Anda di halaman 1dari 2

teknik masakan timur tengah

- Teknik memasak pada umumnya hampir semua teknik memasak dengan menggunakan
panas basah.,panas kering dan panas minyak di pergunakan untuk mengelolah hidangan-
hidangan timur tengah. Peralat memasak yang di gunakan berupa panci(cuscouiere dari
algeri).adalah panci yang di buat dari bahan tembikar yang bagian atasnya di lengkapi
dengan sarangan berlubang-lubang untuk menempatkan bahan makanan dan bagian
bawahnya merupakan tempat cairan ( semacam dandang).

Pengelolahan makanan timur tengah

- Sumber karbohidrat : beras, gandum dan oat


Sumber protein dan nabati : daging kambung, domba, sapi onta, ayam dan ikan.
Sumber mineral : kacang-kacangan, tomat, bawang bombay, labu, dan lain-lain. Bumbu
jenis ramuan bumbu yang di gunakan antara lain “ abazir”.merupakan campuran bumbu
yang terdiri dari lada, pala, ketumbar, jintan, kayu manis, cengkeh dan kapulaga yang di
hancurkan. Bumbu lain yang paling dominan yang di ginakan hampir tiap masakannya
adalah bawang bombay dan bawang putih. Sedangkan ramuan bumbu yang di ambil dari
dapur ebanon adalah campiran minyak wijen dan gandum. Ada pun jenis campuran
bumbu yang lain, seperti : garam masala,baharat, dan zattar. Gamram masala adalah
bumbu campuran dari ketumbar, merica hitam, kayu manis, kapulaga bay leafes dan
cengkeh. Baharat merupakan campuran dari bumbu pedas seperti merica, cabe dan
paprika di campur bumbu beraroma tajam seperti cengkeh, kayu manis dan pala.
Sedangkan zattar terdiri dari campuran thyme, marjoram, kacang mente dan garam.

Pola makan orang timur tengah

- Pola makan orang timur tengah pola merupakan susunan dan jumlah jpangan yang di
komsumsi seeseorang atau kelompok orang pada waktu tertentu. Pola makan pada
dasarnya merupakan konsep budaya bertalian dengan makanan yang banyak di pengaruhi
oleh unsur sosial budaya yang berlaku dalam kelompok masyarakat itu, seperti nilai
sosial, norma sosial dan norma budaya dengan makanan, makanan apa yang di anggap
baik dan tidak baik.
Budaya dan tradisi makan timur tengah

- Penyajian hidangan makan orang yang makan duduk di lantai mengelilingi makanan.
Makan dilakukan dengan tangan kanan ( memakai tigs jari), atau di sendok dengan roti.
Tata cara makan moderen karena adanya pengaruh barat, menggunakan meja untuk
meletakan makanan, dan orang-orang dudu di kursi menggelilingi meja makan, makanan
di makan dengan piring, sendok dan garpu. Kebiasaan yang di lakukan setelah makan
terutama setelah berpesta daging kambing adalah “ sishe” yaitu yang berbau harum dan
rempah-rempah.

Anda mungkin juga menyukai