Anda di halaman 1dari 25

Garis Besar Sejarah Tiga

Kerajaan Kaum Bangsawan,


Invasi Mongol, Kekaisaran
Joseon & Kebangkitan Gerakan
Sirhak di Korea
Kelompok 8 :
1. Erya Aulia F (201915500125)
2. Rahmansyah Anwar (201915500094) Matkul : Sejarah Asia Timur
3. Robiatul Adawiyah (201915500126) Dosen Pengampu : Yusuf Budi
4. Syifa Fauziah F (201915500138) Prasetya Santosa, M.Pd
PEMBAHASAN
Materi 1
Sejarah 3 Kerajaan Kaum
Bangsawan :
• Goguryeo Invasi Mongol
• Baejke
• Silla

Materi 3 Materi 4

Kebangkitan Gerakan
Kekaisaran Joseon Sirhak Di Korea
Sejarah 3 Kerajaan Kaum Bangsawan
Materi
1

Perkembangan
zaman kuno di Korea
didominasi oleh
kepemimpinan 3
kerajaan kuno yaitu
Goguryeo, Bakje dan
Silla.
Menurut Buku ini,
Silla didirikan pada
tahun 57 SM,
Goguryeo pada
tahun 37 SM, dan
Baekje pada tahun 18
SM
Buku Tua Korea, Samguk Sagi
1. Kerajaan Goguryeo

• Didirikan tahun 37SM oleh


Dyongmeongseong

• Goguryeo mulai mengalami


perkembangan saat diperintah
Raja Taejo 53-146

• Goguryeo mencapai masa


keemasan pada abad ke-5
pada masa Raja Gwanggaeto
391-413
• Buddhisme telah
menyebar di Korea tahun
372 di masa pemerintahan
Raja Sosurim

• Masyarakat Goguryeo rajin


mencatat kehidupan
mereka secara teliti dalam
lukisan-lukisan dinding
makam
• Goguryeo menangkis berkali-
kali serangan tentara Cina
dalam Perang Goguryeo-Sui
tahun 598-614

• Goguryeo lagi-lagi
menangkis serangan
Kerajaan Silla dan Dinasti
Tang tahun 661.

• Goguryeo berhasil
ditundukkan dalam
serangan gabungan Silla
dan Tang tahun 668
2. Kerajaan Baekje

• Baekje didirikan tahun 18 SM • Masyarakatnya


oleh Raja Onjo seperti yang bertumpu pada sektor
disebutkan di buku Samguk maritim
Sagi • Masyarakat Baekje
juga navigator handal
• Teks Cina kuno Sanguo Zhi
menyebutkan bahwa Baekje • Baekje ditundukkan oleh
merupakan bagian dari aliansi Silla & Dinasti
konfederasi Mahan yang berdiri Tang pada tahun 660 &
di sekitar Sungai Han & berhasil anggota kerajaannya
meluaskan pengaruhnya hingga melarikan diri ke Jepang
ke laut barat
F ollow the link in the graph to modify its data and then paste the new one here. For more info, click here
3. Kerajaan Silla
• Kerajaan Silla • Pada tahun 660, Raja Silla (Muyeol),
terbentuk pada saat Menundukkan Bakje bersama Jendral
unifikasi Jinhan. Kim Yushin yang dibantu pasukan
dari Dinasti Tang
• Silla berkembang cepat
& menguasai wilayah
Lembah Sungai Han

• Tahun 661 Silla & Tang


menyerbu Goguryeo namun
gagal & kembali melakukan
serangan tahun 667
Raja Muyeol Jenderal Kim Yushin
Silla Bersatu
masa ketika
kebudayaan Korea
berkembang
dengan pesat serta
Buddhisme
menjadi agama
negara.

Kuil Bulguksa Kuil Buhnwangsa

• Silla menyerang orang- • Cina menginvasi Silla


orang Tang di Baekje & tahun 674 namun gagal
Korea Utara tahun 671 dibawah tentara Jendral
Kim Yushin yang kuat.
• Silla mulai mengalami masa • Silla bersatu hanya bertahan 267
kericuhan politik tahun 789 tahun ketika rajanya yang
yang membuat Silla menjadi terakhir Raja Gyeongsun,
lemah. sementara itu, sisa- disingkirkan oleh Wanggeon
sisa Baekje mulai bangkit yang mendirikan Dinasti
dan mendirikan kerajaan Goryeo tahun 935
Hubaekje

• Silla bersatu akhirnya runtuh


diakhir abad ke-9 sekaligus juga
mengakhiri masa kekuasaan 3
kerajaan. kerajaan yang baru,
Dinasti Goryeo mulai
mendominasi Semenanjung
Korea
Raja Gyeongsun Raja Wanggeon
Raja Terakhir Silla Founder of Goryeo
Dynasty
Hubungan Luar Negeri Tiga Kerajaan di
Semenanjung Korea
T iga Kerajaan mempunyai konflik baik secara eksternal maupun internal.

• Pada masalah eksternal adalah konflik dengan Cina.

• Konflik internal dari T iga Kerajaan itu sendiri adalah G oguryeo yang
bekerjasama dengan W a membuat Silla merasa terancam
Struktur Politik dan Sosial Masa
Tiga Kerajaan
• Kekuatan di ketiga masyarakat kerajaan ini terkonsentrasi pada
masyarakat yang tinggal di ibukota kerajaan

• Rata-rata di ketiga kerajaan masih ada perbedaan level social.


Contoh kongkritnya adalah adanya pembagian masyarakat
menjadi masyarakat bangsawan dan masyarakat awam.
Budaya Aristokrasi di Masa Tiga Kerajaan
1. Historiografi dan Konfusianisme 2. Penerimaan Agama Buddha

3. Penerimaan Agama Buddha 4. Puisi, lagu, dan Musik

5. Seni Murni
Periode Balhae

• Balhae muncul setelah • Kebudayaan Balhae


kerajaan G oguryeo runtuh, dipengaruhi oleh Buddhisme
pada saat Silla bersatu sama seperti Silla & Baekje

• Didirikan di bagian utara di • Balhae runtuh pada tahun 9 2 6


bekas w ilayah G oguryeo oleh karena diserang oleh Bangsa
Dae Joeyong, mantan Jenderal Khitan dari Dinasti L iao
G oguryeo
• Karena serangan ini, sebagian
• Balhae menyebut kerajaan besar penduduk &
mereka sebagai penerus dari pemimpinnya mengungsi ke
G oguryeo Dinasti G oryeo
Periode Dinasti Goryeo
• Kehidupan pada masa
Goryeo bercorak agraris

• Kebijakan yang
diterapkan berbeda
dengan yang pernah
berlaku sebelumnya.

• Goryeo berhasil membuat


posisi lawan-lawannya
terjepit & semakin melemah

Raja Wanggeon (877-943) • Menetapkan agama Buddha


Founder of Goryeo Dynasty sebagai agama negara
Keruntuhan Dinasti Goryeo

• Kudeta kaum bangsawan


terhadap masyarakat kelas
bawah (konflik internal)

• Serangan Bangsa Mongol yang


membabi buta turut berperan
dalam Kejatuhan Goryeo pada
tahun 1231
Materi Invasi Mongol (1231-1273)
2
• Invasi awal terjadi karena Raja Goryeo
ke 23 (Raja Gojong) menolak • Tahun 1247, tentara Mongol
membayar upeti serta terbunuhnya memulai penyerangan keempat
utusan Mongol Chu-ku-yu melawan Goryeo

• Invasi kedua dilancarkan karena • Tahun 1253, Tentara Mongol


protes pemimpin pasukan Mongol melakukan serbuan besar-besaran
atas kepindahan Keluarga Istana
Goryeo dari Songdo ke Pulau
Ganghwa • Antara tahun 1253 & 1258, dibawah
Jenderal Jailartai, tentara Mongol
• Invasi ketiga tahun 1235 di wilayah melancarkan 4 kali serangan besar
Jeolla & Gyeongsang yang menjadi Invasi final terhadap
Goryeo
Perjanjian Damai

• Perjanjian menghasilkan
diizinkannya pengendalian
terhadap kedaulatan militer
negara dan budaya, menandakan • Goryeo adalah negeri jajahan
bahwa Kekaisaran Mongol tidak Mongol. sebagai pemenuhan janji
sanggup memenuhi usaha kepada Khan Besar atau Kaisar
menjajah Goryeo Mongol (dan untuk meninggikan
martabat raja diantara para jenderal
dan pejabat yang menjajah negeri),
Semua pemimpin Goryeo menikahi
anggota keluarga Kekaisaran
Mongol.
Materi Kekaisaran Joseon
3 1. Dinasti Joseon Bentukan Yi
(1392-1910)
• Pendirinya bernama Yi • Sebuah sistem komunikasi
Songgye, yg lebih dikenal menara api & serangkaian Pos
dengan nama Raja Taejo Relay didirikan untuk
(nenek moyang yg agung) mentransfer pesan diseluruh
kerajaan
• Pada saat ini Ilmu
pengetahuan dan budaya • Ibukota Daerah didirikan di setiap
berkembang amat pesat provinsi beserta tentara provinsi
& angkatan lautnya
• Joseon adalah Dinasti
terlama dan terakhir di • Sistem pemerintahan yg
Korea setelah Goryeo dijalankan ialah Konselor &
tumbang. Departemen Kementerian
2 . Dinasti Joseon Bentukan
Seojong Agung (1 3 9 7 -
1 4 50)
• Selama berkuasa, Sejong
memajukan teknologi &
pertanian

• Pendidikan ditempatkan
pada kepentingan teratas

• sosok yang berjasa


terhadap penciptaan
Aksara Hangul
• Raja Sejong merupakan • Berjasa dalam pengobatan
pakar militer yang briliant tradisional Korea
• Sejong merombak sistem • Membangun 4 benteng & 6
kalender Korea pos diperbatasan Utara
3 . Dinasti Joseon Masa Raja Seonjo (1 5 6 7 -
1 57 5)
• Berkeinginan untuk merekonstruksi negara

• Raja Seonjo fokus pada perkembangan hidup


rakyat biasa

• Membangun fasilitas pelatihan militer &


reformasi hukum pajak

• Laksamana Yi Sun-sin dianggap salah satu


komandan laut terhebat di dunia
• Berjasa dalam perang 7 tahun ketika Joseon di
Invasi oleh Jepang

• Joseon menjadi kerajaan pertama didunia yang


membuat kapal perang dari besi yg
diprakarsai oleh Yi Sun-sin
Materi Gerakan Sirhak di Korea
4
• Pada aw alnya, agama Katolik di Korea
disebut Seohak atau ajaran dari barat
dipopulerkan oleh Kaum Sirhak
(cendikiaw an)

Agama Katolik diajarkan di Korea dari China


melalui utusan-utusan Kerajaan Joseon yang
mengunjungi Beijing & para misionaris Barat
mengikuti mereka ke Korea

Pada tahun 1 7 9 1 Pemerintahan Dinasti


Joseon mulai mengeluarkan maklumat anti-
Katolik dan menyiksa orang-orang Katolik Andrew Kim Taegon
(Imam Katolik keturunan Korea
pertama)
REFERENCES
● Cahyo Pamungkas, Z aenal Abidin. 2 0 1 7 , AG AMA KHO N G HUCU DAN BUDDHA
DAL AM L IN T ASAN SE JARAH KO RE A, Jakarta Univ ersitas Indonesia. .
T ersedia di situs
https .academia.edu/3 9 8 8 0 1 9 7 /AG AMA_ KHO N G HUCU_ DAN _ BUDDHA_ D
AL AM_ L IN T ASAN _ SE JARAH_ KO RE A_ KO N F UCIAN ISM_ AN D_ BUDHISM_ I
N _ T HE _ HIST O RY _ O F _ KO RE A. Diakses pada tanggal 2 5 1 0 2 1
● F adillah, Muhammad Ibnu. . Sejarah Asia T imur. . T ersedia di situs
https //id.scribd.com/document/5 0 2 1 6 9 1 6 8 /Sejarah-Asia-T imur. Diakses pada tanggal
25 1 0 21
● Hyue Khey, L im SK. 2 0 1 3 . Sejarah Peradaban Asia Dari Z aman Kuno Hingga 1 8 0 0 M.
Jakarta E lex Media Komputindo
● Mahesw ara, Adhitya. Masa T iga Kerajaan Korea (T he T hree Kingdom Period). .
T ersedia disitus
https //id.scribd.com/doc/2 6 5 8 5 3 7 5 7 /Masa-T iga-Kerajaan-Korea. Diakses pada
1 0 1 0 21
● Septiani, V irginita. Sejarah Korea Joseon. . T ersedia di situs
https .academia.edu/1 7 2 4 7 6 2 1 /Sejarah_ korea_ joseon. Diakses pada tanggal
25 1 0 21
● Septianingrum, Anisa. 2 0 1 7 . Sejarah Asia T imur Dari Masa Peradaban Kuno Hingga
Modern. Y ogyakarta Sociality
Septiasari, Y eyen.2 0 1 9 . L atar Belakang Penurunan Jabatan L aksamana Y i Sunsin Dalam Perang Imjin.Jakarta. diakses
secara online melalui situs
https .google.com/url? sa= t&source= w eb&rct= j&url= http //repository.unas.ac.id/1 8 3 6 /&v ed= ahUKE w iQ w a
v A6 fv z AhV L fSsKHRE ADgIQ F noE CAQ Q AQ &usg= AO v V aw 9 8 9 rPq W 1 v Y yJymj6 AQ Y

Anda mungkin juga menyukai