Anda di halaman 1dari 19

POLITEKNIK

KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


(RPS)

MATA KULIAH
KEPERAWATAN GERONTIK

TIM PENGAMPU TEORI


1. SRI WIDIYATI,SKM.M.Kes
2. TITIN SUHERI,S.Kp.M.Sc
3. FAJAR SURAHMI,SKM.M.Kes
4. IIS SRININGSIH.S.ST,M.Kes

PROGRAM STUDI DIII KEPERAWATAN KELAS KENDAL


POLTEKKES KEMENKES SEMARANG
TAHUN AJARAN 2021/2022
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

1. Identitas Mata Kuliah

Program Studi : DIII Keperawatan Semarang kelas Kendal


Mata Kuliah : Keperawatan Gerontik
Kode Mata Kuliah : Kep.6.03
Semester : V (Lima)
SKS : 2 SKS (1 K;1TS)
Nama Dosen Pengampu TEORI
1. Sri Widiyati,SKM.M.Kes (SW)
2. Titin Suheri,SKp,MSc (TS)
3. Titi Mursiti,S.SiT.M.Kes (TM)
4. Sri Setiasih, S,Sit.M.Kes (SS)

PRAKTEK

5. Sri Widiyati,SKM.M.Kes (SW)


6. Titin Suheri,SKp,MSc (TS)
7. Fajar Surahmi,SKM.M.Kes (FS)
8. Iis Sriningsih,S.ST,M.Kes (IS)
9. Titik Sapartinah,S.SiT.M.kes (TSP)
10. Rozikhan, S.SiT,M.Kes (RK)
11. Supardi, S.Kep,Ns (SP)
12. Sri Setiasih, S,Sit.M.Kes (SS)

2. Capaian Pembelajaran
a. Capaian Pembelajaran Lulusan
1. Memahami konsep keperawatan lanjut usia
2. Mampu melakukan asuhan keperawatan lanjut usia
3. Mampu melakukan pencegahan komplikasi pada lanjut usia
4. Mampu menerapkan komunikasi yang tepat pada lanjut usia

b. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah


1. Mahasiswa mampu memahami konsep keperawatan lanjut usia
2. Mahasiswa mampu mampu melakukan asuhan keperawatan lanjut usia
3. Mahasiswa mampu melakukan pencegahan komplikasi pada lanjut usia
4. Mahasiswa mampu menerapkan komunikasi yang tepat pada lanjut usia

3. Diskripsi Singkat MK
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

Mata kuliah ini membahas konsep lansia dengan segala kompleksitas


permasalahannya dan asuhan keperawatan kesehatan lansia dalam rentang sehat dan
sakit. Lingkup asuhan keperawatan meliputi peningkatan kesehatan, pencegahan
penyakit, pemeliharaan kesehatan dan pemulihan kesehatan lansia dengan pendekatan
proses keperawatan dan pelibatan penuh keluarga serta pemanfaatan sumber-sumber
yang ada di komunitas

Mekanisme Penilaian Ketentuan lain yang harus dipenuhi


Item Penilaian Bobot 1. Kehadiran kuliah mahasiswa minimal
75% dari total Tatap Muka online.
TEORI:
- Ujian Akhir Semester 30%
- Ujian Tengah Semester 40 %
- Tugas Kelompok / seminar 30%
Total 100 %
Hal – Hal lain yang perlu disampaikan
1. Mahasiswa wajib mengisi daftar hadir melalui google form
2. Keterlambatan Kehadiran maksimal 10 menit.
3. Selama kegiatan online mengunakan pakaian seragam kuliah
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

4. Rencana Pertemuan

Bentuk, Metode Penilaian


Ming
Kemampuan yang Bahan Kajian/ Pembelajaran Waktu
gu Bobot
diharapkan (Sub-CPMK) MateriPembelajaran dan Pengalaman (menit) Teknik Indikator
ke - (%)
Belajar
Mahasiswa mampu Interactive learning Interactive Selasa, 27 Kriteria :
Mahasiswa
menjelaskan batasan dari 1. Konsep Keperawatan gerontik : learning Juli 2021 ketepatan dan
mampu
I gerontik, geriatrik dan usia a.pengertian 1. Mengikuti penugasan
menjelaskan;
lanjut, aging proses b. Kelompok usia ceramah dan K : 13. 00-
1.Pengertian
c. Ciri-ciri lansia tanya jawab 13.50 Bentuk non-
2. Kelompok usia
d. Tujuan keperawatan lanjut usia 2. membuat P : 13.50- test :
3. Tujuan kep
SW e.Ruang lingkup keperawatan gerontik resume 17.00 identifikasi
lansia
f. Usia harapan hidup TS : 17.50- sumber
4. Ruang lingkup
18.40 referensi
kep
7
gerontik
5. Usia harapan
hidup
6. masalah yang
umum terjadi
pada
lansia

\SW Mahasiswa mampu Tugas tersturktur kelompok I di Seminar Rabu, 28


menjelaskan batasan dari presentasikan juli 2021
gerontik, geriatrik dan usia Membuat resume tentang perkembangan
lanjut, aging proses
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

lansia dan masalah yang terjadi pada


lansia
2. Proses menua : Selasa, 3
a. Teori menua Agustus
o Teori genetik clock 2021 Kriteria : Mahasiswa
Interactive
o Mutasi Somastik ketepatan dan mampu
II learning
o Rusaknya sistem imun tubuh K : 13. 00- penugasan menjelaskan :
1. Mengikuti
o Kerusakan akibat radikal bebas 13.50 1.Peran dan fungsi
SW ceramah dan
o Teori menua akibat metabolisme P : 13.50- Bentuk non- perawat lansia
tanya jawab 7
17.00 test : 2. Tanggung jawab
2. membuat
TS : 17.50- identifikasi dan tanggung
resume
18.40 sumber gugat perawat
referensi lansia

Tugas terstruktur : Kelompok II


Rabu, 4
Titik Diskusi tentang perubahan fisik dan mental Seminar
agustus
S lansia dan di presentasikan. kelompok
2021
III Mahasiswa mampu 3. Epidemiologi lansia : Interactive Selasa, 10 Kriteria : Mahasiswa 7
menjelaskan perubahan yang a.Perubahan epidemiologis lansia learning Agustus ketepatan dan mampu
TM terjadi pada lansia b. Demografis masyarakat lansia 1. Mengikuti 2021 penugasan menjelaskan dan
c.Penyebaran penyakit pada lansia ceramah dan menyebutkan:
d.Epidemiologi Lansia tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- 1. Teori
e. Pengaruh peningkatan umur harapan 2. membuat 13.50 test : menua
hidup pada lansia resume P : 13.50- identifikasi Perubahan fisik
f. Faktor-faktor yang mempengaruhi 17.00 sumber dan mental
asuhan keperawatan pada lansia TS : 17.50- referensi
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

g.Tugas perkembangan lansia 18.40

Indikator laporan
dan seminar
kelompok

Tugas kelompok III Seminar Rabu,11


Trend issue terkini lansia di masa kelompok agustus
FS
pandemic , fungsi keperawatan gerontik 2021

IV Mahasiswa mampu Konsep askep Keperawatan Lansia Interactive Rabu, 18 Kriteria : Mahasiswa 7
TS menjelaskan tentang 1. Pengkajian learning Agustus ketepatan dan mampu
epidemiologi lansia, A. pengertian keperawatan lansia 1. Mengikuti 2021 penugasan menjelaskan dan
B. Factor yang mempengaruhi pengkajian ceramah dan menyebutkan:
demografis, penyebaran dan
pada lansia tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- 1. Perubahan
factor yang mempengaruhi C. Data perubahan fisik,psikologis dan 2. membuat 13.50 test : epidemiologis
umur harapan hidup pada spiritual resume P : 13.50- identifikasi lansia
lansia D. Pengkajian khusus pada lansia: status 17.00 sumber 2. Demografis
fungsional, pengkajian status kognitif TS : 17.50- referensi masyarakat
2. Diagosis 18.40 lansia
a. Pegertian diagnosis keperawatan 3. Penyebaran
lansis penyakit pada
b. Kategori diagnosis keperaeatan Lansia
lansia

Laporan
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

ringkasan

Tugas kelompok IV
Supar Membuat Pengkajian dan diagnosis pada Seminar
di lansia dengan integritas kulit Di kelompok
presentasikan
V Mahasiswa mampu 1. Perencanaan keeperawatan lansia Interactive Selasa, 24 Kriteria : Mahasiswa 7
menjelaskan kebijakan a. Penegertian perencanaan learning Agustus ketepatan dan mampu
TS pemerintah tentang keperawan lansia 1. Mengikuti 2021 penugasan menjelaskan dan
b. Prioritas masalah keperawatan ceramah dan menyebutkan:
kesejahteraan lansia, fasilitas
c. Penentuan tujuan dan hasil yang tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non-
umum yang disediakan diharapkan 13.50 test : 1. Peraturan
pemerintah serta legal etik d. Rencana Tindakan P : 13.50- identifikasi pemerintah RI
keperawatan lansia 2. Pelaksanaan Tindakan keperawatn 17.00 sumber No. 32 tahun
lansia TS : 17.50- referensi 1996 tentang
a. Pengertian Tindakan 18.40 tenaga
keperawatan kesehatan
b. Cara mempertahankan 40 2. Mengetahui
kemampuan aktifitas sehari standar
hari pada lansia keperawatan
c. Latiha kognitif 3. Mengetahui
3. Evaluasi sumpah
a. Definisi evaluasi perawat
b. Manfaat evaluasi 4. Mengetahui
Undang
Undang No. 23
Tahun 1992
Tentang :
Kesehatan
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

5. Mengetahui
draft undang-
undang praktek
keperawatan

VI Mahasiswa mampu 4. Screening kesehatan pada lansia : Interactive Selasa, 31 Kriteria : Setelah mengikuti 8
menjelaskan screening a. Arti screening pada lansia learning Agustus ketepatan dan perkuliahan
TM kesehatan serta dapat b. Tujuan screening 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa
c. Macam-macam screening ceramah dan diharapkan dapat :
menginterpretasikan hasil
kesehatan tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- 1. Menjelaskan
screening d. Proses screening pada lansia 2. membuat 13.50 test : arti screening
e. Interpretasi data hasil screening resume P : 13.50- identifikasi pada lansia
17.00 sumber 2. Menjelaskan
TS : 17.50- referensi Tujuan
18.40 screening
3. Menjelaskan
macam-macam
screening
kesehatan
4. Menjelaskan
proses
screening pada
lansia
5. Melakukan
Interpretasi
data hasil
screening

Mahasiswa
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

mampu
mempelajari dan
memahami
screening
kesehatan pada
lansia
Tugas Terstuktur Seminar Rabu, 1
Mahasiswa kelompok IV kelompok September
Rozik Membuat makalah tentang screening 2021
han kesehatan lansia dan di presentasikan,
selanjutnya dibahas oleh pembimbing

VII Mahasiswa mampu Konsep terapi aktivitas pada lansia Interactive Selasa , 8 Kriteria : Setelah mengikuti 10
TM melaksanakan asuhan Pemenuhan ADL pada lansia learning September ketepatan dan perkuliahan
keperawatan pada lansia baik a. ADL pada lansia 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa
b. Tujuan dan manfaat pemenuhan ceramah dan K : 13. 00- diharapkan dapat :
individu, keluarga dan
ADL pada lansia tanya jawab 13.50 Bentuk non- 1. Menjelaskan
masyarakat terapi aktivitas 2. membuat P : 13.50- test : konsep AsKep
resume 17.00 identifikasi Lansia
TS : 17.50- sumber 2. Menjelaskan
18.40 referensi tujuan asuhan
keperawatan
lansia
3. Menjelaskan
Fokus
pengkajian
lansia
4. Merumuskan
Diagnosa yang
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

umumnya
muncul
5. Menjelaskan
Intervensi
fokus pada
masalah

Mahasiswa
mampu mengelola
kasus lansia secara
lengkap sesuai
dengan konsep
keperawatan lansia
Kelompok V Seminar kelompok Rabu, 9 Sep
2021
Membuat makalah tentang Konsep Askep
Iis S pada lansia dengan immobilisasi dan di
presentasikan di kelas, selanjutnya di bahas
oleh pembimbing.

UJIAN TENGAH SEMESTER 13 – 17 SEPTEMBER 2021


VIII Mahasiswa mampu Konsep terapi kognitif pada lansia Interactive Selasa, 15 Kriteria : Setelah mengikuti 7
TS menjelaskan pemenuhan learning September ketepatan dan perkuliahan
kebutuhan ADL bagi lansis 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa
ceramah dan diharapkan dapat
tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- menjelaskan :
13.50 test : 1. ADL pada
P : 13.50- identifikasi lansia
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

17.00 sumber 2. Tujuan dan


TS : 17.50- referensi manfaat
18.40 pemenuhan
ADL pada
lansia

Mahasiswa
diharapkan bisa
membantu lansia
dan keluarga
dalam pemenuhan
ADL
Tugas tersturktur kelompok VI Seminar Rabu, 16
Mempraktekkan terapi kognitif pada lansia kelompok Sept 2021
TS
dan di presentasikan

IX Mampu Menjelaskan 5. Pemenuhan kebutuhan nutrisi pada Interactive Selasa, 21 Kriteria : Setelah mengikuti 7
SS kebutuhan nutrisi pada lansia, lansia learning september ketepatan dan perkuliahan,
masalah yang umum terjadi a. Masalah yang sering ditemukan pada 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa
pada lansia dengan masalah lansia ceramah dan diharapkan dapat
nutrisi serta factor-faktor yang b. Pemenuhan kebutuhan nutrisi yg tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- menjelaskan :
berhubngan dengan startus adekuat 13.50 test : 1. Masalah yang
nutrisi c. Pengukuran antropometri P : 13.50- identifikasi sering
d. Nutrisi yg di rekomendasikan 17.00 sumber ditemukan pada
e. Faktor yang berhubungan dengan TS : 17.50- referensi lansia
status nutrisi 18.40 2. Pemenuhan
kebutuhan
K : 10.00- nutrisi yg
11.40 adekuat
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

TS : 15.00- 3. Pengukuran
16.40 antropometri
4. Nutrisi yg di
rekomendasika
n
5. Faktor yang
berhubungan
dengan status
nutrisi

Tugas terstruktur : Rabu, 22


Mahasiswa Kelompok VII Sept 2021
Titik membuat makalah tentang pemenuhan Seminar
S kebutuhan nutrisi pada lansia, di kelompok
presentasikan, dan di bahas oleh
pembimbing.
X Mampu Menjelaskan 6. Komunikasi pada lansia : Interactive Selasa, 28 Kriteria : Setelah mengikuti 10
Komunikasi dengan lansia dan a. Perubahan panca indera pada lansia learning September ketepatan dan perkuliahan,
SW masalah yang umum terjadi b. Bentuk komunikasi pada lansia 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa mampu
pada lansia dengan masalah c. Setting tempat untuk komunikasi ceramah dan menjelaskan :
komunikasi d. Cara komunikasi tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- 1. Perubahan
e. Penyampaian pesan dalam 13.50 test : panca indera
komunikasi P : 13.50- identifikasi pada lansia
17.00 sumber 2. Bentuk
TS : 17.50- referensi komunikasi
18.40 pada lansia
3. Setting tempat
untuk
komunikasi
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

4. Cara
komunikasi
5. Penyampaian
pesan dalam
komunikasi

Mahasiswa
mampu melakukan
komunikasi pada
lansia dengan
benar dan tepat.

Tugas tersturktur kelompok VIII Seminar Rabu, 29


kelompok September
Sri
Membuat video komunikasi dengan 2021
Setias
lansia
ih

XI Mampu Menjelaskan 7. Perawatan lansia di rumah : Interactive Selasa , 5 Kriteria : Setelah mengikuti 7
SS Komunikasi dengan lansia dan a. Diversional penurunan aktivitas learning Oktober ketepatan dan perkuliahan
masalah yang umum terjadi b. Pemanfaatan waktu lansia 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa
pada lansia dengan masalah c. Pengaruh lingkungan terhadap lansia ceramah dan diharapkan dapat
komunikasi d. Pengkajian, Intervensi dan Evaluasi tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- menjelaskan :
e. Peran keluarga bagi lansia untuk 13.50 test : 1. Diversional
pencegahan dan rehabilitasi P : 13.50- identifikasi penurunan
17.00 sumber aktivitas
TS : 17.50- referensi 2. Pemanfaatan
18.40 waktu lansia
3. Pengaruh
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

lingkungan
terhadap lansia
4. Pengkajian,
Intervensi dan
Evaluasi
5. Peran keluarga
bagi lansia
untuk
pencegahan
dan rehabilitasi

Mahasiswa
diharapkan bisa
melakukan
perawatan lansia di
rumah

Tugas Kelompok IX seminar Rabu, 6


Rozik Mencari video perawatan lansia di oktober
han rumah, mencari literature dan di 2021
presentasikan
XII Mahasiswa mampu peran 8. Perawatan lansia di Acute care setting : Interactive Selasa, 12 Kriteria : Setelah mengikuti 8
perawat gerontik di Acute care a. Profil Rumah sakit untuk perawatan learning Oktober ketepatan dan perkuliahan
SS setting akut 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa
b. Status fungsional lansia ceramah dan diharapkan dapat
c. Dampak hospitalisasi (Iatrogenesis, tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- memahami dan
Reaksi emosional) 13.50 test : menjelaskan :
d. Discharge planning dan perawatan P : 13.50- identifikasi 1.Profil Rumah
lanjut 17.00 sumber sakit untuk
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

e. Masalah dan kesulitan yang ditemukan TS : 17.50- referensi perawatan akut


(restraint, Injury, dll) 18.40 2.Status fungsional
f. Kerjasama dengan komunitas lansia
g. Peran perawat pada acute care setting 3.Dampak
hospitalisasi
(Iatrogenesis,
Reaksi
emosional)
4.Discharge
planning dan
perawatan lanjut
5.Masalah dan
kesulitan yang
ditemukan
(restraint, Injury,
dll)
6.Kerjasama
dengan
komunitas

Mahasiswa
mampu melakukan
perawatan lansia di
area perawatan
akut
Titik Tugas terstruktur : Seminar Rabu, 13
S Mahasiswa kelompok X kelompok oktober
Membuat makalah tentang perawatan 2021
lansia di Acute care setting di
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

presentasikan
XIII 9. Perawatan lansia di komunitas : Interactive Selasa, 26 Kriteria : Setelah mengikuti 8
a. Issue lansia di komunitas learning Oktober ketepatan dan perkuliahan
TM b. Peran perawat di komunitas 1. Mengikuti 2021 penugasan mahasiswa
c. Faktor resiko lansia berhubungan dengan ceramah dan diharapkan
masalah di komunitas tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- memahami dan
d. Peran masyarakat bagi lansia 13.50 test : menjelaskan :
e. Fasilitas pelayanan kesehatan di P : 13.50- identifikasi 1. Issue lansia di
masyarakat untuk lansia 17.00 sumber komunitas
f. Identifikasi gap dalam jejaring fasilitas TS : 17.50- referensi 2. Peran perawat
pelayanan kesehatan di komunitas 18.40 di komunitas
g. Pelayanan Keperawatan di komunitas 3. Faktor resiko
lansia
berhubungan
dengan
masalah di
komunitas
4. Peran
masyarakat
bagi lansia
5. Fasilitas
pelayanan
kesehatan di
masyarakat
untuk lansia
6. Identifikasi gap
dalam jejaring
fasilitas
pelayanan
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

kesehatan di
komunitas
7. Pelayanan
Keperawatan di
komunitas

Tugas Terstruktur kelompok XI Seminar Rabu, 27


Supar Mahasiswa membuat laporan kasus kelompok oktober
di kelolaan lansia di rumah dengan 2021
pendekatan Askep lansia lengkap
Mampu Menjelaskan Isu-isu, 10. Isu, strategi kegiatan promosi kesehatan Interactive Selasa , 2 Kriteria :
strategi dan kegiatan untuk dan kesejahteraan lansia learning November ketepatan dan Mahasiswa
promosi kesehatan dan 1. Mengikuti 2021 penugasan mampu
ceramah dan menjelaskan isu-
kesejahteraan lansia serta
tanya jawab K : 13. 00- Bentuk non- isu, dan strategi
dukungan terhadap orang yang 13.50 test : kegiatan promosi
XIV terlibat merawat lansia. P : 13.50- identifikasi kesehatan 8
SW
17.00 sumber
TS : 17.50- referensi
18.40

Sri Tugas Terstuktur kelompok XII Selasa, 9


Setias Menjelaskan senam lansia, tujuan dan November
ih manfaatnya, serta diperagakan 2021
UJIAN SEMESTER 16 – 21 NOVEMBER 2021
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

5. Daftar Referensi:

1. Meiner S E (2015). Gerontologic Nursing. Mosby: Elsevier Inc


2. Touhy, T. Jett, K (2016). Ebersole &Hess ‘ Toward Healthy Aging. 10 th edition. Mosby: Elsevier Inc
3. Miller, C. A. ( 2004). Nursing for Wellness in older adults: Theory and practice. Philadelphia: Lippincott Williams&Wilkin
4. Carol,KR.& SueAnn.( 2000 ) Adult Health Nursing, A Biopsicho Social Approach,Addison-Wesly, Pulb,Co. Philadelphia,
5. DepKes R.I (2001 ), Pedoman Pembinaan Kesehatan Usila bagi petugas Kesehatan.
6. DepKes R.I (2003) Pedoman Perawatan Usila di rumah.
7. Eliopoulos,Carlote,(2008), Gerontologi Nursing, 6 edition, Philadelphia, Lippncott Wiliam & Wilkins.
8. Lueckenotte Annette, (2000),Gerontological Nursing, 2 edition, Mosby Year Book Inc,Philadelphia,St Louis.
9. Nugroho Wahyudi (2000), Keperawatan Gerontik,EGC, Jakarta.
10. Mace,Nancy L ,(2000), Teaching Dementia Care Skill and Undertanding, Baltimore, John Hopkis.

1. TUGAS
Deskripsi Tugas
a. Tugas tersruktur
Mahasiswa dibagi menjadi 10 kelompok A1 5 kelompok A2 5 kelompok, melakukan studi literature dengan sumber pustaka 3 jurnal.
Membuat laporan kegiatan diketik di kertas A4 huruf time new roman, spasi 1,5, fontasi 12, margin (4, 4, 3, 3), jumlah 1500 huruf (setara dengan 6 lembar) tidak termasuk
halaman sampul dan daftar pustaka. Makalah terdiri dari: Pendahuluan, Isi ( hasil studi literatur), Kesimpulan, dan Daftar Pustaka

b. Tugas Individu
Setiap mahasiswa diberikan tugas untuk menyusun 1 (satu) makalah tentang masalah yang terjadi pada lansia berita dari koran online, surat kabar, majalah, jurnal, dengan
membuat makalah diketik di kertas A4 huruf time new roman, spasi 1,5, fontasi 12, margin (4, 4, 3, 3), jumlah 500 huruf, tidak termasuk halaman sampul dan daftar pustaka.
Makalah terdiri dari: Pendahuluan, Isi, Kesimpulan, dan Daftar Pustaka., lampiran Isue
Tugas dikumpulkan pada minggu ke 7 melalui sipen MK ke Sriwidiyati06@gmail.com
POLITEKNIK
KESEHATAN
KEMENKES
SEMARANG

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

2. Video: membuat video animasi tentang pendidikan kesehatan tentang pencegahan resiko tinggi pada lansia di masa pandemic covid 19 dengan durasi 5-10 menit.

Disiapkan oleh Diperiksa oleh Disahkan oleh


Penanggung Jawab Ketua Program Studi Ketua Jurusan
Mata Kuliah DIII Keperawatan Semarang Keperawatan

Sri Widiyati,SKM.M.Kes Dr.Sudirman,MN


NIP. 196812061992032001 NIP. 1973121519980311003 Suharto,S.Pd.MN
NIP. 1966605101986031001

Anda mungkin juga menyukai