Anda di halaman 1dari 21

FM-POLTEKKES-SMG-BM-09-04/R2

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER (RPS)

1. Identitas Mata Kuliah


Program Studi : DIII Kebidanan Blora
Mata Kuliah : Kegawatdaruratan maternal dan neonatal dan Basic Life Support
Kode Mata Kuliah : Bd.5.026
Semester : IV
SKS : 3 SKS (T : 2 SKS, P : 1 SKS)
Nama Dosen Pengampu : 1. Anjar Astuti, S.ST., M.Tr.Keb*
2. Novita Ika Wardani, SST,Mkes
3. Dina Dewi Anggraini, S.S.T.Keb., M.Kes.

2. Capaian Pembelajaran
a. Capaian Pembelajaran Lulusan
1. Menunjukkan sikap bertanggungjawab atas pekerjaannya (S10)
2. Mampu menyelesaikan pekerjaan berlingkup luas dan memilih beragam metode yang sesuai, baik yang belum maupun yang sudah baku dalam
pelayanan dan asuhan kebidanan berdasarkan analisis data (KU1)
3. Mampu menunjukkan kinerja yang bermutu dan terukur sesuai dengan standar prosedur operasional dalam memberikan pelayanan dan asuhan
kebidanan (KU2)
4. Mampu memecahkan masalah dalam pelayanan dan asuhan kebidanan sesuai dengan kompetensi, kewenangan yang berbasis bukti ilmiah dan
bertanggung jawab atas hasilnya secara mandiri (KU3)
5. Mampu bekerja sama, berkomunikasi teknis dan prosedural dalam pekerjaannya (KU5)
6. Mampu mendokumentasikan, menyimpan, mengamankan, dan menemukan kembali data untuk menjamin kesahihan dan mencegah plagiarism (KU8)
7. Menguasai konsep umum, prinsip, dan teknik bantuan hidup dasar (Basic Life Support) (P5)
8. Menguasai pengetahuan tentang jenis, tanda dan gejala tentang komplikasi pada masa kehamilan, persalinan, pasca persalinan, bayi baru lahir, bayi
dan balita secara umum (P9)
9. Menguasai konsep umum, prinsip, dan teknik komunikasi efektif (P13)
10. Menguasai konsep, prinsip, dan teknik komunikasi teurapeutik (P14)

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 1


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

09-04/R2

11. Mampu melakukan deteksi dini kelainan pada kehamilan, persalinan, pasca persalinan, bayi baru lahir, bayi dan balita, dan penanganan awal
kegawatdaruratan, serta melakukan rujukan kepada profesional lain yang relevan (KK4)
12. Mampu mencatat dan mendokumentasikan asuhan kebidanan (butir 1-6) sesuai sistem rekam medis yang berlaku (KK7)
13. Mampu melakukan Bantuan Hidup Dasar (Basic Life Support) khususnya pada kasus-kasus maternal dan neonatal (KK11)

b. Capaian Pembelajaran Mata Kuliah


Pada akhir pembelajaran mahasiswa mampu :
M1 = Menerapkan pinsip penyelamatan dan bantuan hidup dasar (S10), (KU2), (P5)
M2 = Menjelaskan konsep dasar dan prinsip penanganan kegawatdaruratan maternal neonatal (P5), (P9)
M3 = Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan maternal (S10), (KU1), (KU2), (P9), (KK4), (KK11)
M4 = Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan maternal pada kehamilan, persalinan, persalinan, dan nifas (S10), (KU1), (KU2), (P9), (KK4), (KK11)
M5 = Melakukan penanganan awal kegawatdaruratan maternal pada BBL, Bayi dan Balita (S10), (KU1), (KU2), (P9), (KK4), (KK11)
M6 = Menganalisis kasus pada sistem rujukan (S10), (KU1), (KU2), (KU3), (KU5), (KK4)
M7 = Melakukan rujukan kasus kegawatdaruratan maternal neonatal (S10), (KU1), (KU2), (KU3), (KU5), (KK4)
M8 = Melakukan pendokumentasian kasus kegawatdaruratan maternal neonatal (KU8), (P13), (P14), (KK7)
M9 = Memberikan asuhan kebidanan kegawatdaruratan neonatal (KU8), (P13), (P14), (KK7)
M10 = Memberikan asuhan kebidanan kegawatdaruratan neonatal (KU8), (P13), (P14), (KK7)

3. Deskripsi Singkat Mata Kuliah


Mata kuliah ini memberikan kemampuan kepada mahasiswa tentang konsep dan prinsip penyelamatan dan bantuan hidup dasar serta Konsep penanganan awal
kegawatdaruratan maternal neonatal.

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 2


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

4. Rencana Pertemuan
Minggu Kemampuan Akhir yang Bahan Kajian/ Metode Pembelajaran Pengalaman Belajar Kriteria Penilaian Bobot Nilai
Ke diharapkan (Materi Ajar) dan Waktu Mahasiswa dan Indikator
(Sub CP MK)
I Penjelasan RPS dan Kontrak Kontrak Pembelajaran
Belajar

Mahasiswa mampu Konsep dan prinsip penyelamatan dan a. Kuliah dan diskusi Searching literature Keaktifan mahasiswa UAS: 7%
menerapkan prinsip bantuan hidup dasar interaktif konsep dan prinsip pada proses UTS: 10%
penyelamatan dan bantuan a. Pengertian BHD • Kuliah (tatap penyelamatan dan pembelajaran Praktika: 7%
hidup dasar b. Tujuan BHD muka: 2 x 50 bantuan hidup dasar kolaboratif dan Tugas: 7%
c. Indikasi BDH menit) dari berbagai sumber diskusi
d. Langkah langkah BHD • Diskusi melalui : Memahami materi Non test: Diskusi
zoom/helti dalam bentuk PPT, kelompok tentang
• Terstruktur (2 x buku ajar (e-book), ketepatan penerapan
60 menit) modul praktikum langkah-langkah
Mencari literatur yang ada di HELTI BHD dan
• Kegiatan Mandiri (link : https://dev- demonstrasi BHD
(2 x 60 menit) helti.poltekkes- Test: UTS dan UAS
Mengakses dan smg.ac.id/course/vie
memahami w.php?id=7848)
materi di Helti ● Membuat
(link: https://dev- power point materi
helti.poltekkes- dan video prinsip
smg.ac.id/course/ penyelamatan dan
view.php?id=784 bantuan hidup dasar
8)

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 3


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

09-04/R2

b. Seminar dan ● Melakukan


pembelajaran presentasi/
kooperatif seminar
{1(TM+BM)} = 1 (100 + ● Diskusi aktif
70) menit pada pembelajaran
• Seminar tentang berbasis e-learning
penerapan ● Mengulang
langkah-langkah materi dengan
BHD meringkas
• Penugasan ● Explore ide
pembuatan terkait materi prinsip
power point penyelamatan dan
materi dan video bantuan hidup dasar
demonstrasi BHD
• Presentasi
melalui :
zoom/helti
II Mahasiswa mampu 1. Konsep dasar kegawatdaruratan a. Kuliah dan a. Searching Ketepatan membuat UAS: 7%
menjelaskan konsep dasar dan maternal diskusi interaktif literature konsep media manual UTS: 15%
prinsip penanganan a. Definisi ● Kuliah (tatap dasar dan prinsip plasenta dan uterus Praktika: 7%
kegawatdaruratan maternal b. Tujuan muka: 2 x 50 menit) penanganan (KBI) Tugas: 7%
neonatal c. Ruang lingkup Diskusi melalui : kegawatdaruratan Non test: Media
2. Konsep dasar kegawatdaruratan zoom/helti maternal neonatal manual plasenta dan
neonatal ● Terstruktur (2 x dari berbagai sumber uterus (KBI)
a. Definisi 60 menit) b. Memahami Test: UTS dan UAS
b. Tujuan Mencari literatur, materi dalam bentuk
c. Ruang lingkup PPT, buku ajar (e-

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 4


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

3. Prinsip umum penanganan ● Kegiatan Mandiri book), modul


kegawatdaruratan maternal neonatal (2 x 60 menit) praktikum yang ada di
4. Prinsip penanganan Mengakses dan HELTI
kegawatdaruratan maternal memahami materi di Helti (link:https://dev-
a. Prinsip dasar (link: https://dev- helti.poltekkes-
b. Penilaian awal helti.poltekkes- smg.ac.id/course/vie
c. Penilaian klinik awal smg.ac.id/course/view.php w.php?id=7848)
5. Prinsip penanganan ?id=7848)
kegawatdaruratan neonatal b. Seminar dan c. Diskusi aktif
a. Prinsip dasar pembelajaran kooperatif pada pembelajaran
b. Penilaian awal {1(TM+BM)} = 1 (100 + berbasis e-learning
c. Penilaian klinik awal 70) menit d. Mengulang
materi pembelajaran
III Mahasiswa mampu Komplikasi dan penanganan awal ● Kuliah dan a. Searching literature Ketepatan dan UAS: 7%
menjelaskan komplikasi dan kegawatdaruratan maternal pada diskusi interaktif komplikasi dan keterampilan UTS: 15%
melakukan penanganan awal kehamilan ● Kuliah (tatap melakukan memberikan MgSO4 Praktika: 7%
kegawatdaruratan maternal a. Abortus muka: 2 x 50 menit) penanganan awal Non test: Tugas: 7%
b. KET Diskusi melalui : kegawatdaruratan Keterampilan
c. Mola hidatidosa zoom/helti maternal dari memberikan MgSO4
d. Pre Eklamsi/eklamsi ● Terstruktur (2 x berbagai sumber Test: UTS dan UAS
60 menit) b. Memahami materi
Mencari literatur, Kegiatan dalam bentuk PPT,
Mandiri (2 x 60 menit) buku ajar (e-book),
Mengakses dan modul praktikum yang
memahami materi di Helti ada di HELTI (link:
(link: https://dev- https://dev-
helti.poltekkes- helti.poltekkes-

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 5


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

smg.ac.id/course/view.php smg.ac.id/course/vie
?id=7848) w.php?id=7848)
● Demontrasi, ● Membuat
Tutorial dan Praktikum power point materi
1 x 170 menit dan video komplikasi
● Seminar tentang dan melakukan
pemberian MgSO4 penanganan awal
● Penugasan kegawatdaruratan
pembuatan power point maternal
materi dan video (keterampilan
ketrampilan pemberian memberikan MgSO4)
MgSO4 ● Melakukan
● Presentasi presentasi/
melalui : zoom/helti seminar
● Diskusi aktif
pada pembelajaran
berbasis e-learning
● Mengulang
materi pembelajaran
IV Mahasiswa mampu Komplikasi dan penanganan awal a. Kuliah dan diskusi a. Searching Ketepatan dan UAS: 7%
menjelaskan komplikasi dan kegawatdaruratan maternal pada interaktif literature Komplikasi kesesuaian literatur, UTS: 15%
melakukan penanganan awal kehamilan ● Kuliah (tatap dan penanganan resume jurnal Praktika: 7%
kegawatdaruratan maternal a. Plasenta Previa muka: 2 x 50 menit) awal penelitian kasus Tugas: 7%
pada kehamilan b. Solusio Plasenta Diskusi melalui : kegawatdaruratan kegawatdaruratan
c. Ruptura Uteri zoom/helti maternal pada maternal pada
● Terstruktur (2 x kehamilan dari kehamilan,
60 menit) berbagai sumber presentasi, dan

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 6


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

09-04/R2

Mencari literatur, Kegiatan b. Memahami kemampuan


Mandiri (2 x 60 menit) materi dalam bentuk menjawab
Mengakses dan PPT, buku ajar (e- pertanyaan
memahami materi di Helti book), modul Non test: Membuat
(link: https://dev- praktikum yang ada di resume, dan
helti.poltekkes- HELTI (link : : presentasi
smg.ac.id/course/view.php https://dev- Test: Kuis, UTS dan
?id=7848) helti.poltekkes- UAS
b. Seminar dan smg.ac.id/course/vie
pembelajaran kooperatif w.php?id=7848)
{1(TM+BM)} = 1 (100 + c. Membuat
70) menit power point materi
● Seminar tentang dan video Komplikasi
resume jurnal penelitian dan penanganan
kasus kegawatdaruratan awal
maternal pada kehamilan, kegawatdaruratan
● Penugasan maternal pada
pembuatan power point kehamilan (resume
materi , mencari jurnal jurnal penelitian
penelitian kasus kasus
kegawatdaruratan kegawatdaruratan
maternal pada kehamilan, maternal pada
● Presentasi kehamilan)
melalui : zoom/helti d. Melakukan
presentasi/
seminar

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 7


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

e. Diskusi aktif
pada pembelajaran
berbasis e-learning
f. Mengulang
materi pembelajaran
V Mahasiswa mampu Komplikasi dan penanganan awal a. Kuliah dan ● Searching Ketepatan dan UAS: 7%
menjelaskan komplikasi dan kegawatdaruratan maternal pada diskusi interaktif literature Komplikasi keterampilan UTS: 15%
melakukan penanganan awal persalinan ● Kuliah (tatap dan penanganan melakukan KBI dan Praktika: 7%
kegawatdaruratan maternal a. KPD muka: 2 x 50 menit) awal KBE, dan kondom Tugas: 7%
pada persalinan b. Partus lama/partus macet Diskusi melalui : kegawatdaruratan kateter
c. Serotinus zoom/helti maternal pada Non test:
d. Atonia uteri ● Terstruktur (2 x persalinan dari Keterampilan
60 menit) berbagai sumber melakukan KBI dan
Mencari literatur, ● Memahami KBE, kondom kateter
● Kegiatan Mandiri materi dalam bentuk Test: UTS dan UAS
(2 x 60 menit) PPT, buku ajar (e-
Mengakses dan book), modul
memahami materi di Helti praktikum yang ada
(link: https://dev- di HELTI (link : :
helti.poltekkes- https://dev-
smg.ac.id/course/view.php helti.poltekkes-
?id=7848) smg.ac.id/course/vie
b. Demontrasi, w.php?id=7848)
Tutorial dan Praktikum ● Membuat
1 x 170 menit power point materi
dan video tentang
kasusu Komplikasi

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 8


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

09-04/R2

● Seminar tentang dan penanganan


keterampilan KBI dan awal
KBE, kegawatdaruratan
● Penugasan maternal pada
pembuatan power point persalinan (kasus
materi dan video atonia uteri-KBI,KBE
keterampilan KBI dan dan kondom kateter)
KBE, ● Melakukan
● Presentasi presentasi/
melalui : zoom/helti seminar
● Diskusi aktif
pada pembelajaran
berbasis e-learning
● Mengulang
materi pembelajaran
VI Mahasiswa mampu Komplikasi dan penanganan awal a. Kuliah dan ● Searching Ketepatan dan UAS: 7%
menjelaskan komplikasi dan kegawatdaruratan maternal pada diskusi interaktif literature Komplikasi keterampilan UTS: 15%
melakukan penanganan awal persalinan ● Kuliah (tatap dan penanganan melakukan manual Praktika: 7%
kegawatdaruratan maternal a. Retensio plasenta muka: 2 x 50 menit) awal plasenta Tugas: 7%
pada persalinan b. Perlukaan jalan lahir grade III, Diskusi melalui : kegawatdaruratan Non test:
IV zoom/helti maternal pada Keterampilan manual
c. Perdarahan primer ● Terstruktur (2 x persalinan dari plasenta
d. Kelainan talipusat 60 menit) berbagai sumber Test: UTS dan UAS
Mencari literatur, Kegiatan ● Memahami
Mandiri (2 x 60 menit) materi dalam bentuk
Mengakses dan PPT, buku ajar (e-
memahami materi di Helti book), modul

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 9


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

(link: https://dev- praktikum yang ada


helti.poltekkes- di HELTI (link :
smg.ac.id/course/view.php https://dev-
?id=7848) helti.poltekkes-
b. Demontrasi, smg.ac.id/course/vie
Tutorial dan Praktikum w.php?id=7848)
1 x 170 menit ● Membuat
● Seminar tentang power point materi
keterampilan manual dan video kasus
plasenta Komplikasi dan
● Penugasan penanganan awal
pembuatan power point kegawatdaruratan
materi dan video maternal pada
keterampilan manual persalinan (retensio
plasenta plasenta—perasat
● Presentasi manual plasenta)
melalui : zoom/helti ● Melakukan
presentasi/
seminar
● Diskusi aktif
pada pembelajaran
berbasis e-learning
● Mengulang
materi pembelajaran
VII Mahasiswa mampu Komplikasi dan penanganan awal a. Kuliah dan ● Searching Ketepatan dan UAS: 7%
menjelaskan komplikasi dan kegawatdaruratan maternal pada masa diskusi interaktif literature Komplikasi keterampilan UTS: 15%
melakukan penanganan awal nifas dan penanganan Praktika: 7%

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 10


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

kegawatdaruratan maternal a. Infeksi nifas ● Kuliah (tatap awal melakukan KBI dan Tugas: 7%
pada masa nifas b. Kelainan pada payudara muka: 2 x 50 menit) kegawatdaruratan KBE, Mac robert
c. Tromboflebitis Diskusi melalui : maternal pada masa Non test:
zoom/helti nifas dari berbagai Keterampilan
● Terstruktur (2 x sumber melakukan KBI dan
60 menit) ● Memahami KBE, Mac robert
Mencari literatur, dan materi dalam bentuk Test: Kuis, UTS dan
membuat ringkasan PPT, buku ajar (e- UAS
● Kegiatan Mandiri book), modul
(2 x 60 menit) praktikum yang ada di
Mengakses dan HELTI (link :
memahami materi di Helti https://dev-
(link: https://dev- helti.poltekkes-
helti.poltekkes- smg.ac.id/course/vie
smg.ac.id/course/view.php w.php?id=7848)
?id=7848) ● Membuat
b. Demontrasi, power point materi
Tutorial dan Praktikum dan video kasus
1 x 170 menit komplikasi dan
● Seminar tentang penanganan awal
keterampilan pemasangan kegawatdaruratan
kondom kateter, Mac maternal pada masa
robert nifas Melakukan
● Penugasan presentasi/
pembuatan power point seminar
materi dan video
keterampilan pemasangan

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 11


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

kondom kateter dan Mac ● Diskusi aktif


robert pada pembelajaran
● Presentasi berbasis e-learning
melalui : zoom/helti ● Mengulang
materi pembelajaran
VIII Mahasiswa mampu Komplikasi dan penanganan awal a. Kuliah dan ● Searching Ketepatan dan UAS: 7%
menjelaskan komplikasi dan kegawatdaruratan pada BBL, Bayi dan diskusi interaktif literature Komplikasi keterampilan Praktika: 7%
melakukan penanganan awal Balita ● Kuliah (tatap dan penanganan melakukan resusitasi Tugas: 7%
kegawatdaruratan pada BBL, a. Asfiksia muka: 2 x 50 menit) awal Non test:
Bayi dan Balita b. BBLR Diskusi melalui : kegawatdaruratan Keterampilan
c. Ikterus zoom/helti pada BBL, Bayi dan melakukan resusitasi
d. Bayi tetanus ● Terstruktur (2 x Balita dari berbagai Test: UTS dan UAS
60 menit) sumber
Mencari literatur, ● Memahami
● Kegiatan Mandiri materi dalam bentuk
(2 x 60 menit) PPT, buku ajar (e-
Mengakses dan book), modul
memahami materi di Helti praktikum yang ada di
(link: https://dev- HELTI (link :
helti.poltekkes- https://dev-
smg.ac.id/course/view.php helti.poltekkes-
?id=7848) smg.ac.id/course/vie
b. Demontrasi, w.php?id=7848)
Tutorial dan Praktikum ● Membuat
1 x 170 menit power point materi
● Seminar tentang dan video kasus
resusitasi Komplikasi dan

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 12


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

● Penugasan penanganan awal


pembuatan power point kegawatdaruratan
materi dan video pada BBL, Bayi dan
keterampilan resusitasi Balita (bayi asfiksia—
● Presentasi resusitasi)
melalui : zoom//helti ● Melakukan
presentasi/
seminar
● Diskusi aktif
pada pembelajaran
berbasis e-learning
● Mengulang
materi pembelajaran

IX Mahasiswa mampu Komplikasi dan penanganan awal a. Kuliah dan diskusi ● Searching Ketepatan dan UAS: 7%
menjelaskan komplikasi dan kegawatdaruratan pada BBL, Bayi dan interaktif literature Komplikasi kesesuaian literatur, Praktika: 7%
melakukan penanganan awal Balita ● Kuliah (tatap dan penanganan resume jurnal Tugas: 7%
kegawatdaruratan pada BBL, a. Sepsis muka: 2 x 50 menit) awal penelitian,
Bayi dan Balita b. Kejang Diskusi melalui : kegawatdaruratan presentasi, dan
c. Hipotermia/hipertermia zoom/helti pada BBL, Bayi dan kemampuan
d. Hipoglikemia/hiperglikemia ● Terstruktur (2 x Balita dari berbagai menjawab
60 menit) sumber pertanyaan
Mencari literatur, ● Memahami Non test: Membuat
● Kegiatan Mandiri materi dalam bentuk resume, dan
(2 x 60 menit) PPT, buku ajar (e- presentasi
Mengakses dan book), modul Test: UTS dan UAS
memahami materi di Helti praktikum yang ada di

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 13


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

(link: https://dev- HELTI (link :


helti.poltekkes- https://dev-
smg.ac.id/course/view.php helti.poltekkes-
?id=7848) smg.ac.id/course/vie
b. Seminar dan w.php?id=7848)
pembelajaran kooperatif ● Membuat
{1(TM+BM)} = 1 (100 + power point materi
70) menit resume jurnal
● Seminar tentang penelitian kasus
resume jurnal penelitian komplikasi dan
kasus kegawatdaruratan penanganan awal
pada BBL, Bayi dan kegawatdaruratan
Balita, pada BBL, Bayi dan
● Penugasan Balita Melakukan
pembuatan power point presentasi/
materi dan mencarai seminar
jurnal penelitian terkait ● Diskusi aktif
kasus kegawatdaruratan pada pembelajaran
pada BBL, Bayi dan berbasis e-learning
Balita, ● Mengulang
● Presentasi materi pembelajaran
melalui : zoom/helti
X Mahasiswa mampu Sistem rujukan a. Kuliah dan diskusi a. Searching Keaktifan dalam UAS: 7%
menjelaskan dan menganalisis a. Pengertian interaktif literature Sistem diskusi kelompok dan Praktika: 7%
kasus pada sistem rujukan b. Tujuan ● Kuliah (tatap rujukan dari berbagai ketepatan tentang Tugas: 7%
c. Alur rujukan dari hulu ke hilir muka: 2 x 50 menit) sumber system rujukan

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 14


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

d. Alur pasien rujukan maternal Diskusi melalui : b. Memahami Non test: Diskusi
dan neonatal dalam Rumah Sakit zoom/helti materi dalam bentuk kelompok dan
● Terstruktur (2 x PPT, buku ajar (e- ketepatan tentang
60 menit) book), modul system rujukan
Mencari literatur, praktikum yang ada di Test: UTS dan UAS
● Kegiatan Mandiri HELTI (link :
(2 x 60 menit) https://dev-
Mengakses dan helti.poltekkes-
memahami materi di Helti smg.ac.id/course/vie
(link: https://dev- w.php?id=7848)
helti.poltekkes- c. Diskusi aktif
smg.ac.id/course/view.php pada pembelajaran
?id=7848) berbasis e-learning
b. Seminar dan d. Mengulang
pembelajaran kooperatif materi pembelajaran
{1(TM+BM)} = 1(100 + 70)
menit
XI Mahasiswa mampu melakukan 1. Merujuk kasus gawat darurat a. Kuliah dan ● Searching Ketepatan dan UAS: 7%
rujukan kasus maternal diskusi interaktif literature Merujuk keterampilan Praktika: 7%
kegawatdaruratan maternal a. Identifikasi kasus yang perlu ● Kuliah (tatap kasus melakukan stabilisasi Tugas: 7%
neonatal dirujuk muka: 2 x 50 menit) kegawatdaruratan pasien
b. Prinsip umum dalam merujuk Diskusi melalui : maternal neonatal Non test:
- Stabilisasi penderita zoom/helti dari berbagai sumber Keterampilan
- Pemberian obat-obatan ● Terstruktur (2 x ● Memahami melakukan stabilisasi
2. Merujuk kasus gawat darurat 60 menit) materi dalam bentuk pasien
neonatal Mencari literatur, Kegiatan PPT, buku ajar (e- Test: UTS dan UAS
Mandiri (2 x 60 menit) book), modul

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 15


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

a. Identifikasi kasus yang perlu Mengakses dan praktikum yang ada di


dirujuk memahami materi di Helti HELTI (link :
b. Prinsip umum dalam merujuk (link: https://dev- https://dev-
- Stabilisasi penderita helti.poltekkes- helti.poltekkes-
- Pemberian obat-obatan smg.ac.id/course/view.php smg.ac.id/course/vie
?id=7848) w.php?id=7848)
b. Demontrasi, ● Membuat
Tutorial dan Praktikum power point materi
1 x 170 menit dan video cara
● Seminar tentang merujuk kasus
stabilisasi pasien kegawatdaruratan
● Penugasan maternal neonatal
pembuatan power point (stabilisasi pasien)
materi dan video ● Melakukan
keterampilan stabilisasi presentasi/
pasien seminar
● Presentasi ● Diskusi aktif
melalui : zoom/helti pada pembelajaran
berbasis e-learning
● Mengulang
materi pembelajaran
XII Mahasiswa mampu melakukan Dokumentasi kasus kegawatdaruratan a. Kuliah dan ● Searching Keaktifan dalam UAS: 7%
pendokumentasian kasus maternal neonatal diskusi interaktif literature diskusi kelompok Praktika: 7%
kegawatdaruratan maternal a. Pengumpulan data dasar ● Kuliah (tatap pendokumentasian Non test: Diskusi Tugas: 7%
neonatal b. Interpretasi data dasar muka: 2 x 50 menit) kasus kelompok
c. Mengidentifikasi diagnosa atau Diskusi melalui : kegawatdaruratan Test: UTS dan UAS
masalah potensial zoom/helti

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 16


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

d. Mengidentifikasi dan ● Terstruktur (2 x maternal neonatal


menetapkan kebutuhan segera 60 menit) dari berbagai sumber
e. Merencanakan asuhan Mencari literatur, ● Memahami
f. Melaksanakan perencanaan ● Kegiatan Mandiri materi dalam bentuk
g. Evaluasi (2 x 60 menit) PPT, buku ajar (e-
Mengakses dan book), modul
memahami materi di Helti praktikum yang ada di
(link: https://dev- HELTI (link :
helti.poltekkes- https://dev-
smg.ac.id/course/view.php helti.poltekkes-
?id=7848) smg.ac.id/course/vie
b. Seminar dan w.php?id=7848)
pembelajaran kooperatif ● Membuat
{1(TM+BM)} = 1 (100 + power point materi
70) menit pendokumentasian
● Seminar tentang kasus
pendokumentasian kegawatdaruratan
asuhan kebidanan maternal neonatal
kegawatdaruratan ● Melakukan
maternal presentasi/
● Penugasan seminar
pembuatan power point ● Diskusi aktif
materi pendokumentasian pada pembelajaran
asuhan kebidanan berbasis e-learning
kegawatdaruratan ● Mengulang
maternal materi pembelajaran

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 17


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

● Presentasi
melalui : zoom/helti
XIII Mahasiswa mampu Asuhan kebidanan kegawatdaruratan a. Kuliah dan ● Searching Keaktifan dalam UAS: 8%
memberikan asuhan kebidanan maternal diskusi interaktif literature diskusi kelompok, Praktika: 8%
kegawatdaruratan maternal a. Pengkajian data subyektif dan ● Kuliah (tatap pendokumentasian presentasi, dan Tugas: 8%
obyektif muka: 2 x 50 menit) asuhan kebidanan kemampuan
b. Menentukan diagnosa, prognosa Diskusi melalui : kegawatdaruratan menjawab
dan prioritas masalah serta sumber- zoom/helti maternal dari pertanyaan
sumber dan fasilitas untuk kebutuhan ● Terstruktur (2 x berbagai sumber Non test: Diskusi
intervensi lebih lanjut 60 menit) ● Memahami kelompok dan
c. Penanganan awal Mencari literatur, materi dalam bentuk presentasi
d. Merujuk dengan melakukan ● Kegiatan Mandiri PPT, buku ajar (e- Test: UTS dan UAS
identifikasi kasus, stabilisasi penderita (2 x 60 menit) book), modul
dan pemberian obat-obatan Mengakses dan praktikum yang ada di
memahami materi di Helti HELTI (link :
(link: https://dev- https://dev-
helti.poltekkes- helti.poltekkes-
smg.ac.id/course/view.php smg.ac.id/course/vie
?id=7848) w.php?id=7848)
b. Seminar dan ● Membuat
pembelajaran kooperatif power point materi
{1(TM+BM)} = 1(100 + 70) pendokumentasian
menit asuhan kebidanan
● Seminar tentang kegawatdaruratan
pendokumentasian maternal
asuhan kebidanan ● Melakukan
presentasi/

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 18


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

09-04/R2

kegawatdaruratan seminar
maternal ● Diskusi aktif
● Penugasan pada pembelajaran
pembuatan power point berbasis e-learning
materi asuhan kebidanan ● Mengulang
kegawatdaruratan materi pembelajaran
maternal
● Presentasi
melalui : zoom/helti
XIV Mahasiswa mampu Asuhan kebidanan kegawatdaruratan a. Kuliah dan a. Searching Keaktifan dalam UAS: 8%
memberikan asuhan kebidanan neonatal diskusi interaktif literature diskusi kelompok, Praktika: 8%
kegawatdaruratan neonatal a. Pengkajian data subyektif dan ● Kuliah (tatap pendokumentasian presentasi, dan Tugas: 8%
obyektif muka: 2 x 50 menit) asuhan kebidanan kemampuan
b. Menentukan diagnosa, prognosa Diskusi melalui : kegawatdaruratan menjawab
dan prioritas masalah serta sumber- zoom/helti neonatal dari pertanyaan
sumber dan fasilitas untuk kebutuhan ● Terstruktur (2 x berbagai sumber Non test: Diskusi
intervensi lebih lanjut 60 menit) b. Memahami kelompok dan
c. Penanganan awal Mencari literatur, dan materi dalam bentuk presentasi
d. Merujuk dengan melakukan membuat ringkasan PPT, buku ajar (e- Test: UTS dan UAS
identifikasi kasus, stabilisasi penderita ● Kegiatan Mandiri book), modul
dan pemberian obat-obatan (2 x 60 menit) praktikum yang ada di
Mengakses dan HELTI (link :
memahami materi di Helti https://dev-
(link: https://dev- helti.poltekkes-
helti.poltekkes- smg.ac.id/course/vie
smg.ac.id/course/view.php w.php?id=7848)
?id=7848)

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 19


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

b. Seminar dan c. Membuat


pembelajaran kooperatif power point materi
{1(TM+BM)} = 1 (100 + pendokumentasian
70) menit asuhan kebidanan
● Seminar tentang kegawatdaruratan
asuhan kebidanan neonatal
kegawatdaruratan d. Melakukan
neonatal presentasi/
● Penugasan seminar
pembuatan power point e. Diskusi aktif
materi asuhan kebidanan pada pembelajaran
kegawatdaruratan berbasis e-learning
neonatal Presentasi f. Mengulang
melalui : zoom/helti materi pembelajaran

2. Daftar Referensi
(1) Qonitun Ummu. 2017. Buku Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal dan Neonatal. Jakarta: Pendidikan Deepublish.
(2) Lisnawati L. 2018. Modul Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal dan Neonatal. Jakarta: TIM.
(3) Djanah N, Kusmiyati Y, Estiwidani D. 2018. Modul Praktik Kebidanan Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal dan Neonatal. Yogyakarta: Polkesyo.
(4) Vitiasari D, Prihatin IJ. 2019. Asuhan Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal dan Neonatal. Yogyakarta: Pustaka Panasea.
(5) Triana A, Damayanti PI, Afni R, Yanti JS. 2020. Buku Ajar Kebidanan Kegawatdaruratan Maternal dan Neonatal. Jakarta: Pendidikan Deepublish.

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 20


FM-POLTEKKES-SMG-BM-

09-04/R2

Disiapkan oleh Diperiksa oleh Disahkan oleh


Penanggung Jawab Mata Kuliah Sekretaris Prodi DIII Kebidanan Blora Ketua Prodi DIII Kebidanan Blora

Anjar Astuti, SST, MTr.Keb Bekti Putri Harwijayanti S.ST, M.Tr.Keb Dr. Krisdiana Wijayanti, M.Mid
NIK. 198901090144 NIP. 198512062014022001 NIP.197108151994032002

RPS Prodi DIII Kebidanan Blora Page 21

Anda mungkin juga menyukai