Anda di halaman 1dari 23

Unsur Timah (Sn)

Qurrota Ayun
140332600933
Sejarah

Penemuan : Kuburan kuburan kuno Mesir


(Piramida Spink)
Timah adalah salah satu logam yang paling
awal dikenal dan digunakan sebagai
komponen perunggu dari jaman dahulu.
Bukti Arkeologi : Dikenal dalam peradaban
manusia sejak awal sejarah Mesir
Tahun 1997 produksi Timah didunia

Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA


Gagnon,Steve._. The Element Antimony
(online)http://education.jlab.org/itselemental/ele050.html diakses pada tanggal 2 September 2015
Timah telah digunakan sejak 3.500 tahun sebelum masehi
untuk logam paduan dan sebagai logam murni digunakan sejak
600 tahun sebelum masehi
bahasa Inggris =Tin yg diambil dari nama Dewa bangsa
Etruscan Tinia
Nama latin : Stannum = dripping = menjadi cair/basah

Keliat, Jhul. 2013.myjournal.(online) .http://jhulkeliat.blogspot.co.id diakses pada tanggal 5 September 2015


Sumber Unsur Timah
Tidak ditemukan unsur
bebasnya dibumi

Mineral cassiterite atau


Tinstone (SnO2)

terdiri dari berbagai


80%
Ditemukan di deposit macam mineral seperti
produksi
alluvium (tanah yang tidak pasir, tanah liat, dan batu-
timah
berkonslolidisasi batuan kecil.
membentuk bongkahan
Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA
batu yg mnegendap didasar Keliat, Jhul. 2013.myjournal.(online) .http://jhulkeliat.blogspot.co.id diakses pada tanggal 5 September
laut, sungai atau danau) 2015
Alotrop Timah
Alotrop adalah modifikasi struktural yang
berbeda-beda dari sebuah unsur pada tingkat
molekuler

E-journal.(online)https://www.webelements.com/tin/chemistry.html diakses pada taggal 5 Sepetember 2015


Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA
Identitas Unsur
Fase pada suhu kamar Padat
Massa jenis 7.287g/cm3
Golongan 14
Periode 5
Blok P
Kon figurasi elektron [Kr] 4d10 5s2 5p2
Nomor Massa 119
Mr 118,69
Mm 118,69 g/mol
Titik didih 2586C pada 1 atm
Titik leleh 231.928C pada 1 atm
Jenis unsur berdasarkan jenisnya Logam
Jenis unsur berdasarkan jumlah atom Monoatomik
Warna Abu-abu keperakan berkilau
_.2015.
Struktur kristal tetragonal (Sn putih) (online)http://www.chemicool.com/el
ements/tin.html diakses pada tanggal
kubik diamond (Sn abu-abu) 5 September 2015

( ). 2015. Tin, (Online),


(http://www.rsc.org/periodic-
table/element/18/argon), diakses pada
01 Agustus 2015.
Energi Ionisasi

Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA


JARI-JARI ATOM

50 Sn = [Kr] 4d10 5s2 5p2

141 pm

JARI- JARI ION

50 Sn4+
= [Kr] 4d 10
Data Isotop Unsur Timah
Massa atom Persen Kelimpahan Keterangan
111.904818 sma 0.97% STABIL
113.902779 sma 0.66% STABIL
114.903342 sma 0.34% STABIL
115.901741 sma 14.54% STABIL
116.902952 sma 7.68% STABIL
117.901603 sma 24.22% STABIL
118.903308 sma 8.59% STABIL
119.9021947 sma 32.58% STABIL
121.9034390 sma 4.63% STABIL
123.9052739 sma 5.79% STABIL

E-journal. (online) http://www.chemistry-reference.com/referencetables.asp?language=en diakses pada tanggal 5 September 2015


Perhitungan Isotop

Ar Tabel = 118,69
Massa Molar Timah
1 sma = 1,6605 x 10-24 g

1 mol atom Sn = 6.022 1023 atom Sn


BILOKS
Biloks Sn Senyawa Jenis Senyawa
SnF2
SnCl2 Senyawa
SnBr2 Halida
SnI2
+2
SnO Senyawa Oksida Basa
SnS
SnSe
SnTe
SnH4 Senyawa hidrida
SnF4
SnCl4 Senyawa
SnBr4 Halida
+4
SnI4
SnO2 Senyawa Oksida Basa
SnS2
SnSe2

E-journal.(online)https://www.webelements.com/tin/chemistry.html diakses pada taggal 5 Sepetember 2015


Jenis Reaksi Timah
1. Timah (II)
Reaksi Oksida
SnO dapat dibuat dengan mereaksikan larutan panas timah(II) dengan
karbonat. Berikut persamaan reaksinya:

Sn2+(aq) + CO32-(aq) SnO(s) + CO2(g)

Timah (II) Oksida dengan asam

SnO(s)+ 2H3O+(aq) Sn2+(aq) + 3H2O(l)

Timah (II) Oksida dengan basa

SnO(s) + 2OH-(aq) + H2O(I) [Sn(OH)4]2-(aq)


Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA
Reaksi Timah (II) dengan Basa Kuat
Sn2+(aq) + 2OH-(aq) Sn(OH)2(s)

Sn(OH)2(s) + 2OH-(aq) [Sn(OH)4]2-(aq)

E-journal.(online)https://www.webelements.com/tin/chemistry.html diakses pada taggal 5 Sepetember 2015


Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA
2. Timah (IV)
Reaksi oksida
oksidasi

Sn(s) + O2( g) SnO2 (s)


reduksi

Timah (IV) oksida dengan asam


SnO2(s)+ 4H3O+(aq) Sn4+(aq) + 6H2O(l)

Timah (IV) oksida dengan basa


SnO2(s) + 2OH-(aq) + 2H2O(I) [Sn(OH)6]2-(aq)

Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA


Reaksi Timah (IV) dengan Basa Kuat

Sn(s) + 2OH-(aq) + 4H2O(l) [Sn(OH)6]2-(aq) + 2H2 (g)


panas

Reaksi Timah (IV) dengan Asam Nitrat


Sn(s) + 4HNO3(l) SnO2 (s) + 4NO2 (g) ++2H20(l)

Sn 4+(aq) + 2H2S(aq) SnS2 (s) + 4H+(aq)

Reaksi Halida

Sn(s) + 2Cl2(g) SnCl4(l)


E-journal.(online)https://www.webelements.com/tin/chemistry.html diakses pada taggal 5 Sepetember 2015
Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA
reduksi

Sn(s) + 2Cl2(g) SnCl4(l)


oksidasi

Sn(s) Sn2+(aq) + 2e E = +0.14


Cl2(g) + 2e 2Cl- E = +1.36

Sn(s) + Cl2(g) Sn2+(aq) + 2Cl- E = +2.46 (reaksi


berlangsung)
Reaksi dengan Hidrogen
Sn(s) + 2H2O(g) Sn(OH)2(s) + 2H2(g)

E-journal.(online)https://www.webelements.com/tin/chemistry.html diakses pada taggal 5 Sepetember 2015


Reaksi Redoks Dalam Sel Galvani dengan
elektroda Platinum (Pt)

Fe3+ + Sn2+ Fe2+ + Sn4+

K = Fe3+ + e Fe2+ E= +0.77


A = Sn2 + Sn4+ + 2e E= -0.15

2Fe3+ +Sn2+ 2Fe2+ +Sn4+

E= +0.77 + (-0.15) = +0.62 V (reaksi berlangsung


spontan)

Gambar di slide berikut:


Svehla, G.1979.Vogel.Terjemahan olehSetiono.1990.Jakarta:PT kalman Media Pusaka
- +
Pt
Pt Cl -
Na +

2e Sn4+ Cl-
Sn2+
2+ Fe3+ e
Cl -
Fe2+
2+

Timah (Iv)Klorida Besi (III) Klorida


Perbedaan dan Persamaan antara
Sn dan Pb
Timah dan Timbel termasuk unsur-unsur golongan 14 yang lebih bersifat
logam daripada tiga anggota pertama, karbon, silikon dan germanium. Sifat
sifat logam timah dan logam timbel sangat mirip. Biloks timah dan timbel
juga +2 dan +4
Perbedaan =
1. Peran pasangan elektron inert (6s2 ) dalam senyawa timbel (II) relatif lebih
besar dalam mestabilkan senyawanya daripada peran tersebut dalam
senyawa timah (II)
2. Timbel (IV) adalah oksidator yang baik dibanding timah (IV)
3. Timah (II) bersifat sebagai redukor yang baik daripada timbel(II)
Pembuatan Unsur Timah
Biji timah
Bji timah Biji timah kemudian yang keluar
kandungan dikeringkan dengan
dari proses
0,015% berupa alat pemisah
magnetik ini berupa
bongkahan Diproses mineral
kecil dalam Floating cassiterite
tank dan
ditambah zat
kimia tertentu Cassiterite selanjutnya diletakkan dalam
furnace bersama dengan karbon dalam
bentuk coal atau minyak bumi. Adakalanya
juga ditambahkan limestone dan pasir
untuk menghilangkan impuritasnya
kemudian material dipanaskan pada suhu
1400 C. Karbon bereaksi dengan CO2 yang
Persamaan Reaksi : ada didalam furnace membentuk CO, CO
ini kemudian bereaksi dengan cassiterite
C(s) + CO2(g) 2CO(g) membentuk timah dan karbondioksida.
Logam timah yang dihasilkan dipisahkan
2CO(g) + SnO2(s) Sn(s) + 2CO2(g) melalui bagian bawah furnace untuk
diproses lebih lanjut.

Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA


Keliat, Jhul. 2013.myjournal.(online) .http://jhulkeliat.blogspot.co.id diakses pada tanggal 5 September 2015
Aplikasi
1. Sulfidanya, (SnS2) dipakai pada industri untuk
pewarnaan.
2. Untuk paduan logam dengan logam lain (Alloy)
Contoh= Perunggu (Cu-Sn) dengan kadar Sn 5%-
10%, bahan solder (Sn-Pb),
4. SnCl4 sebagai katalisator dalam rekasi-reaksi
organik
5.SnF2 digunakan dalam pasta gigi
6. SnO2 bahan ampelas atau penggosok permata
7. Pelapisan Besi (Tin Plating) = besi yang dilapisi
dengan timah akan membentuk suatu sel
elektrokimia dengan besi sebagai anode. Dengan
demikian, Timah mengoksidasi Besi sedangkan
timah sendiri direduksi. Dan timah merupakan zat
pengoksidasi.

Abdillah, syarif.2013.(online) http://syarif-abdillah.blogspot.co.id/2013/05/kegunaan-unsur-unsur-kimia-dalam.html diakses pada tanggal 6


epetember 2015
Sugiyarto, Kristian H .2003..Kimia AnorganilkII. Yogyakarta:JICA
_.2013.(online).http://rumushitung.com/2014/1 2/27/unsur-kimia-timah-sn-dan-kegunaannya/ diakses pada tanggal 6 September 2015

Anda mungkin juga menyukai