Anda di halaman 1dari 7

HUKUM HOOKE

FAZLIANA SAMAUN
TUJUAN PEMBELAJARAN
• Melalui percobaan hukum Hooke siswa dapat menentukan
konstanta pegas pada susunan tunggal dengan tepat.
• Melalui percobaan tentang hukum Hooke siswa dapat
menentukan energi potensial pegas pada susunan tunggal
dengan tepat.
• Setelah melakukan percobaan hukum Hooke, siswa dapat
mempresentasikan hasil percobaaan tersebut dengan tepat
HUKUM TETAPAN ENERGI POTENSIAL
HOOKE GAYA PEGAS

Hukum Hooke menyatakan hubungan antara gaya


F yang meregangkan pegas dengan pertambahan
panjang pegas pada daerah elastis pegas.

MEDIA F = gaya pada pegas (N)


F = -k∆𝑥
FACEBOOK
∆𝑥 = pertambahan
panjang (m) k = tetapan
SOCIAL

pegas (N/m)

Berdasarkan Hukum III Newton (aksi - reaksi), pegas akan


mengadakan gaya yang besarnya sama tetapi arahnya
berlawanan.
HUKUM TETAPAN ENERGI POTENSIAL
HOOKE GAYA PEGAS

Tetapan gaya k adalah tetapan umum


F Deformasi
yang berlaku untuk benda – benda Deformasi Plastis
Elastis
elastis jika diberi gaya (tegangan) yang
tidak melampaui batas hukum Hooke
(titik A daam grafik tegangan terhadap
E
regangan. D

𝐸=
𝐹/𝐴
(Modulus Young)
𝐸𝐴 Titik Patah

∆𝐿/𝐿0 𝑘= C
𝐹=𝐸
∆𝐿
𝐴
𝐿0 B
Titik Tekuk
Batas Elastis
𝐿0 A
𝐹 = −𝑘∆𝑋 𝑎𝑡𝑎𝑢 𝐹 = −𝑘∆𝐿 FA Batas Hukum Aluminium
Hooke

KETERANGAN
𝐴 = 𝑙𝑢𝑎𝑠 𝑝𝑒𝑛𝑎𝑚𝑝𝑎𝑛𝑔 (𝑚2 )
𝐸 = modulus young (N/𝑚2 ) θ Perubahan bentuk
permanen
𝐿0 = panjang awal (m) x
O
HUKUM TETAPAN ENERGI POTENSIAL
HOOKE GAYA PEGAS

Energi potensial pegas adalah kemampuan pegas untuk kembali ke posisi semula.

Energi potensial pegas dapat dihitung Usaha = Luas yang diarsir


dengan grafik hubungan antara gaya F
dengan pertambahan panjang x
W = ½ F. ∆x
= ½ k.∆x. ∆x
F k = ½ k. ∆x2
Usaha gaya tarik (F) = Energi
potensial pegas
Ep = W
∆x 𝐸𝑝 = ½ k. ∆x2
HUKUM TETAPAN ENERGI POTENSIAL
HOOKE GAYA PEGAS

CONTOH SOAL

Di bawah ini ditampilkan grafik gaya tarik terhadap pertamabhan panjang pegas dalam suatu percobaan
Berdasarkan grafik tersebut, tentukan
a. Konstanta pegas
b. Energi potensial pegas di titik B. Jawab :
Diketahui : 𝐹𝐴 = 8 𝑁
∆𝑥𝐴 = 4 𝑐𝑚 = 4𝑥10−2 𝑚
𝐹𝐵 = 12 𝑁
∆𝑥𝐵 = 6 𝑐𝑚 = 6𝑥10−2 𝑚
Ditanyakan :
a. k
b. 𝐸𝑝𝐵
Penyelesaian :
𝐹 8𝑁 𝑁
a. k = ∆𝑥𝐴 = 4𝑥10−2 𝑚 = 200 𝑚
𝐴
1 1
b. 𝐸𝑝𝐵 = 2 𝑘(∆𝑥𝐵 )2 = 2 (200𝑁/𝑚)(6𝑥10−2 𝑚 )2 =0.36 J

Anda mungkin juga menyukai