Anda di halaman 1dari 8

RESUME

ASUHAN KEPERAWATAN PADA TN. H INFEKSI SALURAN KEMIH DI RUANG


IGD

PUSKESMAS PERAWATAN NAPAL PUTIH BENGKULU

Disusun oleh:

Tridara Februaluki

18210100096

PROGRAM STUDI PROFESI NERS


UNIVERSITAS INDONESIA MAJU
JAKARTA
2022
ASUHAN KEPERAWATAN PADA AN.H INFEKKSI SALURAN KEMIH DI RUANG
IGD

PUSKESMAS PERAWATAN NAPAL PUTIH BENGKULU

a. Identitas klien
Nama : An.H
Umur : 10 Tahun
Jenis Kelamin : Laki - laki
Suku/Bangsa : Bengkulu / Indonesia
Agama : Islam
Alamat : Napal putih Bengkulu
Tgl Masuk RS : 24 Agustus 2022
Tgl pengkajian : 24 Agustus 2022
Diagnosa : Infeksi saluran kemih

b. Identitas Penanggung Jawab


Nama : Ny. D
Usia : 42 thn
Jenis kelamin : Perempuan
Pekerjaan : IRT
Hubungan dengan klien : Ibu

c. Keluhan Utama
Klien mengeluh nyeri pada bagian suprapublic
d. Riwayat kesehatan
a) Riwayat kesehatan sekarang
- Klien mengatakan sakit perut bagian bawah, konjungtiva anemis, dilakukan
pemasangan infus rl 20x/menit
b) Riwayat kesehatan dahulu
- Klien mengatakan nyeri pada abdomen
c) Riwayat kesehatan keluarga
- Ada Riwayat gangguan eliminasi urinarius dari orang tua klien selama lebih
kurang satu minggu

e. Pola Kesehatan fungsional


- Pola nutrisi dan cairan
Pasien mengatakan 3x sehari dan minum cukup kurang lebih 7 gelas sehari
- Pola eliminasi
Pasien mengatakan taku BAK, karena merasa nyeri pada saat ingin BAB
- Pola kebersihan
Pasien mengatakan mandi 2x sehari, cuci muka dengan sabun, gosok gigi 2x
f. Pemeriksaan fisik
a) keadaan umum : sedang
tingkat kesadaran : Composmentis
Tinggi badan : 125 cm
Berat badan : 32kg
b) tanda- tanda vital
suhu : 40 c
nadi : 88x / mnt
pernafasan : 22x/mnt
tekanan darah : 120/80 mmHg
g. program terapi
- RL 500 20x/mnt
- Injek ceotriaxone 2x500 mg
- Ketorolac 2x0,5 mg/kg
h. Analisa Data
No Analisa Data Masalah Penyebab
1 Ds : Resiko Infeksi Hipertermi
- Terlihat konjungtiva anemis
Do:
- Klien tampak tidak tenang
- TD : 120/80
- Nadi : 82x/mnt
- Suhu : 40
- RR : 12x/mnt
- Teraba panas
2 Ds : Agen cedera Nyeri akut
- Klien mengeluh kesakitan biologis
dan sakit pada perut seperti
diremas-remas dan perih
pada saat BAK
Do:
- Pasien tampak menahan
sakit
- Klien terlihat memegangi
perut bagian bawah
3 DS: Infeksi saluran Gangguan eliminasi urin
- Klien mengatakan sulit dan kemih
sakit saat mau buang air
kecil
DO:
- Klien terlihat kesakitan dan
takut saat buang air kecil
i. Diagnosa Keperawatan
- Nyeri akut b.d agen cedera biologis
- Eliminasi urin b.d infeksi saluran kemih
- Hipertermi b.d proses infeksi
j. Intervensi

No Tgl/jam Masalah Tujuan Intervensi


keperawatan

1 24 – 08- Nyeri akut b.d Setelah dilakukan - Ajarkan klien Teknik


2022 agen cedera Tindakan keperawatan relaksaksi nafas dalam
biologis 2x24 jam diharapkan nyeri - Beri kompres hangat pada
berkurang bagian yang terasa nyeri
1. Selera makan klien - Kolaborasi dalam
Kembali normal pemberian obat analgesik
2. Klien tidak ketorolac 2x0,0 mg/kg
mengalmi gelisah
3. Klien dapat
beraktivitas
Kembali seperti
biasa
4. Nyeri hilang /
berkkurang

2 24 – 08- Eliminasi Setelah dilakukan - Pantau eliminasi urine


2022 urinarius b.d Tindakan keperawatan seperti frekuensi urin,
infeksi saluran 2x24 jam diharapkan volume urin, konsistensi
kemih eliminasi urinarius urin dengan tepat
berkurang : - Ajarkan klien tanda dan
1. Eliminasi lancer gejala infeksi saluran
2. Urine berwarna kemih
kuning cerah tetapi - Instruksikan klien atau
sedikit pucat keluarga untuk mencacat
3. Volume urin
pengeluaran urine
900-2100 cc/hari
4.

3 24 – 08- Hipertermi b.d Setelah dilakukan - Observasi keadaan umum


2022 proses infeksi Tindakan keperawatan klien
2x24 jam diharapkan tidak - Monitor TTV
mengalami hypertermi - Beri kompres hangat
- Anjurkan klien untuk
beristirahat
- Kolaborasi dalam
pemberian inful rl 500 20
tts/ mnt
- Kolaborasi dalam
pemberian analgesic pct

k. Implementasi

Hari/tgl/jam No Dx Implementasi Paraf


24–08-2022 - Mengajarkan klien Teknik relaksaksi nafas dalam
07.00 - Memberikan kompres hangat pada bagian yang
terasa nyeri
- Mengkolaborasi dalam pemberian obat analgesik
ketorolac 2x0,0 mg/kg
09.45

- mengajarkan klien tanda dan gejala infeksi


saluran kemih
13.25
- Mengobservasi keadaan umum klien
- Memonitor TTV
- Memberikan kompres hangat
- Menganjurkan klien untuk beristirahat
- Mengkolaborasi dalam pemberian inful rl 500 20
tts/ mnt
- Mengkolaborasi dalam pemberian analgesic pct

l. Evaluasi

Hari/tgl/jam No Evaluasi Paraf


Dx

25-08- 2022 1 S:
- Klien mengatakan nyeri mulai berkurang setelah
diberi obat injek ketorolak

O:
- Klien tampak rilleks dan tidak tampak menahan
sakit
- Skala nyeri 3
A:
- Masalah teratasi
P:
- Intervensi di hentikan
25 -08-2022 2 S:

- Klien mengatakan masih sakit pada perut seperti


diremas-remas dan perih pada saat BAK
O:
- Konjungtiva anemis
- Klien terlihat memegangi perut
- Tampka pucat
A:
- Masalah belum teratasi
P:
- Intervensi di lanjutkan
25-08-2022 S:
- Klien mengatakan sudah tidak merasakan panas
O:
- Suhu sudah menurun 38 c
A:
- Masalah teratasi
P:
- Intervensi di hentikan

Anda mungkin juga menyukai