Anda di halaman 1dari 17

Dasar Ilmu Forensik

Riza Rivani Machfudz


Pendahuluan
Ilmu Kedokteran Forensik (legal Medicine),
cabang spesialistik dari Ilmu Kedokteran,
mempelajari ilmu kedokteran untuk
kepentingan pnegakan hukum serta keadilan
Peran dan Fungsi dokter Forensik
Pelanggaran hukum

Korban Korban
hidup mati

Dokter/ dokter Forensik

Peradilan
Sejarah
Zaman Babilonia
dr. Anthitius pada suatu Forummenyatakan
bahwa 21 luka pd tubuh Julius Caesar, hanya
satu luka yang mematikan, yaitu luka yang
menembus sela iga ke 2 sisi kiri depan.
Nama kedokteran Forensik berasal dari kata
Forum
Peran kedokteran Forensik
Asuransi
Paternitas
Keselamatan kerja
Fungsi Kedokteran Forensik
UU
Pemeriksaan korban hidup, mati dan bagian
tubuh
Penyebab
Akibat
Mekanisme kematian
Memperkirakan saat kematian
Perkiaan cara kematian
Keterangan Ahli
Pasal 133 KUHAP
(1)Penyidik mengajukan permintaan keterangan
ahli kepada ahli kedokteran kehakiman atau
dokter atau ahlinya.
(2)Secara tertulis (pemeriksaan luka,
pemeriksaan mayat dan atau pemeriksaan
bedah mayat).
(3)Diberi label, dilak, diberi cap jabatan, pada
ibu jari kaki kiri atau bagian badan mayat.
Lanjutan..
Pasal 134
(1)Penyidik wajib memberi tahu keluarga
(2)Keluarga keberatan, penyidik wajib
menjelaskan maksud dan tujuan otopsi
(3)Dua hari tidak ada tanggapan-otopsi
dilaksanakan
Lanjutan..
Pasal 184
(1)Alat bukti yang sah:
a. keterangan saksi;
b.Keterangan ahli;
c. Surat;
d.Petunjuk;
e.Keterangan terdakwa
Lanjutan ..
Pasal 186
Keterangan ahli ialah apa yang seseorang ahli
nyatakan di sidang pengadilan.
Pasal 187
Surat pasal 184 ayat (1) hurup c, dibuat atas
sumpah jabatan
Pihak yang berwenang membuat
keterangan ahli
KUHAP pasal 133 ayat (1)
- Dokter ahli kedokteran kehakiman
- Dokter
- Ahli lainnya.
- Keterangan yang dibuat bukan oleh ahli
kedokteran kehakiman : KETERANGAN
Prosedur permintaan keterangan ahli
KUHAP Pasal 133 ayat (2)
- Tertulis
- Jenazah diberi label
- Diantar penyidik
- Surat ditujukan kepada institusi
Penggunaan keterangan ahli
Hanya untuk peradilan (penyidik, jaksa,
hakim).
Tidak dapat digunakan untuk klaim asuransi
Pihak yang berwenang meminta
keterangan ahli
KUHAP pasal 133 ayat (1) penyidik
Penyidik pembantu pasal 11 KUHAP

KUHAP pasal 6 ayat (1) jo PP 27 tahun 1983 pasal 2


ayat (1).
- Pejabat polisi NKRI
- Pangkat serendahnya Pembantu Letnan Dua (IPDA)
- Penyidik pembantu Sersan Dua (AIPDA)
- Bila tidak ada. Pada POLSEK Pembantu Letnan Dua
(PP 27 tahun 1983 pasal 2 ayat (2)
Lanjutan..
Juridiksi pengadilan militer,
- Surat Keputusan Pangab No: Kep/04/P/II/1983
Tentang Penyelenggaraan Fungsi Kepolisian
Militer, pasal 4 huruf c, mengatur fungsi polisi
militer sebagai penydidik
- Pasal 6 ayat c, mengatur fungsi provost dalam
membantu komandan/ Akum (atasan yang
berhak menghukum) dalam penyidikan perkara
pidana (dilingkungan yang bersangkutan) tetapi
penyelesainnya diserahkan kepada POM atau
POLRI
Hakikat Profesi di Bidang Kedokteran
Forensik
a. Konsep peran ganda seorang dokter
Hazewinkel Suringa,D
.karena bantuan medis merupakan sumber
informasi yang penting, maka polisi selalu
berusaha untuk menggali sedalam-dalamnya.
Para dokter harus menjaga jangan sampai
dibuat sebagai pembantu polisi yang tidak
bersuara. Hanya dengan cara demikian
dokter terus bergerak dan mempertahankan
rahasia pekerjaannya (terjemahan bebas)

Anda mungkin juga menyukai