Anda di halaman 1dari 3

KISI-KISI SOAL PENILAIAN AKHIR SEMESTER GANJIL - KELAS VIII

TINGKAT SMP KURIKULUM 2013


TAHUN PELAJARAN 2021/2022
A. SOAL PILIHAN GANDA
No
No Kompetensi Dasar ( KD ) Materi Pokok Indikator Soal
Soal
1 3.1. Menelaah perubahan keruangan Letak Geografis Negara-Negara Asia Tenggara Disajikan peta, peserta didik mampu menunjukkan batas 1
dan interaksi antarruang di wilayah kawasan Asia Tenggara
Indonesia dan negara-negara Disajikan peta, peserta didik mampu mengidentifikasi letak 3
ASEAN yang diakibatkan oleh astronomis dan geografis kawasan Asia Tenggara
faktor alam dan manusia (teknologi, Disajikan data, peserta didik mampu mengidentifikasi batas 5
ekonomi, pemanfaatan lahan, Negara-Negara di kawasan Asia Tenggara
politik) dan pengaruhnya terhadap Letak Koordinat (garis lintang dan bujur) Negara Disajikan gambar, peserta didik mampu menganalisa iklim 6
keberlangsungan kehidupan Asia Tenggara berdasar letak astronomisnya
ekonomi, sosial, budaya, dan politik. Disajikan penyataan, peserta didik mampu mendeskripsikan 4
karakteristik iklim Negara di kawasan Asia Tenggara
Karakteristik Negara-Negara ASEAN Disajikan data, peserta didik mampu menganalisa 7
peranan/fungsi kenampakan alam di kawasan Asia Tenggara
Disajikan data, peserta didik mampu mengidentifikasi sumber 12
daya alam yang dimiliki Negara di Kawasan Asia Tenggara
Disajikan pernyataan, peserta didik mampu membandingkan 8
karakteristik negara di Kawasan Asia Tenggara
Disajikan data, peserta didik mampu mengidentifikasi struktur 9
perekonomian negara di Kawasan Asia Tenggara
Pengertian, Faktor Pendorong dan Disajikan data, peserta didik mampu mengidentifikasi negara 2
Penghambat Kerja Sama pemrakarsa/pendiri ASEAN
Pengaruh Kerja Sama Bidang Ekonomi, Disajikan pernyataan, peserta didik mampu mengidentifikasi 11
Sosial, Politik, Budaya, dan Pendidikan upaya prefentif dampak negatif dari kerjasama ekonomi antar
terhadap Kehidupan di ASEAN Negara Asia Tenggara
Perubahan Ruang dan Interaksi Antarruang Disajikan Pernyataan, peserta didik mampu mengidentifikasi 10
akibat Faktor Alam bencana yang terjadi akibat faktor alam
Pengaruh Konvensi Lahan Pertanian ke Disajikan pernyataan, peserta didik mampu mengidentifikasi 13
Industri dan Pemukiman terhadap Perubahan dampak dari konvensi lahan pertanian ke industri dan
Ruang dan Interaksi Antarruang pemukiman

3.2. Menganalisis pengaruh interaksi Bentuk-bentuk Mobilitas Sosial Disajikan pernyataan dan gambar, peserta didik mampu 14
sosial dalam ruang yang berbeda mengidentifikasi bentuk mobilitas sosial
2 terhadap kehidupan sosial dan Disajikan pernyataan, peserta didik mampu mengidentifikasi 15
budaya serta pengembangan bentuk mobilitas sosial
kehidupan kebangsaan Faktor-Faktor Pendorong dan Penghambat Peserta didik mampu menemukan contoh faktor pendorong 18
Mobilitas Sosial seseorang/masyarakat melakukan mobilitas sosial
Disajikan tabel, peserta didik mampu mengidentifikasi faktor 17
penghambat dari mobilitas sosial
Disajikan fakta, peserta didik mampu mengidentifikasi faktor 19
penghambat dari mobilitas sosial
Saluran-Saluran Mobilitas Sosial Disajikan contoh, peserta didik mampu menentukan jenis 16
saluran mobilitas sosial
Disajikan contoh, peserta didik mampu menentukan jenis 23
saluran mobilitas sosial
Disajikan Pernyataan, peserta didik mampu mengidentifikasi 25
syarat sebagai Lembaga sosial
Pluralitas Masyarakat Indonesia Disajikan pernyataan, peserta didik mampu mengidentifikasi 20
faktor penyebab pluralitas masyarakat Indonesia
Upaya Penanganan Konflik dalam Kehidupan Disajikan suatu peristiwa, peserta didik mampu menentukan 21
Sosial cara penanganan konflik dalam masyarakat
Disajikan pernyataan, peserta didik dapat mengidentifiasi cara 22
mencegah/menangani konflik sosial
Integrasi Sosial Disajikan pernyataan, peserta didik mampu menentukan cara 24
penanganan konflik dalam masyarakat
B. SOAL URAIAN/ESSAY
No
No Kompetensi Dasar ( KD ) Materi Pokok Indikator Soal
Soal
1 3.1. Menelaah perubahan keruangan Letak geografis Negara Asia Tenggara Peserta didik mampu mengidentifikasi letak/batas geografis 26
dan interaksi antarruang di Indonesia Negara di Kawasan Asia Tenggara
dan negara-negara ASEAN yang
2 Karakteristik Negara di kawasan Asia Peserta didik mampu menjelaskan keunikan atau karakteristik 27
diakibatkan oleh faktor alam dan
Tenggara kota penting di Kawasan Asia Tenggara
manusia (teknologi, ekonomi,
3 Pengertian, Faktor Pendorong dan Peserta didik mampu mengidentifikasi latar belakang 28
pemanfaatan lahan, politik) dan
Penghambat Kerja Sama berdirinya ASEAN
pengaruhnya terhadap keberlangsungan
kehidupan ekonomi, sosial, budaya,
dan politik.
4 3.2. Menganalisis pengaruh interaksi sosial Bentuk-bentuk Mobilitas Sosial Peserta didik mampu memberi contoh bentuk mobilitas sosial 29
5 dalam ruang yang berbeda terhadap Peran dan Fungsi Keragaman Budaya Peserta didik mampu mengidentifikasi dampak 30
kehidupan sosial dan budaya serta Keberagaman atau pluralitas masyarakat
pengembangan kehidupan kebangsaan.

TIM MGMP IPS SMP KAB.NGANJUK

KETUA

YUNI SUKAMTO,S.Pd.

Anda mungkin juga menyukai