Anda di halaman 1dari 3

PENANGANAN KTD, KTC, KPC, KNC

: 03/440/PKM-KH/SOP/
No.Dokumen
IV/
SOP No. Revisi : 01
Tanggal Terbit : 18 April 2022
Halaman : 1/2
PUSKESMAS
KEPENUHAN ZAMZAMI, SKM,MM
19740322 199403 1 002
HULU
1. Pengertian Insiden keselamatan pasien yang selanjutnya disebut insiden adalah setiap kejadian yang
tidak disengaja dan kondisi yang mengakibatkan atau berpotensi mengakibatkan cedera
yang dapat dicegah pada pasien, terdiri dari Kejadian Tidak Diharapkan, Kejadian Nyaris
Cedera, Kejadian Tidak Cedera dan Kejadian Potensial Cedera.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk penanganan KTD, KTC, KPC dan KNC di

3. Kebijakan
4. Referensi Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 11 Tahun 2017 Tentang
Keselamatan Pasien.
5. Alat/ Bahan 1. ATK
2. Form insiden keselamatan pasien

6. Prosedur 1. Tim PMKP Puskesmas menerima laporan adanya KTD, KTC, KPC atau KNC.
Kerja 2. Tim PMKP Puskesmas melakukan identifikasi terhadap KTD, KTC, KPC atau KNC
sesuai dengan yang dilaporkan.
3. Tim PMKP Puskesmas menganalisa penyebab dari KTD, KTC, KPC atau KNC yang
terjadi.
4. Tim PMKP Puskemas mencatat hasil identifikasi dan analisa penyebab dari KTD,
KTC, KPC atau KNC di dalam buku laporan KTD, KTC, KPC dan KNC.
5. Tim PMKP Puskesmas melaporkan hasil temuan KTD, KTC, KPC atau KNC yang
terjadi kepada KepalaPuskesmas.
6. Kepala Puskesmas menerima laporan dari penanggung jawab manajemen
mutu Puskesmas.
7. Kepala Puskesmas merencanakan pertemuan dengan penanggung jawab masing –
masing upaya yang terkait dengan KTD, KTC, KPC atau KNC yang terjadi.
8. Kepala Puskesmas mengundang Tim PMKP Puskesmas dan penanggung jawab masing
– masing upaya yang terkait.
9. Kepala Puskesmas dan Penaggung jawab manajemen mutu Puskesmas bersama unit
terkait membahas mengenai penanganan KTD, KTC, KPD atau KNC yang terjadi.
10.Kepala Puskesmas dan Tim PMKP Puskesmas bersama unit terkait membuat rencana
penanganan KTD, KTC, KPC atau KNC yang terjadi.
11.Tim PMKP Puskesmas mencatat rencana penanganan KTD, KTC, KPC atau KNC
yang telah disepakati dalam buku tindak lanjut KTD, KTC, KPC atau KNC.
12.Tim PMKP Puskesmas dan penanggung jawab masing – masing upaya melaksanakan
penanganan KTD, KTC, KPC atau KNC sesuai dengan rencana.
13.Tim PMKP Puskesmas mengevaluasi penanganan terhadap KTD, KTC, KPC atau
KNC yang dilakukan oleh masing – masing upaya.
14.Tim PMKP Puskesmas mencatat hasil evaluasi penanganan KTD, KTC, KPC dan
KNC yang telah dilakukan.
15.Tim PMKP Puskesmas melaporkan hasil evaluasi penanganan KTD, KTC, KPC dan
KNC kepada Kepala Puskesmas.
7. Bagan alir

8. Hal yang
perlu
diperhatikan

9. Unit terkait 1. Poli Umum

10. Dokumen
terkait

Rekam Historis Perubahan

No
Halaman Yang Dirubah Perubahan Diberlakukan Tanggal
.

Anda mungkin juga menyukai