Anda di halaman 1dari 53

Etiko Legal Keperawatan Holistik

Mardiyono, BNS, MNS, PhD

Himpunan Perawat Holistik Indonesia (HPHI)


Prodi Magister Keperawatan
Pascasarjana, Poltekkes Kemenkes Semarang
Mataram, 26 Januari 2020
Etiko Legal Keperawatan Holistik
LEGALITAS KEPERAWATAN
HOLISTIK

Undang-undang no.36 tahun UU No. 38 tahun 2014 tentang keperawatan


2009 tentang kesehatan
Pasal 23 ayat (5) Pasal 28:
(1) Praktik Keperawatan dilaksanakan di Fasilitas
Pelayanan Kesehatan dan tempat lainnya
sesuai dengan Klien sasarannya.
(2) Praktik Keperawatan sebagaimana dimaksud
pada ayat (1) terdiri atas:
a. Praktik Keperawatan mandiri; dan
b. Praktik Keperawatan di Fasilitas Pelayanan
Kesehatan
Legalitas Keperawatan Holistik
Pasal 30:
(1)Dalam menjalankan tugas sebagai pemberi asuhan
keperawatan di bidang pelayanan kesehatan
perorangan,perawat berwenang:
a. Melakukan pengkajian keperawatan secara holistik
b. Menetapkan diagnosis keperawatan
c. Merencanakan tindakan keperawatan
d. Melaksanakan tindakan keperawatan
e. Mengevaluasi hasil tindakan keperawatan
Legalitas Keperawatan Holistik
Pasal 30:

(2) Dalam menjalankan tugas sebagai pemberi Asuhan


Keperawatan di bidang upaya kesehatan
masyarakat, Perawat berwenang:
l. …
m. melakukan penatalaksanaan Keperawatan
komplementer dan alternatif.
Lampiran Penjelasan UU:
Merupakan bagian dari penyelenggaraan Praktik
Keperawatan dengan
memasukkan/mengintegrasikan terapi
komplementer dan alternatif ke dalam pelaksanaan
Asuhan Keperawatan.
Legalitas Keperawatan Holistik

 Permenkes No. 26 tahun 2019 tentang pelaksanaan UU


38 tahun 2014 tentang keperawatan

Pasal 4: Perawat wajib memiliki STRP

Mencabut : Pasal 7: Perawat wajib memiliki SIPP


 Permenkes No.148 HK.02.02/
MENKES/148/I/2010 tentang izin Pasal 8: Perawat dapat memiliki 2 SIPP
dan penyelenggaraaan praktek
perawat
 Permenkes No. 17 tahun 2013 Pasal 9: Syarat SIPP: Ijazah, STRP, Ket sehat, Surat ket
tentang Perubahan atas pimpinan, Foto 4x6, rekomendasi DPD PPNI
Permenkes no. 148 th 2010
Legalitas Keperawatan
Holistik
Pasal 15:
Ayat (2-3) Perawat menjalankan praktek kep di: praktek mandiri, klinik, puskesmas,
rumah sakit, rumah klien, rumah jompo, panti asuhan, panti social, sekolah

Ayat (6-8) Praktek mandiri pasang papan nama praktek : Nama perawat, no. STRP,
no. SIPP dan asuhan keperawatan

Ayat (9) Kualifikasi praktek mandiri keperawatan paling rendah profesi Ners
Legalitas Keperawatan
Holistik
Pasal 18: Wewenang perawat profesi di bidang UKP
1. Pengkajian, diagnosis, merencanakan, melaksanakan, evaluasi
2. Melaksanakan rujukan
3. Melaksanakan tindakan keadaan darurat
4. Kolsultasi kep dan kolaborasi
Wewenag Perawat
di UKP
Perawat Profesi (Pasal 18) Perawat Vokasi (Pasal 19)

• Pengkajian dasar & lanjut, • Pengkajian dasar, melaksanakan,


diagnosis, merencanakan, evaluasi
melaksanakan, evaluasi • Melaksanakan tindakan keadaan
• Melaksanakan rujukan gawat darurat sesuai kompetensi
• Melaksanakan tindakan keadaan • Penyuluhan
gawat darurat sesuai kompetnsi
• Kolsultasi kep dan kolaborasi
• Penyuluhan dan konseling
• Beri obat dg resep, OB & OT
Wewenag Perawat
di UKM
Perawat Profesi (Pasal 21) Perawat Vokasi (Pasal 19)

• Pengkajian keluarga & masy, • Pengkajian keluarga, penemuan


permasalahan, penemuan penyakit, melaksanakan kep
penyakit, merencanakan, keluarga, dan evaluasi keluarga
melaksanakan kep, dan evaluasi
• Mengelola kasus dan rujukan
• Pemberdayaan masy
• Advokasi dan kemitraan PKM • Kemitraan PKM
• Penyuluhan dan konseling • Penyuluhan
• Penatalaksanaan Keperawatan • Penatalaksanaan Keperawatan
komplementer dan alternatif komplementer dan alternatif
Legalitas Keperawatan
Holistik
 Pasal 22 ayat
1. …kompetensi Keperawatan komplementer dan alternatif yang diperoleh melalui
pendidikan Keperawatan dan/atau pelatihan
2. …tidak menjadi Pelayanan Keperawatan yang utama dan tidak dilakukan secara
terus menerus.
3. …berfungsi sebagai pelengkap.
4. …di Fasyankes setelah dilakukan kredensialing oleh Fasyankes
5. …di tempat praktik mandiri Perawat dilaksanakan setelah dilakukan kredensialing
oleh dinkes kab/kota.
Legalitas Keperawatan
Holistik

Praktek mandiri perawat


 Pasal 37
4. …Perawat dapat melakukan penatalaksanaan Keperawatan komplementer dan
alternatif.
5. Pelaksanaan kewenangan Keperawatan komplementer dan alternatif pada
Fasyankes berupa tempat praktik mandiri Perawat.
KONSEP KEPERAWATAN HOLISTIK
• Holistic nursing is defined as “all nursing practice
that has healing the whole person as its goal”
(American Holistic Nurses Association, 1998)

Dimensi Dimensi
manusia tindakan
seutuhnya komprehensif

Dimensi hasil
kesimbangan dan
keharmonisan
Konsep Keperawatan Holistik

Biologis

Spiritual Psikologis

ASPEK PASIEN DALAM BPK


KEPERAWATAN SKS
MENCAPAI HEALING
Kultural Kognitif

Sosial
Komponen Intervensi Keperawatan Holistik

Defor
mitas
Hormo Metab
n olisme

Imun
Asam
basa
Komponen
Intervensi
seluler
Keperawatan
Enzim
Miner
al Holistik

Probio Vitami
tik n
Flavon
oid
Konsep Intervensi
Keperawatan Holistik
• Atasi penyebab
• Puasa atau mengurangi intake
• Detoksifikasi: bekam, terapi linah/hirudo, detoks liver,
kolon/klisma
• Dekontaminasi: irigasi, rendam, tinggi serat
• Peningkatan metabolisme: massage, madu
• Netralisir: alkaline diet=makanan dan minuman
• Antioksidan: alkaline, flavonoid, vit A, C, E, glutathione
• Antidotum: antiracum, serum, probiotik
Konsep Intervensi
Keperawatan Holistik
 Meridian therapy: acupressure, moksibasi, EFT/SEFT
 Herbal: infuse, emulsi, ekstrak, nanopartikel
 Terapi mineral: koreksi Fe, Ca, Mg, K,
 Terapi magnet, infrared, thermal, hydro therapy
 Terapi akustik: music, murothal, sound therapy
 Probiotik: Bifidobacterium, lactobasilus, streptococcus
 Terapi enzim: SOD,
 Terapi imun: immune booster, Manual Lymphatic
Drainage
 Terapi hormone: insulin,
Konsep Intervensi
Keperawatan Holistik
 Reiki, touch therapy, prana, quantum healing
 Biofeedback, Yoga
 Meditasi, dzikir
 Terapi kognitif: Cognitive therapy, cognitive
begavioral therapy
 Terapi warna
 Hipnonursing, Neuro Language Program, coaching
 Animal-assisted therapy: ikan, lintah/hirudo, lebah
 Aromatherapy
Konsep Intervensi
Keperawatan Holistik

 Terapi kelompok: teman sebaya, support keluarga,


komunitas
 Terapi spiritual: sholat, dzikir, doa, rukyah, tahnik,
talqin, charity/sedekah,
Standar Praktek Keperawatan Holistik

Standar Intervensi Keperawatan Indonesia


Standar Praktek Keperawatan Holistik
Proses Asuhan keperawatan Holistik
keperawatan
Pengkajian Pasien meliputi bio psiko kognisi, sosio
kultural spiritual

Diagnosa bio psiko kognisi, sosio kultural spiritual

Intervensi bio psiko kognisi, sosio kultural spiritual


 Teknik keperawatan
 Komplementer
 Alternatif
Evaluasi Healing: bio psiko kognisi, sosio kultural
spiritual
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Penurunan curah jantung Terapi aktifitas Senam jantung sehat 30’

Hatha Yoga 2x selama 1


bln ( grade 1 dan 2)
Akupresur Stroke back massage dan
Akupresur 2x/hari
Aautogenk dan akupresur

Refleksi kaki dg
tempurung
SEFT SEFT komplit

Massage Massage eflurage

Massage dan aromaterapi


Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Penurunan curah jantung akupuntur Akupuntur titik SP6, BL 23,


GB 20 dan herbal
Akupuntur titik SP6, KI 3,
LI 11 dan nutrisi

Akupuntur 14 titik

hidroterapi Hidroterapi

Hipnosis Hipnotherapy dan


akupresur
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Penurunan curah jantung Bekam Bekam basah 2x /bulan

Bekam basah dan


akupresur
Bekam basah dan
akupuntur
Meditasi Meditasi garuda (Bali)

Terapi meditas

Herbal Ekstrak kulit manggis

Ekstrak mahkota dewa

Ekstrak sirip hiu


Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Nutrisi Food therapy Serbuk bawang 2x400 mg

Serbuk bawang hitam

Ekstrak bawang plus madu

Ekstrak daun kelor

Serbuk coklat 60 gr 15 hr

Ekstrak tomat

Diet mayo, alkaline


Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

... Food therapy Serbuk bawang 2x400 mg

Serbuk bawang hitam

Ekstrak bawang plus madu

Ekstrak daun kelor

Serbuk coklat 60 gr 15 hr

Nyeri Manajemen nyeri Hipnosis, Zikir 25’,


SEFT/EFT, Islamic
Tapping Therapy, music
therapy 25, Murothal
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Status nutrisi Peningkatan nutrisi Diet kanker,

Kerusakan Perawatan kulit Breast care


integritas kulit
Risiko infeksi Proteksi infeksi Wound care dg madu,
hidrokoloid
Kecemasan Penurunan kecemasan Zikir, SEFT, Islamic Tapping
Therapy, Murothal, prayer
Tehnik penenangan Istighfar, zikir, murothal

Depresi Autogenic training SEFT, hipnosis, couching


Family support Support suami, caregiver
Mual, muntah Acupressure Accupressure SP 6, SP 36,
SEFT, hypnosis,
aromatherapy
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi
Nyeri Manajemen nyeri Hipnosis, Zikir, SEFT,
Islamic Tapping Therapy,
music therapy, Murothal
Gangguan Cognitive structuring Cognitive therapy,
konsep diri Couching
Hipnosis Hipnosis kanker payudara
Pencitraan Peningkatan persepsi diri Couching
tubuh
Hipnosis Hipnosis kanker payudara
Coping tidak Peningkatan coping Strategi coping, support
efektif psikologis, spiritual
Kurang Pendidikan kesehatan Informasi kanker payudara
pengetahuan Perawatan kanker
payudara
Discharge planning Selfcare, kepatuhan
pengobatan
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Hambatan sosial Support keluarga Dukungan suami & keluarga

Support sosial Dukungan komunitas

Distress spiritual Fasilitas spiritual Adhan


Fasilitas wudhu/tayamum
Support spiritual Sholat, ikhlas
Baca Al qur’an
Istighfar, zikir, sholawat
Kesiapan Perawatan terminal Talqin,syahadat, murothal
peningkatan
spiritualitas Perawatan jenazah Perawatan jenazah Islami
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Gangguan perfusi Stimulasi kognitif Murothal


jaringan: cereberal
Memory training Membaca Al Qur’an

Hambatan mobilitas fisik Terapi latihan: mobilitas Terapi sholat, SEFT


sendi
Distress spiritual Fasilitas spiritual Adhan
Fasilitas wudhu/tayamum
Support spiritual Sholat
Baca Al qur’an
Istighfar, zikir, sholawat
Kesiapan peningkatan Perawatan terminal Talqin,syahadat, murothal
spiritualitas
Perawatan jenazah Perawatan jenazah Islami
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Kecemasan Penurunan kecemasan Zikir, SEFT, Islamic Tapping


Therapy, Murothal, prayer
Tehnik penenangan Istighfar, zikir, murothal

Depresi Autogenic training SEFT, hipnosis, couching,


Family support yoga
Support suami, caregiver
Gangguan Cognitive structuring Cognitive therapy
konsep diri Couching
Hipnosis Hipnosis kanker payudara
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Ketidakstabilan gula Manajemen hiperglikemi Hijamah, diet DM, tinggi


darah serat
Risiko infeksi Proteksi infeksi Wound care dg madu

Hambatan mobilitas fisik Terapi latihan: mobilitas Terapi sholat, SEFT


sendi

Marah Bantuan kontrol marah Wudhu, Zikir, murothal

Kesiapan peningkatan Perawatan terminal Talqin,syahadat, murothal


spiritualitas
Perawatan jenazah Perawatan jenazah Islami
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Menyusui tidak efektif Pendidikan menyusui Penkes menyusui 2 tahun,


hypnonursing, acupressure
Perencanaan KB Puasa,
abstinence,interuptus
Nausea Accupressure Accupressure SP 6, SP 36,
SEFT, hypnonursing
Nyeri Manajemen nyeri Zikir, SEFT, Islamic Tapping
Therapy, Murothal
(dysminore) SP37, PC6
40 x anti clockwise
Low back pain BL 23, GV 4, Ki 3
Hamil 28-35 mgg 1x 2 hari, 3 mgg
Low back pain BL 23, GV 3, GV 4, Ki 3
Hamil 28-35 mgg 15 menit x 2 hari, 3 mgg
Asuhan Keperawatan Holistik
Diagnosa NIC Intervensi

Kesiapan peningkatan Perawatan prenatal Murothal, sholawat,


proses kelahiran bayi hynopregnancy
Perawatan Adhan, iqomah, tahnik
natal/kelahiran
Persalinan Manajemen persalinan SP6 30 menit
Lama kala I Fase aktif 37 mgg
Lama kala I SP6 30 menit
37 mgg
Lama kala I Fase aktif SP6 20 menit

Lama kala I Fase aktif SP6, BL60, BL32


30 menit ulang setiap jam
Lama kala I SP 6 GB 21
30 menit
Konsep Spiritual Healing

Religious Healing Spiritual Healing

• Kegiatan fisik, psikis, kognitif, • Kegiatan fisik, psikis, kognitif,


interpersonal, social, cultural dan interpersonal, social, cultural dan
spiritual berdasarkan sistem spiritual berdasarkan
kepercayaan dalam agama pemahaman dan pengalaman
untuk healing personal secara holistik body
mind soul untuk healing

PALLIATIVE CARE
Religious Healing

Original metode Islam Modifikasi metode Islam

• Prayer/sholat, membaca Al • SEFT (Zainuddin, 2009)


Qur’an, dzikir (Syed, 2003) • Religious Cognitive Therapy,
• Puasa, sedekah Religious Cognitive Behavioural
• Metode nabi Muhammad: Therapy (Hodge, 2006)
Bekam dan herbal (Mardiyono, • Islamic Relaxation Therapy
Songwathana, & Petpichetchian, (Mardiyono & Songwathana,
2011) 2009)
• Religious coping
PALLIATIVE CARE
Spiritual Healing
• Meditasi
• Spiritual coping • Jiwa ikhlas
• Jiwa tabah
• Jiwa tawakal
• Jiwa harmonis
• Jiwa reselience
• Jiwa tentram
• Jiwa bahagia
PALLIATIVE CARE
Komponen Intervensi: Biologis
• Fisik: • Nutrisi: probiotik
Restorasi energy & OR • Enzim
• Metabolisme: Asam basa • Hormonal
• Elektrolit • imunitas.
• Vitamin
• Antioksidan: Flavonoid

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Fisik
• Restorasi energy 8 jam • Perfusi jaringan adequate baik
nutrisi dan oksigenasi serta
• Olah raga mempertahankan produksi sel
darah putih atau leukosit oleh
satu sesi 30 menit 2-3 hari sumsum tulang dan plasma
dari kelenjar limpe
• Meningkatkan imunitas

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Alkaline
 Makan minum pH: 8-11 • Mentralisir radikal bebas atau
 Kandungan negative stress oksidatif oleh Reactive
Oxidation Reduction Potential Oxygen Species (ROS)
(ORP) • Meningkatkan imunitas
 Enzim Super Oksida
Dismutase (SOD)

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Elektrolit
• Electrolyte : • Meningkatkan metabolisme
zink, cupper (Utari, 2010), tubuh dan meningkatkan
kalsium, magnesium, imunitas
potasium dan sodium

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Vitamin
• Multi vitamin (B, C, dan E) • Meningkatkan kadar CD4+ dan
CD8+
• Vitamin A • Meningkat sel B, antibacterial
immunity dalam pencegahan
penyakit opportunistic (Chun et
al., 2015)
• Prevention Mother to Child
Transmission of HIV/AIDS

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Flavonoid
• Chalcone 80 • Propilaksis & therapy virus
HIV
• Flavones dan coumaranone • Mencegah infeksi virus HIV

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Probiotik
• Probiotic lactobacillus • Meningkatkan CD4+
rhamnosus dikenal yogurt • Bermanfaat meningkatkan
• Probiotic juga sebagai immune
microbial translocation • Pengobatan diare kronis

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Enzim
• Enzim protease • menetralisir radikal bebas atau
• Enzim bromelin dari jus hati Reactive Oxygen Species
nanas (ROS)
• Enzim papain dari jus papaya
• Enzim Super Oksida
Dismutase (SOD), enzim
katalase, enzim glutation
peroksidase

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Hormonal
• Hormon endorphin sebagai • Meningkatkan kekebalan
hormone gembira tubuh
• Hormone kortisol sebagai
hormon stress

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: MLD
• Manual Lymphatic Drainage
• Gentle massage di daerah
kelenjar limfe: serfikal,axial,
sternal, abdomen, inguinal,
dan popliteal  getah limfe
lebih banyak masuk dalam
sirkulasi darah bersama-sama
kekebalan tubuh:
• humoral: sel T; Seluler : sel B

PALLIATIVE CARE
Immune Booster: Transfer factor
• Ekstrak susu kolostrum sapi • Meningkatka jumlah dan
yang mengandung 44 asam aktifitas fungsi NK cell dan sel
amino untuk regenerasi sel Tdh: sel T delayed
dan meningkatkan imunitas hypersensitivity (Pineda,
• Pendidik system imun atau 2006)
Immune IQ

PALLIATIVE CARE
Praktek Keperawatan Holistik

Praktisi

Fasyankes
Praktek  Owner Klinik
 Owner RS Holistik
mandiri
 Home care
RS:  Nurse online
perawat
Peran HPHI dalam Pengembangan
Keperawatan Holistik
HPHI dalam Pengembangan Keperawatan Holistik

• Rekomendasi kurikulum keperawatan holistic


Diklat • Sertifikasi keperawatan holistik

• Rekomendasi praktek mandiri keperawatan Online


holistic
Pelayanan • Pembinaan asuhan keperawatan holistic di
Go Nurse
fasyankes dan praktek mandiri

Kerja • ToT keahlian dengan kerja sama DN dan LN


sama
Peran HPHI
Sertifikasi Keperawatan Holistik
Level Basic Level Intermediate Level Advanced
 Acupoint /  Acupressure  Acupoint
Cupping therapy/ Cupping therapy Cupping therapy
Hypno nursing/ Hypno nursing Hypno nursing
Herbal Herbal Herbal
 Music therapy (kombinasi therapy lain)
 Aroma therapy
 Touch healing
 Relaksasi
TERIMA KASIH
Perawat Holistik !!!...
BoMS=Body Mind Soul

Himpunan Perawat Holistik Indonesia

Indonesian Holistic Nurses Association

Anda mungkin juga menyukai