Anda di halaman 1dari 22

ASUHAN KEPERAWATAN GERONTIK

DENGAN MASALAH UTAMA ANEMIA

DI DESA PARUNGPONTENG KEC. PARUNGPONTENG

KABUPATEN TASIKMALAYA

DISUSUN OLEH :

ADITIA NUGRAHA

UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH TASIKMALAYA

FAKULTAS ILMU KESEHATAN PRODI DIII KEPERAWATAN

Jl. Tamansari Gobras PO Box 114 Tlp/Fax (0265) 2350982 Tasikmalaya


ASUHAN PENGKAJIAN LANSIA

Pengkajian

A. Identitas Diri Klien


Nama : Ny.I
Umur : 60 Tahun
Jenis kelamin : Perempuan
Status perkawinan : Cerai Meninggal Dunia
Agama : Islam
Suku : Sunda
Pendidikan terakhir : SD
Diagnosa medis : Anemia
Tanggal Pengkajian : 21 November 2020
B. Riwayat Kesehatan
a. Keluhan utama
Ny.I mengatakan pusing pada kepalanya
b. Riwayat penyakit sekarang
Pada saat melakukan pengkajian Ny.I mengatakan pusing dan sakit kepala sudah 2
hari yang lalu, klien mengatakan sakitnya berdenyut-denyut. Klien jarang memeriksa
kesehatannya, klien bertanya-tanya tentang penyakit anemia.
c. Riwayat penyakit keluarga
Ny.I mengatakan almarhum ibunya mempunyai penyakit yang sama,dan di keluarga
nya tidak ada yang menderita penyakit jantung atau diabetes mellitus.

Pengkajian Fisik Pada Lansia

1. Keadaan Umum :
 Tingkat kesadaran
 GCS : 15
 TTV :
T :80/60mmHg

P :80x/ menit
R : 22x/ menit
S : 36’0C
 BB & TB : 75 Kg, 156 cm
 Bagaimana postur tulang belakang lansia
(1) Tegap, (2) Membungkuk, (3) Kifosis, (4) Skoliosis, (5)Lordosis

2. Penilaian Tingkat Kesadaran (Kualitatif)


1. Composmentis : kesadaran penuh
2. Apatis : acuh tak acuh terhadap keadaan sekitarnya
3. Somnolen : kesadaran lebih rendah ditandai pasien tanpa mengatuk, selalu ingin
tidur, tidak respon sifat terhadap rangsangan ringan tetapi masih responsif terhadap
rangsangan yang kuat
4. Sopor : tidak memberikan respon ringan maupun sedang, tetap masih tidak terespon
terhadap rangsangan yang kuat, refleks pupil terhadap cahaya yang masih positif
5. Koma : tidak dapat bereaksi terhadap stimulus apapun, refleks pupil terhadap cahaya
tidak ada
6. Delirium : tingkat kesadaran paling rendah, disorientasi, kacau dan salah persepsi
terhadap rangsangan
3. Penilaian kuantitatif
Diukur melalui GCS (Glasgow Coma Scale)
1. Membuka mata / Eye Movement (E) (4)
2. Respon verbal (V) (5)
3. Respon motoric (M) (6)
4. Indeks Massa Tubuh
BMI : BeratBadan(Kg)
TB (m) x TB (m)
= 75 Kg : 1,56 x 1,56
= 75 : 2,43
= 30,8
Normal :
Pria (20,1-25,0)
Wanita (18,7-23,8)
Klasifikasi Nilai :
 Kurang <18,5
 Normal 18,5-24,9
 Berlebih 25-29,9
 Obesitas >30
5. Head To Toe
a. Kepala
o Kebersihan : kotor / bersih
o Kerontokan Rambut : ya / tidak
o Keluhan :ya / tidak

Jelaskan :rambut rontok Ny.P karena bisa tejadi pada stress, bisa terjadi juga
memakai sampo sembarangan.

b. Mata
o Konjungtiva : anemis / tidak
o Sclera : ikhterik / tidak
o Strabismus : ya / tidak
o Penglihatan : kabur / tidak
o Peradangan : ya / tidak
o Katarak : ya / tidak
o Penggunaan kacamata : ya / tidak
o Keluhan : ya / tidak

Jelaskan :Ny.P mengatakan menggunakan kacamata karena membantu meningkatkan


pandangan unuk melihat jarak yang tajam.

c. Hidung
o Bentuk : simetris / tidak
o Peradangan : ya / tidak
o Penciuman : terganggu / tidak
o Keluhan : ya / tidak

Jelaskan : Ny.P mengatakan tidak ada gangguan di hidung.

d. Mulut dan tenggorokan


o Kebersihan : baik / tidak
o Mukosa : kering / lembab
o Peradangan / stomatitis : ya / tidak
o Gigi : karies / tidak, ompong / tidak
o Radang gusi : ya / tidak
o Kesulitan mengunyah : ya / tidak
o Kesulitan menelan : ya / tidak
e. Telinga
o Kebersihan : bersih / tidak
o Peradangan : ya / tidak
o Pendengaran : terganggu / tidak
o Jika terganggu
Jelaskan : -
o Keluhan lain : ya / tidak
Jelaskan :Telinga Ny.P bersih, tidak ada serumen, tidak ada sekret pendengaran
masih normal tidak ada keluar cairan dari telinga
f. Leher
o Pembesaran kelenjar thyroid : ya / tidak
o JVP : ya / tidak
o Kaku kuduk : ya / tidak
o Keluhan : tidak ada keluhan
g. Dada
o Bentuk dada : normal chest / barrel chest/ pigeon chest
o Retraksi : ya / tidak
o Suara nafas : vasikuler / tidak
o Wheezing : ya / tidak
o Ronchi : ya / tidak
o Suara jantung tambahan : ada / tidak
o Ictus Cordis : ICS keadaan normal, didalam ruangan intercostal V sisi kiri
agak medial dari linea midvlavicularis sinistra
o Keluhan : ya / tidak
Jelaskan :Simetris, tidak ada tarikan intercostae vokal feminus dada kanan dan kiri
sama, terdengar suara sonor pada semua lapanag paru, suara jantung pekak, suara
nafas vesikuler
h. Abdomen
o Bentuk : distended / flat / lainnya
o Nyeri tekan : ya / tidak
o Kembung : ya / tidak
o Supel : ya / tidak
o Bising usus : ada / tidak, frekuensi 24x/ menit
o Massa : ya / tidak, region
o Keluhan : ya / tapi tidak
Jelaskan :normal, tidak ada nyeri tekan. Bentuk abdomen Ny.P buncit karena pola
makan, gaya hidup tidak teratur, terjadi kelebihan lemak.

i. Genetalia
o kebersihan : baik / tidak
o haemoroid : ya / tidak
o hernia : ya / tidak
o keluhan : ya / tidak

Jelaskan :

j. Ekstremita
o Kekuatan otot
0 : lumpuh
1. Ada kontraksi
2. Melawan gravitasi dengan sokongan
3. Melawan gravitasi tapi tidak ada tahanan
4. Melawan gravitasi dengan tahanan sedikit
5. Melawan gravitasi dengan kekuatan penuh
o Rentang gerak : maksimal / terbatas
o Deformitas : ya / tidak,
Jelaskan :
o Tremor : ya / tidak
o Edema : ya / tidak. Pitting edema / tidak
o Penggunaan alat bantu : ya / tidak
o Nyeri persendian : ya / tidak
o Paralysis : ya / tidak

Refleks

Kanan Kiri
Biceps Normal Normal
Triceps Normal Normal
Patellar Normal Normal
Achiles Normal Normal
Refleks biceps refleks triceps

Refleks patellar refleks achiles

k. Integumen
o Kebersihan : baik / tidak
o Warna : pucat / tidak
o Kelembutan : kering / tidak
o Lesi / luka : ya / tidak
o Perubahan tekstur : ya / tidak
o Gangguan pada kulit : ya / tidak
Jelaskan :

Pengkajian Status Mental Lansia

Indeks KATZ

Skor Kriteria
A Kemandirian dalam hal makan, kontinen, berpindah, ke kamar kecil, berpakaian, dan mandi
B Kemandirian dalam aktivitas hidup sehari-hari, kecuali satu dari fungsi tersebut
C Kemandirian dalam aktivitas hidup sehari-hari, kecuali mandi dan satu fungsi tambahan
D Kemandirian dalam aktivitas hidup sehari-hari, kecuali mandi, berpakaian dan satu fungsi
tambahan
E Kemandirian dalam aktivitas hidup sehari-hari, kecuali mandi, berpakaian, ke kamar kecil
dan satu fungsi tambahan
F Kemandirian dalam aktivitas hidup sehari-hari, kecuali berpakaian, ke kamar kecil, dan satu
fungsi tambahan

G Kemandirian dalam aktivitas hidup sehari-hari, kecuali mandi dan satu fungsi tambahan

Penilaian Indeks KATZ


a. Kemandirian dalam hal makan, kontinen, berpindah, ke kamar kecil,
berpakaian, dan mandi
b. Kemandirian dalam semua hal, KECUALI SATU dari fungsi tersebut
c. Kemandirian dalam semua hal, KECUALI MANDI dan SATU dari fungsi tambahan
d. Kemandirian dalam semua hal, KECUALI MANDI, BERPAKAIAN dan SATU
fungsi tambahan
e. Kemandirian dalam semua hal, KECUALI MANDI, BERPAKAIAN, KE KAMAR
KECIL dan SATU fungsi tambahan
f. Kemandirian dalam semua hal, KECUALI MANDI, BERPAKAIAN, KE KAMAR
KECIL, BERPINDAH dan SATU fungsi tambahan
g. Ketergantungan pada ke ENAM fungsi tersebut.

BARTHEL INDEKS

No Kriteria Dengan bantuan Mandiri


1. Makan 5 10
2. Aktivitas toilet 5 10
3. Berpindah dari kursi roda ke tempat tidur dan 5-10 15
sebaliknya, termasuk duduk ditempat tidur
4. Kebersihan diri mencuci muka menyisir rambut 0 5
menggosok gigi
5. Mandi 0 5
6. Berjalan dipermukaan datar 10 15
7. Naik turun tangga 5 10
8. Berpakaian 5 10
9. Mengontrol defekasi 5 10
10. Mengontrol berkemih 5 10
Total 100

Penilaian :

0-20 : Ketergantungan

21-61 : Ketergantungan berat / sangat tergantung

62-90 : Ketergantungan berat

91-99 : Ketergantungan ringan

100 : Mandiri
Pengkajian Posisi dan Keseimbangan (Sullivan)

No Tes koordinasi Keterangan Nilai


1. Berdiri dengan postur normal mampu melakukan 4
aktivitas dengan
lengkap
2. Berdiri dengan postur normal, menutup mata mampu melakukan 3
aktivitas dengan
bantuan

3. Berdiri dengan kaki rapat mampu melakukan 4


aktivitas dengan
lengkap
4. Berdiri dengan satu kaki mampu melakukan 3
aktivitas dengan
bantuan
5. Berdiri fleksi trunk dan berdiri ke posisi netral mampu melakukan 3
aktivitas dengan
bantuan
6. Berdiri lateral dan fleksi trunk mampu melakukan 3
aktivitas dengan
bantuan
7. Berjalan, tempatkan tumit salah satu kaki didepan jari kaki mampu melakukan 3
yang lain aktivitas dengan
bantuan
8. Berjalan sepanjang garis lurus mampu melakukan 4
aktivitas dengan
lengkap
9. Berjalan mengikuti tanda gambar pada lantai mampu melakukan 4
aktivitas dengan
lengkap
10. Berjalan menyamping mampu melakukan 4
aktivitas dengan
lengkap
11. Berjalan mundur mampu melakukan 4
aktivitas dengan
lengkap
12. Berjalan mengikuti lingkaran mampu melakukan 4
aktivitas dengan
lengkap
13. Berjalan pada tumit mampu melakukan 3
aktivitas dengan
bantuan
14. Berjalan dengan ujung kaki mampu melakukan 2
aktivitas dengan
bantuan maksimal
Jumlah 44

Keterangan

4 : mampu melakukan aktivitas dengan lengkap

3 : mampu melakukan aktivitas dengan bantuan

2 : mampu melakukan aktivitas dengan bantuan maksimal

1 : tidak mampu melakukan aktivitas

Nilai

42-54 :mampu melakukan aktivitas

28-41 : mampu melakukan sedikit bantuan

14-27 : mampu melakukan bantuan maksimal

14 : tidak mampu melakukan

Short Portable Mental Status Questionnaire (SPMSQ)

Pertanyaan Benar Salah Nomor


Tanggal berapa hari ini ?  - 1.
Hari apa sekarang ?  - 2.
Apa nama tempat ini ?  - 3.
Dimana alamat anda ?  - 4.
Berapa saudara anda ?  - 5.
Kapan anda lahir ?  - 6.
Siapa presiden Indonesia ?  - 7.
Siapa presiden Indonesia sebelumnya ?  - 8.
Siapa nama ibu anda ?  - 9.
Kurangi 3 dari 20 dan tetap pengurangan tiga dari  - 10.
angka baru, semua secara umum ?

Interpretasi

Salah 0-3 : fungsi intelektual tubuh

Salah 4-5 : fungsi intelektual kerusakan ringan

Salah 6-8 : fungsi intelektual kerusakan sedang

Salah 9-10 : fungsi intelektual kerusakan berat

Mini – Mental State Exam (MMSE)

No Aspek Nilai Nilai Kriteria


kognitif maksimal klien
1. Orientasi 5 5 Menyebutkan dengan benar
 Tahun
 Musim
 Tanggal
 Hari
 Bulan
2. Orientasi 5 5 Dimana sekarang kita berada ?
registrasi 3  Negara
 Provinsi
 Kabupaten
3 Sebutkan 3 nama objek (kursi, meja, kertas) kemudian
ditanyakan kepada klien, menjawab
 Kursi
 Meja
 Kertas
3. Perhatian 5 5 Meminta klien berhitung mulai dari 100, kemudian
dan dikurangi 7 sampai 5 tingkat
kalkulasi  100, 93,…
4. Mengingat 3 3 Meminta klien untuk menyebutkan objek pada poin 2 :
 Kursi
 Meja
 …..
5. Bahasa 9 9 Menanyakan kepada klien tentang benda (sambil
menunjukan benda tersebut)
 Jendela
 Jam dinding
Meminta klien untuk mengulangi kata berikut “tak ada
jika, dan, atau, tetapi”
Klien menjawab dan, atau, tetapi
Minta klien untuk mengikuti perintah berikut yang
terdiri dari 3 langkah
Ambil ballpoint ditangan anda, ambil kertas, menulis
saya mau tidur
 Ambil bolpen
 Ambil kertas
 ….
Perintahkan klien untuk hal berikut (bila aktivitas
sesuai perintah nilai 1 point)
“tutup mata anda”
 Klien menutup mata
Perintahkan pada klien untuk menulis atau kalimat dan
menyalin gambar
Tota 30 30
l

Skor :Nilai 24-30 Normal

Nilai 17-23 Prouble gangguan kognitif

Nilai 0-16 Definitif gangguan kognitif

Inventaris Depresi Beck (IDB)

Score Uraian
A. Kesedihan
3 Saya sangat sedih / tidak bahagia dimana saya terdapat menghadapinya.
2 Saya galau / sedih sepanjang waktu dan saya tidak dapat keluar darinya
1 Saya merasa sedih atau galau
0 Saya tidak merasa sedih
B. Pesimisme
3 Saya merasa bahwa masa depan adalah sia-sia dan sesuatu tidak dapat membaik
2 Saya merasa tidak mempunyai apa-apa untuk memandang kedepan
1 Saya merasa berkecil hati mengenai masa depan
0 Saya tidak begitu pesimis atau kecil hati tentang masa depan
C. Rasa Kegagalan
3 Saya merasa benar-benar gagal sebagai orang tua (suami/istri)
2 Bila melihat kehidupan ke belakang, semua yang dapat saya lihat hanya kegagalan
1 Saya merasa telah gagal melebihi orang pada umumnya
0 Saya tidak merasa gagal
D. Ketidakpuasan
3 Saya tidak puas dengan segalanya
2 Saya tidak lagi mendapatkan kepuasan dari apapun
1 Saya tidak menyukai cara yang saya gunakan
0 Saya tidak merasa tidak puas
E. Rasa bersalah
3 Saya merasa seolah-olah sangat buruk atau tak berharga
2 Saya merasa sangat bersalah
1 Saya merasa buruk / tak berharga sebagai bagian dari waktu yang baik
0 Saya tidak merasa benar-benar bersalah
F. Tidak menyukai diri sendiri
3 Saya benci diri saya sendiri
2 Saya muak dengan diri saya sendiri
1 Saya tidak suka dengan diri saya sendiri
0 Saya tidak merasa kecewa dengan diri sendiri
G. Membahayakan diri sendiri
3 Saya akan membunuh diri saya sendiri jika saya mempunyai kesempatan
2 Saya mempunyai rencana pasti tentang tujuan bunuh diri
1 Saya merasa lebih baik mati
0 Saya tidak mempunyai pikiran-pikiran mengenai membahayakan diri sendiri
H. Menarik diri dari sosial
3 Saya telah kehilangan semua minat saya pada orang lain dan tidak perduli pada mereka
semuanya
2 Saya telah kehilangan semua minat saya pada orang lain dan mempunyai sedikit perasaan pada
mereka
1 Saya kurang berminat pada orang lain dari pada sebelumnya
0 Saya tidak kehilangan minat pada orang lain
I. Keragu- raguan
3 Saya tidak dapat membuat keputusan sama sekali
2 Saya mempunyai banyak kesulitan dalam membuat keputusan
1 Saya berusaha mengambil keputusan
0 Saya membuat keputusan yang baik
J. Perubahan gambaran diri
3 Saya merasa bahwa saya jelek atau tampak menjijikan
2 Saya merasa bahwa ada perubahan-perubahan yang permanen dalam penampilan saya dan ini
membuat saya tak menarik
1 Saya khwatir bahwa saya tampak tua atau tak menarik
0 Saya tidak merasa bahwa saya tampak lebih buruk dari pada sebelumnya
K. Kesulitan kerja
3 Saya tidak melakukan pekerjaan sama sekali
2 Saya telah mendorong diri saya sendiri dengan keras untuk melakukan sesuatu
1 Saya memerlukan upaya tambahan untuk mulai melakukan sesuatu
0 Saya dapat bekerja kira-kira sebaik sebelumnya
L. Keletihan
3 Saya sangat lelah untuk melakukan sesuatu
2 Saya merasa lelah untuk melakukan sesuatu
1 Saya merasa lelah dari yang biasanya
0 Saya tidak merasa lebih lelah dari biasanya
M. Anoreksia
3 Saya tidak lagi mempunyai napsu makan sama sekali
2 Nafsu makan saya sangat memburuk sekarang
1 Nafsu makan saya tidak sebaik sebelumnya
0 Nafsu makan saya tidak buruk dari yang biasanya

Penilaian
0-4 Depresi tidak ada atau minimal
5-7 Depresi ringan
8-15 Depresi sedang
16> Depresi berat

Skala Depresi Geritrik Yesavage (GDS)

 Instrumen yang disusun secara khusus untuk memeriksa depresi


 Terdiri dari 30 atau 15 pertanyaan dengan jawaban YA atau TIDAK
 Beberapa nomor jawaban YA dicetak tebal, dan beberapa nomor yang
lain jawaban TIDAK dicetak tebal
 Yang dicetak tebal nilai 1 bila dipilih
 Skor 0-10 : not depressed
Skor 11-20 : mild depression
Skor 21-30 : severe depression

Skala Depresi Geritrik 15 (Yesavage)

NO PERTANYAAN YA TIDAK
1. Apakah anda sebenarnya puas dengan kehidupan anda? YA TIDAK
2. Apakah anda telah meninggalkan banyak kegiatan dan minat YA TIDAK
ataukesenangan anda?
3. Apakah anda merasa kehidupan anda kosong? YA TIDAK
4. Apakah anda sering merasa bosan? YA TIDAK
5. Apakah anda mempunyai semangat yang baik setiap saat? YA TIDAK
6. Apakahandatakutbahwasesuatuyangburukakanterjadipadaanda? YA TIDAK
7. Apakah anda merasa bahagia untuk sebagian besarhidup anda? YA TIDAK
8. Apakah anda sering merasa tidak berdaya? YA TIDAK
9. Apakah anda lebih senang tinggal di rumah daripada keluar YA TIDAK
danmengerjakan sesuatu yang baru ?
10. Apakah anda merasa mempunyai banyak masalah dengan daya ingat YA TIDAK
anda dibanding kebanyakan orang?
11. Apakahandapikirbahwahidupandasekaranginimenyenangkan? YA TIDAK
12. Apakahandamerasatidakberhargasepertiperasaanandasaatini? YA TIDAK
13. Apakah anda merasa anda penuh semangat? YA TIDAK
14. Apakah anda merasa bahwa keadaan anda tidakadaharapan? YA TIDAK
15. Apakahandapikirbahwaoranglainlebihbaikkeadaannyadaripadaanda? YA TIDAK
Skor : hitung jumlah jawaban yang tercetak tebal

 Setiap jawaban bercetak tebal dan berhuruf besar mempunyai nilai 1


 Skor antara 5-9 menunjukan kemungkinan besar depresi
 Skor 10 atau lebih menunjukan depresi

Pengkajian fungsi sosial

NO ISTRUMEN PERTANYAAN YAN DIJAWAB


Selalu (2) Kadag-kadang Tidak pernah (0)
(1)
1. Adaptasi
Saya puas bisa kembali pada
keluarga saya untuk membantu 
padawaktu sesuatu menyusahkan
saya
2. Hubungan
Saya puas dengan cara keluarga
saya membicarakan sesuatudan 
mengungapkan masalah dengan
saya
3. Pertumbuhan
Saya puas bahwa keluarga saya
menerima dan mendukung 
keinginansaya untuk melakukan
aktivitas
4. Afek
Saya puas dengan cara keluarga
saya mengekspresikan afek
danberespons terhadap emosi
saya, seperti marah, sedih atau 
mencintai
5. Saya puas dengan cara teman
saya dan saya 

menyediakanwaktubersama-sama

Penilaian : Pertanyaan yg dijawab:


 Selalu (poin 2)
 kadang-kadang (poin 1)
 hampir tidak pernah (poin 0)
ANALISA DATA
NO DATA FOKUS Masalah keperawatan MASALAH
1. Ds : Ketidakseimbangannutrisi Kurangnya
- Klien mengatakan kepalanya kurangdarikebutuhan ketidakseimbangan suplay
terasda pusing dan badannyaq oksigen pada jaringan
Tubuh
terasa lemas
cerebral
- Klien mengatakan
pandangannya kadang menjadi
kabur
Do :

- Konjungtiva : anemis

- T : 80/60mmHg

P : 80x/ menit

R : 22x/ menit

S : 36 ⁰ C

2. Ds : Resiko jatuh Proses degeneratif dan


- Klien mengatakan badanya toleransi aktivitas
terasa lemas
- Klien mengatakan
kepalanya pusing
- Klien mengatakan
pandangannya terasa kabur
Do :
- Klien mempunyai penyakit
anemia
- Usia klien sudah lanjut usia
- T : 80/60mmHg
P : 80x/ menit
R : 22x/ menit
S : 36 ⁰ C
Diagnosa Keperawatan
1. Ketidak seimbangan nutrisi kurang dari kebutuhan tubuh berhubungan dengan kurangnya
pemasukan dan proses penyakit anemia yang ditandai dengan :
Ds :
 Klien mengatakan kepalanya terasda pusing dan badannyaq terasa lemas
 Klien mengatakan pandangannya kadang menjadi kabur
 Klien mengatakan akhir-akhir ini nafsu makannya menurun dan makan tidak
pernah habis banyak.
Do :

 Konjungtiva : anemis
 T : 80/60mmHg

P :80x/ menit

R : 22x/ menit

S : 36 ⁰ C

2. Resiko jatuh b.d Proses degeneratif dan toleransi aktivitasditandai dengan :


Ds :
 Klien mengatakan badanya terasa lemas
 Klien mengatakan kepalanya pusing
 Klien mengatakan pandangannya terasa kabur

Do :
 Klien mempunyai penyakit anemia
 Usia klien sudah lanjut usia
 T : 80/60mmHg
P :80x/ menit
R : 22x/ menit

S : 36 ⁰ C
INTERVENSI KEPERAWATAN

No Diagnosa Keperawatan Tujuan Intervensi Keperawatan


1. Ketidak seimbangan Selama dilakukan 2x60 menit 1. Kaji pola makan klien
nutrisi kurang dari sebelumnya
kebutuhan tubuh kunjungan diharapkan 2. Monitor pemasukan dan
berhubungan dengan Diharapkan kebutuhan nutrisi pengeluaran makanan dan
kurangnya pemasukan minuman klien secara
dan proses penyakit ny.I terpenuhi: bertahap
anemia - Klien secara 3. Monitor berat badan ban
verbalmengungkapk lingkar lengan klien secara
an bahwa nafsu bertahap tiap minggunya
makannya 4. Lakukan pemeriksanaan
bertambah fisik klien yang terkait
- Klien dengan masalah nutrisi.
makanmenghabiska 5. Anjurkan klien untuk
n porsimakannya makan sedikit tapi sering
danmakan minimal 6. Kaji makanan kesukaan
3x sehari klien
- Klien mampu 7. Hidangkan makanan
beraktivitas dalam keadaan hangat dan
secaraoptimal dan sesuai dengan selera klien
tidakmerasa 8. Jelaskan pada klien
badannyalemas- pentingnya nutrisi bagi
lemas lagi kesehatan
- Konjugtivatidak 9. Kaji keadaan anemia klien
anemis secara laboratories
dengan bertahap
10. Berikan suplemen zat besi
jikan diindikasikan
11. Konsultasikan dengan ahli
gizi tentang nutrisi yang
baik bagi kliengizi tentang
nutrisi yang baik bagi
klien
2. Resiko Jatuh Setelah dilakukan 2x60 menit 1. Kaji tingkat kemampuan
berhubungan dengan
kunjungan diharapkanpada fungsi klien
Proses degenaritif dan
intoleransi aktivitas Ny.Idiharapkan mampu: 2. Kaji tingkat kekuatan oto

- Mengenali faktor- dan rentang gerak klien

faktor yang 3. Jelaskan hubungan kejadian

mengakibatkan klien jatuh dengan penyakit

jatuh. anemianya
4. Jelaskan faktor-faktor
- Melakukan tindakan
penyebab jatuh dan cara
antisipasi atau
pencegahannya
pencegahan untuk
5. Anjurkan klien untuk
mengurangi kejadian
aktivitas secara bertahap
jatuh
dari posisi tidur, duduk,
berdiri dan berjalan
6. Anjurkan klien untuk tidak
melakukan aktivitas jika
mengalami sakit kepala dan
badan terasa lemah.
7. Anjurkan klien untuk
menggunkan alat bantu
(tongkat) dalam berjalan
jika memungkinkan.

IMPLEMENTASI KEPERAWATAN
No Diagnosa Tanggal/jam Implementasi Evaluasi
1. Ketidak 25 Oktober 1. Mengkaji pola kebiasaan S:
seimbangan
2020 makan klien - Klien mengatakan
nutrisi kurang
dari kebutuhan Jam 09.00 2. Mengukur berat badan klien biasanya klien makan 3x
tubuh
WIB dan tanda-tanda vital sehari dengan porsi sedang
berhubungan
dengan 3. Melakukan pemeriksanaan dan akhir-akhir ini klien
kurangnya
fisik merasa nafsu makannya
pemasukan dan
proses penyakit menurun dan terkadang
anemia
malas makan
- Klien mengatakan
dalam sekali makan
menunya adalah nasi, lauk,
sayuran.
O:
-TB: 155 cm dan BB: 46
kg
-Tekanan darah: 100/70
mmHg, Nadi: 78x/menit,
Pernafasan: 20x/menit,
Temperatur: 36.8º C
-Konjungtiva:anemis,
turgor kulit sedang, tidak
ada oedema.
A: Masalah belum teratasi
P : Intervensi dilanjutkan
2. Resiko Jatuh 26 Oktober 1. Mengkaji kemampun S:
berhubungan 2020 pergerakan klien. - Klie
dengan Proses Jam 10.00 2. Mengkaji tingkat kekuatan n mengatakan bahwa
degenaritif dan WIB otot klien dan mobilitas dirinya kadang
intoleransi klien. mengikuti senam dan
aktivitas membuat kerajinan jika
3. Mengkaji kondisi
badannya sehat.
lingkungan klien dalam
- Klie
bergerak.
n mengatakan lebih
banyak tidur dalam
bulan puasa ini dan
malas melakukan
kegiatan.
O:
- RO
M klien baik
- Perg
erakan baik, hanya klien
saat ini malas mobilisasi
karena merasa lemas.
- Ling
kungan klien aman.
A: Masalah teratasi
sebagian
P : Intervensi dilanjutkan

Anda mungkin juga menyukai