Anda di halaman 1dari 36

PROPOSAL PKM KEWIRAUSAHAAN

( ES CENDOL DAWET IKAN LELE “ICELE”)

MATA KULIAH AGROINDUSTRI BERBASIS HASIL PERAIRAN


SEMESTER GENAP TAHUN AKADEMIK 2020/2021

Diusulkan Oleh
Valian Yustiawan 1754231002
M.Fadhal Ghozy 1914231003
Berti Liansa 1914231011
Agustin Setia Ningsih 1914231013
Novriansyah 1914231034
Triya Mulya Asih 1914241035
Hilda Putri Maryam 1914231038

Dosen Pengampu:
Dyah Koesoemawardani, S.Pi., M.P.

PROGRAM STUDI TEKNOLOGI INDUSTRI PERTANIAN


JURUSAN TEKNOLOGI HASIL PERTANIAN
FAKULTAS PERTANIAN
UNIVERSITAS LAMPUNG
2021
BAB I
PENDAHULUAN

1.1. Latar Belakang

Indonesia menjadi salah satu negara yang memiliki banyak wisata kuliner.
Indonesia terkenal dengan makanan dan minuman tradisionalnya, salah
satu contohnya yaitu es dawet. Es dawet merupakan salah satu jenis
minuman tradisonal Indonesia yang bahan baku utamanya berupa tepung-
tepungan dengan tambahan bahan lain, yang sudah dikenal dan digemari
secara luas di Indonesia semenjak dahulu. Es cendol digemari karena
rasanya yang terbilang nikmat, perpaduan antara dawet, es batu, larutan
gula merah dan santan ini sangat nikmat dan terasa segar bila dikonsumsi
pada siang hari terlebih ketika cuaca sedang panas (Lubis, 2020).

Ikan lele (Clarias gariepinus) merupakan salah satu komoditas perikanan


yang cukup populer di masyarakat. Lele dumbot termasuk ikan yang
paling mudah diterima masyarakat karena berbagai kelebihannya.
Kelebihan tersebut diantaranya adalah pertumbuhannya cepat, memiliki
kemampuan beradaptasi terhadap lingkungan yang tinggi, rasanya enak
dan kandungan gizinya cukup tinggi serta harganya murah. Komposisi gizi
ikan lele meliputi kandungan protein (17,7 %), lemak (4,8 %),mineral (1,2
%), dan air (76 %) (Ubadillah, 2010).

Pembuatan dawet dengan tambahan ikan lele akan menambah kandungan


gizi dari dawet tersebut. Penambahan ikan lele kedalam dawet akan
membantu orang yang tidak suka ikan lele karena bau amisnya bias
mengonsumsinya dalam produk es dawet lele ini. Tanpa adanya bau amis
dari ikan lele tersebut. Pembuatan es dawet lele ini juga memberikan
inovasi olahan dari ikan lele. Rasa yang khas dan tidak adanya bau amis
dari ikan lele ini juga menambah daya tarik dari produk yang
akan kami buat. Oleh karena itu, proposal ini kami buat agar dapat
mengetahui bagaimanakah rasa dan kandungan dari es dawet dengan
tambahan ikan lele dan membantu orang yang tidak suka terhadap bau
amis dari ikan lele.

1.2. Rumusan Masalah


Permasalahan yang mendasari penciptaan produk Icele adalah adanya
stigma ikan lele yang hidup di lingkugan yang tidak sehat, selain itu juga
banyak masyarakat tidak ingin makan ikan lele karena memiliki aroma amis,
serta masih banyak masyarakat yang belum terlalu mengenal produk ikan
lele, sehingga perlu dibuat inovasi minuman tradisional dengan penambahan
daging ikan lele.
1.3. Tujuan

Tujuan dari pembuatan es cendol dawet ini yaitu sebagai berikut.


1. Mengetahui cara pembuatan es dawet lele.
2. Mengetahui kandungan gizi yang terdapat pada es dawet lele.

1.4 Luaran Yang Diharapkan


Luaran yang diharapkan dari inovasi produk ini adalah terciptanya alternatif
minuman tradisional yang sehat dan tinggi protein karena adanya
penambahan daging ikan lele sehingga dapat membantu pemenuhan
kebutuhan protein bagi tubuh. Produk Icele juga berupaya mengenalkan
ikan lele kepada masyarakat berupa olahan minuman cendol ikan lele yang
enak, sehat dan bergizi sehingga dapat menjadi usaha baru yang kreatif dan
inovatif.

1.5 Manfaat Program


Manfaat dari kegiatan ini adalah menciptakan produk inovasi yang
meningkatkan pemanfaatan potensi ikan lele yang kaya akan protein dan
melimpah di alam. Produk Icele memberi solusi kepada masyarakat yang
menginginkan minuman yang lezat dan sehat sekaligus bermanfaat bagi
tubuh. Berkontribusi dalam mengenalkan dan mempromosikan olahan ikan
lele kepada masyarakat luas. Selain itu, melalui kegiatan ini dapat mengasah
skill kewirausahaan mahasiswa.
BAB II
GAMBARAN UMUM RENCANA USAHA

2.1 VISI DAN MISI KEGIATAN


Kami adalah mahasiswa tingkat 2 program studi Teknologi Industri
Pertanian Universitas Lampung yang sedang merintis usaha minuman
tradisional dengan nama produk bernama Icele. Produk yang dihasilkan
merupakan inovasi baik dari segi kandungan gizi maupun tampilan yang
berkualitas, aman, halal, dan menjamin kepuasan konsumen. Dalam
membantu optimalisasi profit, kami melakukan sistem manajemen promosi
dan pemasaran dengan pemanfaatan teknologi pengiklanan di media sosial
dan pemasaran secara offline dengan menitipkan produk di outlet,
pemasangan iklan di Instagram dan Whatsapp yang dapat mendukung
otomatisasi dari segi promosi dan marketing produk.
Visi: Menjadikan Icele minuman yang unik untuk usaha baru yang kreatif
dan inovatif. Mengenalkan dan memberi rasa percaya kepada masyarakat
bahwa ikan lele bisa diolah menjadi minuman yang kaya akan gizi.
Misi:
1. Mengutamakan kualitas produk dari segi kandungan gizi yang bermanfaat
bagi kesehatan konsumen.
2. Melakukan inovasi yang unik dan menarik untuk mengangkat serta
mempromosikan produk minuman tradisional.

2.2 Kondisi Umum Lingkungan

Berdasarkan data dari “Survei Analisis Peluang Pasar Produk ICELE” yang
telah kami lakukan pada 29 Mei 2021, dengan total responden sebanyak 19
orang pada rentang usia sekitar 20-40 tahun. Data responden menunjukkan
sebanyak 100 % responden berasal dari Bandar Lampung. Hasil survei
menyatakan bahwa sebanyak 90 % responden belum mengenal apa itu Icele.
Oleh karena itu, kami berupaya agar dapat memperkenalkan produk Icele
melalui perpaduan antara es cendol dan ikan lele, kepada masyarakat luas
khususnya generasi milenial dengan rentan usia produktif. Berdasarkan
kondisi masyarakat yang kurang mengenal es cendol lele tersebut, hal itu
memberikan kami peluang untuk dapat mengembangkan produk Icele agar
dapat dikenal oleh masyarakat Lampung bahkan masyarakat luas di seluruh
Indonesia.

Keunggulan ikan lele dibandingkan dengan produk hewan lainnya adalah


kaya akan leusin dan lisin. Leusin (C6H13NO2) merupakan asam amino
esensial yang sangat diperlukan untuk pertumbuhan anak-anak dan menjaga
keseimbangan nitrogen. Leusin juga berguna untuk perombakan dan
pembentukan protein otot. Sedangkan lisin merupakan salah satu dari 9
asam amino esensial yang dibutuhkan untuk pertumbuhan dan perbaikan
jaringan. Lisin termasuk asam amino yang sangat penting dan dibutuhkan
sekali dalam pertumbuhan dan perkembangan anak. Meskipun memiliki
banyak manfaat, pemanfaatan ikan lele belum optimal. Ikan ini paling
banyak dimanfaatkan sebagai lauk pauk ataupun pendamping makanan berat
saja. . Berdasarkan kondisi lingkungan yang memiliki potensi sumber daya
ikan lele yang cukup tinggi, pembuatan produk Icele memanfaatkan daging
ikan lele yang kaya akan protein untuk memenuhi kebutuhan protein bagi
masyarakat yang kurang menyukai ikan.

2.3 Peluang Pasar


Berdasarkan data hasil penjualan kami sebelumnya, yang telah kami lakukan
pada 29 Mei 2021, produk Icele memiliki prospek usaha yang cukup
menjajikan. Berikut analisis SWOT (strength, weakness, opportunity, dan
threat) produk Icele.
Tabel 1. Analisis SWOT Produk Icele.
Aspek Analisis Produk Icele
Strenght
Memiliki kandungan protein yang tinggi produk
(kekuatan) yang inovatif
Weakness Banyak orang yang tidak menyukai lele
(kelemahan)
Opportunity Dapat memenuhi kebutuhan akan protein bagi
(peluang) masyarakat yang tidak suka mengkonsumsi ikan
secara langsung.
Membuat nilai tambah dan variasi dari lele yang
selama ini hanya dikonsomsi secara langsung tanpa
melalui pengolahan lanjutan

Threat (ancaman) Banyak masyarakat yang mengira cendol dari lele


ini akan memiliki bau yang anyir

2.4 STP (Segmentation, Targeting, Positioning)


2.4.1 Segmentation
Segmentasi pasar produk Icele adalah seluruh kalangan masyarakat yang
menginginkan jajanan lezat dan segar yang tidak hanya memenuhi
keinginan, tetapi juga memenuhi kebutuhan protein.
2.4.2 Targeting
Target pasar Produk Icele adalah kalangan remaja hingga dewasa berumur
sekitar 10-35 tahun. Pada usia tersebut, budaya konsumtif cukup tinggi
sehingga mereka lebih suka membeli jajanan dari luar.
2.4.3 Positioning
Icele merupakan inovasi minuman tradisional yang dibuat dengan
tambahan daging ikan lele sehingga memiliki manfaat yang lebih baik
karena adanya kandungan protein yang tinggi. Oleh karena itu, Icele dapat
menjadi upaya memenuhi kebutuhan protein yang diklaim sebagai salah
satu keunggulan produk ini.

2.5 Bauran Pemasaran


2.5.1 Product

Produk yang kami buat memiliki nama produk/brand berupa Icele yang
berupa cendol dawet lele. Nama produk ini berguna untuk menarik
perhatian konsumen sekaligus mempermudah konsumen untuk mengingat
produk kami. Kami menambahkan stiker pada kemasan kami guna
menambah daya tarik produk sehingga konsumen akan lebih tertarik dalam
membeli produk kami. Stiker logo yang kami gunakan untuk produk kami
adalah sebagai berikut.

Gambar 1. Logo Icele Gambar 2. Kemasan Produk Icele

2.5.2 Price
Produk Icele dijual dengan harga Rp. 5.000,00 per kemasan dengan ukuran
400ml. Harga tersebut termasuk terjangkau dan sesuai dengan kualitas yang
diberikan baik dari segi rasa, kesehatan, dan estetika.
2.5.3 Place
Produksi Icele akan dilakukan di Jl. Danau Poso, Kedaton, Kecamatan
Sukarame, Kota Bandar Lampung, Provinsi Lampung. Produk Icele tidak
hanya dijual secara online, tetapi juga secara offline dengan distribusi ke
gerai toko.
2.5.4 Promotion
Promosi produk Icele hanya dilakukan secara online menggunakan media
sosial, dikarenakan kondisi pandemi yang mengharuskan tidak bertemu
banyak orang. Media sosial yang digunakan adalah instagram dengan
menampilkan feeds dan konten instargam yang menarik, edukatif, dan
interaktif. Pemilihan instagram sebagai media promosi dan pemasaran
adalah karena hampir seluruh kalangan usia produktif memiliki instagram
yang aktif.
BAB III
METODE PELAKSANAAN

3.1 Praproduksi
Pada tahapan pra produksi dilakukan observasi dengan tujuan untuk mengetahui
kondisi pasar. Selain itu, pada tahapan ini dilakukan survei lokasi penjualan bahan
baku dan peralatan yang digunakan pada proses produksi. Segala jenis persiapan
produksi hingga segala jenis persiapan untuk pemasaran diselesaikan pada tahap
ini. Proses ini dilakukan dengan mematuhi protokol kesehatan Covid-19 yaitu 5M
(menjaga jarak, memakai masker, mencuci tangan, menjauhi kerumunan, dan
membatasi mobilitas dan interaksi).
3.2 Produksi
Proses produksi Icele dilakukan dengan menerapkan protokol kesehatan Covid-19
seperti menjaga jarak per step proses pembuatan, memakai masker, face shield,
dan hand sanitizer. Sebelum proses pembuatan dimulai, dilakukan seterilisasi
dengan cara pencucian alat, pengelapan kemasan bahan, dan penyemprotan
lingkungan produksi dengan desinfektan.
Alur pembuatan Icele meliputi tahapan-tahapan sebagai berikut:

Persiapan Difillet Dikukus Dilumatkan

Dimasak Dicampurkan Disaring Direndam


bahan air dingin

Dicetak Dihidangkan dengan gula,


santan dan es

Gambar 3. Alur Pembuatan Icele

3.3 Pengemasan Produk


Produk Icele dikemas menggunakan kemasan kekinian sehingga dapat lebih
mudah untuk memasuki dan menarik target pasar yaitu kalangan usia produktif.
Kemasan yang dipilih adalah kemasan gelas transparan sehingga menampilkan
setiap detail produk Icele termasuk perpaduan warna setiap bahan. Kemasan gelas
transparan tersebut memiliki ukuran 14 oz atau 400ml sehingga sangat praktis
untuk dibawa kemana pun. Pada salah satu sisi gelas terdapat stiker logo produk
Icele yang menjadi identitas produk Icele sendiri.
3.4 Pemasaran
Produk Icele dipasarkan secara online dan offline. Akan tetapi, di era pandemi
seperti ini, pemasaran produk Icele yang utama adalah online melalui media sosial
Whatsapp dan Instagram juga marketplace Go Food pada aplikasi Gojek untuk
daerah-daerah yang dekat. Pada penjualan offline, yaitu melalui proses distribusi
dengan penitipan pada gerai toko di sekitar Bandar Lampung yang merupakan
tempat strategis. Selain itu, dapat dilakukan pembelian langsung kepada owner
bagi konsumen terdekat. Proses pemasaran yang dilakukan tetap mematuhi
protokol Covid-19.
3.5 Pascaproduksi
Pada tahap pascaproduksi dilakukan evaluasi terhadap seluruh proses kegiatan
usaha produk Icele mulai dari praproduksi, produksi, pengemasan, hingga promosi
dan pemasaran yang telah dilakukan. Tujuan evaluasi adalah untuk mengetahui
sejauh mana pencapaian target usaha, profit penjualan, dan apakah usaha berjalan
sesuai dengan yang direncanakan. Setelah itu, pembuatan laporan yang bertujuan
memperoleh gambaran secara detail tentang hal-hal yang harus dilakukan dalam
pengembangan usaha.

3.6 Keberlanjutan Usaha

Jangka Jangka Jangka Panjang


Pendek Menengah Memperluas pemasaran
Pendaftaran Meningkatkan produk dengan membuka
legalitas usaha, promosi keseluruh berbagai cabang usaha di
menyediakan konsumen baik Lampung, bekerja sama
minuman kalangan lanjut dengan pihak swasta agar
berkualitas dan dan milenial dapat mengembangkan
100% halal, sebagai konsumen produk pemasaran lebih
dan pemasaran BAB 4. ANGGARAN
utama pasar dan BIAYA luas lagi diberbagai
produk dengan pengembangan kalangan sehingga
4.1 Anggaran Biaya membuka peluang
harga produk dengan
terjangkau bagi menambah investasi dan juga
masyarakat kombinasi yang menjadikan icele sebagai
serta promosi unik dan disukai produk berdaya saing
tinggi semua kalangan tinggi dan menjadi
konsumsi seluruh
masyarakat
Tabel 2. Rekapitulasi Rencana Anggaran
No Jenis Pengeluaran Biaya
1 Perlengkapan yang diperlukan Rp 1.095.000
2 Bahan habis pakai RP 59.500
3 Transportasi lokal Rp 290.000
4 Lain-lain (promosi dan paket internet) Rp480.000
Jumlah Rp 1.924.500
4.2 Jadwal Kegiatan
Tabel 3. Jadwal Kegiatan
Bulan Penanggung Jawab
No. Jenis Kegiatan
April Mei Juni
1 Penentuan ide Semua anggota
produk
2 Pembuatan -Hilda Putri Maryam
proposal -Agustin S.
-Novriansyah
3 Presentasi Semua anggota
proposal
4 Penjelasan -Valiant Yustiawan
pembuatan -Berti Liansa
produk
5 Pembuatan -Septi Selvani
produk -Triya Mulya A.
-M. Fadhal Ghozy B
6 Presentasi Semua anggota
produk
DAFTAR
PUSTAKA

Lubis, Y.V. 2020. Penerimaan Konsumen Terhadap Cendol Dengan


Penambahan Tepung Tulang Ikan Lele (Clarias gariepinus). Jurnal.
Fakultas Perikanan dan Kelautan Universitas Riau. Pekanbaru.

Ubadillah, A., & Wikanastri Hersoelistyorini. 2010. Kadar protein dan


sifat organoleptik nugget rajungan dengan substitusi ikan lele (Clarias
gariepinus). Jurnal Pangan dan Gizi. Universitas Muhammadiyah
Semarang. Vol.01(02).
LAMPIRAN
Lampiran 1. Biodata Ketua, Anggota dan Dosen Pendamping
Biodata Ketua
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap Hilda Putri Maryam
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1914231038
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bogor, 29 Agustus 2000
6 Email Hilda.putri103819@students.unila.ac.id
7 No. Telp. / HP 085600867838

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SD Negeri SMP Negeri SMA Negeri 7
Kademangan 01 Serpong Tangerang
01 Selatan
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2007-2013 2013-2016 2016-2019

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1 Seminar Marathon Peserta 13 Juli 2020
Nasional dengan Tema
“Starterpack to be The
Most Outstanding
Student” pada sesi “Kiat-
kiat Menulis Esai”
2 Seminar Marathon Peserta 16 Juli 2020
Nasional dengan Tema
“Starterpack to be The
Most Outstanding
Student” pada sesi
“Student, Social and
Impactful”
3 Webinar Nasional Pekan Peserta 24 Oktober 2020
Informasi dan Teknologi
oleh HIMASTER
Universitas Sebelas
Maret

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
- - -
Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Bandar Lampung, 25 Juli 2021


Ketua

(Hilda Putri Maryam)


Anggota 1
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Triya Mulya Asih
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1914231035
5 Tempat dan Tanggal Lahir Metro, 21 April 2001
6 Email tryamulya53@gmail.com
7 No. Telp. / HP 082378971019

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SD N 5 SMP N 1 SMA N 1
Metro Timur Metro Metro
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2007-2013 2013-2016 2016-2019

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1 Rapat Umum Anggota Panitia 19 Maret 2021,
HMJ THP FP UNILA Universitas Lampung

2 PEKTIN HMJ THP FP Panitia 11 Juli 2021,


UNILA Universitas Lampung

3 Bidikmisi Goes To Relawan Januari 2019, Kota


School Metro

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
1 Lomba Sastra Lisan Dinas Pendidikan & Kebudayaan 2017
Lampung (Juara 2) Provinsi Lampung
2 Lomba Masak Ilmiah KIR SMA N 1 Kota Gajah 2016
(juara 3)

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Bandar Lampung, 25 Juli 2021


Anggota

(Triya Mulya Asih)


Anggota 2
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) M. Fadhal Ghozy Buchari
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1914231003
5 Tempat dan Tanggal Lahir Kotabumi, 9 Februari 2001
6 Email fadhalghozy2020@gmail.com
7 No. Telp. / HP 082281194623

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SDS Al- SMPN 22 SMAN 3
Kautsar Bandar Bandar
Bandar Lampung Lampung
Lampung
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2006-2013 2013-2016 2016-2019

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


No Status dalam
Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1 HMJ THP FP Unila Anggota Bidang 2021/2022,
Pengabdian Bandar Lampung
Masyarakat

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
- - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Bandar Lampung, 26 Juli 2021


Anggota

(M. Fadhal Ghozy Buchari)


Anggota 3
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Novriansyah
2 Jenis Kelamin Laki-Laki
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1914231034
5 Tempat dan Tanggal Lahir OKU, 16 November 2000
6 Email novriansyahzaki@gmail.com
7 No. Telp. / HP 085709973187

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SD N 7 SMP N 1 SMA N 2
Martapura Martapura Martapura
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2006-2012 2012-2015 2015-2018

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1 Seminar disabilitas BEM Panitia Universitas
U KBM Unila 2019 Lampung

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
- - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Bandar Lampung, 25 Juli 2021


Anggota

(Novriansyah)
Anggota 4
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Valiant Yustiawan
2 Jenis Kelamin Laki-laki
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1754231002
5 Tempat dan Tanggal Lahir Lempuyang Bandar, 10 April 1999
6 Email valiant.yustiawan@gmail.com
7 No. Telp. / HP 087774952137

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SDN 5 SMPN 3 Way SMAN 1
Lempuyang Pengubuan Terbanggi
Bandar Besar
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2005-2011 2011-2014 2014-2017

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1 BEM U KBM UNILA Staff Kementrian Universitas
Sosial Masyarakat Lampung, Periode
Kepengurusan Tahun
2018

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
- - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Bandar Lampung, 25 Juli 2021


Anggota

(Valiant Yustiawan)
Anggota 5
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Berti Liansa
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1914231011
5 Tempat dan Tanggal Lahir Karta, 09 September 2000
6 Email bertiliansaa@gmail.com
7 No. Telp. / HP 082376393971

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SDN 1 SMPS MKMT SMAN 1
Karang Sari Ujung Karang Tumijajar
Jurusan - - IPA
Tahun Masuk-Lulus 2007-2013 2013-2016 2016-2019

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1 Rapat Umum Anggota Panitia 19 Maret 2021,
HMJ THP FP UNILA Universitas Lampung

2 PEKTIN HMJ THP FP Panitia 11 Juli 2021,


UNILA Universitas Lampung

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
- - -

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Bandar Lampung, 26 Juli 2021


Anggota
(Berti Liansa)
Anggota 6
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Agustin Setia Ningsih
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1914231013
5 Tempat dan Tanggal Lahir Sidodadi,5 Agustus 2000
6 Email Agustin Setia Ningsih
7 No. Telp. / HP 081226534518

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi Sdn 1 gebang Smp 2 Sman 1
pesawaran padang
cermin
Jurusan - - Ipa
Tahun Masuk-Lulus 2007-2013 2013-2016 2016-2019

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


Status dalam
No Jenis Kegiatan Waktu dan Tempat
Kegiatan
1 Bidik misi go to school Sekretaris 2019

2 Enterpheneur ship Mc 2020

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
1 Juara 3 monolog Sman 1 padang cermin 2018
2. Juara 2 puisi Sman 1 padang cermin 2018

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan
dapat dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata
dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.
Bandar Lampung, 24 Juli 2021
Anggota

(Agustin Setia Ningsih)


Anggota 7
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Septi Selvani
2 Jenis Kelamin Perempuan
3 Program Studi Teknologi Industri Pertanian
4 NIM/NIDN 1954231007
5 Tempat dan Tanggal Lahir Bandar Lampung, 27 September 2000
6 Email Septiselvani27@gmail.com
7 No. Telp. / HP 082184171956

B. Riwayat Pendidikan
SD SMP SMA
Nama Institusi SD Al-azhar 1 SMPN 29 SMAN 9
BandarLampung BandarLampung BandarLampung
Jurusan Umum Umum IPA
Tahun Masuk-Lulus 2007-2013 2013-2016 2016-2019

C. Kegiatan Mahasiswa yang Sedang /pernah Diikuti


No Jenis Kegiatan Status dalam Kegiatan Waktu dan Tempat
1 HMJ THP FP UNILA Anggota 2020/2021

D. Penghargaan dalam 10 Tahun Terakhir


No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun
1 Juara 2 Basket DBL GOR Saburai 2018
Lampung
2. Juara 1 Basket POPROV GOR PKOR Lampung 2018
3. Juara 2 Basket AKA SMA Al-Kautsar 2017
Provinsi
4. Juara 2 Basket Jakarta 2016
KEJURNAS
5. Pemain terbaik basket SMAN 12 2018
putri antar provinsi

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggung jawabkan secara hukum. Apabila dikemudian hari ternyata dijumpai
ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya untuk memenuhi salah satu
Persyaratan dalam pengajuan Hibah PKM Kewirausahaan.

Bandar Lampung,
24 Juli 2021

(Septi Selvani
Dosen Pembimbing
A. Identitas Diri
1 Nama Lengkap (dengan gelar) Dyah Koesoemawardani, S.Pi.,M.P.
2 Jenis Kelamin P
3 NIP/NIK/Identitas lainnya 19701027 199512 2 001
4 NIDN 0027107002
5 Tempat dan Tanggal Lahir Semarang / 27 Oktober 1970
6 E-mail dyahthp@gmail.com atau
dyah.koesoemawardani@fp.unila.ac.id
7 Nomor Telepon/HP (0721) 706830 / 08127228600
8 Nama Institusi Tempat Kerja Fakultas Pertanian Universitas Lampung
9 Alamat Kantor Jl. Prof. Soemantri Brojonegoro No 1 Bandar
Lampung
10 Nomor Telepon/Faks (0721) 781823

B. Riwayat Pendidikan

S-1 S-2
Nama Perguruan Tinggi Universitas Diponegoro UGM

Bidang Ilmu Perikanan Ilmu dan teknologi Pangan


Tahun Masuk-Lulus 1989-1994 1999-2001
Judul Skripsi/Tesis/Disertasi Studi Perbandingan Tingkat Produksi dan Karakterisasi
Kesejahteraan Nelayan Hidrolisat Protein Ikan
Bagan Apung dan Buruh Kembung (Rastreliger
Bagan Apung Jerigen neglectus) Menggunakan
(Branjang) di Desa Purworejo Enzim Pepsin
Kecamatan Bonang
Kabupaten Demak

Nama Pembimbing/Promotor 1. Prof. Dr. Ir. Aziz Nur Ir. Suwedo Hadiwiyoto, M.S.
Bambang, M.S. M.Phill.
2. Ir. Ismail, MSIE.

C. Pengalaman Penelitian Dalam 10 Tahun Terakhir


(Bukan Skripsi, Tesis, dan Disertasi)

Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian Sumber Jml (Juta
Rp)
1 2010 Optimasi Proses Fermentasi Dan Kajian Hibah 42
Senyawa Bioaktif Rusip Sebagai Pangan Bersaing
Fungsional Dikti
2 2011 Karakteristik kimia dan mikrobilogi rusip DIPA Unila 10
akibat suhu dan lama pemanasan gula aren
yang berbeda
3 2013 Penambahan asam cuka dalam pengolahan DIPA FP 7,5
rusip untuk menurunkan kadar garam Unila
4 2013 Restrukturisasi jamur tiram DIPA Unila 15
(Senior)
5 2015 Optimasi Proses Rusip Restrukturisasi Dan Hibah 64
Rusip Kering Beku Menjadi Bumbu Instan Bersaing
Dikti Th I
6 2016 Optimasi Proses Rusip Restrukturisasi Dan Hibah 50
Rusip Kering Beku Menjadi Bumbu Instan Bersaing
Dikti Th II
7 2017 Identifikasi senyawa metabolit rusip dan Penelitian 89
pengujian secara in vivo (tahun I) dasar
unggulan
perguruan
Tinggi
(PDUPT)
8 2018 Identifikasi senyawa metabolit rusip dan Penelitian 75
pengujian secara in vivo (tahun II) dasar
unggulan
perguruan
Tinggi
(PDUPT)
9 2019 Evaluasi senyawa kimia, isolasi dan identifikasi Penelitian 76
bakteri probiotik dari “joruk” (produk ikan dasar
fermentasi) unggulan
asal Sumatera Selatan perguruan
TAHUN 1 Tinggi
(PDUPT)
10 2020 Evaluasi senyawa kimia, isolasi dan identifikasi Penelitian 60
bakteri probiotik dari “joruk” (produk ikan dasar
fermentasi) unggulan
asal Sumatera Selatan perguruan
TAHUN 2 Tinggi
(PDUPT)

A. Pengalaman Pengabdian kepada Masyarakat Dalam 10 Tahun


Terakhir
Pendanaan
No. Tahun Judul Penelitian Sumber Jumlah
(Juta Rp)
1 2010 Pengenalan dan Pembinaan Pengolahan DIPA Unila 3.5
Kecap Ikan di Desa Sukajaya Lempasing
Pesawaran
2 2011 Pengenalan Dan Pelatihan Pengolahan DIPA Unila 4
Rusip Kepada Wanita Nelayan Di Desa
Sukajaya Lempasing Kabupaten
Pesawaran Sebagai Upaya Pemanfaatan
Ikan Rucah
3 2012 Aplikasi Teknologi Pengolahan Ikan Teri Iptekda LIPI 72
Nasi dan Pengasapan Ikan pada
Kelompok Pengolahan Ikan
(PokLahKan) di Kecamatan Pasir Sakti
Kabupaten Lampung Timur Propinsi
Lampung (tahun pertama)
5 2012 Pengolahan Reginang Ikan di Desa DIPA Unila 4
Sukajaya Pesawaran
6 2013 Pelatihan Dan Pembinaan Produksi BOPTN 6
Industri Rumah Tangga Non Fermentasi
Berbasis Ikan Rucah Di Desa Sukajaya
Lempasing Kecamatan Padang Cermin
Kabupaten Pesawaran
7 2013 Penyuluhan proses koagulasi lateks DIPA 5
kebun FAKULTAS
Berdasarkan sni 06-2047-2002
8 2014 Pengabdian geblek DIPA BLU 4
9 2015 Pengabdian sale pisang DIPA BLU 12
10 2016 IbM geblek cemilan sehat IbM Dikti 40
11 2017 IbM jamu instan di desa Sukajawa IbM Dikti 40
Lamteng
12 2018 Penyuluhan tentang keamana pangan di DIPA 5
SDIT Miftahul Jannah Bandar Lampung Fakultas
13 2019 Pemanfaatan off grade tiwul instan BLU 20
menjadi dodol, kue kering dan kerupuk
di desa Bumi Ratu Nugan Lamteng

B. Publikasi Artikel Ilmiah Dalam Jurnal dalam 5 Tahun Terakhir

Volume/
No. Judul Artikel Ilmiah Nama Jurnal Nomor/Tahun
1 Karakter Rusip Dengan Penambahan Kultur Jurnal Sains dan Vol. 11 No.3 Hal:
Kering: Streptococcus sp. Teknologi 205 s.d. 212
Indonesia BPPT Desember 2009
ISSN 1410-9409 10.29122/
jsti.v11i3.834
2 Optimasi Proses Pembuatan Hidrolisat Jurnal Natur Vol 13 (3) Juni
Protein Menggunakan Enzim Papain dan Indonesia 2011
Sifat Fungsionalnya. Universitas Riau.  Doi:
0.31258/jnat.13.3.25
6-261
3 Perubahan Sifat Mikrobiologi dan Kimia Jurnal Agritech Vol 33. No. 3.
Rusip selama Fermentasi. Universitas Agustus 2013.
Gadjah Mada  10.22146/
agritech.9547
4 Rusip dengan Penambahan Alginat Sebagai JPHPI IPB Vol 19 (3): 277-
Bumbu. 287 tahun 2016.
10.17844/
jphpi.v19i3.1509
3
5 Amino acid and fatty acid compositions of IOP Conf. Ser: Vol. 344 (2018)
Rusip from fermented anchovy fish Mater. Sci. Eng. 012005
(Stolephorus sp) doi: 10.1088/1757-
899X/344/1/01200
5:1-6
6 Lactic acid bacteria during fish fermentation MOJ Food 2018;6(2):211–
(rusip) Process 216. DOI:
Technol. 10.15406/mojfpt.2
018.06.00167
7 The influence of cooked rice addition on the Bioscience November 2019.
quality of joruk, an Indonesian freshwater Research 16(3)
fermented fish

8 Penyuluhan Keamanan Pangan Jajanan Anak Sakai Sambayan Vol 3 No 3


Sekolah di SD Miftahul Jannah Bandar — Jurnal November 2019
Lampung Pengabdian
kepada
9 KARAKTERISTIK RUSIP IKAN RUCAH MasyarakatSAK
Jurnal Teknologi Vol. 25 No.2,
& Industri Hasil Maret 2020,
Pertanian HAL= 120-128
DOI:
/10.23960/jtihp.v2
5i2.120-128
10 Microbiological, physical and chemical BIODIVERSITAS Volume 22,
properties of joruk (fermented fish product) with Number 1,Pages:
different levels of salt concentration 132-136
DOI:
10.13057/biodiv/d
220118
11 PENYULUHAN DAN PELATIHAN SAKAI Vol 4 No 2, hal
PEMBUATAN COOKIES TIWUL DAN SAMBAYAN 102-105
KERUPUK TIWUL DI KWT KENANGA DS — Jurnal
SUKAJAWA, KECAMATAN BUMI RATU Pengabdian
NUBAN, KABUPATEN LAMPUNG TENGAH kepada
Masyarakat

E. Pemakalah Seminar Ilmiah (Oral Presentation) dalam 5 Tahun Terakhir


Nama Temu ilmiah / Waktu dan
No Seminar Judul Artikel Ilmiah Tempat
1 Seminar Nasional Pelatihan Dan Pembinaan 3-4 Desember 2013
Pengabdian Masyarakat. Produksi Industri Rumah Universitas Lampung.
Lembaga Pengabdian Tangga Non Fermentasi Bandar Lampung,
Kepada Masyarakat Berbasis Ikan Rucah Di Desa
Sukajaya Lempasing
Kecamatan Padang Cermin
2 Seminar Agroindustri dan Kabupaten Pesawaran.
Perubahan Sifat Mikrobiologi Surabaya 2-3
Lokakarya Nasional FKPT- dan Kimia Rusip dengan September 2015.
TPI Program Studi TIP- Perbedaan Waktu Penambahan
UTM Gula Aren Cair
3 Seminar PATPI “Inovasi Sifat Kimiawi dan Semarang 21-22
Teknologi Untuk Mikrobiologi Rusip selama Oktober 2015.
Memperkuat Peran Industri Fermentasi dengan Konsentrasi
Menuju Akselerasi Garam yang Berbeda.
Pemenuhan Pangan
Nasional”.
4 Seminar Nasional Hari Penambahan Asam Cuka Hotel Horison 28 Mei
Tempe Nasional 2016. Dalam Pengolahan Rusip. 2016 Bandar
Lampung.
5 Seminar Nasional Penambahan Konsentrasi Gula 8 September 2016
Pengembangan Teknologi Aren Pada Joruk (Produk Ikan Kampus Politeknik
Pertanian (Semnas Tektan Fermentasi). Negeri Lampung.
V). Bandar Lampung.
6 Semnas hasil-hasil Geblek cemilan sehat 1 Desember 2016
pengabdian LPPM Unila hotel Emersia Bandar
Lampung
7 Seminar Nasional Dan Penambahan Ikan Rucah pada 20 Juli 2017 Kampus
Pertemuan Dekan Pertanian Geblek Terpadu Balunijuk
(BKS-PTN) Wilayah Barat Univ. Bangka
Belitung
8 The 3rd International Amino acid and fatty acid 18–20 September
Conference on Science, compositions of Rusip from 2017, University of
Technology, and fermented anchovy fish Lampung, Indonesia
Interdisciplinary Research (Stolephorus sp)
(IC-STAR)
9 Seminar Nasional Ilmu Karakteristik Kimia Rusip 12 Juli 2018 di
Pangan (IPN) 2018 Bubuk Setelah Penyimpanan Balairung AMN
FATETA IPB, Kampus
Darmaga Bogor.
10 Seminar Nasional Hasil Sifat Kimia dan Sifat Fisik Emersia Hotel, Bandar
Penelitian Sains, Teknik, dan Kerupuk dengan Penambahan Lampung, 19 Oktober
Aplikasi Industri 2018 Rusip Bubuk
Riset PT-Eksplorasi Hulu
Demi Hilirisasi Produk
11 International Conference on The influence of cooked rice Bandung 29-30 July
Food and Bio-Industry addition on the quality of joruk, a 2019
(ICFB) freshwater fish fermented product
from Indonesia

12 Seminar Nasional Teknologi Penambahan Garam yang Berbeda UGM Yogyakarta.


Pangan dan Hasil Pertanian pada Joruk (Ikan Fermentasi) 29-30 Agustus 2019

13 Seminar hasil-hasil pengabdian Penyuluhan dan Pelatihan November 2019 Hotel


Universitas Pembuatan Cookies Tiwul dan Emersia
Lampung Kerupuk Tiwul
di KWT Kenanga Desa Sukajawa,
Kecamatan Bumi Ratu Nuban,
Kabupaten Lampung Tengah

F. Karya Buku dalam 5 Tahun Terakhir

Jumlah Penerbit
No Judul Buku Tahun halaman
1 Teknologi pengolahan ikan 2019 123 Graha Ilmu
ISBN : 978-623-228-015-1 Yogyakarta
2 Pengetahuan Bahan Hasil 83 Graha Ilmu
Hewani 2020 Yogyakarta
ISBN: 978-623-228-738-9

G. Perolehan HKI dalam 10 Tahun Terakhir

No Judul/Tema HKI Tahun Jenis P/ID


1 HAKI = diktat 2018 Diktat 000101342
Buku Ajar Teknologi Hasil Hewani
: Teknologi Pengolahan Ikan
2 Paten Sederhana Maret 2019 Granted IDS000002174
3 Paten 19 Mei Pendaftaran PID 201803637
2018
4 Paten sederhana: PROSES 12-DEC-19 PENDAFTARA Number of
PEMBUATAN PRODUK N Application
OLAHAN PANGAN IKAN : S00201911693
FERMENTASI (JORUK)
5 HAKI : buku 2020 buku EC00202006140
Judul = Teknologi Pengolahan Ikan

H. Pengalaman Merumuskan Kebijakan Publik/Rekayasa Sosial Lainnya dalam 10


Tahun Terakhir

Judul/Tema/Jenis Rekayasa Sosial Tahun Tempat Respon


No
Lainnya yang Telah Diterapkan Penerapan Masyarakat
1 - - - -
2

I. Penghargaan dalam 10 tahun Terakhir (dari pemerintah, asosiasi atau institusi


lainnya)

No Jenis Penghargaan Institusi Pemberi Penghargaan Tahun


1 Penganugrahan tanda Presidan RI 2019
kehormatan satyalancana karya
satya

Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat
dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai
ketidak-sesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi.

Demikian biodata ini saya buat dengan sebenarnya-benarnya

Bandar Lampung, Februari 2021

(Dyah Koesoemawardani, S.Pi., M.P.)


Lampiran 2. Justifikasi Anggaran Kegiatan
Jenis Pengeluaran Volume Harga Satuan Nilai
(Rp) (Rp)
1. Perlengkapan yang
Diperlukan
a. Saringan Dawet 1 buah 35.000 35.000
b. Panci 1 buah 60.000 60.000
c. Blender 1 buah 600.000 600.000
d. Kompor 1 buah 350.000 350.000
e. Baskom 1 buah 20.000 20.000
f. Sendok kayu 1 buah 5.000 5.000
g. Gelas plastik 20 buah 500 10.000
h. Stiker 20 buah 500 10.000
i. Sedotan plastik 1 pak 5.000 5.000
SUB TOTAL (Rp) 1.095.000
2. Bahan Habis Pakai Volume Harga Satuan Nilai
(Rp) (Rp)
a. Tepung hunkwe 1 bungkus 12.500 12.500
b. Tepung beras 1 kg 7.500 7.500
c. Ikan lele ½ kg 25.000 12.500
d. Vanili 1 bungkus 1.000 1.000
e. Daun suji 2 buah 1.000 2.000
f. Garam 1 bungkus 1.000 1.000
g. Jeruk nipis 2 buah 2.500 5.000
h. Santan 1 bungkus 5.000 5.000
i. Gula 1 kg 13.000 13.000
SUB TOTAL (Rp) 59.500
3. Perjalanan Dalam Volume Harga Satuan Nilai
Kota (Rp) (Rp)
a. Perjalanan membeli 2 50.000 100.000
peralatan penunjang
produksi
b. Perjalanan membeli 2 20.000 40.000
barang habis pakai
c. Perjalanan pemasaran 2 75.000 150.000
SUB TOTAL (Rp) 290.000
4. Lain-lain Volume Harga Satuan Nilai
(Rp) (Rp)
a. Promosi media sosial 2 20.000 40.000
b. Biaya berlangganan 4 100.000 400.000
internet (bulanan)
c. Biaya pemakaian 2 20.000 40.000
pulsa
SUB TOTAL (Rp) 480.000
TOTAL (Rp) 1.924.500
(Terbilang Satu Juta Sembilan Ratus Dua Puluh Empat Ribu Lima Ratus
Rupiah)
Lampiran 3. Susunan Organisasi Tim Pelaksana dan Pembagian Tugas
No Nama / NIM Program Bidang Ilmu Alokasi Uraian
Studi Waktu Tugas
(Jam/Minggu)
1. Hilda Putri Teknologi Pengelolaan, 12 Direktur:
Maryam / Industri Perencanaan, jam/minggu Bertugas
1914231038 Pertanian dan Untuk
Pengembangan mengontrol
Dalam Industri manajemen
Pertanian anggota,
pengambil
keputusan,
dan
penanggung
jawab dalam
segala
sesuatu yang
berhubungan
dengan
produk
2. Triya Mulya Teknologi Pengelolaan, 12 Manajer
Asih / Industri Perencanaan, jam/minggu Produksi:
1914231035 Pertanian dan Mengatur,
Pengembangan mengawasi
Dalam Industri dan
Valiant Pertanian memastikan
Yustiawan / ketersediaan
1754231002 bahan baku
dan
peralatan
dalam proses
produksi.
Selain itu
bagian
produksi
juga
bertanggung
jawab untuk
mengolah
bahan baku
menjadi
produk jadi
3. Novriansyah Teknologi Pengelolaan, 12 Manajer
/ Industri Perencanaan, jam/minggu Multimedia
1914231034 Pertanian dan dan
Pengembangan Branding:
Dalam Industri Mengatur,
Berti Pertanian mengawasi
Liansa / dan
1914231011 bertanggung
jawab dalam
desain
branding dan
multimedia
serta
promosi
produk
4. Septi Teknologi Pengelolaan, 12 Manajer
Selvani / Industri Perencanaan, jam/minggu Pemasaran:
1954231007 Pertanian dan Mengatur,
Pengembangan mengawasi
Dalam Industri serta
Pertanian bertanggung
jawab dalam
pengemasan
produk dan
memastikan
produk
terjual
secara
maksimum
5. Agustin Teknologi Pengelolaan, 12 Manajer
Setia Industri Perencanaan, jam/minggu Keuangan:
Ningsih / Pertanian dan Mengatur,
1914231013 Pengembangan mengawasi
Dalam Industri dan
Pertanian bertanggung
M. Fadhal jawab dalam
Ghozy / pengelolaan
1914231003 keuangan
mulai dari
membuat
pembukuan,
pengeluaran
serta
pendapatan
Lampiran 4. Surat Pernyataan Ketua Pelaksana

KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN


UNIVERSITAS LAMPUNG
Jalan Prof. Dr. Soemantri Brojonegoro No. 1 Bandar Lampung 35145
Telepon (0721) 701609, 702673, 702971, 703475, 701252. Fax. (0721) 702767
Laman http://unila.ac.id

SURAT PERNYATAAN KETUA TIM PELAKSANA

Yang bertandatangan di bawah ini:


Nama : Hilda Putri Maryam
NIM :1914231038
Program Studi : Teknologi Industri Pertanian
Fakultas : Pertanian

Dengan ini menyatakan bahwa proposal PKM-K saya dengan judul Es Cendol Dawet
Lele “Icele” yang diusulkan untuk tahun anggaran 2021 adalah asli karya kami dan belum
pernah dibiayai oleh lembaga atau sumber dana lain.

Bilamana di kemudian hari ditemukan ketidaksesuaian dengan pernyataan ini, maka saya
bersedia dituntut dan diproses sesuai dengan ketentuan yang berlaku dan mengembalikan
seluruh biaya yang sudah diterima ke kas negara.

Demikian pernyataan ini dibuat dengan sesungguhnya dan dengan sebenar-benarnya.

Mengetahui, Bandar Lampung, 27 Juli 2021


Wakil Rektor Bidang III Yang Menyatakan
Kemahasiswaan dan Alumni

(Prof. Dr. Yulianto, M.Si.) (Hilda Putri Maryam)


NIP. 196107041988031005 1914231038

Anda mungkin juga menyukai