Anda di halaman 1dari 21

KELOMPOK 3

Armiyantri 2002025041
Dahlia Arjuana A 20020252094
Ahmad Farhan 20020251025
Tuwadah Warahmah 2002025163
Pertiwi Harkitianis Murti 2002025030
Rafli Algufi Firmansyah 2002025247
Visi dan Misi
Perusahaan
PEMBAHASAN :
Menjelaskan sifat dan peranan Mendiskusikan seberapa jelas
01 pernyataan visi dan misi dalam
manajemen strategik.
04 pernyataan visi dan misi dapat
menguntungkan aktivitas manajemen
strategik lainnya.

Mendiskusikan mengapa proses


Mengevaluasi pernyataan misi dalam
02 pengembangan pernyataan misi
sama pentingnya dengan dokumen 05 organisasi yang berbeda.

yang dihasilkan.

03 Mengidentifikasikan komponen-
komponen pernyataan misi. 06 Menuliskan pernyataan visi dan misi
yang baik.
 
01
Menjelaskan Sifat Dan
Peranan Pernyataan Visi Dan
Misi Dalam Manajemen
Strategik
Pernyataan visi dan misi adalah alat penting dari perencanaan strategis, dan
dengan demikian membantu membentuk strategi yang akan digunakan oleh
organisasi untuk mencapai masa depan yang diinginkan.Pernyataan visi
sebaiknya menjawab pertanyaan dasar, "kita ingin menjadi apa?" Visi yang jelas
memberikan fondasi dalam mengembangkan pernyataan misi yang
komprehensif. sedangkan pernyataan misi adalah deklarasi organisasi dalam hal
"alasan keberadaan." Hal tersebut menjawab pertanyaan yang sangat penting
"Apakah bisnis kita?" Pernyataan misi yang jelas penting untuk secara efektif
menetapkan tujuan dan
Kerap disebut sebagai pernyataan keyakinan.
Pentingnya (keunggulan) pernyataan visi dan misi terhadap manajemen
strategik yang efektif terdokumentasikan dengan baik dalam literatur,
walaupun beberapa hasil penelitian memiliki pro dan kontra. Business Week
melaporkan bahwa perusahaan yang menggunakan pernyataan misi
memiliki imbal hasil atas ukuran keuangan tertentu 30 persen lebih tinggi
dibandingkan dengan perusahaan tanpa pernyataan, namun, beberapa
studi menemukakan bahwa memiliki pernyataan misi tidak secara langsung
berkontribusi positif terhadap kinerja keuangan. Keterlibatan manajer dan
karyawan dalam mengembangkan pernyataan visi dan misi sangat
memengaruhi kesuksesan perusahaan.
02 Mendiskusikan Mengapa Proses
Pengembangan Pernyataan Misi
Sama Pentingnya Dengan Dokumen
Yang Dihasilkan
Seperti yang dindikasikan dalam model manajemen strategik, pernyataan visi
dan misi yang jelas dibutuhkan sebelum strategi alternatif dapat diformulasikan
dan diimplementasikan. Sebaiknya. sebanyak mungkin manajer terlibat dalam
proses pengembangan pernyataan pernyataan ini karena melalui keterlibatan,
orang akan menjadi berkomitmen pada organisasi.
Pendekatan yang digunakan secara luas adalah, pertama, memilih beberapa
contoh pernyataan visi dan misi dan meminta semua manajer untuk membacanya
sebagai informasi dasar. Kemudian, mintalah manajer untuk mempersiapkan
pernyataan visi dan misi organisasi mereka sendiri. Fasilitator atau komite dari
semua manajer puncak sebaiknya menggabungkan pernyataan ini ke dalam
dokumen tunggal dan mendistribusikannya ke semua manajer. Permintaan untuk
modifikasi, penambahan, dan penghapusan dibutuhkan kemudian, bersamaan
dengan pertemuan untuk merevisi dokumen.
Apabila semua manajer memiliki input dan dukungan
terhadap dokumen akhir, organisasi dapat dengan mudah
memperoleh dukungan manajer untuk formulasi,
implementasi, dan aktivitas evaluasi strategi lainnya. Proses
mengembangkan pernyataan visi dan misi
merepresentasikan kesempatan yang baik bagi para
penyusun strategi agar memperoleh dukungan dari semua
manajer di perusahaan.
03
Mengidentifikasikan
Komponen-komponen
Pernyataan Misi
Ada sembilan Komponen misi yang penting, yaitu:
1. Customer (pelanggan)
2. Product of services,
3. Market (pasar)
4. Technology,
5. Concern for survival, growth, and profitablility( Komitmen terhadap
keberlangsungan, pertumbuhan, dan profitabilitas)
6. Filosofi, nilai, aspirasi, dan prioritas etika
7. Self concept (Konsep diri)
8. Concern for public image ( Perhatian akan citra public)
9. Concern for employees (Perhatian akan karyawan)
04 Mendiskusikan Seberapa Jelas
Pernyataan Visi Dan Misi Dapat
Menguntungkan Aktivitas Manajemen
Strategik Lainnya.
-) Keuntungan lain mengembangkan pernyataan misi yang komprehensif
adalah bahwa pandangan yang berbeda di antara para manajer dapat
diungkap dan diselesaikan melalui proses. Pertanyaan "apakah bisnis kita?"
dapat mendatangkan kontroversi.

-)Sering kali, para penyusun strategi mengembangkan pernyataan visi dan


misi bisnis ketika organisasi berada dalam masalah.

-)Dalam organisasi multidivisi, para penyusun strategi sebaiknya memastikan


bahwa unit divisi melakukan tugas-tugas manajemen strategik, termasuk
mengembangkan pernyataan visi dan misi.
05

Mengevaluasi Pernyataan
Misi Dalam Organisasi Yang
Berbeda
Mungkin cara terbaik untuk mengembangkan kemampuan
menulis dan mengevaluasi pernyataan misi adalah dengan
mempelajari misi aktual perusahaan. Oleh karena itu, pernyataan
misi yang disajikan harus dievaluasi berdasarkan sembilan
komponen yang diinginkan. Angka-angka yang disajikan dalam
setiap pernyataan mengungkapkan komponen apa yang termasuk
dalam dokumen masing-masing.

Tidak ada satu pun pernyataan misi yang terbaik bagi organisasi
tertentu, sehingga penilaian yang baik diperlukan dalam
mengevaluasi pernyataan misi. Sadari bahwa beberapa individu
lebih menuntut dibandingkan yang lain dalam menilai pernyataan
misi.
06

Menuliskan Pernyataan Visi


Dan Misi Yang Baik
Visi :
Karakteristik Pernyataan Visi :
Pernyataan visi sebaiknya menjawab
pertanyaan dasar, "kita ingin menjadi apa?" 1. Visi bukan sebuah fakta, visi adalah

Visi yang jelas memberikan fondasi dalam gambaran pandangan ideal masa depan

mengembangkan pernyataan misi yang yang igin diwujudkan.

komprehensif. Pernyataan visi sebaiknya 2. Visi dapat memberikan inspirasi dan


ditetapkan pertama dan paling baik dan arahan baik untuk atasan maupun
pernyataan visi sebaiknya singkat, lebih baik bawahan
hanya satu kalimat, dan sebanyak mungkin
3. Visi sifatnya tidak statis dan tidak untuk
manajer harus turut serta dalam
selamanya
mengembangkan pernyataan.
Misi :

Pernyataan misi adalah deklarasi organisasi dalam hal "alasan


keberadaan." Hal tersebut menjawab pertanyaan yang sangat penting
"Apakah bisnis kita?" Pernyataan misi yang jelas penting untuk secara
efektif menetapkan tujuan dan Kerap disebut sebagai pernyataan
keyakinan/kredo (creed statement), pernyataan tujuan, pernyataan filosofi,
pernyataan kepercayaan, pernyataan prinsip bisnis, atau pernyataan
"mendefinisikan bisnis kita," pernyataan misi mengungkapkan ingin
menjadi apa organisasi dan siapa yang ingin dilayaninya.
Karakteristik Pernyataan MISI :
 Orientasi Konsumen
 Deklarasi Sikap Sebuah pernyataan misi yang baik
Pernyataan misi lebih dari sekedar pernyataan detail-detail mendiskripsikan maksud, konsumen, produk
spesifik, namun merupakan dekalrasi sikapa atau atau jasa, pasar, filosofi, dan teknologi dasar
pandangan. Pernyataan misi mencakup dua alasan: suatu organisasi. Menurut Vern McGinnis,
1. Pernyataan misi yang baik memungkinkan penciptaan pernyataan misi seharusnya:
dan pertimbangan beragam tujuan dan strategi 1. Mendefinisikan organisasi tersebut dan
alternatif tanpa menghambat kreativitas manajemen cita-citanya;
2. Pernyataan misi perlu luas agar dapat secara efektif 2. Cukup spesifik sehingga tidak
merekonsiliasi perbedaan dan menarik bagi para memasukkan bisnis tertentu sekaligus
pemangku kepentingan (stakeholders). cukup luas sehingga memungkinkan
pertumbuhan yang kreatif;
Selain itu pernyataan misi yang efektif seharusnya : 3. Membedakan sutau organisasi dengan
organisasi lain;
3. Tidak terlalu panjang (sebaiknya dibawah 250 kata). 4. Berfungsi sebagai kerangka kerja untuk
4. Harus membangkitkan perasaan dan emosi positif mengevaluasi baik aktivitas masa kini
mengenai organisasi. maupun prospektif; dan
5. Tak lekang oleh waktu 5. Diungkapkan secara cukup jelas agar
6. Mencerminkan penilaian mengenai arah dan strategi dipahami secara luas di seluruh lapisan
pertumbuhan masa depan yang didasarkan pada organisasi.
analisis eksternal dan internal yang berpikiran ke
depan.
THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai