Anda di halaman 1dari 17

KELOMPOK 2

1. ANATASYA
2. DAHLIA
3. ELMI RAMDAN
4. MUSDALIFA
5. SARI SARAPAN
KELAINAN
KONGENITAL
PENGERTIAN

Kelainan kongenital atau kelainan bawaan (cacat


laihr) merupakan kondisi obnormal yang
disebabkan beberapa masalah semasa
perkembangan bayi di dalam kandungan.
ETIOLOGI

1. Faktor genetik
2. Faktor lingkungan
3. Kombinasi faktor genetik, lingkungan dan faktor
yang tidak diketahui
DIAGNOSA
 Diagnosis prenatal  pemeriksaan janin dalam
kandungan, kelainan bawaan yang serius pada janin
dapat dideteksi sehingga memberikan pilihan kepada
orang tua untuk melakukan abortus medisinalis secara
selektif
 Diagnosis pada masa kanak-kanak  pemeriksaan
sistem muskuloskeletal yang merupakan bagian integral
pemeriksaan pediatrik pada bayi baru lahir, melalaui
pemeriksaan ini beberapa kelainan ortopedi dapat
diketahui secara dini
LANJUTAN….
 Pemeriksaan-pemeriksaan yang dapat dilakukan
untuk menegakkan diagnosis prenatal yaitu :
1. Pemeriksaan ultrasound
2. Skrining maternal
3. Amniosintesis
4. Pemeriksaan vilus korionik
PEMERIKSAAN UMUM
 Pemeriksaan pergerakan sendi pada bayi dilakukan dengan mengamati
gerakan spontan bayi atau gerakan pasif bayi

 Pada pemeriksaan diperhatikan pula sikap berbaring bayi yang


merupakan gambaran sikap intra-uterin janin yaitu tungkai bawah
menyilang dalam posisi rotasi eksterna dimana pada posisi ini
diharapkan bayi mempunyai gerakan abduksi penuh pada kedua tungkai

 Secara normal sendi panggul, lutut serta siku pada bayi tak dapat
diekstensikan secara penuh dan hal ini biasanya berlangsung beberapa
minggu
PEMERIKSAAN REGIONAL

1. Leher
2. Bahu, Siku dan Tangan
3. Tulang Belakang
4. Sendi Panggul
5. Sendi Lutut dan Tungkai bawah
PEMERIKSAAN PADA MASA
TUMBUH KEMBANG ANAK
• Banyak kelainan pada bayi dan anak apabila diamati dan dicermati
lebih lanjut merupakan kelainan yang dapat sembuh secara spontan
sehingga yang terpenting adalah evaluasi penderita secara teratur
• pada bayi dengan kecurigaan adanya kelainan bawaan, maka bayi-
bayi sebaiknya diperiksakan setiap enam bulan dan dilanjutkan
sampai dengan anak berjalan. Apabila dipelukan, dilakukan
pemeriksaan laboratorium khusus
PEMERIKSAAN YANG DIANJURKAN

1. PEMERIKSAAN RADIOLOGIS
2. PEMERIKSAAN BIOKIMIA
3. BIOPSI TULANG

KELAINAN BAWAAN YANG BERSIFAT


UMUM
4. Osteogenesis Imperfecta

5. Diafisial Aklasia
6. Akondroplasia
KELAINAN BAWAAN YANG BERSIFAT LOKAL

1. ANGGOTA GERAK ATAS


2. ANGGOTA GERAK BAWAH
KELAINAN BAWAAN YANG BERSIFAT
UMUM
3. Osteogenesis Imperfecta
4. Diafisial Aklasia

5. Akondroplasia
PLANTAR FLEKSI KONGENITAL

 Kelainan dimana talus terfikasasi dalam posisi


ekuinus.
 Bagian depan kaki sangat rigid, dalam posisi
dorsofleksi dan eversi, memberi gambaran
terbalik dari arkus longitudinal
POLIDAKTILI
SINDAKTILI
 kelainan bawaan yang paling sering ditemukan pada jari-jari
tangan,dimana jari-jari tidak berpisah dan bersatu dengan yang
lain
 Dilakukan tindakan operasi dengan memisahkan jari-jari yang
kemungkinan diperlukan skin graft

Back >>>
 
AMPUTASI KONGENITAL

 Amputasi kongenital dapat terjadi mulai dari jari-jari


tangan ke proksimal pada pergelangan tangan dan
pada lengan
 Sebaiknya dilakukan pemasangan prostesis yang
sederhana pada anak yang mulai merangkak dan pada
waktu mulai sekolah dperlukan pemakaian prostesis
seperti pada orang dewasa

Back >>>
THANK YOU…
KAKAK ADA
PERTANYAAN
????

Anda mungkin juga menyukai