Anda di halaman 1dari 16

FOOD HABIT

Emi Inayah Sari Siregar, SKM, M.Kes

ALLPPT.com _ Free PowerPoint Templates, Diagrams and Charts


FOOD HABIT

Food habit / kebiasaan makan :

adalah suatu pola perilaku


konsumsi pangan yang
diperoleh karena terjadinya
berulang-ulang.
FOOD HABIT
Tindakan manusia (what people do, practice) terhadap makan dan
makanan dipengaruhi oleh :
•Pengetahuan (what people think) tentang pangan / makanan,

•perasaan (what people feel) tentang pangan / makanan dan

• persepsi (what
people perceive)
tentang pangan /
makanan.
Konsep Dasar Dalam Pendekatan
Untuk Mengetahui Pola Pangan
Atau Food Habit Suatu Masyarakat

Dikenal Dengan 4 Model, YAITU :


1. MODEL MULTIDIMENSIONAL

Sanjur Diva (1989) : menggambarkan bahwa kebiasaan makan adalah fungsi


dari konsumsi pangan, preferensi pangan, ideologi dan sosial budaya
MODEL MULTIDIMENSIONAL

•Konsumsi pangan :
Makanan yg selalu ada jika individu
ingin makan,
misal : orang china jika makan
harus tersedia nasi  maka akan
membentuk kebiasaan makan org tsb utk
selalu makan nasi setiap hari

•Preferensi :
(hak untuk) mengutamakan salah
satu jenis makanan dibanding yg
lain; atau cenderung memilih/menyukai salah
1 jenis makanan dibanding
menu yg lain
MODEL MULTIDIMENSIONAL

•Ideologi :
Kepercayaan indv. terhdp makanan, apa
yg indv pikirkan tentang
suatu jenis makanan, bagaimana makanan
tersebut
mempengaruhi mereka, & apakah
makanan tsb cocok utk usia dan
suku/kelompok/keluarga mereka

•Sosial budaya :
pendidikan, pekerjaan,
pendapatan, budaya yg dimiliki
indv mempengaruhi makanan yg
dikonsumsinya
II. MODEL ANALISIS PERILAKU
KONSUMSI PANGAN ANAK-ANAK

• Model analisis ini dikemukakan oleh Lund dan Burk (1969),

• dirancang untuk mempelajari bagaimana kebiasaan makan


terbentuk dalam proses perkembangan anak–anak.

• Kebutuhan hidup manusia (termasuk anak-anak), pada dasarnya


mencakup tiga macam yaitu kebutuhan biologi, psikologis dan
sosial.
FAKTOR LINGKUNGAN YANG
BEPENGARUH TERHADAP PEMBENTUKAN
KEBIASAAN MAKAN ANAK, YAITU:

1. Lingkungan Keluarga
a.Struktur dan organisasi keluarga
b.Status sosial dalam masyarakat
c.Mobilitas keluarga
d.Status ekonomi keluarga
e.Pengetahuan dan kepercayaan terhadap makanan
f.Sikap keluarga terhadap makanan
g.Keadaan dan sifat - sifat hidangan makanan keluarga
LANJUTAN FAKTOR LINGKUNGAN YANG
BEPENGARUH TERHADAP PEMBENTUKAN
KEBIASAAN MAKAN ANAK, YAITU:

2. Lingkungan Sekolah
a.Pengalaman dari
pendidikan gizi di sekolah
b.Pengetahuan dan sikap
terhadap makanan dari
guru yang
Mengajarnya, atau
teman disekitarnya
III. Model Wenkam

• Model yang dirancang oleh Wenkam

(1969)
• menekankan pengaruh faktor ekologi ter-

hadap kebiasaan makan khususnya faktor


fisik dan budaya yang tersedia.
• didasarkan pada keterkaitan antara kebi-

asaan makan dengan ketersediaan fisik

dan budaya pangan.


III. Model Wenkam

• Orang tidak dapat mengonsumsi suatu bahan makanan bila pangan


yang bersangkutan tidak tersedia di sana, berbahaya, dianggap
berharga, sementara itu pangan dapat dianggap enak/menarik dan
sebagainya karena nilai – nilai budaya.
Ketersediaan Fisik Pangan Dan Ketersediaan Budaya
Merupakan Faktor Penentu Kebiasaan Makan Di Dalam Suatu Masyarakat.

Food Habit
IV. Teori Alur (Channel Teory)

Dalam tahun 1940-an, Kurt Lewin memperkenalkan Teori Alur yang


sekarang ini merupakan teori klasik dalam penelitian kebiasaan
makan.

Asumsi I :
•semua pangan yang dikonsumsi seseorang bergerak/berkembang sedikit demi
sedikit sesuai alur yang sifat dan jumlahnya bervariasi menurut budaya
masing-masing.
•Setiap alur dalam setiap budaya diawasi oleh orang yang disebut
Gatekeepers (penjaga pintu), misal : kepala suku, tokoh adat
•Apa dan bagaimana pangan masuk ke suatu alur sangat ditentukan oleh
gatekeepers tersebut.
ASUMSI II

• Terdapat beragam kekuatan yang


menggerakkan pangan dalam alur
• Pada setiap alur terdapat kekuatan yang
mendorong pangan masuk ke dalam alur
bersangkutan tetapi juga ada kekuatan yang
menghambat masuknya pangan dalam alur
• Kekuatan yang mendorong dan menghadang
pangan dalam suatu alur adalah rasa, nilai
sosial, manfaat bagi kesehatan dan harga.
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai