Anda di halaman 1dari 10

DIMENSI DAN STRUKTUR

PENDIDIKAN IPS

OLEH :

KELOMPOK 5

Afrina Chairyatunnisa (E1E018001)


Alif Imam Fadhlurrahman (E1E018007)
Anggun Okatviani (E1E018012)
Baiq Faras Selvia (E1E018026)
Desy Priyana (E1E018034)
DIMENSI PENGETAHUAN

DIMENSI PENGETAHUAN Setiap orang memiliki wawasan tentang pengetahuan sosial yang berbeda-
beda. Secara konseptual, pengetahuan (knowledge) hendaknya mencakup:
(1) Fakta;
DIMENSI KETERAMPILAN  Fakta merupakan peristiwa yang benar-benar terjadi Kejadian,
tindakan, obyek atau gejala yang sudah atau dapat dibenarkan oleh
indera.
DIMENSI NILAI DAN SIKAP  Fakta dalam IPS adalah semua peristiwa atau kejadian nyata yang
terjadi dalam lingkungan sosial
(2) Konsep, yaitu suatu ide yang menggambarkan hubungan antara dua fakta
DIMENSI TINDAKAN atau lebih. Sekumpulan fakta yang memiliki ciri-ciri yang sama.
(3) Generalisasi, merupakan hubungan antara dua konsep atau lebih yang
menunjukkan adanya hubungan sebab dan akibat lalu ditarik suatu
STRUKTUR PENGETAHUAN kesimpulan.

STRUKTUR IPS
DIMENSI KETERAMPILAN

DIMENSI PENGETAHUAN Kecakapan mengolah dan menerapkan informasi merupakan keterampilan


yang sangat penting untuk mempersiapkan siswa menjadi warga Negara yang
mampu berpartisipasi secara cerdas dalam masyarakat demokratis.
DIMENSI KETERAMPILAN a) Keterampilan Meneliti
Keterampilan ini diperlukan untuk mengumpulkan dan mengolah data.
b) Keterampilan Berpikir
DIMENSI NILAI DAN SIKAP Sejumlah keterampilan berpikir banyak berkontribusi terhadap pemecahan
masalah dan partisipasi dalam kehidupan masyarakat secara efektif, dan
dalam pengembangannya perlu ada pengusaan terhadap bagian-bagian
DIMENSI TINDAKAN yang lebih khusus dari keterampilan berfikir tersebut serta melatihnya di
kelas
c) Keterampilan Partisipasi Sosial
STRUKTUR PENGETAHUAN Dalam belajar IPS, siswa perlu dibelajarkan bagaimana berinteraksi dan
bekerjasama dengan orang lain dan sangat penting karena dalam kehidupan
bermasyarakat begitu banyak orang menggantungkan hidup melalui
STRUKTUR IPS kelompok.
DIMENSI KETERAMPILAN

DIMENSI PENGETAHUAN d) Keterampilan Berkomunikasi


Pengembangan keterampilan berkomunikasi merupakan aspek yang penting
dari pendekatan pembelajaran IPS khususnya dalam inkuiri sosial. Setiap
DIMENSI KETERAMPILAN siswa perlu diberi kesempatan untuk mengungkapkan pemahaman dan
perasaannya secara jelas, efektif, dan kreatif.

DIMENSI NILAI DAN SIKAP

DIMENSI TINDAKAN

STRUKTUR PENGETAHUAN

STRUKTUR IPS
DIMENSI NILAI DAN SIKAP

DIMENSI PENGETAHUAN Nilai merupakan ukuran untuk menentukan apakah itu baik atau buruk
Merupakan seperangkat keyakinan atau prinsip perilaku yang telah mempribadi
dalam diri seseorang atau kelompok masyarakat tertentu yang ketika berpikir
DIMENSI KETERAMPILAN
atau bertindak. Nilai yang dianut seseorang tercermin dari sikap atau
perilakunya. Agar ada kejelasan dalam mengkaji nilai di masyarakat, maka nilai
DIMENSI NILAI DAN
dapat dibedakan atas nilai sustantif dan nilai prosedural.
SIKAP
1. Nilai subtantif
 Keyakinan yang telah dipegang oleh seseorang dan umumnya hasil belajar,
DIMENSI TINDAKAN bukan sekedar menanamkan atau menyampaikan informasi semata
 Setiap orang memiliki keyakinan atau pendapat yang berbeda-beda sesuai
dengan ketakinannya tentang sesuatu hal
STRUKTUR PENGETAHUAN 2. Nilai prosedural
 Nilai prosedural yang perlu dikembangkan atau dibelajarkan antara lain
kemerdekaan, toleransi, kejujuran, menghormati kebenaran, dan
STRUKTUR IPS menghargai orang lain
DIMENSI TINDAKAN

DIMENSI PENGETAHUAN  Dimensi tindakan dapat dibelajarkan pada semua jenjang dan semua
tingkatan kelas kurikulum IPS
 Dimensi tindakan sosial untuk pembelajaran IPS meliputi tiga model berikut:
DIMENSI KETERAMPILAN 1. Percontohan kegiatan dalam memecahkan masalah di kelas seperti
cara berorganisasi dan bekerja sama
2. Berkomunikasi dengan anggota masyarakat
DIMENSI NILAI DAN SIKAP 3. Pengambilan keputusan dapat menjadi bagian kegiatan kelas, terutama
pada saat kegiatan inkuiri

DIMENSI TINDAKAN

STRUKTUR PENGETAHUAN

STRUKTUR IPS
STRUKTUR PENGETAHUAN

DIMENSI PENGETAHUAN Model struktur ilmu pengetahuan terdiri atas unsur-unsur sebagai berikut:
1. Atribut
Merupakan karakteriktik atau sifat sejumlah benda, peristiwa, atau ide yang
dapat dibedakan, misalnya ciri-ciri yang dapat dianggap sama, serupa, atau
DIMENSI KETERAMPILAN
berbeda.
2. Kelas
◦ Kelas adalah pengelompokkan kategori benda-benda, peristiwa, atau
DIMENSI NILAI DAN SIKAP
pemikiran
◦ Setiap kelas meliputi benda-benda yang memiliki kesamaan atribut dan
mengabaikan atribut-atribut yang berbeda atau tidak ada kaitannya
DIMENSI TINDAKAN 3. Simbol
Setiap kelas dapat dirujuk dengan suatu symbol. Symbol menunjukkan kelas.
STRUKTUR Symbol dapat berupa kata-kata, tanda, gerak mimic,nomor angka, atau yang
PENGETAHUAN lainnya. Apapun namanya simbol merupakan cara yang bermanfaat untuk
mengkomunikasikan tentang kelas.

STRUKTUR IPS
STRUKTUR PENGETAHUAN

DIMENSI PENGETAHUAN
4. Konsep
Merupakan pokok pengertian yang bersifat abstrak yang menghubungkan orang
dengan kelompok benda, peristiwa, atau pemikiran (ide). Lahirnya konsep
karena adanya kesadaran atas atribut kelas yang ditunjukkan oleh simbol.
DIMENSI KETERAMPILAN
5. Generalisasi
Merupakan penekanan suatu hubungan yang terjadi antara atau
antarkelas/kelompok. Pengertian yang dimaksud dalam generalisasi dapat
DIMENSI NILAI DAN SIKAP
disebut preposisi, hipotesis, inferensi, kesimpulan, atau prinsip.

DIMENSI TINDAKAN

STRUKTUR
PENGETAHUAN

STRUKTUR IPS
STRUKTUR IPS

DIMENSI PENGETAHUAN  Menurut Tanck pengetahuan (knowledge) dianggap sebagai hasil kerja
intelektual yang dikembangkan oleh manusia melalui proses psikologisnya.
Jenis pengetahuan dapat dilihat sebagaimana dirancang dalam model
DIMENSI KETERAMPILAN struktur. Model struktur ilmu pengetahuan terdiri atas unsur-unsur sebagai
berikut: Atribut, kelas, simbol, konsep dan generalisasi.
 Model pembelajaran alternatif untuk bidang ilmu-ilmu sosial telah
DIMENSI NILAI DAN SIKAP diperkenalkan dengan aneka ragam istilah, seperti : Model Inkuiri, Problem
Solving, Berpikir Kritis, Pengambilan Keputusan, dan sebagainya. Pada
hakekatnya, model-model pembelajaran ini lebih banyak menekankan pada
DIMENSI TINDAKAN upaya membelajarkan siswa secara aktif (Students’ Active Learning).
 Model pembelajaran tersebut lebih banyak menekankan pada upaya
membelajarkan siswa secara aktif
STRUKTUR PENGETAHUAN

STRUKTUR IPS
TERIMAKASIH, SEMOGA BERMANFAAT

Anda mungkin juga menyukai