Anda di halaman 1dari 29

KELOMPOK 3

1. Dwika Susanti
2. Dyah Nikita Sari
3. Eko Febrianto
4. Fina Rofiqotul Mudawamah
KEPRIBADIAN
DIFINISI KEPRIBADIAN

Keseluruhan cara dimana seorang individu


beraksi dan berinteraksi dengan individu lain

Kepribadian paling sering dideskripsikan dalam istilah


sifat yang bisa diukur yang ditunjukkan oleh
seseorang
FAKTOR FAKTOR PENENTU KEPRIBADIAN

 Faktor keturunan

Alasana penyokong Konsistensi


genetis dan perilaku kepuasan kerja dari
dan temeperan anak waktu kewaktu dan
anak dalam berbagiai
situasi
Anak – anak kembar
identik yang di
pisahkan sejak lahir
 Faktor lingkungan
SIFAT SIFAT
KEPRIBADIAN
SIFAT SIFAT KEPRIBADIAN

 Karakteristik yang sering muncul dan mendiskripsikan


perilaku seorang individu
 Memahi sifat sifat kepribadian seseorang itu s angat penting
karena dapat membatu dalam penyeleksian kandidat pekerja
dan peningkatan prestasi kerja calon karyawan
DUA CARA PENGIDENTIFIKASIAN SIFAT- SIFAT UTAMA YANG MENGATUR
PEILAKU

Myers- Briggs Type Indicator


tes kepribadian yang menggunkan empat
karakteristik dan mengklasifikasikannya individu
kedalam salah satu dari16 tipe kepribadian

Ekstraver vs Introver Pemikiran vs perasa

Sensitif vs intuitif Memahami vs menilai


 Model Lima Besar
Tes yang dilakukan oleh John Bearden
Faktor faktor Lima Besa mencangkup

EKSTRAVESI

TERBUKA MUDAH AKUR


TERHADAP HAL ATAU MUDAH
HAL BARU BERSEPAKAT

STABILITAS EMOSI SIFAT BERHATI –


HATI
MENILAI KEPRIBADIAN

Ada 3 cara utama untuk menilai kepribadian:


Survai mandiri
Survai peringkat oleh pengamat
Ukuran proyeksi
SIFAT KEPRIBADIAN UTAMA
YANG MEMPENGARUHI
PERILAKU ORGANISASI
1. Evaluasi Inti Diri
Tingkat dimana individu menyukai atau tidak menyukai
diri mereka sendiri, apakah mereka menganggap diri
mereka cakap dan efektif. Dan apakah mereka merasa
memegang kendali atau tidak berdaya atas lingkungan
mereka. Evaluasi inti diri ditentukan oleh 2 elemen

Harga Diri Lokus kendali


2. MACHIAVELLIANISME

Tingkat dimana seorang individu


pragmatis, mempertahankan jarak
emosional, dan yakin bahwa hasil lebih
penting dari pada proses

Pendukung munculnya sifat kepribadian ini


Berinterkasi langsung
Tidak adanya peraturan atau sedikitnya peraturan
 keterlibatan emosional dengan detail detail yang
tidak relevan dengan keberhasilan
3. Narsisme
` Kecenderungan menjadi arogan, memepunyai rasa
kepentingan diri yang berlebihan, memebutuhkan
pengakuan berlebih, dan mengutaman diri senidiri

4. Pemantauan Diri
Kemampuan seseorang individu untuk
menyesuiakan perilakunya dengan faktor – faktor
situasional eksternal
5. Pengambilan Resiko
6. Kepribadian Tipe A
Kepribadian secara agresif dalam perjuangan
terus menerus untuk mencapai lebih banyak
dalam waktu yang lebih sedikit dan bilaperlu
melawan upaya upaya yang menentang dari orang
atau hal lain
7. Kepribadian Produktif
sikap yang cenderung oportunis,berinisatif, berani
bertindak, dan tekun hingga berhasil mencapai
perubahan yang berarti
KEPRIBADIAN DAN KULTUR NASIOANL

Tidak ada tipe kepribadian umum untuk suatu


negara tertentu. Namun , kultur suatu negara
mempengaruhi karakteristik kepribadian yang
dominan dari populasinya .
NILAI
DIFINISI NILAI

Menunjukan alasan dasar bahwa cara


pelaksanaan atau keadaan akhir tertentu
lebih di sukai secara sosial di bandingkan
cara pelaksanan atau keadaan akhir yang
berlawanan
PENTINGNYA NILAI

Karena nilai di gunakna terhadap


penelitian perilaku organisasional
karena menjadi dasar pemahaman sikap
dan motivasi individu , dan karena hal
tersebut berpengaruh terhadap persepsi
kita.
JENIS JENIS NILAI

NILAI
INSTRU
RVS MENTAL

ROKEACH
VALUE SURVAY

NILAI
TERMINA
L
NILAI TERMINAL NILAI INSTRUMENTAL

Kehidupan yang nyaman Ambisius


Kehidupan yang menantang Berpikir luas
Peka terhadap pencapaian Cakap
Dunia yang damai Riang
Besih
Dunia yang indah
Berani
Perasamaan
Pemaaf
Keamaan
Suka menolong
Kebahagian
Jujur
Kesalarasan batin Imajinatif
Keselamatan dan lain lain Merdeka dan lain lain
KELOMPOK KERJA
KONTENPORER
Nilai individual berbeda tetapi cenderung mencerminkan nilai
sosial pada periode di mana individual tumbuh dapat menjadi
sebuah masukan yang berharga dalam menjelaska dan
memprediksi perilaku.
Kelompok - kelompok anggkatan kerja kontenporer

Veteran Boomer Generasi X Nexter


NILAI, KESETIAAN, DAN PERILAKU/ETIS
NILAI LINTAS KULTUR
NILAI LINTAS KULTUR

 Kerangka Hofstede untuk Menilai Kultur. Geert Hofstede


menemukan bahwa manajer dan karyawan memiliki lima
dimensi nilai kultur nasional yang berbeda-beda. Kelima
dimensi tersebut disebutkan dan didefinisikan sebagai
berikut
Individualisme Penghindaran
(individualism) versus ketidakpastian
kolektivisme (uncertainty
(collectivisme). avoidance).

Jarak kekuasaan Maskulinitas


Orientasi jangka panjang
(power distance). (masculinity) (long term orientation)
versus versus orientasi jangka
femininitas pendek (short term
(femininity). orientation).
KERANGKA GLOBE UNTUK MENILAI
KULTUR
:
 Ketegasan
 Orientasi masa depan
 Perbedaan gender
 Penghindaran ketidak pastian
 Jarak kekuasaan
 Individualisme/kolektivisme
 Kelektivisme dalam kelompok
 Orientasi kinerja
 Orientasi kemanusiaan
 Nilai rendah sama dengan kolektivitas
IMPLIKASI TERHADAP PO
MENGHUBUNGKAN
KEPRIBADIAN DAN NILAI
SEORANG INDIVIDU
DENGAN TEMPAT KERJA
KESESUAIAN INDIVIDU-PEKERJAAN

 Holland menghadirkan enam tipe


kepribadian dan mengemukakan bahwa kepuasan dan
kecenderungan untuk meninggalkan satu posisi bergantung
pada tingkat sampai mana individu secara berhasil
mencocokkan kepribadian mereka dengan suatu pekerjaan.

Realistik Konvensional

Investigasi Giat

Sosial Artistik
KESESUAIAN INDIVIDU-ORGANISASI

 Kesesuaian individu-organisasi pada dasarnya


memperlihatkan bahwa individu meninggalkan organisasi-
organisasi yang tdak cocok degan kepribadian mereka.
Penelitian terhadap kesesuaian individu-organisasi juga
menelaah nilai individu dan apakah hal tersebut sesuai
dengan kultur organisasi. Kesesuaian antara nilai karyawan
dengan kultur organisasi mereka menjadi dasar kepuasan
kerja, komitmen terhadap organisasi, dan tingkat perputaran
karyawan yang lebih rendah

Anda mungkin juga menyukai