Anda di halaman 1dari 11

Kelompok 2

Alat Tes Minat


Holland
Anggota kelompok:
Suko Baskoro A.
(201510230311226)
Silvi Adiestyani (201510230311239)
Dini Novita Sari (201510230311240)
Nidaan Fajriyah
(201510230311247)
Alfi Jazilatul H. (201510230311249)
Sejarah
Tes minat Holland (Versi Self Searching) terdiri dari 4
bagian, yang keseluruhannya dimaksudkan untuk memperoleh
gambaran mengenai bidang minat seseorang berdasarkan tipologi
Guilford. Guilford membagi manusia dalam 6 bidang interest dan
sifat kepribadian, yaitu: mechanical, scientific, social welfare,
clerical, business dan esthetic. Berdasarkan ke-6 bidang interest
tersebut Holland membagi analoginya menjadi 6 tipe kepribadian
dan 6 tipe lingkungan yang mempengaruhi pilihan atas bidang
minat individu

03/22/17 2
a. Tipe Realistik
Individu lebih memilih bidang kegiatan memanipulasi objek
dengan cara teratur dan sistematis.
b. Tipe Investigatif
Individu lebih memilih kegiatan penyelidikan yang
observasional, simbolis, sistematis dan kreatif atas fenomena
fisik, biologis dan kultural dalam usahanya untuk mengerti
dan mengendalikan fenomena tersebut.
c. Tipe Artistik
Individu lebih menyenangi aktivitas yang bebas, tidak sistematis,
ambigous dalam usahanya memanipulasi material fisik,
verbal dan humanistik untuk tujuan menciptakan bentuk-
bentuk atau produk-produk seni.

03/22/17 3
d. Tipe Sosial
Individu menyenangi aktivitas yang memanipulasi
orang lain.
e. Tipe Enterprising
Individu menyenangi aktivitas memanipulasi orang lain
dalam usahanya mencapai suatu tujuan organisatoris
atau keuntungan ekonomis.
f. Tipe Konvensional
Individu menyenangi aktivitas yang teratur dan
sistematis

03/22/17 4
Nama Alat Tes
Vocational Personality Assessment (Holland Test)
Bentuk Alat Tes
Tes ini terdiri atas buku soal dan lembar jawaban terpisah. Tes terdiri atas
tiga bagian, dimana terdiri dari 216 pertanyaan dengan pilhan jawaban
YA atau TIDAK.
Tujuan Tes
Untuk mengungkap minat pekerjaan serta karakteristik pribadi dan
lingkungan.
Sajian dan Waktu Penyajian
Penyajian tes ini dapat dilakukan secara individual maupun kelompok
dengan waktu yang dibutuhkan berkisar 15-30 menit.

03/22/17 5
Administrasi Tes
Self Searching tes ini terdiri dari 4 bagian yaitu, yang bertujuan
mendeskripsikan.
Aktivitas yang disuka atau senang dilakukan individu.
Aktivitas yang dapat dilakukan individu (kompetensi)
Keinginan atau minat individu atas bidang kerja tertentu.
Penilaian diri individu atas beberapa keterampilan

Instruksi yang diberikan kepada testee adalah sebagai berikut:


"LINGKARILAH YA ATAU TIDAK PADA LEMBAR
JAWABAN SESUAI DENGAN PENILAIAN ANDA PADA
SETIAP PERNYATAAN-PERNYATAAN BERIKUT INI".
03/22/17 6
Pada tabel penilaian diri terdapat 12 bidang keterampilan. Penilaian tergerak dari nilai
tertinggi (angka 7 dan 6), rata-rata (angka 5, 4, dan 3), serta rendah (angka 1 dan 2).
Kemampuan atau keterampilan yang dinilai adalah :
Kemampuan mekanik
Keterampilan manual
Kemampuan bidang sains
Keterampilan matematik
Kemampuan artistik
Keterampilan main musik
Kemampuan mengajar
Keterampilan menjalin relasi
Kemampuan menjaja
Kemampuan manajerial

03/22/17 7
Kemampuan sebagai upas perkantoran atau kerani
Keterampilan administrasi

Instruksi untuk subtes Penilaian Diri adalah sebagai berikut:


"NILAILAH DIRI ANDA SENDIRI ATAS KEMAMPUAN-
KEMAMPUAN YANG DITANYAKAN DIBAWAH INI. BERILAH
JAWABAN YANG PALING TEPAT DENGAN CARA
MEMBANDINGKAN KEMAMPUAN ANADA PADA ORANG
LAIN YANG SEUSIA DENGAN ANDA. NILAI BERGERAK DARI
ANGKA 7 (TINGGI) SAMPAI DENGAN ANGKA 1 (RENDAH)".
Tes Holland padat dilaksanakan secara individual maupun kelompok
dengan waktu 15-30 menit.

03/22/17 8
Cara Menilai dan
Menginterpretasi
Penilaian yang dilakukan dengan cara menghitung setiap jawaban
YA yang dilingkari oleh subyek yang dilakukan baris per baris
pada lembar jawaban subjek.
Berdasarkan perhitungan jumlah jawaban YA, maka akan diperoleh
nilai dari bidang (dinyatakan dengan simbol R, I, A, S, E, C) untuk
setiap bagian tes.
Nilai total diperoleh dengan menjumlahkan nilai dari setiap bagian
tes (pertama, kedua dan ketiga). Bagian pertama mendapatkan
bobot nilai 3. Bagian kedua, bobot nilai 2. Sedangkan bagian
ketiga bobot nilai 0.

03/22/17 9
Hasil penjumlahan akan menunjukkan bidang minat diantara
ke-6 bidang minat itu yang mendapat nilai peringkat tertinggi,
kedua dan ketiga. Penilaian untuk tes Penilaian Diri ditentukan
berdasarkan nilai tiga peringkat yang tertinggi yang dibuat
oleh subjek.
Berdasarkan NILAI KODE peringkat tertinggi, kedua dan
ketiga, selanjutnya mencari kesimpulan bidang kerja (job)
yang menjadi padanan minat subjek. Nilai kode ini dipadankan
dengan tabel JENIS PEKERJAAN yang berlaku untuk tes ini.
(VPI= VOCATIONAL PREFERENCE INDEX PURDUE
INDEX; STRONG INDEX DAN HOLLAND INDEX).

03/22/17 10
Konsistensi dan validasi tes dari hasil penelitian-penelitian
yang dilakukan pada bidang pendidikan dan kerja,
menunjukkan kisaran angka 77,3 dan 74,2 persen subjek yang
konsisten untuk tetap memilih kategori minat yang sama,
setelah rentang waktu pengambilan 5-10 tahun. Dengan
padanan kategori pekerjaan berdasarkan Duncan
Sicioeconomic Index, diperoleh bahwa hasil tes Holland
menunjukkan korelasi sebesar 0,82. Eviden lain menunjukkan
dari hasil studi Crabtree (1971) pada siswa sekolah menengah
rho setara 0,86, untuk laki-laki setara 0,74, untuk perempuan
dari hasil padanan antara VPI dengan kategori minat dari
Holland.

03/22/17 11

Anda mungkin juga menyukai