Anda di halaman 1dari 31

STRUKTUR MUKOSA MULUT

(ORAL MUCOSA)
Yendriwati,drg MKes
Tujuan :

1.Menjelaskan berbagai tipe mukosa mulut


2.Menjelaskan lokasi dan karakteristik setiap
tipe mukosa.
Mukosa mulut :
-Memiliki gambaran sbgmn epitel-epitel lain
pada tubuh,contohnya kulit.
- Dilapisi oleh stratified squamous epithelium
Epitel mukosa terdiri atas :
I. Stratum germinativum/basale (basal layer)
- Lapisan epitel paling bawah
- Terdiri atas sel-sel cuboidal
- Kumpulan dari stem cells (tdp pada
epithelial ridge/rete)
- Terjadi pembelahan sel-sel
- Bermigrasi dan berdiferensiasi
menggantikan epitel diatasnya
- Terjadi perlekatan antara sel-sel epitel
(desmosom)
II. Stratum spinosum/intermedium(Prickle cell
layer)
- Lapisan kedua (di atas basal layer)
- Terdiri atas sel-sel bentuk ovoid
- Terjadi tahap pematangan (sel-sel lebih
besar ,lbh bulat)
-Transisi dari basal ke prickle layer terlihat
tipe cytokeratin.
III. Srtatum granulosum/granular layer
- Pematangan lebih lanjut (dibanding pd
basal & prickle cell layer)
- Organel berkurang atau hilang,
- Sitoplasma digantikan oleh tonofilament
dan tonofibril.
- Sel-sel lbh besar dan datar,berisi granul-
granul ukuran 0,5-1,0 µm
- Disebut granul keratohyalin
IV. Srtatum Corneum/keratinized layer
(cornified)
- Tahap akhir pematangan: keratinisasi
epithelium
- Hilangnya semua organel(nukleus dan
granul keratohyalin)
Tipe-tipe mukosa mulut
I Mukosa lining
- Menutupi dasar mulut, pipi, bibir dan
palatum lunak
- Tidak berkeratin
- Struktur lunak dan lembut
- Terdiri atas lapisan epitel yang tipis yaitu:
sel-sel cuboidal pada basal layer
sel-sel ovoid pada stratum spinosum
sel-sel bergranul kecil pada stratum superfisial
- Lamina propria: papillary &reticular layer
A. Bibir
- Permukaan dalam lembab/basah
- Srtatified squamous cell
- Tidak berkeratin
- Lamina propria : kelenjar seromukous kecil-
kecil (kel.saliva minor)
- Di bawah lamina propria tdp submukosa
tempat melekat serat-serat otot m.orbicularis
oris
- Mukosa dipisahkan dg kulit oleh garis yang
disebut vermillion border.
Vermillion border lebih merah karena:
1.Epitel lbh tipis berisi eleidin
2.Transparan
3.Pembuluh darah dekat papillary layer

- Memiliki folicle rambut yg berhub dg


kel.sebaceous,m.erector pili dan kel.keringat
B. Palatum lunak
- Stratified squamous epithelium
- Tidak berkeratin
- Warna lebih pink dp palatum keras
- lamina propria lbh banyak pembuluh darah
- Di bawah lamina propria tdp submukosa,
kel.mukous, otot-otot palatum lunak.
C. Pipi
- Stratified squamous epithelium
-Tidak berkeratin
- Submukosa berisi sel-sel
lemak,kel.seromukous,serat-serat otot
D. Permukaan ventral lidah
- Stratified squmous epithelium
- Tidak berkeratin
-Berisi lamina propria dengan perlekatan yg
ketat, submukosa dan serat-serat otot
- Submukosa berlanjut dg otot-otot bagian
dalam lidah dan serat-serat jar, ikat
E. Dasar mulut
- Membran mukosa non keratin
- Perlekatan pada lamina propria longgar
- Pada dasar mulut tdp kelenjar saliva minor
- Sebelah kiri dan kanan tdp kel. Mukous
mayor dan sublingual.
II. Mukosa mastikasi
- Menutupi palatum keras, gingiva dan ridge
alveolar
- Berkontak dengan makanan selama pengunyahan
- Berkeratin, sel-sel hornified bersifat resistensi
terhadap atrisi
- Stratum basale :
sel-sel cuboidal atau columnar, inti oval tdk
teratur dan mitosis.
sel-sel akan bermigrasi ke permukaan.
- Sel-sel epitel dipisahkan dari jaringan ikat oleh
membran yg disebut basal lamina
- Sel-sel dilekatkan ke basal lamina oleh suatu disk
kecil disebut hemidesmosom
- Stratum spinosum/intermedium :
sel-sel berbentuk oval atau poligonal dan mitosis
- Stratum granulosum :
- Berisi granul-granul keratohyalin
- Stratu corneum :
sel-sel tipis, datar, tidak punya inti
(nukleus),berisi soft keratin
- Pada kuku dan rambut terdapat hard keratin yang
bersifat keras,jaringan mati dan tahan thd gesekan
serta kedap arteri.
Palatum keras
- Ditutupi stratified squamous epithelium
- Tidak memiliki submukosa
- Berkeratin
- Pada pertengahan terdapat median raphe dan sisi-
sisi tdp ridges yg disebut rugae
- Pada anterior-lateral tdp fatty tissue di submukosa
- Pada posterior lateral tdp mucous glandular tissue
Gingiva
- Menutupi tulang alveolar dan permukaan gigi
.(mukogingival junction – permukaan enamel)
- Tdd gingiva bebas (free gingiva), gingiva cekat
(attached gingiva) dan interdental papilla.
- Free gingiva tdk berkeratin, attached gingiva
berkeratin (melekat ke tlng alveolar)
III. Mukosa khusus (spesial)
- Menutupi permukaan lidah
- Memiliki 4 tipe struktur epitel (papilla)
1. Papilla filiformis :
- tipis/halus, berkeratin, tinggi 2-3 mm
- menutupi hampir seluruh permukaan lidah
- memudahkan pengunyahan dan pergeseran
makanan.
2. Papilla fungiformis
- terdapat pada permukaan anterior lidah trtm
margin dan ujung lidah
- berbentuk seperti jamur
- jumlah papilla 1-18 pd anterior dan 1-9 pd
pertengahan dengan taste buds ± 200.
- dipersarafi oleh chorda tympani nervus
fasialis
- sensitif thd rasa manis
3. Papilla foliate
- terdapat pd permukaan posterior lateral
lidah
- jumlah papilla ± 4-11 dengan 117 taste buds
pd setiap papilla
- dipersarafi oleh nervus glossofaringeus(N.IX)
4. Papilla circumvallate
- Ukuran paling besar dengan jumlah paling
sedikit
- Jumlah papilla 10-14 dengan 252 taste buds
setiap papilla
- Terdapat di sepanjang sulkus terminalis
(bentuk V)
- Dipersarafi oleh nervus glossofaringeus
(N.IX)
Taste buds
Adalah struktur organ pengecapan dg sensasi rasa yg
berbeda-beda
- Tdp pada papilla lidah
(fungiformis,foliate,circumvallate),papilla
palatum ,epiglotis,pharynx dan larynx.
- Bentuk barrel shape body (bentuk tong) dg epitel
berbentuk ovoid
- Struktur neuroepithelial ,berhubungan dg ujung
saraf sensory (sensory nerve ending)
- Persarafan pd 2/3 anterior oleh chorda tympani,
1/3 posterior oleh nervus glossofaringeus,epiglotis
dan larynx oleh nervus vagus
- 4 type sensasi rasa yaitu : manis,asin, asam dan
pahit
- Manis dan asin pada daerah ujung lidah
- Asam pada sisi lidah
- Pahit pada regio circumvalllate (posterior)
- Ke 4 sensasi saling tumpang tindih dan semua
papilla mempunyai respon thd ke 4 sensasi ini.
- Misalnya sensasi pahit paling terasa pd posterior
lidah
- Taste buds dpt membedakan rasa yang
berdekatan spt asam sitrat dan asam asetat.

Anda mungkin juga menyukai