesis.
2. Dosen memberikan pertanyaan untuk mengecek pemahaman
dasar mahasiswa dan memberikan kesempatan mahasiswa untuk
bertanya.
3. Dosen melanjutkan memberikan penjelasan tentang pengertian
organ reproduksi, gametogenesis, spermatogenesis, oogenesis,
ovulasi.
4. Dosen memberikan penjelasan organ reproduksi pria dan
wanita serta gametogenesis
5. Dosen memberikan penjelasan spermatogenesis dan oogenesis
6. Dosen memberikan penjelasan proses ovulasi
7. Dosen memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk
bertanya dan memberikan pertanyaan untuk mengetahui tingkat
pemahaman mahasiswa.
8. Dosen memberikan tugas rumah dengan meminta mahasiswa
untuk mencari dan membuat rangkuman tentang organ reproduksi
dan gametogenesis dari referensi yang dianjurkan.

C. Kegiatan Akhir :
Dosen membuat rangkuman materi yang telah disampaikan dan tugas
rumah yang harus dikerjakan mahasiswa.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar :


a. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop
b. Bahan/Sumber Belajar :
- Sadler,TW.,Embriologi Kedokteran Langman, edisi-7, alih
bahasa Joko Suyono, EGC, Jakarta,2000
- Cambridge Community Limited, Anfis Tubuh manusia dan
Sistem Reproduksi,edisi 2, EGC,1998
- Yatim,Wildan. Reproduksi & Embryologi , edisi-2,
Tarsito,Bandung. 1990
- Carlson,Bruce.Human Embryology & Developmental
Biology-third edition.2004
- Kepustakaan dari internet.
VIII. Penilaian :
a. Teknik dan Instrumen penilaian :
1. Keaktifan dan sumbangan ide/gagasan dari mahasiswa selama
kuliah dinilai sebagai nilai keaktifan mahasiswa.
2. Ketepatan waktu mahasiswa dalam mengumpulkan tugas
rumah.
3. Isi tugas rumah yang dikumpulkan mahasiswa.
b. Kriteria Penilaian :
2IP +1 KW + 1KD = Nilai
4

Keterangan:
IP = Isi penulisan (tugas rumah)
KW = Ketepatan waktu
KD = Keaktifan selama kuliah
RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

Nama Dosen : 1. Eni Purwani, SP,M.Kes


2. dr. Retno Sintowati
Program Studi : SI Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS : 2 (dua) sks,
Kelas/Semester : A/I
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu: 100 menit
Pertemuan : Ke-5

I. Standar Kompetensi :
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi
Manusia hingga mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar :


Mengidentifikasi siklus reproduksi manusia dan fertilisasi

III. Indikator :
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan mampu :
1. Menjelaskan siklus reproduksi manusia
2. Menjelaskan proses pembuahan (fertilisasi)

IV. Materi Ajar :


1. Pre-test
2. Siklus reproduksi manusia
3. Siklus menstruasi ; fase mens, fase proliferasi dan fase sekresi
4. Persatuan gamet membentuk zigot (fertilisasi)

V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah dan diskusi.


Penugasan
VI. Tahap Pembelajaran :
A. Kegiatan Awal :
1. Dosen membuka kuliah dan memberikan soal pre test untuk
mengukur pengetahuan mahasiswa siklus reproduksi, menstuasi dan
fertilisasi
2. Memberikan tugas untuk membaca serta menulis ringkasan 1
(satu) minggu sebelum kuliah materi yang bersangkutan.

B. Kegiatan Inti :
1. Dosen mengawali kuliah dengan penjelasan kepentingan
mempelajari siklus reproduksi dan fertilisasi.
2. Dosen menjelaskan pengertian siklus menstruasi dan fertilisasi
3. Dosen pertanyaan untuk mengecek pemahaman dasar
mahasiswa dan memberikan kesempatan mahasiswa untuk bertanya.
4. Dosen memberikan penjelasan siklus reproduksi manusia.
5. Dosen memberikan penjelasan tentang siklus menstruasi yang
meliputi fase mens, fase proliferasi dan fase sekresi.
6. Dosen memberikan penjelasan tentang proses pembuahan
(fertilisasi)
7. Dosen memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk
bertanya dan memberikan pertanyaan untuk mengetahui tingkat
pemahaman mahasiswa.
8. Dosen memberikan tugas rumah dengan meminta mahasiswa
untuk mencari dan membuat rangkuman tentang siklus reproduksi
dan fertilisasi dari referensi yang dianjurkan.

C. Kegiatan Akhir :
Dosen membuat rangkuman materi yang telah disampaikan dan tugas
rumah yang harus dikerjakan mahasiswa.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar :


a. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop
b. Bahan/Sumber Belajar :
- Sadler,TW.,Embriologi Kedokteran Langman, edisi-7, alih
bahasa Joko Suyono, EGC, Jakarta,2000
- Cambridge Community Limited, Anfis Tubuh manusia dan
Sistem Reproduksi,edisi 2, EGC,1998
- Yatim,Wildan. Reproduksi & Embryologi , edisi-2,
Tarsito,Bandung. 1990
- Carlson,Bruce.Human Embryology & Developmental
Biology-third edition.2004
- Kepustakaan dari internet.
- CD Pembuahan, Harun Yahya.
VIII. Penilaian :
a. Teknik dan Instrumen penilaian :
1. Keaktifan dan sumbangan ide/gagasan dari mahasiswa selama
kuliah dinilai sebagai nilai keaktifan mahasiswa.
2. Ketepatan waktu mahasiswa dalam mengumpulkan tugas
rumah.
3. Isi tugas rumah yang dikumpulkan mahasiswa.
b. Kriteria Penilaian :
2IP +1 KW + 1KD = Nilai
4

Keterangan:
IP = Isi penulisan (tugas rumah)
KW = Ketepatan waktu
KD = Keaktifan selama kuliah
RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

Nama Dosen : 1. Eni Purwani, SP,M.Kes


2. dr. Retno Sintowati
Program Studi : SI Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS : 2 (dua) sks,
Kelas/Semester : A/I
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu: 100 menit
Pertemuan : Ke-6

I. Standar Kompetensi :
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi
Manusia hingga mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar :


Memahami dan memiliki wawasan tentang proses pembelahan dan
segmentasi zigot

III. Indikator :
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan mampu :
1. Menjelaskan proses pembelahan zigot
2. Mnjelaskan segmentasi membentuk embrio

IV. Materi Ajar :


1. Pre-test
2. Pembelahan zigot
3. Segmentasi dan pembentukan morula, blastula, gastrula
4. Diferensiasi lapisan germinalis membentuk organ-organ embrio
(organogenesis)

V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah dan diskusi.


Penugasan

VI. Tahap Pembelajaran :


A. Kegiatan Awal :
1. Dosen membuka kuliah dan memberikan pre test secara lisan
untuk mengukur pengetahuan mahasiswa proses pembelahan zigot
dan perkembangannya.
2. Memberikan tugas untuk membaca serta menulis ringkasan 1
(satu) minggu sebelum kuliah materi yang bersangkutan.

B. Kegiatan Inti :
1. Dosen mengawali kuliah dengan menjelaskan pentingnya
mempelajari proses pembelahan zigot dan perkembangannya.
2. Dosen memberikan penjelasan pembelahan zigot
3. Dosen memberikan penjelasan segmentasi dan pembentukan
morula, blastula, gastrula
4. Dosen memberikan penjelasan diferensiasi lapisan germinalis
membentuk organ-organ embrio (organogenesis)
5. Dosen memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk
bertanya dan memberikan pertanyaan untuk mengetahui tingkat
pemahaman mahasiswa.
6. Dosen memberikan tugas rumah dengan meminta mahasiswa
untuk mencari dan merangkum sesuai bab yang diajarkan dari
referensi yang dianjurkan.

C. Kegiatan Akhir :
Dosen membuat rangkuman materi yang telah disampaikan dan tugas
rumah yang harus dikerjakan mahasiswa.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar :


a. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop
b. Bahan/Sumber Belajar :
- Sadler,TW.,Embriologi Kedokteran Langman, edisi-7, alih
bahasa Joko Suyono, EGC, Jakarta,2000
- Cambridge Community Limited, Anfis Tubuh manusia dan
Sistem Reproduksi,edisi 2, EGC,1998
- Yatim,Wildan. Reproduksi & Embryologi , edisi-2,
Tarsito,Bandung. 1990
- Carlson,Bruce.Human Embryology & Developmental
Biology-third edition.2004
- Kepustakaan dari internet.
VIII. Penilaian :
a. Teknik dan Instrumen penilaian :
1. Keaktifan dan sumbangan ide/gagasan dari mahasiswa selama
kuliah dinilai sebagai nilai keaktifan mahasiswa.
2. Ketepatan waktu mahasiswa dalam mengumpulkan tugas
rumah.
3. Isi tugas rumah yang dikumpulkan mahasiswa.
b. Kriteria Penilaian :
2IP +1 KW + 1KD = Nilai
4

Keterangan:
IP = Isi penulisan (tugas rumah)
KW = Ketepatan waktu
KD = Keaktifan selama kuliah
RENCANA MUTU PEMBELAJARAN

Nama Dosen : 1. Eni Purwani, SP,M.Kes


2. dr. Retno Sintowati
Program Studi : SI Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS : 2 (dua) sks,
Kelas/Semester : A/I
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu: 100 menit
Pertemuan : Ke-7

I. Standar Kompetensi :
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi
Manusia hingga mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar :


Memahami dan memiliki wawasan tentang kelainan bawaan dan faktor
penyebabnya serta mampu mengkaitkanya dengan ilmu gizi.

III. Indikator :
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan mampu : menjelaskan
kelainan bawaan yang disebabkan :
1. faktor keturunan
2. faktor yang didapat selama dalam kehamilan (faktor lingkungan)

IV. Materi Ajar :


1. Pre-test
2. Macam-macam kelainan bawaan yang diturunkan
3. Masa/usia kehamilan yang rentan terkena kelainan karena pengaruh
dari lingkungan
4. Pengaruh faktor-faktor luar/lingkungan ( infeksi, radiasi, obat, gizi,
polutan, zat kimia) terhadap insiden kelainan bawaan
V. Metode/Strategi Pembelajaran : Ceramah dan diskusi.
Penugasan

VI. Tahap Pembelajaran :


A. Kegiatan Awal :
1. Dosen membuka kuliah dan memberikan soal pre test untuk
mengukur pengetahuan mahasiswa tentang kelainan bawaan dan
penyebabnya.
2. Memberikan tugas untuk membaca serta menulis ringkasan 1
(satu) minggu sebelum kuliah materi yang bersangkutan.

B. Kegiatan Inti :
1. Dosen mengawali kuliah dengan menjelaskan pentingnya
mempelajari kelainan bawaan dan faktor penyebabnya serta
kaitannya dengan bidang gizi.
2. Dosen memberikan penjelasan tentang pengertian kelainan
bawaan.
3. Dosen memberikan penjelasan macam kelainan bawaan yang
diturunkan (genetik) dan yang diakibatkan pengaruh lingkungan.
4. Dosen memberikan penjelasan masa/usia kehamilan yang
rentan terkena kelainan karena pengaruh dari lingkungan.
5. Dosen memberikan penjelasan mengenai pengaruh faktor-
faktor luar/lingkungan ( infeksi, radiasi, obat, gizi, polutan, zat
kimia) terhadap insiden kelainan bawaan
6. Dosen memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk
bertanya dan memberikan pertanyaan untuk mengetahui tingkat
pemahaman mahasiswa.
7. Dosen memberikan tugas rumah dengan meminta mahasiswa
untuk mencari dan merangkum sesuai bab yang diajarkan dari
referensi yang dianjurkan.

C. Kegiatan Akhir :
Dosen membuat rangkuman materi yang telah disampaikan dan tugas
rumah yang harus dikerjakan mahasiswa.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar :


a. Alat/Media : OHP, LCD, Laptop
b. Bahan/Sumber Belajar :
- Sadler,TW.,Embriologi Kedokteran Langman, edisi-7, alih
bahasa Joko Suyono, EGC, Jakarta,2000
- Cambridge Community Limited, Anfis Tubuh manusia dan
Sistem Reproduksi,edisi 2, EGC,1998
- Yatim,Wildan. Reproduksi & Embryologi , edisi-2,
Tarsito,Bandung. 1990
- Carlson,Bruce.Human Embryology & Developmental
Biology-third edition.2004
- Kepustakaan dari internet.

VIII. Penilaian :
a. Teknik dan Instrumen penilaian :
4. Keaktifan dan sumbangan ide/gagasan dari mahasiswa selama
kuliah dinilai sebagai nilai keaktifan mahasiswa.
5. Ketepatan waktu mahasiswa dalam mengumpulkan tugas
rumah.
6. Isi tugas rumah yang dikumpulkan mahasiswa.
b. Kriteria Penilaian :
2IP +1 KW + 1KD = Nilai
4

Keterangan:
IP = Isi penulisan (tugas rumah)
KW = Ketepatan waktu
KD = Keaktifan selama kuliah
Rencana Mutu Pembelajaran

Nama Dosen : Eni Purwani, M.Si. dan dr. Retno Sintowati


Program Studi : S1 Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS :3
Kelas/semester : A/1
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu : 100 menit
Pertemuan : Ke-8

I. Standar Kompetensi
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi Manusia hingga
mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar


Mengidentifikasi dan memahami materi genetik

III. Indikator
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat :
1. menjelaskan fungsi genotipis
2. menjelaskan fungsi fenotipis

IV. Materi Ajar


1. Materi genetik
2. Fungsi genotip
3. Fungsi fenotip
VI. Metode/Strategi Pembelajaran
Ceramah, Diskusi , Penugasan

VI. Tahap Pembelajaran


A. Kegiatan Pendahuluan
Dosen memberikan penjelasan mengenai materi perkuliahan, maksud dan tujuan
kompetensi materi tersebut serta aplikasinya dalam bidang gizi
B. Kegiatan Perkuliahan Inti
a. Dosen menjelaskan seluruh materi perkuliahan secara sistematis
dengan media pembelajaran. Selanjutnya dosen memberikan waktu untuk tanya
jawab berkaitan dengan materi yang telah disampaikan.
b. Mahasiswa mengajukan pertanyaan apabila kurang jelas atau
pertanyaan kritis terkait dengan materi perkuliahan. Penugasan dari dosen
dikerjakan mahasiswa untuk mereview kembali materi yang sudah disampaikan.
C. Kegiatan Akhir
Di akhir perkuliahan dosen memberi penugasan untuk mereview materi yang telah
disampaikan berupa penugasan makalah

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar


A. Alat/Media
1. Laptop
2. LCD
3. OHP
4. Plastik transparansi
5. Spidol
B. Sumber Belajar
1. Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pengantar Genetika
Kedokteran,alihbhs dr.Hartono,edisi8, EGC,1995
2. Pencarian dari internet
VIII. Penilaian
A. Teknik dan Instrumen Penilaian
a. Keaktifan selama pembelajaran baik sumbangan
materi maupun pertanyaan kritis dari mahasiswa selama mempresentasikan tugas
makalah
b. Hasil makalah
c. Soal :
1. Jelaskan fungsi genotif dalam menentukan jenis kelamin!
2. Jelaskann fungsi fenotif dalam mempengaruhi pembentukan organi
manusia!
B. Kriteria Penilaian
3 Hm + 2 Ps + 3 Nt
------------------------ = Nf
8

keterangan :
Hm = Hasil makalah
Ps = Partisipasi mahasiswa (keaktifan)
Nt = Nilai tes
Rencana Mutu Pembelajaran

Nama Dosen : Eni Purwani, M.Si. dan dr. Retno Sintowati


Program Studi : S1 Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS :3
Kelas/semester : A/1
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu : 100 menit
Pertemuan : Ke-9

I. Standar Kompetensi
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi Manusia hingga
mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar


Memahami dan memiliki wawasan mengenai hukum pewarisan mendel

III. Indikator
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat :
1. menjelaskan dan menerapkan hukum pewarisan Mendel
2. menjelaskan kosep penentuan jenis kelamin

IV. Materi Ajar


1. Dasar-dasar pewarisan Mendell
2. Penentuan jenis kelamin

VII. Metode/Strategi Pembelajaran


Ceramah, Diskusi , Penugasan
VII. Tahap Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
Dosen memberikan penjelasan mengenai materi perkuliahan, maksud dan tujuan
kompetensi materi tersebut serta aplikasinya dalam bidang gizi
B. Kegiatan Perkuliahan Inti
a. Dosen menjelaskan seluruh materi perkuliahan secara sistematis
dengan media pembelajaran. Selanjutnya dosen memberikan waktu untuk tanya
jawab berkaitan dengan materi yang telah disampaikan.
b. Mahasiswa mengajukan pertanyaan apabila kurang jelas atau
pertanyaan kritis terkait dengan materi perkuliahan. Penugasan dari dosen
dikerjakan mahasiswa untuk mereview kembali materi yang sudah disampaikan.
C. Kegiatan Akhir
Di akhir perkuliahan dosen memberi penugasan untuk mereview materi yang telah
disampaikan berupa penugasan makalah

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar


A. Alat/Media
1. Laptop
2. LCD
3. OHP
4. Plastik transparansi dan Spidol
B. Sumber Belajar
1. Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pengantar Genetika
Kedokteran,alihbhs dr.Hartono,edisi8, EGC,1995
2. Browsing internet
VIII. Penilaian
A. Teknik dan Instrumen Penilaian
a. Keaktifan selama pembelajaran baik sumbangan materi maupun
pertanyaan kritis dari mahasiswa selama mempresentasikan tugas makalah
b. Hasil makalah
B. Kriteria Penilaian
2 Hm + 3 Ps
---------------- = Nf
5

keterangan :
Hm = Hasil makalah
Ps = Partisipasi mahasiswa (keaktifan)
Nf = Nilai Formatif
Rencana Mutu Pembelajaran

Nama Dosen : Eni Purwani, M.Si. dan dr. Retno Sintowati


Program Studi : S1 Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS :3
Kelas/semester : A/1
Pertemuan :2x
Alokasi Waktu : 200 menit
Pertemuan : Ke-10

I. Standar Kompetensi
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi Manusia hingga
mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar


Memahami dan memiliki wawasan terpaut kelamin dan terpaut sel

III. Indikator
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat :
1. menjelaskan pengertian terpaut kelamin
2. menjelaskan pengertian terpaut autosal

IV. Materi Ajar

1. Terpaut kelamin
2. Terpaut autosomal

V. Metode/Strategi Pembelajaran
Strategi: Modelling The Way
VI. Tahap Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
Menyampaikan ke mahasiswa mengenai strategi pembelajaran Modelling The Way yang
akan digunakan dalam memahami materi ke-10 dan 11. Menerapkan strategi Modelling The
Way dengan membagi kelompok mahasiswa sejumlah 6 kelompok,masing-masing
beranggotakan 8-7 mahasiswa
B. Kegiatan Perkuliahan Inti
1. Memberi soal tentang daging dan unggas ke kelompok 1,2,3 dan soal susu ke
kelompok 4,5,6
2. Meminta mahasiswa untuk menjawab soal-soal yang diberikan dalam waktu 15
menit. Dalam menjawab soal kelompok 1,2,3, menjawab di luar kelas (tempat
mahasiswa bebas memilih, waktu hanya 15 menit, selanjutnya kembali ke tempat duduk
semula)
3. Menjelaskan ke mahasiswa bahwa dalam menjawab soal kelompok harus
menyusun untuk dipaparkan dengan OHP dan akan dinilai oleh 3 kelompok lain tentang
:
a. Kejelasan menjawab point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
b. Penampilan dan kekompakan point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
c. Kerapian transparansi point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
4. Setelah selesai menjawab, masing-masing kelompok mempresentasikan jawaban
selama 10 menit (masing-masing bertugas moderator dan presentator) dan dinilai
kelompok lain. Setelah selesai presentasi transparan ditempel di papan tulis untuk
dinilai.
5. Membangun suasana diskusi dengan jawaban dari pertanyaan tersebut (dikoordinir
oleh moderator)
6. Petugas penilai menjumlah total nilai dan total nilai tertinggi diberi reward
7. Dosen memberi apresiasi dan pujian thd respon mahasiswa tersebut
C. Kegiatan Akhir
Dosen memberi klarifikasi :
VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar
A. Alat/Media
1. Potongan kertas berisi soal
2. Laptop
3. LCD
4. Spidol transparansi
5. Plastik transparansi

VIII. B. Sumber Belajar


1. Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pengantar Genetika Kedokteran,alihbhs
dr.Hartono,edisi8, EGC,1995
2. Browsing Internet

VIII. Penilaian
A. Teknik dan Instrumen Penilaian
1. Keaktifan selama pembelajaran baik sumbangan materi maupun
pertanyaan kritis dari mahasiswa selama presentasi berlangsung
2. Hasil penilaian dari presentasi dan pemaparan
B. Kriteria Penilaian
3 Hp + 2 Ps
---------------- = Nf
5

keterangan :
Hp = Hasil penilaian
Ps = Partisipasi mahasiswa (keaktifan)
Nf = Nilai Formatif
Rencana Mutu Pembelajaran

Nama Dosen : Eni Purwani, M.Si. dan dr. Retno Sintowati


Program Studi : S1 Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS :3
Kelas/semester : A/1
Pertemuan : 1x
Alokasi Waktu : 100 menit
Pertemuan : Ke-11

I. Standar Kompetensi
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi Manusia hingga
mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar


Memahami dan memiliki wawasan tentang alel ganda

III. Indikator
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan tentang alel ganda

IV. Materi Ajar


Alel ganda

IX. Metode/Strategi Pembelajaran


Ceramah, Diskusi , Penugasan
VIII. Tahap Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
Dosen memberikan penjelasan mengenai materi perkuliahan, maksud dan tujuan
kompetensi materi tersebut serta aplikasinya dalam bidang gizi
B. Kegiatan Perkuliahan Inti
a. Dosen menjelaskan seluruh materi perkuliahan secara sistematis
dengan media pembelajaran. Selanjutnya dosen memberikan waktu untuk tanya
jawab berkaitan dengan materi yang telah disampaikan.
b. Mahasiswa mengajukan pertanyaan apabila kurang jelas atau
pertanyaan kritis terkait dengan materi perkuliahan. Penugasan dari dosen
dikerjakan mahasiswa untuk mereview kembali materi yang sudah disampaikan.
C. Kegiatan Akhir
Di akhir perkuliahan dosen memberi penugasan untuk mereview materi yang telah
disampaikan berupa soal kuis.

VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar


A. Alat/Media
1. Laptop
2. LCD
3. OHP
4. Plastik transparansi
5. Spidol
B. Sumber Belajar
1. Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pengantar Genetika Kedokteran,alihbhs
dr.Hartono,edisi8, EGC,1995
2. Browsing internet
VIII. Penilaian
A. Teknik dan Instrumen Penilaian
a. Keaktifan selama pembelajaran baik sumbangan materi maupun
pertanyaan kritis dari mahasiswa selama mempresentasikan tugas makalah
b. Hasil kuis
B. Kriteria Penilaian
2 Hk + 3 Ps
---------------- = Nf
5

keterangan :
Hk = Hasil kuis
Ps = Partisipasi mahasiswa (keaktifan)
Nf = Nilai Formatif
Rencana Mutu Pembelajaran

Nama Dosen : Eni Purwani, M.Si. dan dr. Retno Sintowati


Program Studi : S1 Gizi
Kode Mata Kuliah : Giz 10623
Nama Mata Kuliah : Biologi Manusia
Jumlah SKS :3
Kelas/semester : A/1
Pertemuan :2x
Alokasi Waktu : 200 menit
Pertemuan : Ke-12

I. Standar Kompetensi
Mahasiswa dapat mengetahui, memahami, menguasai teori dan konsep Biologi Manusia hingga
mampu mengimplementasikan dalam lingkup gizi.

II. Kompetensi Dasar


Memahami dan memiliki wawasan mengenai genetika populasi

III. Indikator
Setelah mengikuti perkuliahan mahasiswa diharapkan dapat menjelaskan pengertian genetika
populasi

IV. Materi Ajar

Genetika populasi

V. Metode/Strategi Pembelajaran
Strategi: Modelling The Way
VI. Tahap Pembelajaran
A. Kegiatan Pendahuluan
Menyampaikan ke mahasiswa mengenai strategi pembelajaran Modelling The Way yang
akan digunakan dalam memahami materi ke-13 dan 14. Menerapkan strategi Modelling The
Way dengan membagi kelompok mahasiswa sejumlah 6 kelompok,masing-masing
beranggotakan 8-7 mahasiswa
B. Kegiatan Perkuliahan Inti
1. Memberi soal tentang daging dan unggas ke kelompok 1,2,3 dan soal susu ke
kelompok 4,5,6
2. Meminta mahasiswa untuk menjawab soal-soal yang diberikan dalam waktu 15
menit. Dalam menjawab soal kelompok 1,2,3, menjawab di luar kelas (tempat
mahasiswa bebas memilih, waktu hanya 15 menit, selanjutnya kembali ke tempat duduk
semula)
3. Menjelaskan ke mahasiswa bahwa dalam menjawab soal kelompok harus menyusun
untuk dipaparkan dengan OHP dan akan dinilai oleh 3 kelompok lain tentang :
a. Kejelasan menjawab point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
b. Penampilan dan kekompakan point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
c. Kerapian transparansi point maksimal 10 (dinilai oleh perwakilan salah 1
kelompok)
4. Setelah selesai menjawab, masing-masing kelompok mempresentasikan jawaban
selama 10 menit (masing-masing bertugas moderator dan presentator) dan dinilai
kelompok lain. Setelah selesai presentasi transparan ditempel di papan tulis untuk
dinilai.
5. Membangun suasana diskusi dengan jawaban dari pertanyaan tersebut (dikoordinir
oleh moderator)
6. Petugas penilai menjumlah total nilai dan total nilai tertinggi diberi reward
7. Dosen memberi apresiasi dan pujian terhadap respon mahasiswa tersebut
C. Kegiatan Akhir
Dosen memberi klarifikasi :
1. Adakah materi yang belum jelas?
VII. Alat/Bahan/Sumber Belajar
B. Alat/Media
1. Potongan kertas berisi soal
2. Laptop
3. LCD
4. Spidol transparansi
5. Plastik transparansi
6. Kertas plano
7. Lakban

X. B. Sumber Belajar
1. Roberts,JAF.,& Pembrey,ME.,Pengantar Genetika Kedokteran,alihbhs
dr.Hartono,edisi8, EGC,1995
2. Browsing internet

VIII. Penilaian
A. Teknik dan Instrumen Penilaian
1. Keaktifan selama pembelajaran baik
sumbangan materi maupun pertanyaan kritis dari mahasiswa selama presentasi
berlangsung
2. Hasil penilaian dari presentasi dan
pemaparan
B. Kriteria Penilaian
3 Hn + 2 Ps
---------------- = Nf
5

keterangan :
Hk = portofolio

Anda mungkin juga menyukai