Anda di halaman 1dari 19

1. Ruang kantor di Puskesmas yang berdimensi panjang 4 6.

Seorang petugas safety di suatu industri melakukan


meter, lebar 4 meter dan tinggi 3 meter dipersiapkan pengukuran intensitas kebisingan di satu ruang produksi.
untuk 4 orang karyawan. Setiap karyawan membutuhkan Kebisingan di ruang tersebut berasal dari mesin produksi
udara bersih minimal 33 m3 perjam. Untuk menyuplai yang bersuara konstan selama waktu kerja. Sebelum
udara dari luar, direncanakan pembangunan dua buah melakukan pengukuran petugas tersebut membuat site
jendela di sisi yang berseberangan setinggi 2 meter dari plan untuk menentukan titik-titik pengukurannya. Jenis
lantai. Hasil pengukuran temperatur luar dan dalam pengambilan sampel apa yang tepat dilakukan pada
ruangan menunjukkan selisih ± 3°C. Berapa luas jendela kasus di atas ?
minimal yang harus dibuat? a. Sesaat
a. 1,31 m2 b. Gabungan waktu
b. 1,39 m2 c. Gabungan tempat
c. 1,43 m2 d. Sesaat dan gabungan waktu
d. 1,52 m2 e. Sesaat dan gabungan tempat
e. 1,59 m2
2. Sebuah insinerator memiliki dua unit ruang pembakaran 7. Kebakaran hutan terjadi setiap tahun di Indonesia. Salah
yaitu material burner dan gas burner. Dalam satu dampaknya adalah pencemaran udara oleh debu dan
operasionalnya insinerator tersebut masih menghasilkan gas kimia. Pencemaran tidak hanya terjadi di Indonesia
gas SO2 dan NO2 melebihi baku mutu udara sehingga tetapi juga dirasakan oleh beberapa negara tetangga.
pengelola diharuskan untuk melakukan perbaikan atau Berdasarkan cakupan wilayahnya, apa jenis pencemaran
pengelolaan secara teknis. Upaya apa yang dapat udara tersebut ?
dilakukan untuk mengatasi masalah di atas? a. Lokal
a. Menambah unit incinerator b. Global
b. Menambah ruang untuk gas burner c. Nasional
c. Meningkatkan daya bakar insinerator d. Regional
d. Mengurangi volume sampah yang dibakar e. Internasional
e. Menambahkan air cleaner pada cerobong asap
8. Pembangkit Listrik Tenaga Uap (PLTU) dengan bahan
3. Suatu tempat kerja terkontaminasi senyawa X yang bakar batu bara adalah salah salah satu kegiatan yang
memiliki nilai ambang batas 200 ppm. Meskipun menghasilkan emisi gas SO2. Untuk mengendalikan
konsentrasi kontaminan tersebut relatif rendah dan pencemaran, maka harus dipasang alat pembersih udara.
tersebar merata di ruang kerja namun dalam paparan SO2 yang dihasilkan harus dibersihkan dengan
jangka panjang dikhawatirkan dapat berdampak negatif melewatkan gas buang dalam ruang yang disemprotkan
terhadap fungsi pernafasan tenaga kerja sehingga air ke dalamnya. Jenis alat pembersih udara apakah yang
dibutuhkan sistem ventilasi yang tepat. Apa jenis paling tepat ?
ventilasi yang disarankan untuk pengendalian a. Scrubber
kontaminan X tersebut? b. Adsorption
a. General ventilation c. Mechanical
b. Natural ventilation d. Precipitaton
c. Comfort ventilation e. Inceneration
d. Dilution ventilation
e. Local exhaust ventilation 9. Suatu terminal bus berencana membangun ruang
aministrasi berdimensi 4 x 4 x 3 meter. Staf yang akan
4. Dari hasil penelitian, para petugas polisi lalu lintas bekerja di ruang tersebut adalah 4 orang. Setiap
berisiko terpapar oleh gas-gas pencemaran udara. Salah karyawan membutuhkan udara bersih minimal 33
satu gas pencemar tersebut memiliki daya ikat dengan m3/jam. Sebagai sarana ventilasi, akan dibuat dua buah
Hemoglobin dalam darah sangat kuat. Keadaan ini jendela di sisi yang berseberangan. Rata-rata kecepatan
menyebabkan polutan tersebut lebih mudah mengikat aliran udara di ruang tersebut adalah 15 m/jam. Berapa
Hb dalam darah, sehingga fungsi vital darah sebagai luas jendela minimal agar kebutuhan udara bersih di
pengangkut oksigen terganggu. Senyawa apakah yang ruang tersebut mencukupi untuk seluruh penghuninya?
menjadi polutan pada kasus tersebut diatas ? a. 5,00 m2
a. Ozon (O3) b. 5,51 m2
b. Hidrokarbon (HC) c. 7,25 m2
c. Sulfur dioksida (SO2) d. 8,80 m2
d. Nitrogen Dioksida (NO2) e. 10,00 m2
e. Karbon monoksida (CO)
10. Seorang sanitarian ditugaskan oleh Bapedalda untuk
5. Berdasarkan hasil survai rumah sehat di suatu desa di melakukan pemeriksaan kualitas udara ambient di
Jawa Tengah, sebagian besar rumah kurang mendapatkan sekitar Pabrik Semen yang diduga telah melakukan
cahaya matahari saat siang hari. Kondisi ekonomi pencemaran udara oleh partikel. Bagaimana sikap yang
sebagian besar adalah masyarakat kurang mampu. Rata- harus dimabil ambil terhadap hasil pemeriksaan itu?
rata rumah terbuat dari genteng dan tidak memiliki a. Disampaikan pada perusahaan
langit-langit. Tindakan apa yang paling tepat dan b. Disampaikan pada masyarakat
terjangkau oleh masyarakat untuk mengatasi masalah c. Dipublikasikan di media massa
tersebut ? d. Disampaikan pada BAPEDALDA
a. Membuat jendela e. Disampaikan pada organisasi profesi
b. Mengganti warna dinding
c. Mengatur jarak antar rumah 11. Seorang sanitarian melakukan pengambilan sampel udara
d. Pemasangan genteng kaca untuk menentukan kadar debu dengan menggunakan alat
e. Menambah pencahayaan buatan Low Volume Air Sampler (LVAS) di sebuah
pemukiman. Beberapa informasi yang diperoleh dari c. SK MENEG.KLH nomor KEP-03/MENKLH/II/1991
pengambilan sampel dan proses yang menyertainya d. Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup
adalah: Nomor 50 tahun 1996
a) Suhu udara 31 °C e. Keputusan Menteri Negara Lingkungan Hidup
b) Kecepatan angin 2 m/s Nomor KEP-48/MENLH/1996
c) Kelembaban udara relative 70%
d) Berat saringan udara sebelum digunakan 2,372 gram 16. Seorang sanitarian diminta untuk merekomendasikan alat
e) Lama waktu sampling 5 jam pengendali udara emisi pada sebuah gilingan padi
f) Kecepatan aliran udara saat sampling 20 liter/menit (huller). Informasi awal yang diperoleh sanitarian
g) Berat saringan setelah digunakan 2, 374 gram tersebut bahwa sebagian besar debu yang dihasilkan
Berapakah kadar debu yang diperoleh dari pengambilan berukuran besar (sekitar 500 mikron). Manakah air
sampel tersebut? cleaner device yang paling tepat dan murah untuk
a. 333 ug/m3 direkomendasikan oleh sanitarian tersebut?
b. 333 mg/m3 a. Bag Filter
c. 0,333 ug/m3 b. Venturi Scrubber
d. 0,033 mg/m3 c. Electrostatic Precipitator
e. 0,333 gram/m3 d. Gravity Setling Chamber
e. Cyclone Separator (Centrifugal)
12. Seorang sanitarian diminta untuk melakukan
pemeriksaan kualitas mikroba udara ruang operasi 17. Dua orang pekerja bekerja suhu 30 oC pada dua ruang
sebuah rumah sakit. Hasil yang diharapkan dari kerja yang berbeda. Pekerja pertama berkeringat sangat
pemeriksaan tersebut adalah jumlah mikroba per satuan banyak, sedangkan pekerja yang lain tidak berkeringat,
volume udara. Jika saudara ditugaskan melakukan sementara kodisi fisik dan fisiologis kedua pekerja
pekerjaan tersebut, maka peralatan sampling apakah adalah sama. Apakah factor iklim yang kerja yang
yang perlu dibawa? menyebabkan kondisi kedua pekerja tersebut berbeda?
a. Plate count agar a. Suhu basah
b. Midget impinger b. Suhu kering
c. Air sampling test kit c. Tekanan udara
d. Low volume air sampler (LVAS) d. Pergerakan udara
e. High volume air sampler (HVAS) e. Kelembaban udara

13. Seorang sanitarian melakukan pengukuran debu total 18. Pabrik Semen PT. Semen Padang menggunakan teknik
(Total Suspended Particulate) di sebuah pemukiman electric presipitator untuk mengurangi kadar partikel
dengan waktu sampling 24 jam, menggunakan High emisinya. Apakah tahap pertama dari proses tersebut?
Volume Air Sampler (HVAS) dan analisis dengan a. Membuat medan listrik
metode gravimetri. Pengukuran tersebut dimaksudkan b. Pelepasan partikel dari presipitator
untuk menilai kualitas udara berdasarkan Baku Mutu c. Pemberian muatan listrik pada katoda
Udara Ambien Nasional. Berapakah kadar TSP yang d. Pemberian muatan listrik pada anoda
dijadikan standar untuk menentukan mutu udara ambien e. Pemberian muatan listrik pada partikel
tersebut tersebut:
a. 90 ug/Nm3 19. Suatu industri sandal berpotensi menghasilkan emisi
b. 80 ug/Nm3 senyawa benzene dan formaldehyde ke udara tempat
c. 60 ug/Nm3 kerja. Kedua senyawa ini memiliki toksisitas tinggi
d. 230 ug/Nm3 sehingga dikatagorikan sebagai zat karsinogen dan tidak
e. 200 ug/Nm3 diperkenankan memapar tenaga kerja walaupun dalam
jumlah kecil. Jenis ventilasi yang paling tepat untuk
14. Seorang sanitarian melakukan pengambilan sampel udara diterapkan di ruang kerja tersebut ?
di sekitar gunung berapi. Dari hasil tersebut diperoleh a. Natural ventilation
hasil kandungan gas SO2 yang cukup tinggi. Mengapa hal b. Dilution ventilation
tersebut dapat terjadi?. c. General ventilation
a. Lahar dingin yang terbentuk dapat mengeluarkan gas d. Comfort ventilation
SO2 e. Local exhaust ventilation
b. Sulfur yang terbakar pada kawah gunung berapi
membentuk gas SO2 20. Seorang sanitarian ingin melakukan pengukuran bakteri
c. Tekanan udara yang rendah di sekitar gunung udara di ruang operasi rumah sakit. Pengukuran
mengakibatkan terbentuknya gas SO2 dilakukan dengan pengambilan sampel udara yang
d. Sulfur sangat mudah berekasi dengan oksigen pada representatif. Analisis hasil juga diharapkan seakurat
tekanan dan suhu udara yang rendah mungkin. Alat sampling apa yang paling tepat diterapkan
e. Posisi gunung berapi yang tinggi dapat pada pengukuran tersebut ?
mempermudah reaksi antara Sulfur dengan Oksigen a. Plat agar
b. Impinger
15. Seorang sanitarian ditugaskan melakukan inspeksi c. Test tube detector
terhadap sebuah peternakan unggas yang diprotes oleh d. Low volume sampler
masyarakat karena mengeluarkan bau yang didduga e. Mikrobiologi air sampler
berasal dari senyawa senyawa NH3. Manakah peraturan
perundangan yang mengatur tentang standar pencemaran 21. Pada saat terjadi kebakaran hutan, udara di sebagaian
diatas? besar wilayah Sumatera tertutup asap. Melihat proses
a. KEP-107/KABAPEDAL/II/1977 pencemaran yang sudah terjadi, sehingga sulit dilakukan
b. Peraturan Pemerintah Nomor 41 Tahun 1999 pengendalian pada simpul 1 dan simpul 2. Upaya yang
paling mungkin adalah pengendalian pada simpul 3. 26. Guna mendapatkan hasil pengukuran kadar debu yang
Upaya apa yang dilakukan tersebut ? akurat, maka ketika menempatkan alat pengukur debu
a. Penghijauan harus tepat. Mulai dari penentuan titik sampel peletakan
b. Menghilangkan asap alat termasuk juga setting komponen alat pendukungnya.
c. Penggunaan masker Kesalahan peletakan alat akan menghasilkan data yang
d. Pemadaman kebakaran tidak akurat. Data meteorology, misalnya wind rose juga
e. Pengobatan terhadap penderita ISPA perlu diperhatikan, karena berpengaruh terhadap
peletakan alat. Pada saat angin cenderung bertiup ke arah
22. Salah satu ruang produksi di industri semen harus tenggara, maka holder filter bagian High Volume Air
menerapkan prinsip pengendalian partikulat yang ada Sampler (HVAS) diharapkan menghadap ke arah …….
diruang tersebut. Partikulat yang ada akan dilewatkan ke a. utara
dalam medan listrik, yaitu 2 (dua) plat logam yang dialiri b. selatan
muatan positif dan negatif. Maka partikulat yang c. timur laut
bermuatan akan menempel pada plat yang bermuatan d. barat laut
berlawanan dengan muatan partikel. Jika anda dimintai e. barat daya
saran, prinsip pengendalian pencemaran udara apakah
yang tepat ? 27. Industri tapioka di Indonesia mengalami perkembangan
a. Ventury Scrubber yang sangat pesat. Industri ini dapat menyerap tenga
b. Cyclone Collectors kerja yang cukup banyak, meningkatkan kesejahteraan
c. Mechanical Separator rakyat, meningkatkan komoditi eksport non migas.
d. Combustion Incinerators Tapioka banyak sekali digunakan pada industri pangan,
e. Elektrostatis presipitators industri perekat, industri kertas. Disisi lain indutri
tapioka juga menghasilkan limbah cair dan padat yang
23. Kadar debu yang tinggi pada industri pembuatan batu dapat menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan
kapur dapat mengakibatkan percemaran udara, dan (air dan Udara) . Komponen penting yang terdapat dalam
dampaknya pada pekerja dan masyarakat sekitarnya. limbah tapioka adalah pati yang mengandung karbohidrat
Pekerja akan mengalami gangguan pernafasan, ispa, dll. sebesar 40 -70 %. Sampai saat ini limbah padat tapioka
Di lingkungan akan mengakibatkan daun tanaman hanya dimanfaatkan sebagai pakan ternak. Dengan
tertutupi debu kapur, sehingga oksigen yang dihasilkan adanya kasus tersebut perlu sekali dilakukan penelitian,
menjadi rendah. Alat ukur kadar debu ambient, Langkah / tahapan apakah yang harus diketahui sebelum
yaitu…… melakukan penelitian?
a. Fotometer a. Dibuat proposal, dilakukan penelitian
b. Anemometer b. Penyusunan konsep, lalu dibuat proposal
c. Respirometer c. Penelusuran literatur , dibuat suatu proposal,
d. Personal Dust Sampler diseminarkan
e. High Volume Air Sampler d. Persetujuan pembimbimbing , dibuat proposal,
Seminar proposal
24. Kendaraan bermotor dan alat transportasi merupakan e. Mendapatkan ide penelitian, Penelusuran
sumber emisi bergerak umumnya menggunakan bahan literature dan penyusunan konsep penelitian,
bakar bensin. Bensin merupakan bahan bakar berasal dari serta persetujuan pembimbing untuk penyusunan
fosil. Hasil pembakaran tidak sempurna dari bensin proposal, dilanjut dengan seminar proposal
kendaraan bermotor menghasilkan cemaran CO, Pb serta
SO2 yang tersebar pada jalan raya. Alat untuk mengambil 28. Industri tapioka di Indonesia mengalami perkembangan
sampel udara guna pemeriksaan SO2 adalah ……. yang sangat pesat. Industri ini dapat menyerap tenga
a. Midget Impinger kerja yang cukup banyak, meningkatkan kesejahteraan
b. Ultra Low Volume rakyat, meningkatkan komoditi eksport non migas.
c. Personal Dust Sampler Tapioka banyak sekali digunakan pada industri pangan,
d. Low Volume Air Sampler industri perekat, industri kertas. Disisi lain indutri
e. High Volume Air Sampler tapioka juga menghasilkan limbah cair dan padat yang
dapat menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan
25. Guna mendapatkan hasil pengukuran kadar debu yang (air dan Udara) . Komponen penting yang terdapat dalam
akurat, maka akurasi dari masing-masing langkah limbah tapioka adalah pati yang mengandung karbohidrat
pengukuran harus diperhatikan. Mulai dari penentuan sebesar 40 - 70 %. Sampai saat ini limbah padat tapioka
titik sampel peletakan alat termasuk juga setting hanya dimanfaatkan sebagai pakan ternak. Apakah
komponen alat pendukungnya, penimbangan filter, manfaat dari penelitian yang dilakukan ?
pengukuran kecepatan aliran. Demikian juga kalibrasi a. Meningkatkan sumber daya manusia
alat dan persyaratan bahan filter juga harus mendapat b. Miningkatkan nilai onggok / limbah padat tapioka
perhatian. Kesalahan satu langkah kegiatan akan c. Meningkatkan penghasilan pengusaha tapioca
menghasilkan data yang tidak akurat. Filter untuk tradisional dan penyerapan tenaga kerja
pengukuran kadar debu sebaiknya dari bahan PVC atau d. Diharapkan mampu memberikan informasi tentang
fiberglass, karena ……. pembuatan asam sitrat dari limbah padat tapioka
a. Tidak mudah rusak e. Informasi tentang pembuatan asam sitrat,
b. Bersifat kaku / tegang meningkatkan penghasilan pengusaha tradisional
c. Tahan air, tidak mudah basah tapioka, Meningkatkan nilai onggok tapioca, serta
d. Hidrofobik / tidak menyerap air meningkatkan sumber daya manusia
e. Seratnya tidak mudah lepas tersedot pompa
penghisap 29. Industri tapioka di Indonesia mengalami perkembangan
yang sangat pesat. Industri ini dapat menyerap tenga
kerja yang cukup banyak, meningkatkan kesejahteraan
rakyat, meningkatkan komoditi eksport non migas. menyebabkan polutan tersebut lebih mudah mengikat
Tapioka banyak sekali digunakan pada industri pangan, Hb dalam darah, sehingga fungsi vital darah sebagai
industri perekat, industri kertas. Disisi lain indutri pengangkut oksigen terganggu. Senyawa apakah yang
tapioka juga menghasilkan limbah cair dan padat yang menjadi polutan pada kasus tersebut diatas?
dapat menyebabkan terjadinya pencemaran lingkungan a. Ozon (O3)
(air dan Udara). Komponen penting yang terdapat dalam b. Hidrokarbon (HC)
limbah tapioka adalah pati yang mengandung karbohidrat c. Sulfur dioksida (SO2)
sebesar 40 - 70 %. Sampai saat ini limbah padat tapioka d. Nitrogen Dioksida (NO2)
hanya dimanfaatkan sebagai pakan ternak. Setelah e. Karbon monoksida (CO)
didapatkan hasil penelitian tersebut, perlu dilakukan
pembahasan, kalimat apa yang bukan dimaksud dengan 34. Berdasarkan hasil survai rumah sehat di suatu desa di
pembahasan ? Jawa Tengah, sebagian besar rumah kurang mendapatkan
a. Bukan pernyataan dibawah ini cahaya matahari saat siang hari. Kondisi ekonomi
b. Ketidak sesuaian dengan hasil penelitian yang lain sebagian besar adalah masyarakat kurang mampu,
serta alasan pembenarannya sehingga mereka merasa tidak mampu untuk membuat
c. Penalaran hasil penelitian baik teoritis maupun jendela. Rata-rata rumah terbuat dari genteng dan tidak
empiris sehingga dapat menjawab rumusan masalah memiliki langit-langit. Tindakan apa yang paling tepat
yang diajukan dan terjangkau oleh masyarakat untuk mengatasi masalah
d. Perpaduan temuan dengan hasil penelitian tersebut ?
sebelumnya dan konsekwensi serta pengembangan a. Mengganti warna dinding
dimasa yang akan datang b. Mengatur jarak antar rumah
e. Pemahaman terhadap keterbatasan penilaian yang c. Pemasangan genteng kaca
dilakukan sehingga dapat memberikan saran bagi d. Menambah pencahayaan buatan
penelitian selanjutnya e. Menyalakan lampu pada siang hari

30. Monitoring Kuliatas udara lingkungan menggunakan alat 35. Sanitarian yang bekerja di perusahaan peleburan logam
penangkap udara, penempatan tripod alat sampling udara mengidentifikasi adanya faktor lingkungan berupa panas
pada titik pengambilan sampel harus terpasang tegak yang diradiasikan dari dapur peleburan logam. Untuk
lurus di titik pengambilan sampel. Bagaimanakah mengetahui besarnya panas radiasi tersebut, maka
penempatan alat sampling agar bahan pencemar dapat Sanitarian tersebut melakukan pengukuran.Termometer
diambil? jenis apakah yang tepat digunakan untuk melakukan
a. Setinggi hidung saat duduk pengukuran tersebut ?
b. Setinggi hidung saat berdiri a. Termometer kata
c. Searah dengan arah angin b. Termometer bola
d. Berlawanan dengan arah angin c. Termometer ruang
e. Ditengah-tengah kerumunan tenaga kerja d. Termometer suhu basah
e. Termometer suhu kering
31. Pada pelaksanaan monitoring kualitas udara di kawasan
Industri untuk parameter So2, No2, dan CO penting untuk 36. Di suatu terminal bus dilakukan pengukuran kadar debu
mengetahui tingkat pencemaran akibat gas buang. udara untuk mengevaluasi paparan debu pada petugas.
Seorang sanitarian harus menguasai teknik sampling dan Kadar debu adalah selisih berat filter dibagi volume
pengukuran kualitas udara di lingkungan industri. Waktu udara yang diambil dikalikan 106. Dari hasil
pengukuran yang digunakan dalam pelaksanaan penimbangan diketahui berat awal filter adalah 0,078
sampling di atas, menurut Peraturan Pemerintah tentang gram dan berat akhir filter adalah 0,080 gram. Volume
Pengendalian Pencemaran Udara No. 41 Tahun 1999, udara yang diambil adalah 30 m3. Berapa kadar debu
kecuali? udara hasil pengukuran tersebut diatas ?
a. 1 hari a. 60 µg/m3
b. 1 Jam b. 70,70 µg/m
c. 24 Jam c. 67,60 µg/m3
d. 1 bulan d. 60,70 µg/m3
e. 1 Tahun e. 66,67 µg/m3

32. Pada suatu industri tekstil, sebagian besar pekerja pada 37. Seorang sanitarian rumah sakit ingin melakukan
bagian spining mengeluh merasakan gangguan akibat pengukuran kualitas udara ruang rawat inap. Rumah sakit
kebisingan. Pekerja dengan masa kerja yang sudah lama tersebut memiliki 70 ruang rawat inap. Pengukuran akan
merasakan bahwa pendengaran mereka sekarang kurang dilakukan hanya di beberapa ruang sebagai sampel.
peka. Untuk mengetahui tingkat kebisingan di ruang Pengukuran dilakukan berdasarkan Keputusan Menteri
kerja tersebut, maka bagian HSE berniat melakukan Kesehatan Nomor 1335/MENKES/SK/X/2002. Berapa
pengukuran. Apakah nama alat ukur yang digunakan? jumlah minimal ruang rawat inap yang harus diukur
a. Luxmeter sebagai sampel ?
b. Anemometer a. 7 ruang
c. Antropometer b. 10 ruang
d. Sound Level Meter c. 17 ruang
e. High Volume Sampler d. 35 ruang
e. 50 ruang
33. Dari hasil penelitian, para petugas polisi lalu lintas
berisiko terpapar oleh gas pencemaran gas kimia. Salah 38. Sebuah ruang kantor memiliki sumber penerangan
satu gas pencemar tersebut memiliki daya ikat dengan alamiah dari sinar matahari melalui jendela yang terbuat
Hemoglobin dalam darah sangat kuat. Keadaan ini dari kaca polos tanpa gordyn. Warna lantai, dinding dan
langit-langitnya adalah putih. Dalam ruangan tersebut 43. Pemerintah DKI Jakarta telah melakukan berbagai upaya
tidak terdapat barang-barang yang menghalangi sinar. pengendalian pencemaran udara. Salah satu upaya yang
Dari hasil pengukuran ternyata intensitas dilakukan adalah mengembalikan fungsi ruang terbuka
pencahayaannya masih kurang dari yang dipersyaratkan. hijau. Contoh pembongkaran SPBU di wilayah
Tindakan pengendalian apa yang paling tepat dan semanggi, pembuatan taman pada bekas lokasi pasar
operasional untuk menaikkan intensitas pencahayaan di bunga di Jl. Barito dan lain-lain. Berdasarkan teori
ruang tersebut ? simpul pencemaran lingkungan, upaya pegendalian
a. Menambah luas jendela tersebut dilakukan pada simpul berapa?
b. Mengganti warna kaca jendela a. Simpul 1
c. Mengganti warna lantai, dinding dan langit-langit b. Simpul 2
d. Menambah dengan pencahayaan buatan (lampu) c. Simpul 3
e. Mengatur ulang tata letak barang-barang dalam ruang d. Simpul 4
e. Simpul 5
39. Suatu ruang produksi pada industri perakitan mobil
memiliki intensitas kebisingan yang tinggi. Kebisingan 44. Dengan menggunakan metoda High Volume Sampler,
di ruang tersebut berasal dari mesin produksi yang kadar debu dapat ditentukan dengan menimbang filter
bersuara konstan selama waktu kerja. Sebelum sebelum dan sesudah pengambilan sampel udara.
melakukan pengukuran petugas tersebut membuat site Perbedaan berat filter sesudah dan sebelum pengambilan
plan untuk menentukan titik-titik pengukurannya. Jenis sampel udara, dapat menunjukkan kadar debu udara,
kebisingan apa yang terjadi di ruang produksi tersebut? dengan syarat berat filter harus distabilkan, karena
a. Impulsif perbedaan berat juga dapat dipengaruhi oleh uap air di
b. Kontinyu udara. Bagaimana upaya yang harus dilakukan untuk
c. Impulsif berulang menstabilkan berat filter pada kasus tersebut?
d. Intermitten dengan spektrum luas a. Mengeringkan filter dalam desikator selama dua jam
e. Intermitten dengan spektrum sempit b. Menyimpan filter pada filter holder selama
pengambilan sampel udara
40. Saudara diminta untuk menghitung Indeks Standar c. Melipat filter menjadi dua bagian dan menyimpannya
Pencemaran Udara (ISPU). Parameter pencemar yang pada tabung petridisk
sudah diketahui konsentrasinya adalah partikulat, NO x, d. Menimbang filter berulang ulang sampai
SO2, CO dan partikulat. Satu parameter pencemar yang menunjukkan berat filter yang stabil.
belum lakukan pengukuran. Parameter pencemaran apa e. Mengeringkan filter dengan oven sebelum dan
yang harus saudara ukur untuk melengkapi data sesudah pengambilan sampel udara
perhitungan ISPU tersebut?
a. O2 45.
b. O3
c. HC
d. H2S
e. CO2

41. Keberadaan hutan hujan tropis di negara berkembang


sangat dibutuhkan untuk menjaga kualitas udara global.
Selain sebagai penghasil oksigen, hutan juga berfungsi
untuk menyerap bahan pencemar udara. Saat ini luasan Sistem pengendalian pencemaran udara apakah gambar
hutan semakin berkurang karena penebangan sebagai bagan diatas?
sumber pendapatan. Disisi lain industrialisasi di negara a. Cyclone
maju menyebabkan peningkatan pencemaran udara. b. Wet Scruber
Upaya timbal balik apa yang paling tepat untuk c. Pulse jet baghouse
mengatasi masalah tersebut? d. Elektrostatic presipitator
a. Reboisasi e. Cyclone spray chamber
b. Carbon trading
c. Konsevasi energi 46. Perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi dari hari
d. Konversi bahan bakar ke hari semakin canggih, menyebabkan terjadinya
e. Pengawasan internasional pencemaran udara terutama dikota-kota besar, apabila
sudah diketahui jalan X terjadi pencemaran parameter
42. Baru-baru ini terjadi sepasang muda mudi ditemukan CO oleh kendaraan, maka diperlukan upaya
tewas dalam mobil di pantai. Dari olah TKP yang penanganan agar tidak terjadi masalah lebih lanjut.
dilakukan oleh polisi dan petugas kesehatan ditemukan Upaya yang dilakukan dapat berupa jangka pendek,
beberapa fakta yang dapat dijadikan sebagai petunjuk jangka menengah dan jangka panjang. Upaya yang
bahwa kematian disebabkan oleh gas beracun. Tanda- efektif untuk menurunkan permasalahan di atas dalam
tanda tersebut antara lain: badan membiru, mesin mobil jangka pendek adalah?
dalam keadaan hidup, AC mobil hidup. Gas pencemar a. Membuat taman kota
apa yang telah memapar sepasang muda mudi tersebut? b. Menanam pohon besar
a. Ozon c. Membuat pagar dari tanaman
b. Karbon dioksida d. Sebagian kendaraan dialihkan
c. Nitrogen oksida e. Jalan ditutup tidak boleh digunakan lagi
d. Hidrogen sulfida
e. Karbon monoksida 47. Agar rumah sakit tidak menjadi tempat penularan
penyakit (infeksi noso komial) maka perlu
pemberlakukan baku mutu. Baku mutu kuman dinding
yakni 5 – 10CFU/m2. Upaya yang efektif untuk akan masuk ke saluran napas bagian atas, debu dengan ø
menurunkan angka kuman diding sampai mendekati 3 - 5 µ akan masuk ke saluran napas bagian tengah, debu
angka baku mutu dinding yaitu dengan metode? dengan ø 1 – 3 µ akan msuk ke alveoli dn mengendap,
a. Genteng kaca. debu dengan ø 0,1 - 1 µ akan akan masuk ke alveoli dan
b. Membuka jendela melayang-layang dalam alveoli, sedangkan debu dengan
c. Pengepelan lantai ø < 0,1 µ akan masuk dan keluar mengikuti udara
d. Pengelapan dinding pernapasan. Dari deskripsi di atas, debu dengan diameter
e. Penyemprotan udara ruang berapakah yang paling dominan meningkatkan terjadinya
kasus bronkhitis?
48. Sebuah pabrik semen terletak di dekat pemukiman, a. Debu dengan ø ≥ 10 µ
sehingga dalam operasionalnya telah menimbulkan b. Debu dengan ø 3 – 5 µ
pencemaran, terlihat genteng di sekitar pabrik berwarna c. Debu dengan ø 1 – 3 µ
putih karena debu dan banyak penduduk terganggu d. Debu dengan ø 5 – 10 µ
pernafasan. Bagaimana cara pengendalian yang sesuai? e. Debu dengan ø 0,1 – 1 µ
a. Penggunaan APD
b. Penanaman pohon 54. Hartono adalah seorang ahli peñata rontgen di sebuah
c. Memindahkan pabrik rumah sakit, selalu berhubungan dengan sinar X yang
d. Menghentikan produksi dapat membahayakan kunjungan pasien untuk periksa
e. Memindahkan penduduk rontgen sangat banyak. Apakah yang harus dilakukan
untuk mengurangi dampak kesehatan bagi petugas?
49. Ibu Hartini bekerja pada sebuah ruangan pabrik garmen a. Mengatur jarak
X ditempatkan pada bagian tenun dan terdapat 10 mesin b. Menggunakan APD
produksi yang masing masing mengeluarkan intensitas c. Mengatur frekuensi sinar
bunyi 80 dB Berapakah intensitas bunyi yang diterima d. Membatasai waktu bekerja
Ibu Hartini : e. Membatasai jumlah pasien
a. 80 dB
b. 90 dB 55. Jumlah penduduk di Desa A 10.000 jiwa, pemakaian air
c. 85 dB untuk memenuhi kebutuhan rumah tangganya sebesar
d. 800 dB 100 – 150 liter perorang perhari menggunakan air dari
e. 400 dB PDAM. Berapakah minimal debit air dari PDAM yang
50. Keluarga Pak Hartono tinggal di Rumah susun sewa harus di-supply ke penduduk di Desa A ?
(Rusunawa), menempati 1 unit flat di lantai 3 dan hanya a. 6,57 sampai 12,36 liter/detik
mendapatkan aliran udara dari satu sisi dan kurang, b. 1,57 sampai 7,36 liter/detik
sehingga kelembaban di dalam ruangan menjadi tinggi. c. 11,57 sampai 17,36 liter/detik
Apakah yang harus dilakukan Pak Hartono untuk d. 16,57 sampai 22,36 liter/detik
menurunkan kelembaban ? e. 21,57 sampai 27.36 liter/detik
a. Memasang AC
b. Memasang Exhaus fan 56. Pengusaha peternak sapi perah di Desa Lembang
c. Menambah luas ventilasi Kabupaten Bandung mempunyai 900 ekor sapi perah.
d. Membuat ventilasi 2 arah Kebutuhan air diperlukan untuk sanitasi kandang,
e. Memasang pemanas ruangan kebersihan sapi, minum sapi ,dan menjaga kualitas susu
yang dihasilkan, maka untuk kegiatan tersebut minimal
51. Hartono adalah seorang ahli peñata rontgen di sebuah dibutuhkan jumlah air sebesar 80 liter/ekor/hari debit air.
rumah sakit, selalu berhubungan dengan sinar X yang Berapa minimal debit air yang dibutuhkan oleh
dapat membahayakan kunjungan pasien untuk periksa pengusaha ternak sapi perah tersebut ?
rontgen sangat banyak. Apakah yang harus dilakukan a. 1,13 liter/detik
untuk mengurangi dampak kesehatan bagi petugas ? b. 1,03 liter/detik
a. Mengatur jarak c. 0,93 liter/detik
b. Menggunakan APD d. 0,83 liter/detik
c. Mengatur frekuensi sinar e. 0,73 liter/detik
d. Membatasai jumlah pasien.
e. Membatasai waktu bekerja 57. Hotel Bintang 5 Horison di Kota Bandung mempunyai
fasilitas 1000 tempat tidurdan jumlah karyawan/wati 300
52. Mengukur tingkat pencahayaan general (umum) pada orang,dengan standar minimal kebutuhan air 1000
tempat kerja dengan luas 150 m2, (lebar 10 meter dan liter/tempat tidur/hari dan 25 liter/karyawan/hari. Berapa
panjang 15 meter) , menggunakan alat lux meter. Agar minimal debit air yang dibutuhkan Hotel Bintang Lima
hasilnya representatif (menggambarkan kondisi Horison?
senyatanya) maka kegiatan yang dilakukan pertama kali a. 9,66 liter/detik
adalah : b. 10,66 liter/detik
a. Menutup sel c. 11,66 liter/detik
b. Membagi luas ruang d. 12,66 liter/detik
c. Meletakkan lux meter e. 13,66 liter/detik
d. Menghidupkan lux meter
e. Menentukan titik sampling 58. Apabila jumlah penduduk kota Cimahi saat ini 1.500.000
jiwa dan rata-rata pertumbuhan penduduk 2% dengan
53. Salah satu faktor risiko spek kimia di lingkungan kerja kebutuhan air untuk keperluan rumah tangga 150
adalah debu. Dampak kesehatan yang timbul akibat debu liter/orang/hari. Berapa minimal debit air yang
sangat tergntung dari diameternya. Debu dengan ø ≥ 10 µ dibutuhkan untuk memenuhi keperluan rumah tangga
akan ditahan oleh bulu hidung, debu dengan ø 5 - 10 µ kota Cimahi 20 tahun yang akan datang?
a. 784,6 liter/detik daerah. Metode penyelidikan lapisan batuan ini disebut
b. 1784,6 liter/detik dengan.....
c. 2784,6 liter/detik a. Metode Magnit
d. 3784,6 liter/detik b. Metode Seismik
e. 4784,6 liter/detik c. Metode Geologi
d. Metode Gravitasi
59. Upaya merekayasa tingkat kekeruhan air sungai Cilemer e. Metode Geolistrik
yang tinggi yaitu 45 NTU agar menjadi 5 NTU dengan
debit 5 liter/detik dengan proses koagulasi dan flokulasi 64. Pengukuran dengan menggunakan alat resistivity meter
mengguna kan bahan koagulan PAC ternyata dosis dipersyaratkan pada daerah yang datar dan lurus, faktor
efektifnya sebesar 400 ppm. Berapa kilogram (Kg) yg mempengaruhi ketelitian dalam pendugaan air tanah
dalam sehari dibutuhkan bahan koagulan PAC agar apabila dilakukan pada derah yang naik turun. Toleransi
tingkat kekeruhannya menjadi 5 NTU? pengukuran pada daerah yang naik turun diperbolehkan
a. 152,8 Kg maksimum sebesar?
b. 162,8 Kg a. 10°
c. 172,8 Kg b. 20°
d. 182,8 Kg c. 30°
e. 192,8 Kg d. 40°
e. 50°
60. Apabila mengemukakan secara jelas dalam kalimat tanya
atau pertanyaan dengan substansi pertanyaan yang 65. Apabila hasil pengukuran di lapangan menggunakan alat
bersifat specific dan tidak bermakna ganda serta apabila resistivity meter dengan mengalirkan arus listrik kedalam
pertanyaannya banyak dibuat dalam pertanyaan terpisah lapisan batuan menggunakan elektrode arus AB/2 sejauh
dalam penelitian tentang Hubungan keadaan jumlah 150 meter dan elektroda potensial 30 meter, ternyata
kebutuhan air untuk keperluan rumah tangga masyarakat harga arus listrik yang terekam adalah 520 mili ampere
sehubungan dengan kejadian penyakit diare di desa dan beda potensial 15,2 mili volt dengan konstanta 1130.
Sukajadi kota Bandung tahun 2015. Pernyataan tersebut Berapa tahanan jenis semu (Rho) formasi batuan hasil
merupakan sistematika penulisan penelitian yang pengukuran dengan alat resistivity meter di daerah
disebut? tersebut?
a. Tujuan penelitian a. 23,03 ohm meter
b. Tinjauan pustaka b. 33,03 ohm meter
c Manfaat penelitian c. 43,03 ohm meter
d. Latar belakang penelitian d. 53,03 ohm meter
e. Rumusan masalah penelitian e. 63,03 ohm meter

61. Jawaban sementara atas pertanyaan penelitian yang 66. Air merupakan kebutuhan pokok bagi kehidupan, tetapi
kebenarannya harus diuji secara empiris seperti semakin air juga dapat berperan dalam penularan berbagai macam
besar nilai A, maka semakin besar pula nilai B. Pada penyakit. Dalam memindahkan penyakit-penyakit air
suatu penelitian tentang Hubungan keadaan jumlah berperan dalam 4 cara yaitu; water-borne, water-washed,
kebutuhan air untuk keperluan rumah tangga masyarakat water-based, dan vektor-vektor insekta yang
sehubungan dengan kejadian penyakit diare di desa berhubungan dengan air. Penularan penyakit dapat
Sukajadi kota Bandung tahun 2015. Pernyataan tersebut disebabkan sebagai akibat dari keterbatasan atau jumlah
merupakan sistematika penulisan dalam penelitian yang air yang tidak mencukupi. Penularan penyakit seperti
disebut? tersebut di atas termasuk ke dalam cara penularan.....
a. Kerangka Teori a. Water contamination
b. Hubungan variabel b. Water borne diseases
c. Hipotesis penelitian c. Water Based diseases
d. Definisi Operasional d. Water Washed diseases
e. Kerangka Konsep Penelitian e. Water Related Insect Vector

62. Upaya masyarakat pemukiman di Desa Perwakilan 67. Air minum adalah air yang memenuhi syarat kesehatan
Sumur Kabupaten Pandeglang, untuk memperbaiki dan langsung dapat diminum. Air yang memenuhi syarat
keadaan kualitas fisik air pada sarana sumur gali tingkat kesehatan adalah memenuhi syarat fisik, syarat kimia,
kekeruhannya tinggi 45 NTU disebabkan partikel koloid, dan syarat bakteriologis. Industri yang memproduksi Air
akan melakukan pengolahan melalui proses Koagulasi – Minum dilarang mendistribusikan air minum yang tidak
Flokulasi bahan koagulan alamiah. Jenis bahan koagulan memenuhi persyaratan. Peraturan yang mengatur tentang
apa saja yang termasuk dalam bahan koagulan alami ? persyaratan kualitas air tersebut, yang masih berlaku saat
a. Karat besi ini adalah.....
b. Tanah gambut a. Permenkes No. 416 tahun 1990
c. Biji kelor dan karat besi b. Permenkes No. 907 tahun 2002
d. Biji Kelor (Moringa oleifera) c. Permenkes No. 736 tahun 2010
e. Biji Kelor, Karat besi, dan tanah gambut d. Permenkes No. 492 tahun 2010
e. Peraturan Pemerintah No. 82 tahun 2001
63. Suatu penyelidikan lapisan batuan dengan metode
geofisika di permukaan tanah, yang didasarkan pada sifat 68. Air sumur gali Pak Masduki di Desa Candiareng setelah
kelistrikan lapisan batuan atau variasi tahanan jenis diperiksa di laboratorium ternyata kadar besi (Fe) adalah
listrik batuan secara lateral sehingga dapat menentukan 3,2 mg/liter. Kadar minimum Fe yang diperbolehkan
batuan lunak dan keras serta kedalaman, ketebalan dalam air adalah 0,3 mg/liter. Berdasarkan teori Fe dalam
lapisan batuan yang jenuh dan tidak jenuh air disuatu air dapat diturunkan dengan cara oksidasi menggunakan
kalium permanganat (1 mg/ltr KMnO4 dapat kebocoran saat pengolahan dan jaringan distribusi adalah
mengoksidasi Fe 1.06 mg/ltr). Berapakah dosis Kalium 10%. Berapakah perkiraan debit pompa yang diperlukan
Permanganat yang dibutuhkan untuk menurunkan kadar apabila pompa diharapkan hanya bekerja 10 jam selama
Fe sampai batas minimal yang diperbolehkan pada sumur satu hari.....
gali Pak Masduki? a. 20 ltr/dtk
a. 0,755 mg/liter b. 23,9 ltr/dtk
b. 1,538 mg/liter c. 24,4 ltr/dtk
c. 2,735 mg/liter d. 15,8 ltr/dtk
d. 3,573 mg/liter e. 14,75 ltr/dtk
e. 4,123 mg/liter
73. Disuatu daerah masyarakat pada umumnya
69. Dalam PP No. 82 tahun 2001 badan air dikelompokkan menggunakan sumber air bersih dari sumur gali, namun
menjadi beberapa kelas berdasarkan peruntukannya. Di dilihat secara fisik airnya jernih tetapi selalu
DKI Jakarta salah satu pengelola perusahaan air minum, meninggalkan noda kuning kecoklatan pada bak mandi
air baku air minum diambil dari kali Ciliwung. Apakah atau wastafel setelah diperiksa di laboratorium ternyata
kelas badan air tersebut berdasarkan peruntukannya? kadar besi (Fe) adalah 3,2 mg/liter dan mangan (Mn) 0,8
a. Air Kelas I mg/liter. Fe dan Mn dalam air dapat diturunkan dengan
b. Air Kelas II cara oksidasi memakai oksigen (0,14 mg/lt setiap mg/lt
c. Air Kelas III Fe, 0,29 mg/lt setiap 1 mg/lt Mn) atau dengan khlorin
e. Air Kelas IV (0,64 mg/lt setiap 1 mg/lt Fe, 1,29 mg/lt setiap 1mg/lt
e. Air Kelas V Mn) atau dengan kalium permanganat (1 mg/ltr KMnO 4
dapat mengoksidasi Fe 1,06 mg/lt atau 0,52 mg/lt
70. Suatu sumur gali setelah diperiksa di laboratorium mangan). Dilihat dari kondisi tersebut di atas berapakah
ternyata kadar besi (Fe) adalah 2,8 mg/liter dan mangan kalium permanganat yang harus ditambahkan untuk
(Mn) 1,2 mg/liter. Fe dan Mn dalam air dapat diturunkan menghilangkan Fe pada air sumur gali tersebut?
dengan cara oksidasi memakai oksigen (0,14 mg/lt setiap a. 0,755 mg/lt
mg/lt Fe, 0,29 mg/lt setiap 1 mg/lt Mn) atau dengan b. 1,538 mg/lt
khlorin (0,64 mg/lt setiap 1 mg/lt Fe, 1,29 mg/lt setiap c. 3,392 mg/lt
1mg/lt Mn) atau dengan kalium permanganat (1 mg/ltr d. 3.773 mg/lt
KMnO4 dapat mengoksidasi Fe 1,06 mg/ltr atau 0,52 e. 6.154 mg/lt
mg/lt mangan). Berapakah khlorin yg dibutuhkan untuk
menghilangkan Fe dan Mn pada air sumur gali tersebut? 74. Disuatu daerah masyarakat pada umumnya
a. 6,167 mg/lt menggunakan sumber air bersih dari sumur gali, namun
b. 5,782 mg/lt dilihat secara fisik airnya jernih tetapi selalu
c. 5,404 mg/lt meninggalkan noda kuning kecoklatan pada bak mandi
d. 3,340 mg/lt atau wastafel setelah diperiksa di laboratorium ternyata
e. 2,540 mg/lt kadar besi (Fe) adalah 3,2 mg/liter dan mangan (Mn) 0,8
mg/liter. Fe dan Mn dalam air dapat diturunkan dengan
71. Sumber Daya Air di wilayah kita harus kita manfaatkan cara oksidasi memakai oksigen (0,14 mg/lt setiap mg/lt
sebaik mungkin untuk kepentingan masyarakat. Untuk Fe, 0,29 mg/lt setiap 1 mg/lt Mn) atau dengan khlorin
mendapatkan air bersih dapat dilakukan dengan (0,64 mg/lt setiap 1 mg/lt Fe, 1,29 mg/lt setiap 1mg/lt
melakukan pengeboran dalam tanah. Kualitas air tanah Mn) atau dengan kalium permanganat (1 mg/ltr KMnO 4
umumnya lebih baik dibandingkan dengan air lainnya. dapat mengoksidasi Fe 1,06 mg/lt atau 0,52 mg/lt
Apakah kelebihan jenis air diatas ? mangan). Dilihat dari kondisi tersebut di atas berapakah
a. Mengandung mineral dan sedikit kandungan oksigen yang harus ditambahkan untuk menghilangkan
bakteriologi Mn pada air sumur gali tersebut?
b. Mengandung mineral dan tidak mengandung a. 1,032 mg/lt
bakteriologi b. 0,755 mg/lt
c. Tidak mengandung mineral dan tidak mengandung c 0,512 mg/lt
bakteriologi d. 0,448 mg/lt
d. Tidak mengandung mineral dan banyak kandungan e. 0,232 mg/lt
bakteriologi
e. Banyak mengandung mineral dan banyak kandungan 75. Berdasarkan survei didapatkan data bahwa disuatu
bakteriologi daerah angka kejadian diare dan penyakit kulit masih
cukup tinggi, masyarakat setempat mempunyai kebiasaan
72. Saudara ditunjuk untuk merencanakan pembangunan membuang sampah dan membuang air limbah rumah
sarana pengolahan air bersih sederhana di suatu daerah. tangga di pekarangan, membuang kotoran di sungai,
Daerah tersebut air bersih merupakan masalah utama serta mendapatkan sumber air bersih untuk keperluan
yang harus segera ditangani. Satu-satunya sumber air sehari-hari seperti mandi, mencuci, memasak dan
yang ada di daerah tersebut adalah air sungai yang keperluan lainnya dari sungai tempat dimana membuang
kualitasnya jauh dari memenuhi syarat. Berdasarkan kotoran tersebut. Dilihat dari data survey tersebut sebagai
kondisi geologis daerah tersebut tidak memungkinkan calon tenaga sanitarian, sarana apa yang saudara
untuk dibuat sumur bor atau sumur gali. Penduduk di prioritaskan untuk segera dibangun di daerah tersebut?
daerah tersebut saat ini jumlahnya adalah 6.250 jiwa a. tempatsaluran air hujan
dengan pertambahan penduduk rata-rata 2,5% per tahun. b. tempat pembuangan kotoran
Sarana pengolahan air bersih sederhana tersebut c. tempat pembuangan sampah
diharapkan dapan memenuhi kebutuhan air sampai 10 d. tempat pembuangan air limbah
tahun yang akan datang. Kebutuhan air diperkirakan 100 e. tempat memperoleh air bersih
l per orang per hari. Bila direncanakan, kemungkinan
76. Disuatu daerah angka kejadian diare masih cukup tinggi, sumur gali: lantai kedap air dengan radius 1 m, bibir
dan dicurigai penyebabnya adalah karena kualitas air sumur tinggi 0,5 m, dan dinding kedap air setinggi 2 m
bersih yang digunakan untuk keperluan sehari hari tidak dari atas. Kualitas air sumur gali dari segi fisik masih
memenuhi syarat. Sumber air bersih berasal dari sumur berwarna, dari kualitas bakteriologis terdapat E.coli
gali, dengan konstruksi umumnya mempunyai bibir melebihi batas maksimum yang ditetapkan. Pada daerah
sumur setinggi 1 meter, dinding sumur yang kedap air 1 tersebut terdapat industri pencelupan (garment) yang
meter, lokasi sumur 12 meter dari sumber pencemar. menggunakan bahan pewarna sintetis. Berapakah jarak
Sumur mempunyai lantai kedap air dengan radius 1 maksimum pola penyebaran bakteriologis secara vertikal
meter dan dilengkapi dengan saluran pembuangan kedap dalam tanah?
air sejauh 11 meter. Dilihat dari konstruksi sarana sumur a. 1 meter
gali tersebut, bagian yang belum memenuhi syarat dan b. 3 meter
harus dilakukan perbaikan adalah..... c. 5 meter
a. bibir sumur d. 7 meter
b. lantai sumur e. 9 meter
c. lokasi sumur 81. Di suatu daerah angka kejadian diare merupakan kasus
d. dinding sumur yang endemis, dan didugai penyebabnya adalah karena
e. saluran buangan kualitas air bersih yang digunakan untuk keperluan
77. Seorang tenaga pembuat sumur bor mendapatkan sehari hari yang tidak memenuhi syarat. Sebagai seorang
pekerjaan membuat sumur bor di salah satu warga di ahli dalam bidang kesehatan lingkungan saudara
kota X. Ia sedang mengidentifikasi bahan dan peralatan ditugaskan untuk melakukan inspeksi sanitasi dan
yang harus disiapkan untuk melaksanakan pekerjaan pengambilan sampel air sumur gali untuk melihat tingkat
tersebut supaya pekerjaannya bisa berjalan lancar. Alat- resiko pencemaran dan kualitas bakteriologis air sumur
lat tersebut antara lain, mata bor, pipa, penyambung pipa tersebut. Berapa ukuran minimal volume botol sampel
dan lain-lain. Sebagai calon tenaga sanitarian, menurut yang digunakan?
saudara alat dibawah ini merupakan alat pendukung a. 100 ml
dalam pembuatan sumur bor sistem jetting, kecuali..... b. 150 ml
a. Tripot c. 200 ml
b. Mesin air d. 250 ml
c. Kunci pipa e. 300 ml
d. Kunci rantai 82. Analisa zat padat dalam air sangat penting bagi
e. Klem pemutar pengolahan komponen-komponen air secara
78. Pemanfaatan air bersih pada suatu instansi perkantoran lengkap,juga untuk merencanakan serta pengawasan
bersumber dari air PDAM yang ditampung pada proses pengolahan dalam bidang air minum maupun air
reservoir bawah. Sistem distribusi air bersih tersebut limbah. Zat padat yang terdapat dalam suspensi dapat
menggunakan perpipaan yang dilengkapi dengan pompa. dibedakan menurut ukuran sebagai partikel tersuspensi
Hasil uji petik sampel air untuk parameter bakteriologis koloid dan partikel tersuspensi biasa. Untuk memperoleh
(coliform bacteri) menunjukkan bahwa pada inlet pipa data yang akurat dalam penentuan diskripsi tersebut
PDAM menuju tandon negatif, outlet tandon positif, kran diatas diperlukan hasil pemeriksaan laboratorium
air positif. Saran yang bisa diberikan dalam pengolahan yaitu.....
air bersih untuk menurunkan kandungan bakteriologis air a. pemeriksaan TDS
tersebut adalah pada ? b. pemeriksaan TSS
a. Sterilisasi pada tandon c. pemeriksaan kekeruhan
b. Penambahan dosis chlorinasi pada PDAM d. pemeriksaan kesadahan
c. Pengolahan air dilakukan sebelum masuk tandon e. pemeriksaan Fe dan Mn
d. Pengolahan air dilakukan setelah effluen tandon 83. Di desa Nyamplong sangat bergantung pada air hujan
sebelum didistribusikan (Penampungan Air Hujan/PAH) untuk memenuhi
e. Pengolahan air setelah kran pengguna sebelum kebutuhan air bersihnya. Sementara juga terdapat sebuah
digunakan sebagai air bersih sungai yang mengalir melintasi Desa tersebut dengan
79. Di suatu daerah angka kejadian diare merupakan kasus kondisi fisik keruh, namun kontinuitas alirannya selalu
yang endemis, dan dicurigai penyebabnya adalah karena tersedia sepanjang tahun. Muka air tanah di daerah
kualitas air yang digunakan untuk keperluan sehari hari tersebut cukup dalam (˃ 20 m) sedangkan struktur
Daerah tersebut sumber airnya berasal dari sumber air tanahnya cukup kuat dan tidak porous. Kejadian penyakit
dari jaringan perpipaan. Sebagai seorang ahli dalam Diare cukup rawan pada masyarakat di daerah tersebut
bidang kesehatan lingkungan saudara ditugaskan untuk akibat perilaku yang kurang sehat dalam mendapatkan
melakukan pengambilan sampel air dari jaringan air bersih dan dalam membuang air limbah/tinja. Untuk
perpipaan yang digunakan oleh penduduk untuk menekan kejadian penyakit tersebut Petuga Puskesmas
mengetahui dan menganalisis hasil pemeriksaan kualitas menyarankan untuk melakukan penyehatan air dan
bakteriologisnya. Persyaratan kualitas bakteriologis air pengelolaan limbah cairnya termasuk tinja. Apabila
bersih sesuai dengan standard kualitas air bersih kadar masyarakat tersebut terus menggantunagkan pada PAH
maksimum yang diperbolehkan untuk total koloform dalam memenuhi kebutuhan air bersihnya, maka
(MPN) adalah..... sepanjang tahun akan menemui kesulitan mendapatkan
a. 0 per 100 ml sampel air bersih terutama pada musim kemarau. Sebagai
b. 10 per 100 ml sampel seorang Sanitarian untuk membantu memecahkan
c. 20 per 100 ml sampel permasalahan yang efisien dalam penyediaan air bersih
d. 30 per 100 ml sampel masyarakat di Desa tersebut hendaknya :
e. 50 per 100 ml sampel a. Mencampur air sungai dengan air hujan yang ada di
80. Dari hasil survei masyarakat di Desa Pemogan, Denpasar bangunan PAH
menggunakan air bersih berasal dari sumur gali sebanyak b. Mendatangkan/membeli air bersih dari daerah lain
40 %, PDAM 50 %, dan lainnya 10 %. Konstruksi walaupun cukup jauh dan mahal
c. Air dari PAH digunakan untuk memasak saja, untuk kali/kendaraan untuk mengangkut sampah ke Tempat
keperluan lain seperti mandi, cuci, kakus, pembuangan akhir (TPA)?
menggunakan air sungai a. 1.000 kendaraan
d. Menghimbau masyarakat agar berhemat, dan b. 1.250 kendaraan
membatasi penggunaan air bersih yang bersumber d. 1.500 kendaraan
dari pengolahan PAH d. 1.750 kendaraan
e. Membantu masyarakat untuk dapat melakukan e. 2.000 kendaraan
pengolahan sederhana terhadap sumber air baku 87. Pemukiman penduduk di kelurahan Malasirna
lain yang ada (air sungai) di daerah tersebut, Kecamatan Mandala Kabupaten Waluya sebanyak 200
sehingga kapasitas tercukupi. KK dengan rata-rata penghuninya berjumlah 6
84. Dalam pengendalian pencemaran lingkungan perairan orang/KK, jumlah sampah 2 liter/orang/hari, jenis
akibat suatu kegiatan/proyek maka salah satu sampah 75 % sisa makanan (Garbage), pengumpulan
indikatornya adalah keberadaan dan diversitas hayati sampah ke TPS oleh petugas dilakukan 2 hari sekali.
komponen biotik seperti plankton (zoo plankton), bentos Persyaratan kapasitas tempat sampah harus ditambah 1/3
dan nekton. Prinsip yang perlu diperhatikan dalam dari jumlah sampah yang di tampung dan maskimum
penentuan lokasi (stasiun) pengambilan contoh plankton penyimpanan sampah tidak boleh lebih dari 3 hari.
adalah agar contoh plankton yang diambil dapat Berapakah kapasitas tempat sampah yang harus
menggambarkan komunitas plankton setepat mungkin. disediakan oleh setiap KK sesuai dengan persyaratan ?
Dimana lokasi pengambilan sampel komponen biotik di a. 24 liter
sungai agar bisa representative ? b. 26 liter
a. Lokasi (stasiun) pengambilan sampel plankton bisa c. 28 liter
dilakukan di daerah hulu sungai, dan daerah hilir d. 30 liter
sungai. e. 32 liter
b. Lokasi (stasiun) pengambilan sampel plankton adalah
di daerah sungai yang terkena dampak proyek / 88. Jenis sampah yang dihasilkan dari aktifitas masyarakat di
kegiatan Kota Mandala Waluya meliputi sisa makanan, sampak
c. Lokasi (stasiun) pengambilans ampel plankton kering, sampah industri, sampah rumah sakit, sampah
dilakukan di daerah sungai yang tidak terkena jalan , sampah pembangunan dan penghancuran gedung.
dampak proyek/kegiatan Seluruh jumlah sampah setiap harinya 100.000.000 liter
d. Lokasi (stasiun) pengambilan sampel plankton (100 M3) dan sebagian pendudukan memanfaatkan
adalah di daerah hulu sungai, titik efluent sampah untuk kompos, dan beberapa tempat
pembuangan limbah kegiatan dan daerah hilir pengumpulan sampah (TPS) juga memilah sampah untuk
sungai kompos dan didaur ulang untuk bahan baku. Pada
e. Lokasi (stasiun) pengambilan sampel plankton bisa elemen fungsional tahap pengangkutan sampah dari TPS
dilakukan dimana saja dan tidak perlu ke TPA dilakukan oleh Dinas Kebersihan. Salah satu
mempertimbangkan representasi lokasi yang penting manfaat pengelolaan sampah di kota Mandala Waluya
di sunagi tersebut. yaitu menurunkan kejadian penyakit. Apakah yang
85. Hasil survey di 50 % Tempat Pengumpulan Sampah terkandung dalam sampah yang menjadi penyebab
(TPS) di Surabaya, diketahui bahwa 75 % jenisnya penyakit di Kota Mandala Waluya tersebut ?
sampah basah (Garbage), jarak terdekat rumah penduduk a. Bahan mineral
75 meter, penduduk penggunakan sumur gali untuk b. Bahan beracun
kebutuhan air bersihnya dan setiap hari sampah yang c. Bahan sisa makanan
terkumpul diangkut ke TPA. Apakah teknologi minimasi d. Bahan sisa daur ulang
sampah yang cocok untuk di terapkan di TPS tersebut ? e. Bahan sisa penghancuran gedung
a. Daur ulang
b. Pembakaran 89. Sebuah sungai akan dilakukan pemeriksaan kualitas
c. Komposting airnya. Sungai tersebut mempunyai lebar 15 meter, dan
d. Reduksi volume kedalaman air 2 meter serta kecepatan aliran air 0,3
e. Makanan ternak m/detik. Berapakah jumlah titik sampel dan kedalaman
botol sampel waktu mengambil sampel pada kasus
86. Hasil survey di Kota X tahun 2011 : tersebut?
- Jumlah sampah per orang per hari 2,5 liter dan 75 % a. 3 titik dengan interval 4 meter dari pinggir, kedalaman
sampah basah (Garbage) 1 meter.
- Berat jenis sampah di Pemukiman 0,2 kg/liter b. 4 titik dengan interval 3 meter dari pinggir, kedalaman
- Berat jenis sampat di tempat pembuangan akhir 1 meter.
sampah (TPA) 0,4 kg/liter c. 5 titik dengan interval 2 meter dari pinggir, kedalaman
- Kapasitas Tempat pengumpulan sampah/TPS 10.000 1 meter.
liter/lokasi d. 6 titik dengan interval 1 meter dari pinggir, kedalaman
- dan kapasitas alat angkut sampah 5.000 liter/kendaraan 1 meter
Data penunjang : e. 2 titik dengan interval 5 meter dari pinggir,
a. Arah Angin : kedalaman 1 meter.
rata-rata Arah angin 40 % ke Timur, 30 % ke Barat, 90. Saudara melakukan pengukuran kualitas air sungai yang
20% ke Utara dan 10 % ke sekatan setiap tahunnya. digunakan untuk membuang limbah oleh sebuah industri.
b. Data Demografi Dari hasil pemeriksaan ditemukan beberapa parameter
Penduduk di Kota X Berjumlah 10 juta Orang dengan telah melebihi baku mutu air. Apa yang akan saudara
pertambahan penduduk rata-rata 2,5% per tahun. lakukan setelah mengetahui keadaan tersebut?
Berapakah jumlah Alat angkut sampah harus tersedia saat a. Menyampaikan pada Bapedalda
ini (tahun 2011), jika setiap hari alat angkut berkerja 4 b. Merahasiakan hasil pemeriksaan
c. Menyampaikan pada masyarakat
d. Mempublikasikan di media massa Kemudian setelah dilakukan pengukuran, semua
e. Menyampaikan pada industri yang membuang limbah elektroda dipindahkan dan dipasang lagi dengan
konfigurasi yang sama untuk pengukuran kedua,
91. Penyaluran dan pengolahan limbah cair dibagi menjadi demikian seterusnya. Posisi alat pendugaan air tanah
dua sistem, Sistem penyaluran dan pengolahan limbah terletak antara ?
cair domestik menggunakan septik tank dan resapan a. C1 – C2
adalah salah satu system penyaluran dan pengolahan di b. C1 – P1
sekitar tempat dihasilkan. Sistem penyaluran limbah cair c. C1 – P2
dimana limbah disalurkan dan diolah di sekitar tempat d. P1 – C2
dihasilkan disebut : e. P1 – P2
a. Full sewerage system 98. Dalam rangka percepatan pembangunan kesehatan
b. Semi sewerage system bidang kesehatan lingkungan di wilayah kerja Puskesmas
c. Off-site sewerage system Sehat, maka Sanitarian Puskesmas bersama masyarakat
d. On-site sewerage system sepakat melakukan pembangunan sarana air minum
e. Separate sewerage system perpipaan melalui sumberdaya masyarakat sendiri baik
92. Di Kota X akan didirikan sistem pengeolahan limbah cair dalam perencanaan, pelaksanaan maupun
secara komunal, dan salah satu unitnya berupa bak pemeliharaannya. Prinsip-prinsip pemberdayaan
anaerob. Apabila diketahui debit aliran limbah cair RT masyarakat yang dilakukan masyarakat tersebut ?
sebesar : 100 ml/ menit, masuk ke bak anaerob dan a. Menjalin kemitraan
direncanakan selama 2 hari tinggal di bak tersebut. b. Kontribusi masyarakat
Berapa besanya volume bak anaerob? c. Bekerja bersama masyarakat
a. 0,288 m3 d. Mengembangkan gotong-royong masyarakat
b. 0,238 m3 e. Menumbuhkembangkan potensi masyarakat
c. 0,328 m3 99. Dalam upaya mempercepat visi Puskesmas Husada
d. 0,444 m3 Kabupaten Sehat menuju masyarakat sehat yang mandiri
e. 0,544 m3 dan berkeadilan, Pemerintah memberikan bantuan 1000
93. Sebagai calon ahli Madya Kesehatan Lingkungan, anda jamban secara cuma-cuma kepada masyarakat. Apa
diminta mengidentifiksi besarnya nilai COD, BODu, dan pendekatan yang telah dilakukan Puskesmas tersebut?
BOD5 20, dari sampel limbah cair domestic, karena a. Pendekatan Sakit
sangat berbau dan mengganggu kesehatan masyarakat. b. Pendekatan Sehat
Besarnya nilai antara COD, BODu, BOD 5 20 dalam c. Pendekatan Persuasif
sampel limbah cair adalah : d. Pendekatan Kebutuhan
a. COD>BODu>BOD520 e. Pendekatan Masyarakat
b. COD=BODu= BOD520 100. Husodo sanitarian Puskesmas Tepi Sungai akan
c. COD>BODu< BOD520 melakukan pengambilan sampel air sungai untuk
d. COD<BODu< BOD520 pemeriksaan BOD dan COD. Botol sampel dan bahan
e. COD<BODu> BOD520 kimia yang dibutuhkan sudah dipersiapkan.Bagaiman
94. Unit instalasi pengolahan limbah cair (IPLC) di Rumah prosedur selanjutnya yang harus dilakukan sanitarian
Sakit Dr. Sardjito ada yang berfungsi untuk membagi untuk melakukan pengambilan sampel yang benar :
dan meratakan volume aliran ke unit pengolahan, serta a. Mengisi botol sampai penuh.
meratakan variable dan fluktuasi beban organic. Unit b. Mengisi botol sampai 2/3 penuh.
pengolahan yang berfungsi membagi dan meratakan c. Mengisi botol sampel sampai 1/2 penuh.
volume aliran yang masuk ke unit pengolahan adalah : d. Mengisi botol sampai penuh lalu digoyang-goyang
a. Screening e. Mengisi botol sampai 1/2 penuh lalu digoyang-
b. Equalisasi goyang
c. Communitor 101. Seorang sanitarian akan melakukan pengambilan sampel
d. Sedimentasi air untuk pemeriksaan mikrobiologi air pada perpipaan .
e. Grit chamber Adapun cara kerja dalam pengambilan sampel adalah
95. Ada empat patok yaitu C1, P1, P2, C2 dalam kegiatan sebagai berikut :
pendugaan air tanah dengan metode Geolistrik. Diantara 1) Kran diplambir
keempat patok tersebut, mana yang yang mengalirkan 2) Kran dibuka, alirkan airnya selama 3-5 detik
tegangan (V)? 3) Botol sampel disterilkan dan dilengkapi dengan tali
a. C1 – P1 pengikat
b. C1 – P2 4) Botol pengambilan sampel dilengkapi dengan label
c. P1 – P2 5) Isi botol pengambilan sampel sampai penuh, dibuang
d. P1 – C2 1/3 bagian
e. C1 – C2 6) Pengisian botol pertama digunakan untuk pembilasan
96. Pengukuran dilakukan dengan metode Wenner-Alpha. Manakah urutan cara kerja diatas yang benar dalam
Jarak antar elektroda adalah 1,5 M. Hasil pengukuran pengambilan sampel air untuk pemeriksaan
volt meter menunjuukan 1.000 mV, dan amper meter 500 mikrobiologi ?
mA (K = 2π.a). Berapa nilai Resistivity (ρ) ? a. (1),(4),(5),(3),(6),(2)
a. 2,0 ΩM b. (3),(1),(2),(6),(5),(4)
b. 3,0 ΩM c. (1),(6),(5),(2),(3),(4)
c. 6,28 ΩM d. (5),(4),(1),(3),(2),(6)
d. 9,43 ΩM e. (4),(1),(3),(5),(6),(2)
e. 18,86 ΩM
102. Masyarakat melaporkan seringnya kejadian diare ke
97. Konfigurasi jarak antara elektroda (C1, P1, P2, C2) Puskesmas setempat. Seorang sanitarian diminta untuk
selalu sama untuk setiap pengukuran, misalnya 2,5 M. dapat melakukan inspeksi sanitasi terhadap sarana sumur
gali yang ada di sumur gali masyarakat. Hasil inspeksi e. Daerah Propundal.
sanitasi diperoleh data yaitu jarak sumur dengan
septiktank kurang dari 10 meter, sumur tidak memiliki 107. Pemantauan kualitas buangan limbah rumah sakit
lantai yang kedap air. Kondisi sarana air seperti ini dapat dilakukan sekurang kurangnya 3 bulan hingga 6 bulan
berisiko terhadap sipengguna. Dengan keberadaan sekali dengan jalan melakukan pengambilan sampel
konstruksi sumur gali tersebut belum memenuhi syarat untuk diperiksa dilaboratorium, hasil analisa
dan harus dilakukan tindakan dengan melakukan laboratorium selanjutnya akan disampaikan kepada fihak
pemeriksaan air. Pemeriksaan apakah yang dilakukan rumah saki. Hasil analisa laboratorium bagi rumah sakit
terhadap air sumur tersebut? dapat digunakan sebagai ?
a. Pemeriksaan Total count air sumur a. Untuk arsip rumah sakit
b. Pemerisaan Entamoeba coli air sumur b. Untuk disimpan rumah sakit
c. Pemeriksaan bakteri pewarnaan air sumur c. Untuk pemenuhan tuntutan peraturan
d. Pemeriksaan bakteri patogen pada air sumur d. Untuk bahan laporan kegiatan rumah sakit
e. Pemeriksaan Bakteri Escherichia coli pada air e. Untuk bahan kajian perbaikan bila terdapat
sumur kekurangan

103. Pemeriksaan kualitas mikrobilogis air dapat dilakukan 108. Untuk menjaga sampel yang telah diambil tidak
melalui cara kerja di bawah ini : Testube DSL 1,2,3,4 mengalami perubahan/rusak sebelum diperiksa kana
dan kelima diisi dengan air sampel 10 ml. Setelah itu jarak waktu pengambilan dan pemeriksaan harap
Flambir mulut botol sampel dengan lampu spiritus lalu diperhatikan. Untuk sampel yang tercemar yang akan
tutup. Ambil test tube SSL 1, 2, 3, 4 dan5 diisi dengan diperiksa secara bakteriologis jarak waktu pengambilan
sampel air 1 ml. Buat larutan campuran yang berisi dan pemeriksaan adalah ?
KH2PO4 9 ml dan sampel 1 ml, Ambilah larutan a. 1 jam
campuran 1 ml masukkan kedalam test tube SSL ke 6, b. 3 jam
7, 8, 9 dan 10. Setelah selesai semua test tube dieramkan c. 6 jam
dalam inkubator selama 24 jam pada suhu 35 0C. d. 12 jam
Berdasarkan cara kerja diatas, uji apakah yang e. 24 jam
dilakukan pada tahap pemeriksaan mikrobiologis air?
a. E.Coliform 109. Peneliti ingin mengatahui prevalensi diare di Kelurahan
b. MPN Indeks X. Berdasarkan catatan di Dinas Kesehatan, diperoleh
c. Complect test data prevalensi diare adalah adalah 62%. Peneliti
d. Confirmed test menginginkan presisi mutlak sebesar 10%, dengan
e. Presumtiv test derajat kepercayaan 95%? Berdasarkan masalah dan
informasi tersebut, berapakah jumlah sampel yang
104. Seorang sanitarian melakukan pemeriksaan Oksigen dibutuhkan?
terlarut dalam sampel air limbah. Ke dalam sampel air a. 85 sampel
segera ditambahkan larutan MnSO4 dan alkali Iodida, b. 90 sampel
sehingga terbentuk endapan. Kemudian tambahkan c. 95 sampel
H2SO4 pekat sehingga endapan akan larut. Titrasi dengan d. 100 sampel
larutan Natrium tio sulfat dengan indikator amilum e. 105 sampel
sampai warna larutan biru hilang pertama kali menjadi
tidak berwarna. Warna endapan apa yang terbentuk pada 110. Seorang peneliti akan melakukan penelitian
pemeriksaan Oksigen terlarut dari sampel air limbah? observasional dengan pendekatan cross sectional di
a. Biru industri “X”. Peneliti tersebut kesulitan dalam
b. Putih menentukan sampel penelitiannya. Peneliti tersebut
c. Coklat berharap memperoleh sampel yang mewakili
d. Kuning karakteristik populasi sasaran. Berdasarkan kasus
d. Merah bata tersebut, metode sampel apa yang dapat digunakan
105. Untuk mengetahui terjadinya pencemaran air secara peneliti agar mendapatkan sampel yang representatif?
bakteriologis perlu dilakukian pengambilan sampel air a. Restriksi
yang akan diperiksa dilaboratorium. Berapa volume b. Pencocokan
sampel yang harus diambil? c. Pencuplikan acak
a. 1 Liter d. Pencuplikan purposif
b. 2 Liter e. Pencuplikan berstrata
c. 5 Liter
d. 0,25 - 0,35 liter 111. Sebuah puskesmas dalam kegiatan pelayanan kesehatan
e. Jawaban diatas salah semua menggunakan air bersih sebanyak 3 m3 per hari.
Berapakah kira-kira buangan limbah cair yang dihasilkan
106. Ekosistem perairan termasuk ekosistem perairan tawar dari Puskesmas tersebut?
baik yang lotik maupun lentik , berdasarkan tingkat a. 1,5-2,4 m3
kedalamannya di kelompokkan menjadi 4 yaitu daerah b. 1,6-2,5 m3
litoral, daerah bentik, daerah limnetik dan daerah c. 1,7-2,6 m3
propundal dengan tipe biotik yang b erbeda – beda . d. 1,8-2,7 m3
Bentos yang hidup diperairan tawar, berdasarkan e. 1,9-2,8 m3
kedalaman hidupnya di dawera ? 112. Rumah sakit “X” terkendala sistem pengolahan air
a. Daerah Bentik limbah. Berdasarkan hasil pengujian, kadar amoniak di
b. Daerah Litoral rumah sakit “X” tersebut melebihi baku mutu, sehingga
c. Daerah Spasial diperlukan penanganan agar layak di buang ke badan
d. Daerah Limnetik air.Rekomendasi apa yang paling tepat dan dapat
diberikan pada rumah sakit “X” tersebut agar kadar c. Pemberantasan tikus
amoniak sesuai dengan baku mutu? d. Melakukan sanitasi kapal
a. Penambahan bak aerasi e. Membersihkan kotoran tikus
b. Penambahan bak koagulasi 118. Pada bulan Mei Tahun 2015, di Kecamatan Pasar
c. Penambahan bak ekualisasi Minggu dilaporkan satu orang penderita DBD dinyatakan
d. Penambahan bak netralisasi positif di rawat di Rumah Sakit. Dari Laporan itu petugas
e. Penambahan bak sedimentasi Puskesmas melakukan penyelidikan Epidemiologi ke
113. Sebuah daerah permukiman dengan kepadatan penduduk rumah penderita. Dari kegiatan PE tersebut dari 20
300 org/ha dipilih untuk dijadikan proyek Sanitasi rumah yang diperiksa ditemukan 5 rumah ditemukan
Terpadu. Kondisi tanah memiliki kemampuan jentik dan 5 orang menderita demam tanpa sebab, 3
meresapkan air yang baik dan memiliki muka air tanah diantaranya dicurigai DBD karena ada bintik merah
lebih dari 5m. Sistem pembuangan limbah cair yang ditemukan pada bagian tubuh. Tindakan penanggulangan
paling tepat adalah : yang dapat dilakukan adalah.....
a. Sistem stempat dengan SPAL a. Fogging foccus dan penyuluhan
b. Sistem setempat dengan septic tank b. PSN, penyuluhan, dan fogging foccus
c. Sistem terpusat dengan IPAL komunal c. Penyuluhan, PSN, dan fogging foccus
d. Sistem setempat dengan sistem peresapan d. Penyuluhan, fogging foccus, dan PSN
e. Sistem terpusat dengan constructed wetland e. Fogging foccus, PSN, dan Penyuluhan
114. Rumah sakit ”Menora Lara” memiliki layanan medis 119. Hasil pemantauan Jentik pada 250 rumah penduduk,
yang lengkap. Jumlah tempat tidur pasien 600 bed. ditemukan sebanyak 95 Container yang positif
Semua keperluan air diambil dari PDAM rata-rata 3000 mengandung jentik naymuk. 95 Container tersebut
liter/hari. Fihak manajemen juga sangat menyadari terdapat di 75 rumah yang terdapat jentik Aedes aegypti,
dampak yang ditimbulkan dari kegiatan rumah sakit Memperhatikan hal tersebut sanitarian bermaksud
tersebut. Untuk mencegah terjadinya dampak negative mengadakan evaluasi dengan melihat nilai kepadatan
dari limbah cair rumah sakit, sebaiknya limbah cair jentiknya. Berapakah House Index (HI) nya?
diolah secara biologis, karena : a. 3%
a. Limbah cair RS termasuk limbah B3 dengan b. 30%
perkiraan kadar Cr6+ > 2 mg/l c. 0,3%
b. Limbah cair RS termasuk limbah industri dengan d. 3,33%
perkiraan COD > 4000 mg/l e. 33,3%
c. Limbah cair RS termasuk limbah domestic dengan
perkiraan BOD < 4000 mg/l 120. Dalam rangka kegiatan survei vektor dan binatang
d. Limbah cair RS termasuk limbah domestic dengan pengganggu khususnya nyamuk yang secara rutin
perkiraan BOD > 4000 mg/l dilakukan di pemukiman diperoleh gambaran bahwa
e. Limbah cair RS termasuk limbah industri vektor terbanyak adalah nyamuk Culex. Penyakit apakah
dengan perkiraan COD > 10.000 mg/l yang potensial akan ditimbulkan oleh nyamuk tersebut?
115. Dalam sebuah rapat di jajaran direksi rumah sakit a. Malaria
memutuskan akan melakukan audit terhadap IPAL yang b. Filariasis
dimiliki. Sanitarian di rumah sakit tersebut diperintahkan c. Meningitis
untuk segera menindak lanjuti keputusan rapat tersebut. d. Demam kuning
Sanitarian harus melakukan Penilaian kinerja d. Demam Berdarah Dengue
(performance) IPAL RS dimulai dengan penentuan 121. Sanitarian melakukan survei terhadap vektor penyakit
parameter air limbah yang akan diperiksa dan lokasi malaria di sekitar pondokan pengungsian bencana alam
pengambilan sampel. Pemeriksaan parameter untuk mengetahui kepadatan vektor (Man Hour Density
kecerahan/kejernihan air limbah setelah masuk badan air nya), dengan menggunakan umpan manusia. Apakah alat
menggunakan alat : yang dipergunakan untuk melakukan survei tersebut?
a. TDS Meter a. Pipet
b. Hellige meter b. Fly grill
c. Turbidity tube c. Ovitrap
d. Turbidity meter d. Aspirator
e. Cakram sechii (sechii disk) e. Respirator
122. Berdasarkan ketentuan dari WHO, Density Figure > 5
116. Berdasarkan informasi dari Pak RT. 02, ada 3 orang anak besar sekali kemungkinan penularan Demam Berdarah,
warganya dirawat di rumah sakit karena penyakit sedangkan besaran nilainya dapat dilihat pada nilai
demam berdarah, dan beberapa orang anak panas tanpa Container Index. Untuk itu sanitarian melakukan
sebab. Sebagai sanitarian apa dilakukan terhadap kasus penghitungan CI dari data hasil pemantauan jentik di
tersebut? sarana pariwisata hasilnya adalah 20 %. Berapakah nilai
a. melakukan fogging Container Index secara epidemiologis untuk terjadinya
b. menguras bak mandi penularan penyakit tersebut ?
c. melakukan larvaciding a. 1 – 5
d. mengubur barang bekas b. 6 – 9
e. menutup tempat penampungan air c. 10 – 14
117. Seorang sanitarian melakukan inspeksi pada kapal d. 15 – 20
penumpang di KKP Cipinang dan ditemukan banyak e. 21 – 27
kotoran tikus di deck tempat penyimpanan barang-barang
penumpang. Tidakan apa yang harus dilakukan terhadap 123. Seorang mantan pekerja hutan pada kakinya mengalami
kapal tersebut ? pembengkakan (kaki gajah/ elephantiasis). Sepuluh
a. Melakukan fogging tahun yang lalu ternyata dia pernah bekerja di
b. Melakukan fumigasi Kalimantan di pedalaman hutan yang mana banyak
sekali nyamuk yang hidup disemak belukar dan larva penghalang masuknya insektisida ke dalam tubuh kecoa.
nyamuk yang menempel pada tumbuhan air di rawa. Stadium mana yang paling rentan terhadap residu
Apakah yang menjadi vektor penyakit yang diderita insektisida untuk pengendalian di atas?
laki-laki tersebut tersebut ? a. Pupa
a. Nyamuk Culex sp. b. Larva
b. Nyamuk Aedes sp. c. Imago
c. Nyamuk Mansonia sp. d. Nimfa minggu I
d. Nyamuk Anopheles sp. e. Nimfa minggu II
e. Nyamuk Toxorhynchitinae 130. Hasil dari identifikasi tikus yang tertangkap diperoleh
124. Seorang petugas sanitarian sedang melakukan survei data telinga membentuk sudut mendekati 90° dan
terhadap 345 container di wilayah Kelurahan A yang ekornya lebih panjang dari badan (HB) tikus. Apakah
endemis demam berdarah dengue (DBD) dengan hasil jenis tikus yang tertangkap di atas?
survei ditemukan container yang positif terdapat larva a. Ratus –ratus
sebanyak 277 container. Berapakah container indek hasil b. Mus musculus
survei pada daerah tersebut? c. Suncus murinus
a. 12 % d. Bandicota indica
b. 39 % e. Ratus norwegicus
c. 61 % 131. Teknik aplikasi permukaan yang ditujukan terhadap
d. 70 % nyamuk, melalui penyemprotan di dalam rumah dan
e. 80 % bagian luar rumah harus dilakukan menyeluruh atau
125. Hasil survei penagkapan nyamuk dewasa di wilayah X sebagian besar permukaan yang ada, yaitu dinding,
ditemukan nyamuk dewasa dengan morfologi nyamuk kusen,pintu jendela dan kawat kasa. Alat yang dapat
tersebut tubuhnya terdapat bercak putih pada seluruh dipakai untuk maksud tersebut adalah.....
tubuhnya, pada toraknya terdapat dua garis putih a. ULV
melengkung seperti garpu. Apakah nama spesies nyamuk b. Pulsfog
dewasa ? c. Swingfog
a. Mansonia sp. d. Mist blower
b. Aedes aegypti e. Hand sprayer
c. Aedes albopictus 132. Desa Sukaraja terletak kurang lebih 35 km dari pantai,
d. Culex quiqufaciatus dengan ketinggian sekitar 600 meter di atas permukaan
e. Anopheles maculates laut, yang merupakan daerah persawahan. Tahun 2011,
126. Dalam suatu survei kepadatan telur nyamuk Aedes di terjadi out break (KLB) penyakit Malaria, sehingga
pasang sebanyak 250 ovitrap untuk 75 rumah, setelah penduduk banyak yang sakit tidak dapat melanjutkan
satu minggu dari pemasangan ovitrap didapatkan 80 mengerjakan pekerjaannya disawah. Vektor apakah
ovitrap yang positif terdapat telur nyamuk Aedes. sebagai penular penyakit tersebut ?
Berapakah ovitrap indeks hasil survei tersebut ? a. Anopheles letifer
a. 25 % b. Anopheles aconitus
b. 32 % c. Anopheles subpictus
c. 35 % d. Anopheles umbrosus
d. 37 % e. Anopheles sundaicus
e. 40 %
133. Seorang laki-laki berusia 30 tahun pekerjaan sebagai
127. Hasil survei terhadap nyamuk Anopheles dengan nelayan yang biasa mencari ikan dimalam hari. Nelayan
Penangkapan umpan orang luar rumah (UOD), dilakukan tadi sudah 3 hari tidak turun melaut karena demam
oleh 3 orang, masing-masing orang duduk di dalam satu menggigil dan dalam 1 bulan terakhir ini tidak ada
rumah, masing-masing orang duduk diluar rumah. bepergiaan ke daerah lain. Dia sudah berobat ke
Berapa waktu yang diperlukan untuk survei tersebut ? Puskesmas terdekat dan setelah dilakukan tes darah di
a. 10/60 menit labor hasilnya dinyatakan positif malaria dengan
b. 20/60 menit Plasmodium falsifarum. Rumah tempat tinggal nelayan
c. 30/60 menit tadi sekitar 1 km dari tepi pantai dan sebelah rumah ada
d. 40/60 menit aliran sungai yang terhubung langsung ke laut serta
e. 50/60 menit kanan/kiri sungai terdapat rawa-rawa. Dalam kondisi
128. Guna melakukan pengendalian vektor dengan aplikasi pasang air laut masuk ke darat bercampur dengan air
insektisida di suatu wilayah diperoleh data sebagai tawar yang akhirnya menjadi payau. Apakah jenis
berikut: spesies vector dari penyakit di atas?
- Insektisida yang tersedia adalah formulasi insektisida a. Anopheles karwari
A mempunyai ketentuan penggunaan untuk setiap b. Anopheles aconitus
100 m2 memerlukan 10 ml c. Anopheles subpictus
- Luas sasaran aplikasi adalah 10.000m2 d. Anopheles sundaicus
Berapa volume insektisida A yang diperlukan untuk e. Anopheles maculatus
aplikasi insektisida di atas? 134. Provinsi Lampung merupakan salah satu daerah endemis
a. 1.000 ml malaria, dimana beberapa daerah pesisir pantai
b. 1.700 ml penduduknya sering terkena penyakit berbasis vektor ini.
c. 3.000 ml Apabila dilihat cara penularan penyakit, maka penyakit
d. 3.300 ml malaria yang disebabkan plasmodium mengalami
e. 20.000 ml perkembangan yang tergolong dalam:
a. Mekanic
129. Pengendalian kecoa di pemukiman menghadapi kendala b. Hereditery
adanya lapisan wax pada integument kecoa yang menjadi c. Propagative
d. Cyclo propagative e. Palphi lebih panjang daripada probosis
e. Cyclo development 140. Pada saat melakukan survey lalat di Tempat
135. Penerapan konsep pengelolaan vektor terpadu lebih Penampungan Sampah pada pemukiman penduduk,
menekankan pada pengendalian primer yang berupa sanitarian melakukan pengukuran kepadatan lalat secara
pengelolaan lingkungan, seperti pada pengendalian langsung dengan menggunakan alat Fly Grill, Tally
vektor malaria. Manakah metode pengendalian yang counter, Stop watch. Hasil pengukuran dapat diketahui
menerapkan konsep pengelolaan di atas? secara langsung di lapangan. Berapa tingkat kepadatan
a. Aplikasi oiling Hasil Penghitungan Ke : Rata-
Rata
b. Aplikasi ovisida No Lokasi Pengukuran
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 Jumlah
c. Aplikasi traping 1. TPS rumah Bp. 5 6 6 4 8 9 8 6 4 4
Lalat

d. Aplikasi larvasida Sugito


2. TPS rumah Bp. 6 6 4 4 3 5 3 2 6 6
e. Introduksi predator Maryono
3. TPS rumah Bp. 5 3 3 2 1 5 3 2 2 1
Agus 2
136. Di Kelurahan Margasatwa terjadi Kejadian Luar Bisa 4. TPS rumah Bp. 6 6 2 2 3 3 5 3 3 5
Hariyadi
(KLB) penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD). 5. TPS rumah Bp. 5 5 6 6 3 3 4 4 7 8
Untuk memutuskan mata rantai penularan diturunkan 6 Dodik

orang Team Gerak Cepat (TGC), hasil survei data yang lalat dari hasil pengukuran di bawah ini :
diperoleh jumlah rumah yang disurvei 500 unit, positif
jentik 275 rumah, nyamuk tertangkap sementara istirahat a. Rata-rata jumlah lalat TPS rumah Bp. Agus : 5,6
820 ekor, nyamuk tertangkap menggigit 120 ekor. Selain b. Rata-rata jumlah lalat TPS rumah Bp. Dodik : 6,0
survei tim tersebut merencanakan pengasapan (fogging), c. Rata-rata jumlah lalat TPS rumah Bp. Sugito : 6,4
kebutuhan adukan jadi (malathion dan solar) 48 liter, d. Rata-rata jumlah lalat TPS rumah Bp. Hariyadi : 7,6
malathion yang tersedia 70% , konsentrasi yang e. Rata-rata jumlah lalat TPS rumah Bp. Maryono : 9,0
direncanakan 4,5 %. Berapa House Index (HI) tersebut ?
a. 40 % 141. Berdasarkan keluhan dari masyarakat di Dusun “A”
b. 45 % kemungkinan berasal dari air sumur yang telah tercemar
c. 50 % dari TPA. Rata-rata jarak sumur gali ke TPA adalah 75-
d. 55 % 100 m. Seorang sanitarian diberikan tugas untuk
e. 60 % menangani kasus tersebut untuk melakukan pengambilan
sampel tanah. Langkah pertama apa yang dapat
137. Di Desa Karangklesem pada tahun 2013 terjadi kasus dilakukan petugas dalam pengambilan sampel tanah di
demam berdarah dengue, sebuah penyakit yang TPA?
disebabkan oleh virus dengue. Setelah dilakukan survei a. Pelabelan sampel
oleh pihak dinas kesehatan setempat, ditemukan jentik b. Pengeboran tanah
nyamuk Aedes aegypti pada beberapa bak mandi dan c. Pengiriman sampel
tempat minum burung. Ditemukan juga nyamuk Aedes d. Pengepakan sampel
aegypti dewasa pada beberapa rumah warga. e. Penetapan titik sampling
Berdasarkan cara transmisinya, penularan DBD pada 142. Kasus ini sering terjadi di masyarakat, karena kurangnya
manusia adalah termasuk mekanisme apa? fasilitas MCK. Setiap hari masyarakat di wilayah ini
a. Mekanis BAB sembarangan. Hanya sebagian kecil masyarakat
b. Propagatif yang menggunakan MCK, itupun terbatas karena
c. Development bantuan pemerintah. Sebagian besar masyarakat tidak
d. Cyclo propagatif memiliki jamban. Disaat malam hari, orang tua
e. Cyclo development membiarkan anak-anaknya BAB sembarangan di tanah
terbuka. Jenis parasit apa yang kemungkinan ada pada
138. Pengelolaan lingkungan merupakan salah satu usaha sampel tanah di lingkungan tersebut?
pencegahan penyakit dalam lingkungan, seperti malaria, a. Balantidium coli , Entamoeba coli
DBD, Diare, dll. Apabila lingkungan kualitasnya jelek, b. Giardia lamblia, Enterobius vermicularis
maka penyakit tersebut mudah ditularkan kepada c. Trichomonas hominis, Toxoplasma gondii
manusia melalui vektor penyakit. Dimanakah tempat d. Ascaris lumbricoides ,Trichuris trichiura
berkembangbiak (Breeding Place) nyamuk Aedes e. Entamoeba hystolitica, Enterobius vermicularis
aegypti? 143. Kota X mempunyai sistem pengolahan sampah.
a. Danau Teknisnya adalah Sampah ditimbun dalam suatu TPA
b. Sungai Sampah yang sebelumnya telah dipersiapkan secara
c. Selokan teratur, dibuat barisan dan lapisan (SEL) setiap harinya
d. Rawa-rawa dan dalam kurun waktu tertentu timbunan sampah
e. Bak mandi, kaleng-kaleng, dan sampah yang tersebut diratakan dipadatakan oleh alat berat seperti
tertampung air hujan Buldozer maupun Track Loader dan setelah rata dan
139. Di Desa Pucangwangi terjadi kasus malaria dan telah padat timbunan sampah lalu ditutup oleh tanah, tetapi
meluas pada wilayah desa tersebut. Dinas kesehatan timbunan sampah tidak ditutup setiap hari, biasanya lima
kabupaten setempat sudah melaksanakan program hari sekali atau seminggu sekali. Metode pengolahan
pengobatan penderita, survei jentik nyamuk, survei sampah apa yang digunakan di Kota X tersebut?
nyamuk dewasa, survei bionomik, penyemprotan dan a. Incineration
gotong royong melakukan kebersihan lingkungan. Salah b. Pengomposan
satu ciri dari nyamuk Anopheles sp betina adalah..... c. Open dumping
a. Palphi dan probosis sama panjang d. Sanitari Landfill
b. Palphi lebih panjang daripada antena e. Controlled Landfill
c. Ujung probosis membentuk terompet 144. Hasil survei di Dusun “X” didapatkan bahwa:
d. Antena ditumbuhi banyak rambut/bulu
Di wilayah Dusun “X” dilewati aliran sungai yang cukup rawat inap yang dapat diakses dengan BPJS. Salah satu
besar. Kebiasaan penduduk membuang sampah ke sungai pelayanan yang diberikan adalah pelayaan pada unit
dan membakar sampah yang dihasilkan. Masyarakat Farmasi. Pihak RSUD bekerja sama dengan pihak ke 3
belum mengetahui pentingnya pengelolaan sampah yang untuk pengolah Limbah farmasi yang terdapat pada
berhubungan dengan dampak pada kesehatan dan RSUD tersebut. Sebelum diangkut oleh pihak ketiga
pencemaran lingkungan. Kegiatan apa yang perlu limbah Farmasi tersebut ditampung dalam
dilakukan pada masyarakat dalam pengelolaan sampah? kontainer/kantong plastik. Warna kontainer/kantong
a. Seminar plastik apa yang sesuai untuk menampung limbah
b. Pelatihan tersebut
c. Work Shop a. Ungu
d. Penyuluhan b. Hitam
e. Pemberdayaan c. Coklat
145. Desa X merupakan daerah pertanian dan peternakan. d. Kuning
Sampah yang dihasilkan sebagian besar adalah jenis e. Merah
organik. Masyarakat desa X memerlukan energy 150. Pada pemeriksaan sampel tanah, didapatkan hasil, setelah
alternative untuk keperluan sehari-hari. Konsep pemberian Ditizon berubah menjadi merah, setelah
pemanfaatan yang dapat dilakukan oleh mayarakat dilanjutkan dengan pemberian KI 2% beberapa tetes
tersebut adalah ? terbentuk endapan kuning, setelah ditambah beberapa
a. Biogas tetes KI 10% endapat kuning larut kembali. Logam
b. Composting apakah yang terdapat dalam sampel tanah tersebut ?
c. Control landfill a. Fe (besi)
d. Open dumping b. Zn (Zink)
e. Sanitary landfill c. Pb (Timbal)
146. Tanah adalah kumpulan dari benda alam di permukaan d. Cu (Cuprum)
bumi yang tersusun dalam horison-horison (Lapisan- e. Cd ( Cadmium)
lapisan tanah). Pada suatu wilayah yang dekat dengan 151. Pemukiman penduduk di Kecamatan X sebanyak 5000
home industri yang tidak memiliki saluran pembuangan KK dengan rata-rata penghuninya berjumlah 6
air limbah, dimana limbah tersebut dibuang langsung orang/KK. Pengumpulan sampah dari rumah ke TPS oleh
pada permukaan tanah, sehingga dapat mencemari petugas. Persyaratan maskimum penyimpanan sampah
lapisan tanah bagian atas tersebut (top soil). Kandungan tidak boleh lebih dari 3 hari. Untuk merencanakan sistim
apa yang paling banyak didapat pada lapisan tanah pengelolaan sampah di Kecamatan X, maka data penting
tersebut? yang diperlukan pada elemen fungsional Penimbulan
a. Air Sampah adalah ....
b. Udara a. Jumlah tempat sampah
c. Mineral b. Frekwensi pengumpulan sampah
d. Organik c. Volume dan komposisi sampah
e. Unsur Hara d. Kapasitas alat pengangkut samah
147. Suatu pemerintahan kota ingin menetapkan jumlah e. Rata-rata penghasilan rumah tangga
tempat sampah yang akan diletakan di pinggir jalan arteri 152. Pemukiman penduduk di Kecamatan X sebanyak 5000
karena aktivitas manusia terdapat sampah-sampah KK dengan rata-rata penghuninya berjumlah 6
disekitar jalan sehingga jalan arteri merupakan salah satu orang/KK. Pengumpulan sampah dari rumah ke TPS oleh
sumber penghasil sampah. Untuk menetapkan tempat petugas. Hasil survei di lokasi TPS mendapatkan bahwa
sampah pada jalan maka harus diketahui timbulan 50% terdiri dari sampah basah, jarak terdekat rumah
sampah yang terdapat pada jalan arteri tersebut. Untuk penduduk 50 meter dan sebagian besar enduduk
mengukur timbulan pada sumber sampah tersebut maka menggunakan sumur gali sebagai sumber air bersih.
satuan timbulan sampah yang tepat digunakan adalah Apakah parameter yang digunakan untuk memantau
a. …. /m/hari dampak pencemaran sampah pada air sumur penduduk ?
b. …. /m2/hari a. Fungi
c. …. /orang/hari b. Fisika
d. …. /petugas/hari c. Kimia
e. …. /egawai/hari d. E. Coli
148. Pada suatu permukiman “Damai Sejahtera ”yang dihuni e. Coliform
oleh 420 jiwa terdistribusi dalam 80 KK. Seorang 153. Jenis sampah yang dihasilkan dari aktifitas masyarakat di
Sanitarian ingin mengetahui timbulan sampah di Kota X meliputi sampah rumah tangga (60%), sampah
permukiman tersebut, maka dia mengambil sampel 20 industri (20%), sampah jalan (10%), sampah
KK dari rumah yang ada dipermukiman tersebut. Tempat pembangunan dan penghancuran gedung (10%). Seluruh
pewadahan sampah yang digunakan berbentuk silinder jumlah sampah setiap harinya 5.000.000 liter dan
dengan ukuran diameter 40 cm dan tinggi silinder 60 cm kegiatan Reuse dan Recycle di TPS yang mampu
sementara tinggi sampah rata-rata adalah 50 cm dengan menurunkan 20% volume sampah, Pada elemen
rata-rata KK terdiri dari 5 orang. Berapa rata-rata fungsional tahap pengangkutan sampah dari TPS ke TPA
timbulan sampah yang ada di Permukiman Damai dilakukan oleh Dinas Kebersihan dan di TPA merupakan
sejahtera tersebut daerah tertutup. Berapakah jumlah alat angkut sampah
a. 62,8 m3/orang/hari yang dibutuhkan, dari TPS ke TPA jika kapasitas alat
b. 12,5 m3/orang/hari angkut 4000 liter dan bekerja 2 kali/hari?
c. 62,8 liter/orang/hari a. 500 buah
d. 12,5 liter/orang/hari b. 1.000 buah
e. 0,0628 m3/orang/hari c. 1.500 buah
149. Rumah sakit Umum Daerah yang terletak di kepulauan e. 2.000 buah
kalimantan memberikan pelayanan rawat jalan maupun e. 2.500 buah
154. Pemanfaatan TPA di kota X direncana selama 20 tahun, e. Unsur As dan Cd
kerena sistem sel tidak berfungsi dengan baik maka 159. Pengawasan makanan dibeberapa swalayan di kota
konsekuensinya sampah akan menggunung, hal ini A,didapatkan daging segar dengan warna merah cerah.
berakibat beban tanah untuk menopang sampah yang Saudara merencanakan pemeriksaan penggunaan
sangat berat sehingga dapat berakibat pada retaknya pengawet pada daging tsb. BTP apa yang diperiksa pada
lapisan tanah. Sedangkan retaknya tanah akan berakibat contoh daging segar?
pada pencemaran air tanah. Bagaimanakah cara a. Nitrit
membuktikan retaknya lapisan tanah yang dipergunakan b. Sorbat.
sebagai TPA ? c. Benzoat
a. Pengambilan sampel tanah d. Propionat
b. Pemeriksaan pada jaringan jalan e. Metasulfat
c. Pengamatan pada lereng – lereng 160. Enam jam setelah berlangsungnya acara perpisahan
d. Pengambilan sampel air pada sumur uji anak-anak SD Negeri-1 Bandar Lampung, terdapat 15
e. Pemeriksaan terhadap bangunan yang ada anak kelas V SD tersebut yang diantar orang tuanya ke
155. Hasil observasi petugas kesehatan di sekitar industri batu puskesmas untuk berobat dengan keluhan yang hampir
baterai menunjukkan bahwa tanahnya tidak subur, pH sama, yaitu sakit perut, muntah dan pusing. Selaku
dibawah 6 (tanah asam), berbau busuk dan kering. Hal sanitarian, langkah awal apa yang akan anda lakukan
ini merupakan data bahwa tanah tersebut sudah tercemar untuk mengetahui penyebab peristiwa tersebut?
oleh buangan limbah logam berat. Untuk mengetahui a. Melaporkan ke kepala gudang farmasi untuk
kebenaran adanya cemaran logam berat pada tanah menyiapkan obat yang diperlukan.
tersebut, maka perlu diadakan pengambilan sampel tanah b. Melaporkan ke kepala sekolah atau guru kelas
untuk pemeriksaan laboratorium. Berapa gram tanah lainnya agar dilakukan pemeriksaan.
yang dibutuhkan untuk pelaksanaan pemeriksaan sampel c. Mencari anak-anak kelas V lainnya dari sekolah yang
logam berat dalam tanah di laboratorium? sama untuk informasi lebih lanjut.
a. 4 gram d. Mencatat setiap penderita yang datang ke puskesmas
b. 6 gram untuk bahan evaluasi tahunan.
c. 8 gram e. Mencari bahan makanan yang masih tersisa
d. 2 gram untuk bahan pemeriksaan di laboratorium.
e. 10 gram
156. Hasil survei pada perumahan masyarakat sub urban (desa 161. Masyarakat mempunyai hak mendapatkan makanan
– desa pinggiran kota) menunjukkan jenis dan komposisi sehat, karena itu perlu upaya pencegahan dan tindakan
sampahnya yang dominan sebagai berikut: Sampah jenis membebaskan makanan dari segala bahaya yang dapat
garbage 12%, jenis plastik 49% dan jenis kertas 31%. mengganggu kesehatan mulai dari bahan baku,
Hasil tersebut berbeda dengan hasil survei dekade tahun pengolahan, penyimpanan sementara, pengangkutan dan
sebelumnya yang mana jenis sampah masih didominasi penghidangan makanan yang telah siap dikonsumsi.
dari jenis sampah garbage. Melihat data di atas, secara Kegiatan pengamanan terhadap makanan yang
komunal upaya apa yang paling menguntungkan dalam dikonsumsi masyarakat sebagaimana tersebut di atas
mengatasi masalah sampah dan kemandirian masyarakat adalah pengertian dari.....
secara berkelanjutan? a. Penyehatan sanitasi makanan
a. Reuse b. Pengawasan sanitasi makanan
b. Incineration c. Perlindungan konsumen makanan
c. Komposting d. Penyehatan pengelolaan makanan
d. Jual langsung e. Penyehatan makanan dan minuman
e. Bank sampah 162. Gangguan kesehatan dapat ditimbulkan melalui makanan
157. Saudara melakukan pemeriksaan parameter kimia pada yang pengelolaannya tidak memenuhi syarat kesehatan.
makanan. Dalam pemeriksaan ini sampel ditambah Pencemaran makanan dapat terjadi pada setiap tahap
aquades, kemudian disaring. Filtrate jernih di tambah pengelolaan makanan, tidak terkecuali saat penyimpanan
dengan H2SO4 10% dan reagen indicator lalu makanan yang telah siap. Bentuk pencemaran yang
homogenkan, Sampel dinyatakan positif jika terbentuk umumnya terjadi dan perlu diwaspadai oleh tenaga
warna ungu muda hingga ungu terang. Parameter kimia pengelola makanan pada tahap tersebut adalah.....
makanan apa yang diperiksa ? a. Pencemaran racun nabati
a. Metanil Yellow b. Pencemaran dari pewarna
b. Formalin c. Pencemaran racun hewani
c. Benzoat d. Pencemaran dari pengawet
d. Sakarin e. Pencemaran dari jasad renik
e. Boraks 163. Keluarga Pak Toni memelihara ayam untuk petelur.
Kondisi kandang ayam kurang bersih, sehingga kotoran
158. Contoh makanan diperoleh dari pedagang di terminal bis ayam sering menempel pada telur. Setiap hari selalu ada
kota, dilakukan pemeriksaan unsure X. Prinsip telur yang retak yang tidak layak dijual sehingga telur
pemeriksaan unsur X cara pengabuan pada suhu 450 retak tersebut sering dikonsumsi oleh keluarganya
o
C , abu selanjutnya diikat dengan asam klorida 6 M dan sendiri. Apakah bakteri yang paling beresiko
asam Nitrat 0,1 M secara berurutan. Larutan yang menimbulkan penyakit pada keluarga pak Toni ?
dihasilkan diatomisasi, Konsentrasi unsur X sebanding a. Asam bongkrek
dengan jumlah serapan sinar pada AAS. Unsur apa yang b. Stapilococus
diperiksa pada contoh makanan ?. c. C Botulinum
a. Unsur Pb dan Cu d. Salmonella
b. Unsur Pb dan Cd e. E. colli
c. Unsur Cu dan Cd 164. Hasil pemeriksaan angka kuman pada peralatan makan di
d. Unsur As dan Pb bangsal rumah sakit M. Djamil Padang semuanya
melebihi standar. Dari 4 (empat) kelompok alat yaitu yang terhitung pada sampel 1ml = 50, dan sampel 0,1 ml
gelas, sendok, garpu dan piring, angka kuman yang = 5. Hitung berapa angka kuman /cm2 pada sendok!
paling tinggi pada kelompok piring.Setelah diamati a. 2750/cm2
piring yang digunakan untuk menyajikan makanan untuk b. 2500/cm2
pasien di bangsal adalah berbentuk seng plate dengan c. 1395/cm2
bentuk yang berliku-liku dan menyajikan nasi dan lauk d. 139,5/cm2
pada tempat yang sama sehingga sulit untuk dibersihkan, e. 250/cm2
hal ini dapat mempengaruhi kualitas makanan yang 168. Jasaboga adalah perusahaan atau perorangan yang
disajikan. Oleh karena itu pihak Dinas Kesehatan melakukan kegiatan pengelolaan makanan yang
menghimbau para penanggung jawab rumah sakit untuk disajikan di luar tempat usaha atas dasar pesanan.
lebih memperhatikan proses pencucian alat yang benar. Makanan hasil olahanya tentunya harus merupakan
Kemudian dilakukan pengambilan sampel dan diperiksa makanan yang berkualitas baik artinya tidak
kembali angka kumannya. Bagaimana tata cara mengandung bahan kimia berbahaya dan secara
pengambilan sampel usap alat makan piring seperti mikrobiologis tidak mengandung bakteri tertentu (E. Coli
tersebut di atas? dan Salmonella), masih diperbolehkan adanya
a. Usap sebagian permukaan cembung piring Staphylococcus aureus dalam jumlah tertentu
b. Usap sebagian dari belakang piiring sebagaimana tercantum dalam SK Dirjen POM tahun
c. Usap semua bagian belakang piring 2009 tentang batas cemaran mikroba dan bahan kimia
d. Usap semua bagian belakang piring dalam makanan. Berikut ini adalah ciri-ciri koloni
e. Usap semua bagian dalam piring Staphylococcus aureus pada medium agar (MSA)
165. Seorang tenaga penjamah di sebuah restoran mempunyai adalah.....
kebiasaan mengorek hidungnya . Kebiasaan ini tanpa a. berwarna putih ada noda hitam ditengah
disadari dapat memindahkan bakteri staphylococcus ke b. berlendir, kuning ada noda hitam ditengah
tangan dan selanjutnya di sebarkan lagi kemakanan. c. berwarna coklat muda ada noda hitam ditengah
Bakteri staphylococcus ini dapat pula ditemukan pada d. berwarna kuning dan dilingkari semacam cincin
luka dikulit,melalui luka sayatan atau pori-pori bakteri. e. berlendir, merah jambu ada noda hitam ditengah
Bakteri ini masuk kebagian dalam kulit, tumbuh dan
berkembangbiak. Dalam kasus ini,bakteri tetap dapat di 169. Bahan makanan adalah semua bahan baik terolah
sebarkan walaupun tangan telah dicuci. Jenis makanan maupun tidak, termasuk bahan tambahan makanan dan
yang ideal sebagai media perantaranya adalah makanan No Gejala Jumlah orang Prosentase
dengan kandungan protein, gula,dan garam yang tinggi. 1 Mual 40 58,8
Bagaimana pencgahan intoksikasi staphylococcus pada 2 Muntah 36 52,9
kondisi di atas? 3 Demam 20 29,4
a. Mencuci tangan serta mencuci seluruh peralatan 4 Diare 54 79,4
memasak, menyimpan makanan kedalam lemari 5 Pusing 60 88,23
es dalam wadah trtutup,dan orang berpenyakit bahan penolong. Contohnya adalah daging, ikan dan
hendaknya tidak terlibat dalam produksi Sayuran seperti kangkung, kubis, kacang panjang, sawi,
makanan dan lain-lain. Beberapa sayuran tersebut dapat digunakan
b. Mencuci tangan setelah menyentuh bagian dalam sebagai makanan yang dikenal dengan istilah lalapan.
hidung, membersihkan luka yang ada pada tubuh dan Lalapan ini dikonsumsi secara mentah tanpa melalui
tidak mengkonsumsi makanan yang mengandung proses pengolahan. Tidak menutup kemungkinan lalapan
gula, protein dan garam tersebut terkontaminasi oleh bakteri maupun
c. Tidak mengkomsumsi makanan yang mengandung helmint/cacing dalam bentuk (telur/larva) kelompok
protein, gula, garam yang tinggi Nemetoda. Dibawah ini adalah ciri-ciri dari telur cacing
d. Tidak boleh menyentuh makanan bila terdapat luka tambang…
pada tubuh a. transparan dan mengkilap , oval disatu sisinya pipih
e. Memakai alat pelindung diri apa bila mengolah b. berwarna kuning, dinding telur tidak rata, ada masa
makanan embrio
166. Bakteri terdapat secara luas dilingkungan alam c. transparan dan mengkilap, bentuk oval, terdapat
(tumbuhan, hewan, air, udara dan tanah), dan satu sifat bekal embrio
penting bakteri hubungannya dengan pangan adalah d. berwarna kuning, seperti tempayan, dikedua ujung
memproduksi struktur internal yg disebut endospora. ada operculum
Fungsi dari endospora tersebut adalah untuk e. bentuk seperti lampu pijar, operculum terdapat pada
mempertahankan diri pada suasana yang ekstrim.Salah salah satu sisi
satu jenis makanan yang sering terkontaminasi oleh
bakteri yang mmmpu membentuk endospora adalah..... 170. Telah terjadi keracunan makanan, diduga akibat
a. makanan basah mengkonsumsi makanan dari sebuah pesta ulang tahun,
b. makanan kering Angka kejadian sebesar 16 orang , dari 42 orang yang
c. makanan kaleng diduga menkonsumsi makanan tersebut. Kasus terjadi 10
d. makanan berprotein jam setelah acara. Belum diketahui penyebabnya. Data
e. makanan fermentasi awal apa yang harus dilengkapi /kumpulkan dalam
167. Setelah pak Dadang mengambil sampel, makanan dan surveilans kasus tersebut ?
minuman , air bersih, alat makan serta kondisi fisik pada a. Gejala kasus
Rumah Makan, kemudian sampel alat makannya b. Jumlah kasus
(sendok) tersebut dikirim ke Laboratorium untuk c. Jumlah yang ikut pesta
dilakukan pemeriksaan angka kuman (Angka Lempeng d. Waktu terjadinya kasus
Total). Sampel ditanam secara duplo (1 ml dan 0,1 ml), e. Sampel sisa makanan , muntahan, untuk
media transport yang digunakan 5 ml dan sampel diperiksa secara laboratoris.
diencerkan 10-1. Berdasarkan hasil pengamatan, koloni
171. Puskesmas Redemptor melakukan investigasi kasus b. Clostredium perfringens dan Escherichia coli
dengan hasil data tentang jumlah siswa yang mengalami c. Pseudomonas aureus dan Closridium botulinum
kesakitan sbb : d. Staphylococcus aureus dan Pseudomonas
cocovenenans
Jenis Tidak e. Clostredium perfringens dan Pseudomonas
Makan Sakit Sakit
Makanan Makan cocovenenans
Nasi 94 29 26 9 177. Seorang sanitarian harus mampu melakukan tata cara
Sambal 90 18 30 9 pemriksaaan kualitas mikrobiologi makanan di
goreng laboratorium. Media apa yang digunakan untuk
kentang menyuburkan pertumbuhan mikroba.....
Bakmi 106 28 14 2 a. Media TSIA
Ayam kecap 68 10 52 6 b. Media eosin
Berapa FSAR tiap jenis makanan untuk kelompok makan c. Media gula-gula
adalah : d. Media mc conkey
a. Nasi 34,6% dan bakmi 26,4% e. Media enrichment
b. Nasi 30,85% , ayam kecap 10,5%
c. Ayam kecap14,7% , bakmi 14,2% 178. Keracunan makanan yang dialami oleh pekerja Garmen
d. Bakmi 26,4% dan sambal goreng 14,28% di Bekasi disebabkan oleh mikroba. Penyebab kasus
e. Sambal goreng kentang 20% dan bakmi 26,4% keracunan makanan oleh mikroba dapat diketahui dengan
172. Informasi hasil investigasi KLB, dapat diperoleh dalam cara melakukan penyelidikan dan pemahaman tentang
dokumen laporan KLB makanan. Puskesmas Redemptor rantai peristiwa terjadinya keracunan. Faktor manakah
telah menerima laporan tersebut dari Tim Surveilans yang tidak termasuk dalam tata cara dimaksud?
yang berisi data kasus dan analisis data kasus. Jika ingin a. Agent berpindah dari sumbernya ke makanan
dilakukan tindakan penanggulangan dan pengendalian b. Setiap agent pasti ada sumber dan reservoirnya
kasus KLB makanan , maka isi laporan apa yang belum c. Organisme penyebab pun pasti ada di lingkungan
dipenuhi dalam laporan tersebut ? tempat makanan diolah
a. Data dasar d. Makanan yang telah diolah ditempat pengolahan
b. Kesimpulan siap untuk disajikan dan disantap
c. Rekomendasi e. Makanan yang dikonsumsi mengandung jumlah
d. Dampak penting mikroba atau toksin yang dapat menimbulkan
e. Rencana Tindak Lanjut penyakit
173. Distribusi frekwensi gejala kasus dari 68 penderita yang 179. Di sekitar halaman RS X, terdapat beberapa rumah
mengalami keracunan sbb; makan dimana salah satunya menjual makanan soto
Berapa populasi berisiko pada kasus tersebut ? betawi. Secara tidak sengaja seorang konsumen pada
a. 54 orang waktu memakan hidangan tersebut ditemukan sehelai
b. 68 orang rambutpadasoto yang disajikan dalam mangkok.
c. 60 orang Golongan cemaran apakah yang terdapat pada makanan
d. 128 orang soto tersebut?
e. 210 orang a. Fisik
174. Keracunan makanan yang dialami oleh keluarga b. Kimia
Sumakmur di Desa Suka Makmur, diduga makan c. Biologis
makanan yang telah terkontaminasi oleh bakteri d. Mekanis
pathogen atau bakteri yang mampu membentuk spora, e. Mikrobiologis
sehingga tidak mati dalam proses pemasakan. Jenis
apakah bakteri tersebut? 180. Pada salah satu restoran Padang, konsumennya complain
a. Pseudomonas cocovenenans dan afla toksin bahwa rendang yang dimakan rasanya tidak seperti
b. Clostredium perfringens dan Escherichia coli biasanya. Setelah diperiksa lebih lanjut ternyata
c. Pseudomonas aureus dan Closridium botulinum dagingnya tidak segar lagi. Bagimanakah seharusnya
d. Staphylococcus aureus dan Pseudomonas pemilik restoran tersebut dalam memilih bahan makanan
cocovenenans tersebut (apakah ciri-cirinya)?
e. Clostredium perfringens dan Pseudomonas a. Tampak mengkilap, warna cerah dan tidak pucat
cocovenenans b. Tidak terdapat lendir berlebihan pada permukaannya
175. Dua jam setelah makan pastel isi ayam, 40 dari 139 tamu c. Warna kulit terang, cerah dan tidak lebam
sakit. Investigasi menemukan Staphylococcus aureus di d. Bila diteropong terlihat terang dan bersih
peroleh dari isi pastel identik dengan dari hidung e. Bila dipegang kenyal
penjamah. Bagaimana upaya untuk mengurangi resiko
keracunan staphylococcus aureus pada daging isi pastel?
a. Menyimpan dingin daging masak
b. Menggunakan penjepit daging masak
c. Pemanasan daging 100°C selama 30 menit
d. Penerapan standar hgiene pemotong ayam
e. Mematikan Staphylococcus aureus suhu 60°C selama
10 menit
176. Keracunan makanan yang dialami oleh keluarga Sujadi
di Desa Suka Jadi, diduga makan makanan yang telah
terkontaminasi oleh bakteri pathogen atau bakteri yang
mampu membentuk spora, sehingga tidak mati dalam
proses pemasakan. Jenis apakah bakteri tersebut?
a. Pseudomonas cocovenenans dan afla toksin

Anda mungkin juga menyukai