Anda di halaman 1dari 6

26 April 2022

PRO JUSTITIA

SURAT KETERANGAN MEDIK


No.

Berdasarkan Surat Permintaan Visum et Repertum dari Kepolisian Negara


Republik Indonesia, Daerah Sulawesi Selatan, Restabes Makassar Sektor
Panakkukang dengan nomor surat: A./ 23/III/2022/Sek Pnk/Lantas tertanggal 13
Maret 2022 (tiga belas bulan Maret tahun dua ribu dua puluh dua), perihal
Permintaan Visum et Repertum yang ditanda tangani oleh MUH.ILYAS NUR
BRIPKA NRP 84050612 , a.n. KEPALA KEPOLISIAN SEKTOR PANAKKUKANG,
KEPALA Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) selaku penyidik, maka
yang bertanda tangan di bawah ini menerangkan bahwa telah dilakukan
pemeriksaan oleh dr. Marliyanti, Sp.M M.Kes selaku dokter ahli bedah mata. dr
Gulam ahmad mubarak selaku asisten mata, dr. Narisha selaku dokter triage
terhadap satu orang pasien LAKI-LAKI Bernama Muhammad Arham , tanggal
lahir 30-06-2006 (tanggal tiga puluh bulan Juni tahun dua ribu enam) nomor
Rekam Medis 976122 (sembilan tujuh enam satu dua dua), pada tanggal 26-04-
2022 (dua puluh enam bulan April tahun dua ribu dua puluh dua) pukul nol tiga
belas lewat tiga puluh menit Waktu Indonesia Bagian Tengah bertempat di
Instalasi Gawat Darurat Bedah Rumah Sakit Umum Pusat Dr. Wahidin
Sudirohusodo Makassar. Berdasarkan Surat Permintaan Visum et Repertum dan
sesuai dengan nomor Rekam Medik tersebut, pasien adalah:-------
Nama : MUHAMMAD ARHAM
Jenis kelamin : LAKI-LAKI---------------------------------------------------------------
Tanggal lahir / Umur : 30-06-2006/ 15 Tahun 10 bulan 4 hari--------------------------
Nomor Rekam Medis : 976122 (sembilan tujuh enam satu dua dua)-----------------
Warga Negara : Indonesia----------------------------------------------------------------
Agama :
Islam----------------------------------------------------------------------

1
Pekerjaan : Pelajar-------------------------------------------------------------
Alamat : Jl. TINUMBU LR 135 C NO 3 B ----------------------------------
I. HASIL PEMERIKSAAN:-----------------------------------------------------------------------
A. Riwayat penyakit/perlukaan:----------------------------------------------------------------
Keluhan utama: : Pasien datang ke UGD Rumah Sakit Wahidin Sudirohusodo
Makassar hari selasa tanggal dua puluh enam April tahun dua ribu dua puluh
dua pukul tiga belas lewat tiga puluh menit. Waktu Indonesia Bagian Tengah.
Kejadian terjadi pada tanggal dua puluh enam April tahun dua ribu dua puluh
dua pukul tiga pagi. Pasien datang dengan keluhan nyeri pada mata sebelah
kanan. Menurut pengakuan pasien terkena busur secara tiba tiba pada bagian
mata sebelah kanan, sejak sembilan jam yang lalu saat pasien sementara
membangunkan sahur di pinggir jalan menggunakan sepeda motor bersama
temannya. Pasien sempat dibawa ke rumah sakit akademis kemudian dirujuk
ke rumah sakit Wahidin Sudirohusodo. Riwayat keluar darah ada pada mata
sebelah kanan, Riwayat perlakuan yang sama sebelumnya tidak ada. Riwayat
penurunan kesadaran tidak ada , pusing tidak ada, pandangan kabur ada,
keluar darah dari telinga dan hidung tidak ada, mual dan muntah tidak ada.
Riwayat penyakit terdahulu tidak ada. Riwayat alergi obat dan makanan tidak
ada. Mekanisme trauma : Menurut pengakuan pasien, lagi naik motor di
sekitar jalan Cendrawasih, Kemudian tiba-tiba terpanah busur dan mengenai
mata kanan pasien.
B. Pemeriksaan fisik:------------------------------------------------------------------------------
A. Primary survey (Tanda-tanda vital) ---------------------------------------------------------
1. Airway (Saluran napas): Bebas,tidak ada sumbatan jalan napas--------------
2. Breathing (Pernapasan): Pernapasan dua puluh dua kali per menit,
Spontan, simetris kiri dan kanan-------------------------------------------------------
3. Circulation (Sirkulasi darah): Tekanan darah: Seratus sepuluh per tujuh
puluh milimeter air raksa. Denyut nadi: serratus sepuluh kali per menit,
Capillary Refill Time (CRT) kurang dari dua detik----------------------
4. Disability (Tingkat kesadaran): Kesadaran baik yang dinilai berdasarkan
skala GCS (Glasgow coma scale) adalah 15 (empat) yaitu eye (respon
mata=4), motorik (respon pergerakan=6), verbal (respon suara=5) ----------
5. Suhu Tubuh (aksilla) : Tiga puluh enam koma tiga derajat selsius ---------
B. Secondary survey (Status lokalis): ----------------------------------------------------------

2
1. Daerah kepala: Tidak tampak kelainan tertentu -----------------------------------
2. Daerah wajah: Tidak tampak kelainan tertentu ------------------------------------
3. Daerah mata: Terdapat paku berbahan metal, berwarna hitam kecoklatan
yang tertancap masuk melalui dinding samping mata kanan dan
terbungkus kasa berwarna putih pada daerah mata sisi kanan. Panjang
dan lebar luka sulit dinilai, Kedalaman luka kurang lebih dua koma enam
sentimeter dari permukaan kulit. Tampak daerah sekitar luka berwarna
kemerahan, ada bengkak, dan tampak bercak darah yang telah
mengering. Pada perabaan tidak di temukan gemertak tulang ataupun
patah tulang --------------------------------------------------------------------------------
4. Daerah telinga: Tidak tampak kelainan tertentu -----------------------------------
5. Daerah leher: Tidak tampak kelainan tertentu -------------------------------------
6. Daerah bahu: Tidak tampak kelainan tertentu -------------------------------------
7. Daerah dada tengah: Tidak tampak kelainan tertentu ---------------------------
8. Daerah dada kiri: Tidak tampak kelainan tertentu ---------------------------------
9. Daerah perut: Tidak tampak kelainan tertentu -------------------------------------
10. Daerah pinggang: Tidak tampak kelainan tertentu --------------------------------
11. Daerah punggung: Tidak tampak kelainan tertentu -------------------------------
12. Daerah panggul:Tidak tampak kelainan tertentu ----------------------------------
13. Daerah kelamin: Tidak dilakukan pemeriksaan ------------------------------------
14. Daerah lengan kiri: Tidak tampak kelainan tertentu ------------------------------
15. Daerah lengan kiri atas: Tidak tampak kelainan tertentu ------------------------
16. Daerah lengan kanan atas:Tidak tampak kelainan tertentu---------------------
17. Daerah lengan kiri bawah: Tidak tampak kelainan tertentu ---------------------
18. Daerah tangan kanan: Tidak tampak kelainan tertentu --------------------------
19. Daerah tangan kiri: Tidak tampak kelainan tertentu ------------------------------
20. Daerah tungkai: Tidak tampak kelainan tertentu ----------------------------------
21. Daerah tungkai kanan atas: Tidak tampak kelainan tertentu -------------------
22. Daerah tungkai kanan bawah: Tidak tampak kelainan tertentu ----------------
23. Daerah kaki kanan: Tidak tampak kelainan tertentu ------------------------------
24. Daerah kaki kiri: Tidak tampak kelainan tertentu ----------------------------------

C. Pemeriksaan penunjang: --------------------------------------------------------------------

3
1. Laboratorium : Pada tanggal 26-04-2022 (tanggal dua puluh enam bulan April
tahun dua ribu dua puluh dua) pukul 13.39 (tiga belas lewat tiga puluh Sembilan
menit. Pemeriksaan darah rutin sel darah putih (WBC) lima belas ribu tujuh ratus
per mikroliter, sel darah merah (RBC) lima juta dua ratus dua puluh ribu per
microliter. Hemoglobin (Hb) empat belas koma tiga gram per desiliter, hematokrit
(HCT) empat puluh lima persen, mean corpuscular volume (MCV) Delapan puluh
enam femtoliter, mean corpuscular hemoglobin (MCH) dua puluh tujuh picogram,
mean corpuscular hemoglobil concentrate (MCHC) tiga puluh dua gram per
desiliter, platelet (PLT) dua ratus Sembilan puluh satu ribu per microliter, Red
distribution width (RDW-CV) dua belas koma delapan, platelet distribution width
(PDW-CV) sembilan koma delapan femtoliter, mean platelet volume (MPV)
Sembilan koma empat femtoliter, prokalsitonin (PCT) nol persen, neutrophil
(NEUT) tujuh puluh dua koma tujuh persen, limfosit (LYMPH) dua puluh satu
koma tujuh persen, monosit (MONO) lima ribu enam ratus per milimeter kubik,
eosinophil (EO) seratus milimeter kubik, basofil (BASO) empat ratus milimeter
kubik--------------------------------------------------------------------
2. Foto MSCT Brain (tanpa kontras) tanggal 26-04-2022 (tanggal dua puluh bulan
april tahun dua ribu dua puluh dua) pukul 13.39 (tiga belas lewat tiga puluh
Sembilan menit) Waktu Indonesia bagian tengah kesan terdapat corpus
alienum intra orbita kanan yang masuk melalui sisi lateral dinding orbita
mengenai prosesus frontalis os zygomaticum, musculus rectus lateralis
dan bulbus oculi dextra, dengan tip dua koma enam centimeter dari kutis,
tidak tampak lesi hipodens atau hiperdens patologik---------------------------------

D. Tindakan/pengobatan:------------------------------------------------------------------------
a. Pengobatan: : Diberikan obat lefofloxacin satu tetes per jam per
oculus dextra, atropine satu tetes per dua puluh empat jam per
oculus dextra, Infus ringer lactat dua puluh tetes per menit,
ceftriaxone satu gram per dua belas jam per intravena, ketorolac
satu ampul per delapan jam per intravena, ranitidine satu ampul per
dua belas jam per intravena, tetagam nol koma lima mili per
intramuscular, metamizole satu gram per delapan jam per
intravena-------------------------------------------------------------------------------------

4
b. Tindakan : Rencana Pengeluaran (ekstraksi) benda asing --------------------

III. Kondisi akhir pasien: Pada pukul tiga belas lewat tiga puluh menit
Waktu Indonesia Bagian Tengah dari hasil pemeriksaan didapatkan
bahwa pasien datang dengan tingkat kesadaran penuh, tanda-tanda
vital denyut nadi seratus sepuluh kali per menit, pernapasan dua puluh
dua kali permenit, suhu tiga puluh enam koma tiga derajat celcius--------
IV. Kesimpulan---------------------------------------------------------------------------------------
Telah dilakukan pemeriksaan oleh telah dilakukan pemeriksaan oleh dr.
Marliyanti, Sp.M M.Kes selaku dokter ahli bedah mata. dr Gulam ahmad
mubarak selaku asisten mata, dr. Narisha selaku dokter triage terhadap
satu orang pasien LAKI-LAKI Bernama Muhammad Arham , tanggal lahir
30-06-2006 (tanggal tiga puluh bulan Juni tahun dua ribu enam) nomor
Rekam Medis 976122 (sembilan tujuh enam satu dua dua), pada tanggal
26-04-2022 (dua puluh enam bulan April tahun dua ribu dua puluh dua)
pukul nol tiga belas lewat tiga puluh menit Waktu Indonesia Bagian
Tengah bertempat di Instalasi Gawat Darurat Bedah Rumah Sakit Umum
Pusat Dr. Wahidin Sudirohusodo Makassar. Dari hasil pemeriksaan dapat
disimpulkan bahwa pasien masuk ke rumah sakit dengan kesadaran baik atau
compos mentis. Tanda-tanda Vital denyut nadi seratus sepuluh kali per menit,
pernapasan dua puluh dua kali permenit, suhu tiga puluh enam koma tiga
derajat celcius. Pada tubuh pasien terdapat luka: Daerah mata kanan (regio
oculus dextra aspek lateralis) : Tampak luka dengan tertancap anak panah
(busur) dengan ukuran dan lebar sulit dinilai, edema tidak ada, tidak terdapat
perdarahan aktif, daerah sekitar terdapat darah yang sudah mengering.
Dilakukan pemeriksaan penunjang: Laboratorium : Pada tanggal dua puluh enam
bulan April tahun dua ribu dua puluh dua didapatkan hasil white blood cell lima
belas ribu tujuh ratus, hasil laboratorium yang lain dalam batas normal. Foto
MSCT Brain (tanpa kontras) tanggal 26-04-2022 (tanggal dua puluh enam bulan
April tahun dua ribu dua puluh dua) pukul pukul 13.39 (tiga belas lewat tiga puluh
Sembilan menit) Waktu Indonesia bagian tengah kesan terdapat corpus
alienum intra orbita kanan yang masuk melalui sisi lateral dinding orbita

5
mengenai prosesus frontalis os zygomaticum, musculus rectus lateralis
dan bulbus oculi dextra, dengan tip dua koma enam centimeter dari kutis,
tidak tampak lesi hipodens atau hiperdens patologik . Adanya luka tusuk
pada mata kanan sesuai dengan perlukaan akibat persentuhan benda berujung
tajam (trauma tajam) dan dapat menyebabkan perdarahan pada mata kanan,
juga tidak menutup kemungkinan dapat menyebabkan infeksi yang bisa
membahayakan jiwa pasien. Karena itu dilakukan tindakan Ekstraksi Corpus
Alienum (benda asing) untuk mempertahankan hidup (life saving). Rencana
tindakan dari dokter bagian Mata : Ekstraksi Corpus Alienum (benda asing)--------

V. PENUTUP------------------------------------------------------------------------------------------
Demikian Surat Keterangan Medik ini dibuat dengan penguraian sejujur-
jujurnya dan menggunakan pengetahuan saya sebaik-baiknya serta sumpah
sewaktu menerima jabatan--------------------------------------------------------------------

Dokter Penanggung Jawab Pelayanan

dr. Marlyanti N Akib Sp.M M.Kes

Anda mungkin juga menyukai