Anda di halaman 1dari 2

Mata kuliah : ips

Modul :8
Kegiatan : belajar 4

A.PENGERTIAN KETERAMPILAN IPS

Keterampilan ips adalah beberapa kemampuan baik fisik maupun mental di bidang ilmu
pengetahuan sosial.Menurut conny semiawan dan kawan-kawan (1985 keterampilan
mendasar dalam proses berfikir dan berkarya dapat di bagi menjadi 9 bagian :

1. mengobervasi atau mengamati

2. membuat hepotesis

3. merencanakan penelitian/eksperimen

4. mengendalikan variabel

5. menginterpretasikan atau menafsirkan data

6. menyusun kesimpulan sementara

7. meramalkan (memprediksi)

8. menerapkan (mengaflikasikan)

9. mengkomunikasikan

1. mengobservasi atau mengamati


Observasi merupakan keterampilan ilmiah yang mendasar. dalam mengobservasi
,dituntut menyeleksi mana yang baik dan kurang baik.Didalam observasi tecakup
berbagai kegiatan,seperti menghitung,mengukur,membuat klasivikasi mencari
hubungan waktu/ruang.
2. Membuat hipotesis
Hipotesis atau patokan duga adalah suatu fikiran yang mempunyai alasan untuk
menerangkan Suatu pengamatan tertentu .Hipotesis perlu di uji melalui penelitian atau
percobaan.
3. Perencanaan penelitian /eksperimen
Eksperimen adalah menguji atau mengetes melalui penelitian praktis.Hal ini perlu
dilatihkan Kepada siswa agar mereka dapat melakukan eksperimen sederhana.
4. Pengendalian variabel
Variabel adalah faktor yang berpengaruh terhadap suatu kegiatan atau proses. Dalam
hal ini siswa perlu dilatih cara mengendalikan variabel.
5. Interpretasi data
Kemampuan menafsirkan data merupakan keterampilan penting yang perlu dikuasai
siswa.
6. Kesimpulan sementara
Siswa perlu dilattih untuk membuat kesimpulan sementara dari suatu penelitian
sederhana yang mereka lakukan.
7. Peramalan ( prediksi )
Ramalan atau perkiraan kadang – ladang betul kadang – kadang meleset. Pengalaman
yang banyak biasanya ramalan itu banyak yang cocok.
8. Aplikasi ( penerapan )
Keterampilan menerapkan konsep merupakan kemampuan yang sangat penting bagi.
9. Komunikasi
Cara mengkomunikasi hasil penelitian atau eksperimen dapat melalui laporan
makalah, karangan atau tulisan disurat kabar, dapat pula secara lisan dengan dibantu
gambar – gambar grafik, diagram dll.

B. Cara merancang evaluasi keterampilan

1. Kompetensi dasar (KD)

2. Materi pokok

3. Hasil belajar

C. Cara menyusun alat evaluasi keterampilan IPS

1. Materi pokok penduduk dan sistem pemerintahan di indonesia

2. Hasil belajar

1. mengidentifikasi keadaan penduduk di indonesia

2. mendiskripsikan peran dan tanggung jawab pemerintah

3. indikator materi

a. jumlah penduduk indonesia menurut sensus tahun 2000

b. grafik penduduk indonesia bentuknya seperti piramida karena penduduk muda

c. permasalahan penduduk di indonesia adalah pertambahan yang cepat dan


persebarannya yang tidak merata

d. perpindahan penduduk indonesia

Anda mungkin juga menyukai