Anda di halaman 1dari 4

Kelompok :

Dwi Mayrawati A1171027


Farhatun Nisa A1171029
Indah Wahyu Pertiwi A1171030
Prastiwi Okaviani A1171037
PENDAHULUAN

Latar Belakang

Jamu tradisional adalah obat yang bersifat herbal dimana tidak mengandung bahan kimia dan
berasal dari tanaman-tanaman obat yang berkhasiat. Dewasa ini perkembagan jamu tradisional semakin
meningkat, dapat dilihat dari banyaknya program di televise yang menayangkan akan pentingya jamu
tradisional. Jamu tradisional banyak dikonsumsi dikarenakan minimnya efek samping dan hargaya yang
cenderung lebih murah selain itu program pemerintah yang mencanangkan “back to nature” membuat
jamu tradisional semakin berkembang. Itulah yang melandasi kami untuk membuat inovasi berupa es
krim jamu. Motivasi kami membuat es krim jamu agar jamu lebih dikenal lagi oleh masyarakat bukan
hanya kalangan dewasa sampai orang tua tetapi juga kalangan anak-anak hingga remaja untuk merubah
pemikiran mereka bahwa jamu itu pahit dan tidak enak, oleh karena itu jamu diolah menjadi bentuk es
krim.

ASPEK PASAR DAN PEMASARAN

1. Segmentasi Target Pasar dan Penentuan Posisi

Es Krim Jamu

Segmentasi dipilih berdasarkan segmentasi demografi dan geografi karena segmen kami adalah
anak-anak, remaja hingga dewasa sampai orang tua. Dan akan dibuka di daerah dengan iklim panas
yaitu di Semarang di daerah Puja Sera Simpang Lima Semarang.

Targeting Pasar yang akan dilayani yaitu remaja hingga dewasa berkisar umur 15-45 tahun.

Positioning, yang membedakan produk kami dengan produk lain adalah produk kami berasal
dari bahan alami yang berkualitas, tanpa bahan pengawet dan pemanis buatan menggunakan pewarna
alami dengan rasa unik dan lembut dan juga menyehatkan.

2. Estimasi Permintaan

Perkiraan jumlah pembeli

Semarang Tengah (sumber : https://semarangkota.bps.go.id/statictable/2018/08/03/93/jumlah-


penduduk-menurut-kelompok-umur-dan-jenis-kelamin--2006.html)
usia (age) 15- usia (age) 20- usia (age) 25- usia (age) 30- usia (age) 35- usia (age) 40-
19 24 29 34 39 44
L P L P L P L P L P L P
2571 2805 2697 2713 3701 3564 3575 3567 3689 3663 3109 3151
Jumlah Remaja-Dewasa usia 15-29 th di Semarang Tengah : 18.050 jiwa

Perkiraan yang suka es krim sekitar 2,5% dari 18.050 = 451 jiwa

- Gellato : 20%
- Es Krim Pasaran (Walls, Aice, Campina, Glacco) : 30 %
- Es Campur, Es Buah, Es Jus, Es Dawet, Es Lilin, dll : 20%
- Es Krim KFC dan McD : 20%
- Es Krim Jamu : 10%

 Estimasi Permintaan 1 bulan ( 10 hari kerja)

= 10% x 451 = 45 jiwa


= 45 x 10 hari = 450

 Estimasi Permintaan 1 tahun (12 bulan)

Pada musim penghujan yaitu bulan Desember – Februari kami buka 8 hari dalam sebulan karena
diperkirakan peminat akan turun saat musim hujan

= Maret – November (9 bulan)


= 9 bulan x 450 = 4050

= Desember – Februari (3 bulan)


= 3 bulan x 45 x 8 hari
= 1080

 Estimasi Permintaan 5 tahun

Tahun I Tahun II Tahun III Tahun IV Tahun V


5130 5386 5925 6517 7495

estimasi
kenaikan 5% 10% 10% 15%

3. Strategi Penetapan Harga

Menggunakan harga rata-rata :

- Gellato : Rp 20.000
- Es Krim Pasaran (Walls, Aice, Campina, Glacco) : Rp 10.000
- Es Campur, Es Buah, Es Jus, Es Dawet, dll : Rp 10.000
- Es Krim KFC dan McD : Rp 10.000
- Es Krim Jamu : Rp 20.000 + 10.000 + 10.000 + 10.000 = 12.500
4

4. Persaingan
Pesaing terdekat yaitu Es Krim McD dan KFC, Es Campur dan Soup Buah Taman Indonesia Kaya

5. Strategi Bauran Pemasaran

 Menentukan brand dan branding dari produk es krim djamoe termasuk penentuan kemasan dan
penataan kedai.
 Langkah perkenalan dengan soft opening.
 Pembuatan akun instagram, facebook dan whatsapp sebagai media promo.
Instagram& Facebook :@Es Krim Djamoe
Whatsapp : 082322243275
 Langkah perkenalan dengan bulan harga promo yang disebarluaskan melalu radio, maupun
media social lain.
 Langkah promosi dengan mengikuti bebrapa event seperti festival kuliner.

Yang kami persiapkan dalam menghadapi persaingan bisnis, antara lain:


 Mengadakan evaluasi penjualan setiap bulan dan questioner kepada pembeli untuk mengetahui
apa yang menjadi minat pasar dan sebagai acuan dalam membuat inovasi baru
 Membuat inovasi baru dalam hal rasa es krim sehingga terdapat berbagai varian rasa dengan
aneka macam topping
 Memperluas pasar produk kami dengan memperluas target market pasar dengan inovasi
menjual produk makanan dari herbal lain seperti snack, minuman milkshake herbal, dll.

Anda mungkin juga menyukai