Anda di halaman 1dari 7

NURMAIDA

116031

RENCANA USAHA

 Aspek Umum dan Stuktur Organisasi


~ Nama, jenis, bentuk, dan Tempat Usaha.
 Nama Usaha : Odeba (Odeng Bandeng)
 Jenis : Jajanan Hits dan lauk
 Bentuk : Bergerak dalam bidang perdagangan yang bentuk kegiatan usahanya
dilakukan secara perorangan.
 Tempat Usaha : Area perintis, Kosan perdos dan sekitarnya dan etalase kampus
sekitar Stitek Balik Diwa Makassar dan Medsos

~ Visi dan Misi Usaha


 Visi
- Terwujudnya hidup yang mandiri.
- Mewujudkan wirausaha yang unggul, kreatif dan kompetitif.
- Mencetak sebuah wirausaha yang professional.
 Misi
- Pengembangan kreatif dini.
- Menenemkan jiwa wirausaha sejak dini.
- Mewujudkan kehidupan yang mandiri.
1. Deskripsi Usaha
~ Usaha dalam bidang kelompok
Usaha yang saya kembangkan bergerak dalam bidang jual beli makanan, yaitu produksi
jajanan kuliner millenial
~ Pendistribusian produk.
Saya mendistribusikan produk makanan dengan cara menjualnya secara online maupun
offline secara langsung kepada konsumen dan pengiklanan media online dan delivery
go-kost.
~ Pendistribusian produk.
Untuk membuat produk-produk makanan, saya menggunakan bahan-bahan yang kaya
akan gizi, berkualitas, dan healthy dan tidak mengandung bahan kimia seperti zat
pewarna, ataupun pengawet lainnya (belanja bahan-bahannya bukan di pasar tapi di
toko yang terSOP seperti Giant dan Carefour)

2. Keterangan rinci tentang orang yang menyusun rencana usaha


a. Pengalaman sebelumnya yang relevan.
 Pernah melakukan praktek kewirausahaan di sekolah sebelumnya
 Pernah memasarkan produk-produk olahan hasil perikanan lainnya langsung
kepada masyarakat area/sekitaran kampus SUPM
b. Pendidikan dan pelatihan yang pernah saya ikuti
1) SSOP dan GMP
2) HACCP
3) Dan seminar-seminar kewirausahaan lainnya
3. Penilaian Terhadap Pasar
a. Pelanggan saya dapat di deskripsikan sebagai berikut :
 Mahasiswa (doyan ngemil)dan dosen
 Anak kosan (selain jajanan, produk saya juga bisa dijadikan lauk)
 Pedagang depan kampus
 Anak-anak sekolahan millenial
b. Jumlah atau volume yang ada di perjualkan.
Jenis Makanan Harga Unit/volume jumlah
Jajanan Odeba Rp. 5000,- 120 Rp. 600.000
c. Pertumbuhan (perkiraan) masa depan volume pasar.
Usaha yang kami buat akan meningkat karena jajanan ini sy adopsi dan modifikasi dari
jajanan Koreea yang Hits di sana dan masalah kompetitor masih langka di sekitaran
Perintis dan area kampus sefrta satu-satunya jajanan bergizi dengan rasanya yang enak,
pedas, dan pengolahan yang hygienis. Sehingga pembeli suka dengan produk yang kami
produksi.
d. Kekuatan utama pesaing usaha saya.
 Aneka jajanan dengan harga murah
 Mempunyai modal lebih.
 Sudah memiliki pelanggan yang tetap.
e. Kelemahan utama pesaing usaha saya.
 Produknya kurang bergizi.
 Kurang kekinian
 Tidak ada potongan harga walaupun konsumen membeli dalam jumlah banyak.
4. Rencana Pemasaran.
A. Produk

Jenis produk Keterangan


Jajanan Kuliner Odeng Bandeng (cincangan daging
Bandeng yang dibalut kulit lumpia dan
ditusuk mirip Sate)

B. Harga

Nama produk Harga pokok Harga jual (satuan) Harga pasang


produksi (satuan) (satuan)
ODEBA Rp. 1.500,- Rp. 5.000,- Rp. 5.000,-
C. Proses Pembuatan Produk
 Alat dan bahan
- Ikan Bandeng - Kemasan
- Kulit Lumpia FINNA ukuran besar - Wajan
- Cabe, dan bumbu penyedap - Kukusan
- Kecap/saos tiram - Tusuk Sate
- Minyak goreng - Kompor gas
- Sayuran - Baki
 Cara pembuatan produk
1) Terlebih dahulu siapkan isian
a. Siangi ikan bandeng dan kukus
b. Angkat dan tiriskan, suir daging ikannya hingga halus
c. Tumis sayur tambahan (tauge, daun bawang,dkk)sdan tambahkan
suiran daging ikan tadi
d. Tumis hingga harum, sambil mnyiapkan bahan lainnya kulit lumpia
2) Potong kulit lumpia menjadi 3 bagian, dan isi dengan isian yang sudah
dsiapkan tdi
3) Tusuk seperti sate usus dan kukus
4) Goreng odeng hingga matang kuning keemasan, dan tiriskan
5) Odeng siap disajikan

D. Harga Pokok Produksi.

Keterangan Harga Harga


1) Bahan-bahan
Bahan baku Bandeng @4 ekor/kg Rp. 20.000
Kulit Lumpia Finna ukuran besar isi 40 Rp. 24.000,-
ukuran 21x21 cm (potong jadi 3
bagian)@ 24.000
Minyak Goreng 1 l Rp. 11.000 Rp. 55.000,-
Jumlah bahan baku
Bahan penolong
Cabe 100 g Rp. 5.000,-
Sayuran Rp. 7.000,-
Penyedap Rasa 1 bungkus Rp. 4.500,-
Kecap/saos tiram 2 bungkus Rp. 2.500,-
Jumlah bahan penolong Rp. 19.000,-
Biaya lain-lain
Kemasan 1 pack Rp. 18.500,-
Tusuk sate Rp. 12.040
Jumlah biaya lain-lain Rp. 30.540
Jumlah biaya bahan-bahan Rp. 104.540
2) Harga pokok produksi
Total pengeluaran : Rp. 104.540,- RP. 871,-
Hasil produksi 120 unit
3) Laba Rp. 4.129,- per unit @ 120
Jumlah HPP dan laba
(120 per unit x 4.129) Rp. 495.480,-
4) Harga jual
Jumlah HPP dan laba
Hasil produksi
Rp. 600.000,- : Rp. 4.129,- Rp. 4.129,-
120 per unit
E. Tempat
 Keterangan rinci tentang tempat produksi dan penjualan.
- Tempat produksinya berada di kosan saya .
- Penjualannya secara online dan delivery dan spot yang ramai di kampus
 Alasan mengapa memilih tempat penjualan.
- medsos paling tepat dan hemat biaya, bermodalkan kouta.
- Ramai oleh calon pembeli karena dekat kosan temann-teman saya, area kosan
mahasiswa
F. Promosi dan Iklan.

Jenis promosi Biaya


Dari mulut ke mulut Tanpa biaya
online Kouta

G. Organisasi pelaksana.
a. Usaha yang akan di daftarkan sebagai
() Usaha kepemilikan tunggal ( ) Koperasi
( ) Kemitraan 1 ( ) Usaha kelompok
( ) Perusahaan ( ) Lain-lain
b. Nama usaha yang di rencanakan
“ ODEBA HITS “
c. Susunan personalia

Nama Jabatan Gaji perbulan


1. Nurmaida Pimpinan dan karyawan Rp. 500.000,-

H. ASSET TETAP (FIXED ASSET)


a. Berdasarkan pperkiraan dan kapasitas produksi, maka usaha saya memerlukan alat
kerja sbb:

No. Alat Banyaknya Harga saham Jumlah barang


1. Kompor gas 1 Rp. 13.000,- Rp. 13.000,-
2. Wajan 1 Rp. 15.000,- Rp. 15.000,-
3. Kukusan 1 Rp.20.000,- Rp. 20.000,-

Rp 48.000,-

I. Prediksi Pendapatan Penjualan

Jenis barang Keterangan Penjualan pada minggu ke Jumlah


dagangan 1 2 3 4

Odeba Hits Unit yang (30 x 7) hr (30 X 6) hr (30 x 5)hr (30 x 5) hr 690 unit
terjual 210 unit 180 unit 150 unit 150 unit
Harga jual Rp 5000,- Rp 5000,- Rp 5000,- Rp 5000,- Rp 5000,-
Nilai Penj/ Rp Rp 900.000,- Rp Rp 750.000,- Rp
Minggu 1.050.000 750,000,- 3.450.000,-
J. Laba Dalam Penjualan

 Pendapatan penjualan : Rp 3.450.000,-

 Bahan baku : Rp 55.000,-


 Bahan penolong : Rp 19.000,-
 BTk : Rp 30.540,- +
Rp. 104.540
 Biaya operasional
 Transportasi : Rp 60.000
 Listrik & telp : Rp 100.000
 Biaya lain-lain(ongkos kerja) : Rp 30.000,- +
Rp. 190.000
 Lababersih / bulan : Rp. 104.540 + Rp. 190.000 = Rp. 294.540,-
= Rp 3.450.000,- Rp. 294.540,-
= Rp. 3155.460,-

SIMPULAN

Jajanan odeng merupakan jajanan hits oleh masyarakat umum berbagai kalangan di
asalnya. Baik itu yang berbentuk basah (yang dikukus) yang hanya tahan 1 hari saja atau dapat
dipertahankan daya simpannya dengan cara frozen, ataupun berbentuk kering atau digoreng dan
langsung dipasarkan. Di kota Perintis sendiri, banyak tersedia jenis jajanan, contohnya di bakso,
siomay, dll di swalayan-swalayan ternama hingga ke toko-toko kecil. Setiap hari para pelaku
bisnis ini akan mengantarkan barang dagangannya ke tujuannya masing-masing Ini
membuktikan bahwa bisnis jajanan adalah bisnis yang sangat menguntungkan saat ini dan ke
depan.
Begitu juga dengan bisnis plan yang kami rancang di atas. Odeba Hits merupakan
jajanana yang juga nantinya akan sangat digemari oleh masyarakat karena odeng ini adalah
jajanan asli korea dan hits di sana dan saya adopsi hingga modifikasi sedemikian rupa hingga
jadilah odeba ini. Tapi sayangnya, tidak awet dalam waktu yang lama, dari sanalah bisnis ini
bermula. Odeba yang kami buat bisa disimpan dalam waktu yang lama. diharapkan jajanan ini
dapat diterima dan mampu bersaing di pasaran.

Anda mungkin juga menyukai