Anda di halaman 1dari 30

NGOPI SESI 1

TIPS MEMILIH, MENGOLAH DAN


MENYAJIKAN MAKANAN YANG AMAN
KHOIRUL ANWAR, SGZ, MSi

• Ketua Program Studi Gizi-FATEPAKES,


USAHID Jakarta
• IG : @khoirulgizi
• Email : khoirulgizi2016@gmail.com
• FB: Khoirul Anwar
• No Hp : 086716759791

Jangan lupa follow : @giziusahid


OUTLINE
1. Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Pangan
2. Mengapa Pangan Aman Penting
3. Tips Memilih Bahan Pangan
4. Tips menyimpan bahan Pangan
5. Tips Mengolah Bahan Pangan
6. Tips Menyajikan Bahan Pangan
1. Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Pangan

Faktor ekonomi : Faktor fisik :


Faktor biologis :
biaya, akses, Pendidikan,
rasa lapar, nafsu
pendapatan, keterampilan
makan, rasa (taste)
ketersediaan memasak
1. Faktor yang Mempengaruhi Pemilihan Pangan

Faktor psikologis :
Faktor sosial :
suasana hati,
budaya, keluarga,
stress,
teman sebaya
kepercayaan
2. Mengapa Pangan Aman Penting

Kemanan Pangan :
Kondisi dan upaya yang diperlukan
untuk mencegah pangan dari
kemungkinan tiga cemaran, yaitu
cemaran biologis, kimia, dan
benda lain yang dapat
mengganggu, merugikan, dan
membahayakan kesehatan
manusia serta tidak bertentangan
dengan agama, keyakinan, dan
budaya masyarakat sehingga aman
untuk dikonsumsi.
2. Mengapa Pangan Aman Penting
JENIS CEMARAN

Cemaran fisik :
Cemaran biologis : Cemaran kimia :
seperti rambut,
dapat berupa dapat berupa
kuku, staples,
bakteri, kapang, penggunaan BTP
serangga mati,
kamir, parasit, yang dilarang,
batu atau kerikil,
virus & ganggang racun, dll
dll
2. Mengapa Pangan Aman Penting

5 Kunci Kemanan Pangan :

HARUS PISAHKAN
MASAK GUNAKAN
RESIK (CUCI PANGAN SIMPAN
SEKSAMA AIR DAN
TANGAN MENTAH PANGAN
(MASAK BAHAN
SEBELUM DARI PADA SUHU
HINGGA BAKU YANG
MENGOLAH PANGAN AMAN
MATANG) AMAN
MAKANAN) MATANG
.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat memilih bahan-bahan berikut:

SAYURAN DAGING TELUR

REMPAH/BUMBU

BIJI DAN KACANG-


. BUAH-BUAHAN IKAN
KACANGAN
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat memilih sayuran:

1. Tidak layu/kisut
2. Warna cerah
3. Tidak memar, tidak busuk
4. kulit buah atau umbi tidak rusak
pecah , dan tidak ada bekas gigitan
hewan

.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat Buah-buahan:

1. Tidak layu/kisut
2. Warna sesuai warna bawaan
3. Tidak memar, tidak busuk
4. Bau normal
5. Jika perlu, beli yang memiliki
logo/sertifikat tertentu

.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat memilih daging:

1. Bau khas daging segar


2. Daging sapi berwarna merah, lemaknya
keras berwarna kuning, ototnya berserat
halus
3. Daging kerbau berwarna merah tua,
lemaknya keras berwarna kuning,
ototnya agak kasar, rasanya agak manis
4. Datang dari pemasok dengan wadah atau
kendaraan yang berpendingin
.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat memilih ikan:


1. Keadaan bola mata cembung dan
cemerlang serta korneanya masih
bening
2. Warna insang merah segar
3. Terdapat lendir alami menutupi
permukaan ikan
4. Warna kulit belum pudar, sisik melekat
kuat dan mengkilat
5. Dagingnya kenyal dan jika ditekan
dengan jari tidak berbekas
.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat memilih telur:

1. Bersih, tidak pecah, retak atau bocor


2. Tidak terdapat noda atau kotoran
pada kulit
3. Tidak berbau busuk
4. Permukaan kering
5. Bila diteropong isinya jernih dan
tembus cahaya; dikocok tidak kopyor

.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat memilih biji dan kacang-kacangan:

Pilih yang dalam keadaan baik,


tidak berubah warna,
tidak bernoda dan
tidak berjamur

.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri saat memilih rempah/bumbu:

1. Pastikan bentuknya utuh


2. Aroma tercium
3. Amati warnanya, misal lada hitam dengan
serpihan cokelat, lada putih dengan
warnanya yang agak krem
4. Perhatikan terstur utamanya, misal jahe
dan kunyit, pastikan untuk memilih yang
berkulit tipis, halus, serta tidak berkerut.

.
3. Tips Memilih Bahan Pangan

Perhatikan beberapa ciri untuk pangan kemasan:

1. Mempunyai label dan merk


2. Terdaftar dan mempunyai nomor daftar
3. Kemasan tidak rusak/pecah atau kembung
4. Belum kadaluwarsa
5. Kemasan digunakan hanya untuk satu kali
penggunaan

.
3. Tips Memilih Bahan Pangan saat WFH

1. Buat list bahan pangan yang akan


dibeli
2. Jika membeli via daring/online,
pastikan untuk melihat review dari
pelanggan lain atau memastikan ke
penjual untuk kondisi bahan pangan
3. Tetap jaga personal hiegiene baik
untuk pengantar barang maupun
bagi penerima barang
4. Tetap jaga jarak, gunakan masker
. dan cuci tangan setelah menerima
barang
4. Tips Menyimpan Bahan Pangan

1. Tempat penyimpanan bahan makanan


harus terhindar dari kemungkinan
kontaminasi (bakteri, serangga, dll)
2. memperhatikan prinsip first in first out
(FIFO) dan first expired first out (FEFO)
3. Tempat atau wadah penyimpanan harus
sesuai dengan jenis bahan Makanan
4. Penyimpanan bahan makanan harus
memperhatikan suhu yang sesuai
5. Tidak menempel pada lantai, dinding
. atau langit-langit dengan ketentuan
4. Tips Menyimpan Bahan Pangan

.
5. Tips Mengolah Bahan Pangan

1. Terapkan personal hiegiene


2. Tempat pengolahan makanan
memenuhi persyaratan teknis higiene
sanitasi
3. Peralatan masak dan peralatan makan
harus yang aman
4. Hindari menggunakan alat yang sama
untuk bahan yg berbeda
5. Pengaturan suhu dan waktu perlu
diperhatikan.
.
5. Tips Mengolah
Bahan Pangan

.
5. Tips Mengolah Bahan Pangan

BOILING
5. Tips Mengolah Bahan Pangan

STEAMING
5. Tips Mengolah Bahan Pangan

PAN FRYING
5. Tips Mengolah Bahan Pangan

Sauteing
5. Tips Mengolah Bahan Pangan

Deep Frying
5. Tips Menyajikan makanan

1. Makanan disajikan secara hati-hati dan


seksama sesuai dengan prinsip higiene
sanitasi makanan
2. Makanan ditempatkan dalam wadah
tertutup dan menghindari penempatan
makanan terbuka dengan tumpang
tindih karena akan mengotori makanan
dalam wadah di bawahnya
3. Jika tidak langsung dimakan, maka
. simpan sesuai dengan jenis makanan
5. Tips Menyajikan makanan

.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai