Anda di halaman 1dari 13

BENTUK

PERKEMBANGAN
SOSIAL REMAJA
Masa remaja awal atau masa puber adalah periode yang unik dan
khusus yang ditandai dengan perubahan-perubahan perkembangan
yang tidak terjadi dalam tahap-tahap lain dalam rentang kehidupan.
Umumnya  usia remaja awal ini berkisar antara 12 sampai dengan
14 tahun.
Masa remaja disebut juga masa adolesensi yang berarti tumbuh ke
arah dewasa. Masa remaja itu merupakan masa transisi, baik dari
sudut biologis, psikologis, sosial, maupun ekonomis. Masa remaja
merupakan masa yang penuh dengan gejolak dan keguncangan.
Pada masa ini timbul minat kepada lawan jenisnya dan secara
biologis alat kelaminnya sudah produktif.

3

INDIKATOR
PERKEMBANGAN
SOSIAL REMAJA

4
tindih. “
● Masa remaja awal merupakan masa tumpang

● Masa remaja awal merupakan periode yang


singkat
● Masa puber merupakan masa pertumbuhan dan
perubahan yang   pesat.
● Pada masa ini terjadi kematangan alat-alat
seksual.
5
FAKTOR PENYEBAB PERKEMBANGAN SOSIAL REMAJA

● Keluarga
● Kematangan
● Status sosial ekonomi
● Pendidikan
● Kapasitas mental : emosi dan inteligensi
● Teman sebaya
● Keragaman budaya    Media Massa

6
DAMPAK MASALAH

7
 Penolakan dari peer group dapat menimbulkan frustrasi dan menjadikan dia sebagai isolated dan
merasa rendah diri.
 Apabila dapat diterima oleh rekan sebayanya dan bahkan menjadi idola tentunya ia akan merasa
bangga dan memiliki kehormatan dalam dirinya
 adanya keinginan untuk melepaskan ketergantungan dan dapat menentukan pilihannya sendiri,
namun di sisi lain dia masih membutuhkan orang tua, terutama secara ekonomis.
 Sejalan dengan pertumbuhan organ reproduksi, hubungan sosial yang dikembangkan pada masa
remaja ditandai pula dengan adanya keinginan untuk menjalin hubungan khususdengan lain jenis
dan jika tidak terbimbing dapat menjurus tindakan penyimpangan perilaku sosial dan perilaku
seksual.
 Pada masa remaja juga ditandai dengan adanya keinginan untuk mencoba-coba dan menguji
kemapanan norma yang ada, jika tidak terbimbing, mungkin saja akan berkembang menjadi konflik
nilai dalam dirinya maupun dengan lingkungannya.

8
Strategi bk

9
a.       Menampilkan sikap yang bersemangat
b.      Memperlihatkan perhatian terhadap siswa & kegiatan kelas
c.       Bergirang hati & optimis
d.      Memiliki kemampuan mengendalikan diri & tidak mudah bingung
e.       Senang bergurau/humor
f.       Mengakui/menyadari kesalahan sendiri
g.      Bersikap adil & objektif dalam memperlakukan siswa
h.      Bersikap sabar
i.        Menunjukkan sikap memahami & simpati dalam bekerja dengan siswa

10
j.        Bersahabat & ramah dalam bergaul dengan siswa
k.      Membantu siswa dalam memecahkan masalahnya (pribadi/pendidikan)
l.        Memberikan komentar & penhargaan kepada siswa yang mengerjakan
tugas.
m.    Menerima & menghargai usaha siswa
n.      Memiliki kemampuan untuk mengantisipasi reaksi orang lain
o.      Mendorong siswa untuk mencoba melakukan sesuatu dengan cara yang
terbaik
p.      Merencanakan & mengorganisasikan prosedur pembelajaran dikelas
q.      Bersifat fleksibel dalam merencanakan prosedur pembelajaran
r.        Mengatisipasi kebutuhan siswa
s.       Menstimulasi siswa melalui materi & teknik yang menarik

11
t.        Mendemonstrasikan & menerangkan materi pembelajaran
dengan jelas
u.      Memberikan tugas dengan jelas
v.      Mendorong siswa untuk memecahkan masalahnya sendiri.
w.    Menegakkan disiplin dengan cara yang positif
x.      Memberikan bantuan kepada siswa secara ikhlas
y.      Mengetahui secara awal & mencoba memecahkan berbagai
masalah potensial

12

TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai