Anda di halaman 1dari 12

ASUHAN KEPERAWATAN

NEUROMA AKUSTIK

Oleh:
KELOMPOK 8
 
BAHTIAR
ANDI PANCAITANA BUNGA WALIE
INDRIYANTI RAHIM
Anatomi Telinga
a. Telinga luar (aurikula dan meatus
akustikus eksternus)
b. Telinga tengah (membran timpani, tuba
Eustachius, ossikula auditiva, antrum dan
cellulae mastoidea)
c. Telinga dalam (labyrinthus dan terdiri dari
tiga buah kanalis semisirkularis di
posterior, vestibulum di tengah dan koklea
di anterior)
Pengertian
Merupakan tumor jinak unilateral
yang mengenai saraf
vestibulocochlear (saraf kranial
VIII) memasuki kanalis auditorius
internus dan melebar sampai ke
sudut serebelopontin hingga
menekan batang otak.
Etiologi
Penyebab idiopatik dengan faktor
risiko neurofibromatosis (NF-2)
Gejala
Tinitus unilateral, Kehilangan
pendengaran (dengan atau tanpa
vertigo), Gangguan keseimbangan,
Gangguan sensasi (sentuhan) di
posterior liang telinga.
Patofisiologi
Seperti tumor jinak yang lain, neuroma akustik
mempunyai life span tersendiri. Fase
perkembangannya tidak teratur dan sangat bervariasi
yang akhirnya akan berhenti berkembang. Fase
pertumbuhan yang tidak teratur ini mungkin
disebabkan oleh kurangnya pasokan darah ke daerah ke
liquor cerebro spinal dan faktor intrinsic yang lain.
Beberapa tumor akan berkembang terus dan pasien
akan menunjukkan gejala klinis yang progresif
memburuk, sedangkan tumor lain tidak berkembang
sama sekali.
Pemeriksaan Diagnostik
Neurologis; pendengaran, sensasi,
dan keseimbangan
Audiometri (hasil uji asimetrik), dan
vestibular tes
CT scan (identifikasi tumor dg
diameter 2 cm) dan MRI (identifikasi
tumor dg diameter 2-3 mm).
Terapi
Medical management atau terapi
konservatif (wait and see)
Pembedahan reseksi tumor
Prosedur gamma-knife atau radioterapi
stereotatik
Medical management dilakukan sekitar
25% dari semua kasus neuroma akustik
ASUHAN KEPERAWATAN
A. Pengkajian :
 Identitas
 Keluhan utama
 Riwayat penyakit dahulu
 Riwayat keluarga
 Pengkajian Fisik (inspeksi, palpasi)
 Pola kehidupan sehari - hari
Diagnosa Keperawatan dan
intervensi keperawatan
1. Gangguan persespsi sensori b/d
penurunan fungsi pendengaran.
NOC :
 Hearing compensation behavior
 Risk control : hearing impairment
NIC
- Communication enhancement :
hearing deficit
2. Resiko tinggi cedera b/d vertigo
NOC :
 Risk Kontrol
  Immune status
  Safety Behavior
NIC
Manajemen lingkungan
3. Cemasberhubungan dengan kurang
pengetahuan tentang penyakit
NOC :
- Kontrol kecemasan
- Koping
NIC :
Anxiety Reduction (penurunan
kecemasan)

Anda mungkin juga menyukai