Anda di halaman 1dari 3

JOB SHEET

Nama : Nur Badzlina Alyanti


Kelas : XII Tata Boga 1
Hari/tgl : Kamis, 3 Desember 2021
Mata Pelajaran : P2M
KD : Hidangan Kesempatan Khusus
Nama Hidangan : Wonton Soup

 Resep Singkat
N Nama Bahan Jumlah Persiapan
o
A Bahan
Udang 125 gr Bersihkan dan kupas kulit udang. Cincang
kasar
Minyak wijen ⅕ sdt
Kecap asin ¼ sdt
Garam ½ sdt
Daun kucai 3 btg
Merica ¼ sdt
Tepung maizena 5 gr
B Kuah
Air 500 ml
Tulang ayam 250 gr
Bawang putih 2 siung Memarkan dan tumis

Daun bawang 2 btg Potong sekitar ² cm


Daun seledri 1 btg

Merica ¼ sdt
Garam ½ sdt

Kecap asin ½ sdm


Kecap ikan 1 sdm

Cara membuat :
1. Langkah pertama membuat wonton, udang yang sudah terkupas ditambah minyak wijen
dengan kecap ikan, hara, merica , daun kucai dan tepung maizena menjadi satu. Kemudian
diamkan hingga kurang lebih 15 menit.
2. Kemudian ambil lembar kulit pangsit, kemudian buat adonan dibagian tengah. Olesi
pinggirnya menggunaan air selanjutnya dengan membentuk menyerupai perahu, ulangi
hingga adonan habis.
3. Sedangkan untuk membuat kuah , rebus semua bahan dengan menggunakan api sedang
hingga mendidih, angkat
4. Lalu didihkan air ke dalam panci, masak wonton hingga matang, angkat
5. Sajikan wonton hangat dengan kuah

 Rencana Belanja

No Nama Jumlah Harga satuan Harga jumlah


1. Udang 125 gr Rp 15,000/¼ kg Rp 7,500
2. Minyak wijen ⅕ sdt Rp 15,000/115 ml Rp 250
3. Kecap asin 1 sdm Rp 7,500/135 ml Rp 150
4. Garam ½ sdt Rp 5,000/300 gr Rp 50
5. Daun kucai 3 btg Rp 2,500/pack Rp 200
6. Merica ½ sdt Rp 1,000/sachet Rp 500
7. Tepung maizena 5 gr Rp 4,500/100 gr Rp 225
8. Tulang ayam 250 gr Rp 8,500/500 gr Rp 4,250
9. Bawang putih 2 siung Rp 10,000/½ kg Rp 20
10 Daun bawang 2 btg Rp 2,000/ikat Rp 400
. Daun seledri 1 btg Rp 2,000/ikat Rp 200
11 Kecap ikan 1 sdm Rp 14,000/140 ml Rp 150
.
12
.
Total harga Rp 13.895

 Rencana Alat

Nama alat Spesifikasi Jumlah


Pesawat masak
Stove Mixed 1
Alat bantu pengolah
Bowl Stainless steel 2
Spoon Stainless steel 1
Cutting board Plastic 1
Knife Stainless steel 1
Container box Plastic 1
Spoon Stainless steel 3
Ladle soup Stainless steel 1
Alat pengolah
Sauce pot Stainless steel 1
Alat hidang
Soup cup Chinaware 1

 Rencana Kerja

No Kegiatan Waktu
1. Inventaris alat dan bahan 10 menit
2. Persiapan bahan dan alat 20 menit
4. Mencincang Udang 4 menit
5. Membuat Wonton 30 menit
6. Membuat kuah Wonton 15 mebit
7. Berkemas 1 16 menit
8. Plating 5 menit
9. Penilaian 10 menit
10 Evaluasi 19 menit
. Berkemas 2 28 menit
11
.
Total waktu 157 menit

Anda mungkin juga menyukai