Anda di halaman 1dari 10

Asuhan Keperawatan

Halusinasi Pendengaran
Pada Pasien Skizofrenia

Nama : Hengky Nugraha


Nim : 200102023
LATAR BELAKANG
Riskesdas tahun 2018 7,0/1000 penduduk
Jawa tengah 9%
Halusinasi 0,23%
penduduk 0,17 %
PENGERTIAN SKIZOFRENIA

Skizofrenia adalah sekumpulan sindroma klinik


yang ditandai dengan adanya perubahan
kognitif, presepsi, emosi dan aspek lain dari
perilaku skizofrenia yang merupakan suatu
kondisi dimana gangguan psikotik yang
ditandai dengan adanya gangguan utama
dalam pikiran yaitu seperti emosi dan perilaku
yang terganggu.
PENGERTIAN HALUSINASI
PENDENGARAN

Halusinasi pendengaran adalah salah satu


gejala gangguan sensori persepsi yang di alami
oleh pasien gangguan jiwa,pasien merasakan
sensasi berupa suara tanpa stimulus nyata
TUJUAN PENELITIAN

Tujuan Umum
Penulis mampu melaksanakan
asuhan keperawatan secara
komprehensif

Tujuan Khusus
Karya tulis ilmiah ini dilakukan supaya penulis
mampu melakukan pengkajian pada pasien halusinasi
pendengaran, Mampu merumuskan diagnosa
keperawatan dan Mampu membuat perencanaan
tindakan keperawatan pada pasien halusinasi
pendengaran
MANFAAT PENELITIAN
Hasil penelitian ini diharapkan dapat meningkatkan
kemampuan penulis dalam menganalisis mengenai
penerapan asuhan keperawatan, sehingga dapat
meningkatkan pengetahuan dan kualitas pendidikan di
institusi serta menambah pengetahuan penulis dsalam
pembuatan karya tulis ilmiah ini.
TANDA & GEJALA
01. 02.
Terlihat Berbicara Sendiri Perubahan Perilaku Dan
Pola Komunikasi

03. 04.
Menyeringai atau tertawa
Gelisah Dan Ketakutan
yang tidak sesuai
Faktor Resiko

Faktor
Faktor Perkembangan Faktor Genetik
Sosiokultural
Hubungan faktor keluarga
mengalami hambatan dan hubungan
yang berpengaruh pada
interpersonal terganggu menyebabkan seseorang merasa penyakit ini
disingkirkan oleh kesepian terhadap
lingkungan tempat klien dibesarkan.

Faktor Biokimia Faktor psikologis


Stres yang berlebihan yang akan di Terjadinya hubungan
hasilkan suatu zat yang bersifat interpersonal yang tidak
halusinogenik neuro kimia. harmonis.
A picture is worth a
Metode penelitian
thousand words
Rancangan studi

1. Metode wawancara

2. Metode observasi

3. Studi dokumentasi
THANKS

Anda mungkin juga menyukai