Anda di halaman 1dari 3

ANALISA SINTESA TINDAKAN KEPERAWATAN

(DOPS)
Nama Mahasiswa : Habil, S.Kep
NPM : 1814901210151
Waktu : Kamis, 04 Desember 2019
Tempat : Rumah Keluarga Tn.A

1. Identitas klien : Tn.A


2. Diagnosa medis : Hipertensi
3. Tindakan keperawatan dan rasional: Pendidikan Kesehatan Hipertensi
4. Diagnose Keperawatan : Ketidakefektifan pemeliharaan kesehatan b.d ketidakmampuan
keluarga mengambil keputusan untuk melakukan tindakan yang tepat (Nanda, 161)
5. Data
Tn.A 90 tahun merupakan hipertensi, Tn.A mengatakan tidak pernah mengkonsumi obat
namun menjaga makanan. TD 190/110 mmHg, N 100 x/m, R 18 x/m.
6. Prinsip tindakan & rasional
No Tindakan Rasional
1 Pembukaan : Membina hubungan saling percaya dan
a. Mengucapkan salam. keluarga mengetahui tujuan dari pendidikan
b. Memperkenalkan diri. kesehatan
c. Menjelaskan tujuan dari kegiatan
pendidikan kesehatan.
d. Menyebutkan materi yang akan
disampaikan
2 Pelaksanaan : Memberikan informasi kepada keluarga
a. Menjelaskan pengertian hipertensi
b. Menjelaskan penyebab hipertensi
c. Menjelaskan tanda dan gejala hipertensi
Menjelaskan pencegahan hipertensi
3 Evaluasi : Mengevaluasi pemahaman keluarga
Menanyakan kepada klien tentang materi
yang telah disampaikan.
4 Terminasi : Mengakhiri tindakan dan memberi respon
a. Mengucapkan terimakasih atas waktu positif atas waktu yang diluangkan keluarga
yang diluangkan, perhatian serta peran
aktif klien selama mengikuti kegiatan
penyuluhan.
b. Salam penutup.
7. Tujuan tindakan
Keluarga dapat memahami apa itu hipertensi, penyebab, tanda dan gejala serta penangann
hipertensi.

8. Bahaya yang mungkin terjadi akibat tindakan tersebut dan cara pencegahannya
No Bahaya – bahaya Cara Pencegahannya
1 Terjadi kesalahan penyampaian Sebelum melakukan penyampaian materi
materi sehingga klien mendapat memastikan terlebih dahulu bahwa materi yang
informasi yang salah disampaikan sumbernya dapat dipercaya
(referensi berupa buku atau jurnal).

9. Analisa Sintesa
Kerusakan vaskuler pembuluh darah

Hipertensi

Pola hidup dan kebiasaan

Kurang pengetahuan

Pendidikan kesehatan

10. Evaluasi (hasil yang didapat dan maknanya)


Keluarga mampu memahami pengertian, penyebab, tanda dan gejala serta penanganan
diet hipertensi.
Anjir muara, Desember 2019
Ners muda,

(Habil, S.Kep)

Preseptor Akademik

(............................................)

Anda mungkin juga menyukai