Anda di halaman 1dari 22

LOGO

Assalamualaikum, wr.wb
Perkenalan

NAMA :

•DINA MARIANA

Instansi :
•UPT LAPAS KELAS IIB
SUMEDANG
www.themegallery.com
JUDUL RANCANGAN AKTUALISASI

RANCANGAN AKTUALISASI NILAI-NILAI


DASAR ASN DALAM PROFESI ASN
SEBAGAI PENJAGA TAHANAN
DI LEMBAGA PEMASYARAKATAN KELAS
IIB SUMEDANG
DESKRIPSI ORGANISASI

Lembaga Pemasyarakatan adalah Unit


Pelaksana Teknis di bawah Kementerian
Hukum dan Hak Asasi Manusia.

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB


Sumedang merupakan Unit Pelaksana
Teknis yang berada di Kabupaten
Sumedang dan berada di bawah
naungan Kantor Wilayah Jawa Barat
Visi Misi Lapas Sumedang
 Visi : Memulihkan kesatuan hidup, kehidupan
dan penghidupan Warga Binaan
Pemasyarakatan sebagai individu, anggota
masyarakat dan Makhluk Tuhan yang Maha
Esa.

 Misi : Melaksanakan perawatan narapidana,


pembinaan dan pembimbingan bagi warga
binaan pemasyarakatan dalam rangka
integrasi sosial, penegakan hukum,
pencegahan dan penanggulangan kejahatan
serta pemajuan pelindungan Hak Asasi
Manusia
Penjaga Tahanan
 Petugas pemasyarakatan atau disebut penjaga
tahanan adalah jabatan pelaksana tugas yang
berada dibawah Kesatuan Pengamanan
Lembaga Pemasyaratan (KPLP) yang masuk
kedalam petugas pengamanan
 Penjaga tahanan merupakan seseorang yang
diberikan tugas dengan tanggungjawab
pengawasan, keamanan dan keselamatan
narapidana di lembaga pemasyarakatan
 Penjaga tahanan juga bertanggungjawab
melakukan pembinaan terhadap narapidana
atau tahanan di lapas maupun rutan
TUPOKSI

Menjaga keamanan
dan ketertiban Penjagaan dan
lembaga pengawasan
pemasyarakatan

Pemeliharaan
keamanan dan Pengawalan
ketertiban WBP

Penerimaan,
Pengeluaran
penempatan
WBP
WBP

www.themegallery.com
LATAR BELAKANG
Masuknya barang-barang terlarang
seperti Hand Phone, uang dan obat-
obatan terlarang kedalam lapas.

Cara masuknya
melalui kunjungan

Penyelundupan melalui Melalui barang bawaan


badan pengunjung pengunjung
IDENTIFIKASI ISU

Rendahnya kenyamanan Warga Binaan disebabkan


keadaan lapas yang over kapasitas

Pengawasan Warga Binaan yang belum optimal


dikarenakan kurangnya petugas

Belum efektifnya penggeledahan badan dan barang


bawaan pengunjung

Program pembinaan Warga Binaan yang belum


optimal
IDENTIFIKASI ISU
USG (Urgency : mendesak/tidak),
Seriousness : tingkat keseriusan,
Growth : tingkat perkembangan)
No Isu Skala Total
U S G
1. Rendahnya kenyamanan Warga Binaan disebabkan 2 3 3 8

keadaan lapas yang over kapasitas

2. Pengawasan terhadap Warga Binaan yang belum 2 2 3 7

optimal dikarenakan kurangnya petugas

3. Belum efektifnya penggeledahan badan dan 3 3 4 10

barang bawaan pengunjung pada kegiatan


kunjungan bersama sehingga menyebabkan
masuknya barang-barang terlarang ke dalam lapas

4. Program pembinaan Warga Binaan yang belum 2 2 2 6

optimal
ISU & GAGASAN
Isu : belum efektifnya penggeledahan
badan dan barang bawaan pengunjung
pada kegiatan kunjungan bersama
sehingga menyebabkan masuknya
barang-barang terlarang ke dalam lapas.

Gagasan : mengoptimalisasikan
penggeledahan badan dan barang bawaan
pengunjung pada kegiatan kunjungan
bersama
TUJUAN & MANFAAT GAGASAN

• Meminimalisir masuknya
barang-barang terlarang

Tujuan ke dalam lapas seperti


Hand Phone (HP), uang
dan obat-obatan terlarang

• Untuk terciptanya kondisi


lapas yang aman dan

Manfaat tertib

www.themegallery.com
KEGIATAN SKP
Melakukan pemeliharaan kebersihan di
lingkungan Lembaga Pemasyarakatan

Pengawalan WBP wanita ke ruang


kunjungan

Pengawalan WBP wanita ke koperasi

Penggeledahan badan pengunjung

Pengajian rutin mingguan

Pelaksanaan program pembinaan


olahraga
IDE KREATIF

1. Konsultasi dengan pimpinan

2. Menyusun tata tertib penggeledahan

3. Membuat media informasi tata tertib

4. Memasang media informasi Bebas barang


5. Pembuatan formulir untuk barang terlarang
bawaan pengunjung

6. Membuat kotak barang sitaan

7. Membuat form daftar barang sitaan


1. Konsultasi dengan pimpinan
Tahapan Kegiatan Output/Hasil Keterkaitan Nilai
Dasar
KONSULTASI 1. Informasi referensi Akuntabilitas :
dasar hukum Bertanggung jawab
1. Penyusunan tata tertib penggeledahan WOG : Bekerjasama
penggeledahan 2. Rancangan desain dengan pimpinan
2. Desain media informasi media informasi
3. Formulir untuk nama 3. Formulir untuk nama Penguatan Nilai
barang yang dibawa barang Organisasi :
pengunjung 4. Form daftar barang Profesional
4. Form daftar barang sitaan Sinergi
sitaan pengunjung 5. Rancangan kotak
5. Kotak penyimpanan barang sitaan Kontribusi misi :
barang sitaan hasil Penegakan hukum
penggeledahan Kontribusi visi : dan penanggulangan
Memulihkan kesatuan kejahatan
hidup, kehidupan dan
penghidupan Warga Binaan
Pemasyarakatan sebagai
anggota masyarakat
2. Menyusun tata tertib penggeledahan
Tahapan Kegiatan Output/Hasil Keterkaitan Nilai
Dasar
Tahapan kegiatan : Tersusunnya draf tata Akuntabilitas
tertib penggeledahan
1. Mengumpulkan (Bertanggungjawab)
referensi mengenai
Etika publik
dasar hukum
(Taat terhadap peraturan
penggeledahan
perundang-undangan)
2. Membuat draf tata
tertib penggeledahan
WOG (Berkoordinasi)

3. Mengkonsultasikan draf
tata tertib
penggeledahan kepada
pimpinan dan pimpinan
lainnya
3. Membuat media informasi tata tertib penggeledahan dan jenis-
jenis barang yang tidak boleh di bawa masuk ke dalam lapas

Tahapan Output/ hasil kegiatan


1) Menentukan ukuran Tersedianya media informasi
media informasi tata tertib penggeledahan dan
2) Membuat desain media jenis-jenis barang yang tidak
informasi boleh di bawa masuk ke
3) Mencetak media dalam lapas
informasi tata tertib
penggeledahan Keterkaitan dengan Nilai Dasar
Akuntabilitas (Bertanggungjawab)
Komitmen mutu (Ide kreatif)
WOG (Bekerjasama dengan pihak
tertentu)
4. Memasang media informasi
Tahapan Kegiatan Output/Hasil Keterkaitan Nilai
Dasar
1. Mengumpulkan Terpasangnya media Akuntabilitas
bahan-bahan untuk informasi tata tertib (Bertanggung jawab
membuat bingkai penggeledahan dan terhadap
media informasi jenis barang yang terpasangnya media
(kayu) tidak boleh di bawa ke informasi tata tertib
2. Bekerjasama dengan dalam lapas penggeledahan)
tamping bimker untuk WOG (Bekerjasama)
membuat bingkai Kontribusi visi :
media informasi Memulihkan kesatuan Penguatan Nilai
3. Bekerjasama dengan hidup, kehidupan dan Organisasi :
tamping bimker untuk penghidupan Warga Profesional
memasangkan media Binaan Sinergi
informasi di tempat Pemasyarakatan
yang telah ditentukan sebagai anggota Kontribusi misi :
masyarakat Penegakan hukum
dan pencegahan
kejahatan
5. Pembuatan formulir untuk barang bawaan pengunjung

Tahapan Kegiatan Output/Hasil Keterkaitan Nilai


Dasar
1. Memanfaatkan kertas- Tersedianya formulir Akuntabilitas
kertas yang tidak untuk barang bawaan (Bertanggung jawab)
dipakai dari bagian pengunjung
Tata Usaha Etika Publik
2. Membawa dan (Sopan)
memotong kertas
sesuai ukuran (kertas WOG
A4 dibagi 4) (Bekerjasama)
3. Menyiapkan alat tulis
(spidol, dan steples) Penguatan Nilai
Organisasi :
Profesional
Sinergi
6. Membuat kotak untuk menyimpan barang hasil penggeledahan

Tahapan Kegiatan Output/Hasil Keterkaitan Nilai


Dasar
1. Menentukan ukuran Tersedianya kotak Akuntabilitas
kotak barang untuk (Bertanggung jawab)
2. Menyiapkan bahan penyimpanan barang
(kayu) hasil penggeledahan Komitmen mutu
3. Bekerjasama dengan (Ide Kreatif)
tamping bimker untuk Kontribusi visi :
membuatkan kotak Memulihkan kesatuan WOG
hidup, kehidupan dan (Bekerjasama)
penghidupan Warga
Binaan Pemasyarakatan Penguatan Nilai
sebagai anggota Organisasi :
masyarakat Profesional
inovatif
Kontribusi misi : Sinergi
Penegakan hukum dan
pencegahan kejahatan
7. Membuat form untuk daftar barang sitaan

Tahapan Kegiatan Output/Hasil Keterkaitan Nilai


Dasar
• Memanfaatkan kertas- Tersedianya form Akuntabilitas :
kertas yang sudah untuk daftar barang Bertanggung jawab
tidak digunakan dari hasil penggeledahan
bagian tata usaha Komitmen mutu :
• Membuat form daftar Ide Kreatif
barang pengunjung di
komputer Penguatan Nilai
• Mencetak form Organisasi :
tersebut dengan Profesional
memanfaatkan kertas Inovatif
tersebut
LOGO

Terimakasih

Wasalamualaikum, wr.wb

Anda mungkin juga menyukai