Anda di halaman 1dari 17

UNIVERSITAS NEGERI MAKASSAR

FAKULTAS MATEMATIKA DAN ILMU PENGETAHUAN ALAM


JURUSAN BIOLOGI
PRODI PENDIDIKAN BIOLOGI

RENCANA PEMBELAJARAN SEMESTER


MATA KULIAH KODE Rumpun MK BOBOT (sks) SEMESTER Tgl
Penyusunan
MEDIA DAN TIK 19A41405 Dasar-Dasar Kependidikan 2 1 1 JANUARI
PEMBELAJARAN BIOLOGI 2021

OTORISASI Pengembang RPS Koordinator RMK Ka PRODI

Dr. Drs. Adnan, MS. Dr. Drs. Adnan, MS. Dr. Muhiddin P, S.Pd., M.Pd

Capaian CPL-PRODI
Pembelajaran (CP)
S1 Bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa
S13 Kreatif dan inovatif dalam penerapan dan pengembangan bidang ilmu
biologi dan ilmu-ilmu yang terkait
P1 Menguasai teori konsep, prinsip dan prosedur dasar dalam bidang keilmuan biologi sesuai dengan
perkembangan keilmuan dan pembelajarannya di sekolah ;
P2 Menguasai konsep, prinsip dan teori pedagogi andragogi, dan didaktikal biologi (terkait dengan
TPCK/Technological Pedagogical Content Knowledge dan SSP/Subject Specific Pedagogy);
P5 Mampu mengaplikasikan teknologi informasi dan komunikasi yang relevan untuk pengembangan mutu
pendidikan
KU Mampu mengkaji implikasi pengembangan atau implementasi ilmu pengetahuan, teknologi atau seni dalam
bidang pendidikan biologi berdasarkan kaidah, tata cara dan etika ilmiah untuk menghasilkan solusi,
gagasan, desain, atau kritik serta menyusun deskripsi saintifik hasil kajiannya dalam bentuk skripsi atau
laporan tugas akhir;
KK Memiliki motivasi mandiri untuk selalu mengikuti perkembangan keilmuan biologi dan pembelajarannya
secara sinambung sebagai dasar keilmuan untuk profesinya
Capaian Pembelajaran Mata Kuliah (CPMK)
CPMK 1 Menganalisis Hakikat media, fungsi, manfaat, peran media pembelajaran dn pengklasifikasiannya
berdasarkan berbagai kriteria serta prinsip-prinsip pemilihan media.
CPMK 2 Merancang prosedur pengembangan media pembelajaran audio visual, audio dan visual berdasarkan prinsip-
prinsip pengembangan dan analisis karakteristik materi dan tujuan pembelajaran.
CPMK 3 Menganalisis Pengembangan Pembelajaran Berbasis Komputer/CAI, dan berbasis Web/internet
CPMK 3 Mengevaluasi media pembelajaran konvensional dan berbasis TIK
Kemampuan Akhir Tiap Tahapan Belajar (Sub-CPMK)
Sub-CPMK 1 Menjelaskan pengertian media, sumber belajar, pentingnya mengembangan media, pemanfaatan dan
hubungannya dengan efektivitas pembelajaran.
Sub-CPMK 2 Menjelaskan fungsi, manfaat dan peran media mengurangi keterbatasan guru dalam komunikasi verbal
Sub-CPMK 3 Menganalisis jenis media dan pengklasifikasiannya berdasarkan kriteria tertentu serta karakter media visual,
audio, audiovisual dan multimedia
Sub-CPMK 4 Menganalisis pemilihan dan prinsip-prinsip pemilihan media pembelajaran dikaitkan tujuan dan metode
pembelajaran.
Sub-CPMK 5 Merancang prosedur pengembangan media pembelajaran dan pembuatan naskah media audio, audio visual
dan media cetak
Sub-CPMK 6 Membuat media pembelajaran audio visual dengan jenis kegiatan pada setiap tahapan serta merancang
synopsis, treatmen dan naskah media pembelajaran
Sub-CPMK 7 Membuat media pembelajaran audio berdasarkan analisis karakteristik materi dan tujuan pembelajaran serta
peralatan yang diperlukan dalam proses pengembangannya
Sub-CPMK 8 Membuat media pembelajaran vsual berdasarkan prinsip-prinsip pengembangan dan analisis karakteristik
materi dan tujuan pembelajaran
Sub-CPMK 9 Menganalisis Pengembangan Pembelajaran Berbasis Komputer/CAI
Sub-CPMK 10 Menganalisis pinsip pembelajaran dan odel pembelajaran berbasis WEB
Sub-CPMK 11 Menganalisis karakteristik pembelajaran berbasis WEB, merancang peta program, serta Mengidentifikasi
rancangan pedagogis objek pembelajaran
Sub-CPMK 12 Menganalisis karakteristik pembelajaran berbasis WEB, merancang peta program, serta Mengidentifikasi
rancangan pedagogis objek pembelajaran
Sub-CPMK 13 Menganalisis kriteria capaian pembelajaran dan Mengurutkan Capaian Pembelajara serta merancang aktivits
pembelajaran
Sub-CPMK 14 Mengevaluasi Media Pembelajaran termasuk pembelajaran berbasis computer, multimedia. Video dan
elearning
Korelasi CPMK terhadap Sub-CPMK
CPMK Sub-CPMK
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13 14
CPMK1 √ √ √ √
CPMK2 √ √ √ √
CPMK3 √ √ √ √ √
CPMK4 √
Diskripsi Singkat Matakuliah Media dan TIK Pembelajaran Biologi mengkaji Hakikat media, fungsi, manfaat, peran media pembelajaran dn
MK pengklasifikasiannya berdasarkan berbagai kriteria serta prinsip-prinsip pemilihan media. Merancang prosedur
pengembangan media pembelajaran audio visual, audio dan visual berdasarkan prinsip-prinsip pengembangan dan analisis
karakteristik materi dan tujuan pembelajaran. Menganalisis Pengembangan Pembelajaran Berbasis Komputer/CAI, dan
berbasis Web/internet, mampu menggunakan dan mengevaluasi media pembelajaran konvensional dan berbasis TIK

Pokok Bahasan / 1. Media, sumber belajar dan alat peraga


Bahan Kajian 2. Peran dan Fungsi media dalam Pembelajaran
3. Jenis dan Klasifikasi Media Pembelajaran
4. Pemilihan Media pembelajaran
5. Pengembangan Media pembelajaran
6. Pembuatan media audiovisual
7. Pembuatan Media Audio
8. Pembuatan Media visual
9. Pengembangan Pembelajaran Berbasis Komputer/CAI
10. Model Pembelajaran Berbasis WEB
11. Pengembangan objek Pembelajaran
12. Pembelajaran Blended
13. Prosedur Disain Sistem Pembelajaran Blended
14. Evaluasi Media Pembelajaran

PUSTAKA Utama:
1. Asyhar, R. 2012. Kreatif Mengembangkan Media Pembelajaran. Referensi. Jakarta
2. Susilana, R dan Riyana, C. Media Pembelajaran; Hakikat, Pengembangan, Pemanfaatan dan penilaian. CV Wacana
Prima
3. Tanjung, Zainuddin. TT. Buku Ajar Media Pembelajaran
4. Panduan pengembangan objek pembelajaran SPADA 2019. Direktorat Pembelajaran Direktorat Jenderal
Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi.
5. Chaeruman U. A. 2017. Pedati, Model Disain Sistem pembelajaran Blended. Panduan merancang Mata Kuliah daring
SPADA Indonesia. Direktorat Pembelajaran Direktorat Jenderal Pembelajaran dan Kemahasiswaan Kementerian
Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi.
6. Kustandi, C dan Darmawan, D. 2020. Pengembangan Media Pembelajaran. Konsep dan aplikasi pengembangan
media pembelajaran bbagi pendidik di sekolah dan masyarakat. Penerbit Kencana Jakarta
7. Arsyad, A. 2020. Media Pembelajaran. Rajawali Press, PT Raja Grafindo persada. Depok

Pendukung:

Media Preangkat lunak : Perangkatkeras :


Pembelajaran Flash player; Video Player LCD; Laptop
Team Teaching Andi Rahmad Saleh, S.Pd., M. Pd
Matakuliah syarat

Mg Kemampuan Bentuk Pembelajaran; Metode Materi Bobot


Penilaian
Ke- akhir tiap pembelajaran;Penugasan mahasiswa Pembelajaran Nilai
tahapan belajar Indikator Kriteria dan Luring Daring
(Sub-CPMK) teknik penilaian
(1) (2) (3) (4) (5) (6) (7) (8)

1 Sub CPMK 1: 1. Mendeskripsi Kriteria: Kuliah: Media, sumber


Menjelaskan pengertian media, Rubrik penilaian https://syam- belajar dan alat
pengertian media, sumber belajar dan Teknik: ok.unm.ac.id/ peraga
sumber belajar, alat peraga a. Non tes
pentingnya 2. Membedakan media, b. Tes a. Diskusi vicon g (1) Halaman 2-25
mengembangan sumber belajar dan meet {PB:1x (3
media, alat peraga x 50 menit)}
pemanfaatan dan 3. Menjelaskan
synchronous.
hubungannya pentingnya
dengan efektivitas pengembangan Tugas
pembelajaran media, sumber a. Membuat
belajar dan alat Glosari.
peraga b. Diskusi pada
4. Menjelaskan 3 forum diskusi.
landasan c. Penugasan
pemanfaatan media
projek
pembelajaran
(Penentuan
5. Menjelaskan
topik dan
hubungan antara
media pembelajaran perumusan
dan efektivitas masalah)
pembelajaran {PT+KM:
(1+1)x(3 x 60
menit}
asynchronous.

2 Sub CPMK 2: 1. Menjelaskn fungsi Kriteria: Kuliah: Peran dan Fungsi


Menjelaskan media Rubrik penilaian https://syam- media dalam
fungsi, manfaat 2. Menjelaskan peran Teknik: ok.unm.ac.id/ Pembelajaran
dan peran media media dalam a. Non tes
meningkatkan a. Diskusi vicon g
mengurangi b. Tes meet {PB:1x (3
(1) Halaman 27-43
efektivitas
keterbatasan guru x 50 menit)}
pembelajaran
dalam 3. Menjelaskan synchronous.
komunikasi manfaat praktis
media dalam proses Tugas
verbal
pembelajaran d. Membuat
4. Menjelaskan fungsi Glosari.
media yang dapat e. Diskusi pada
mengurangi forum diskusi.
keterbatasan guru f. Menyusun
dalam komunikasi perencanaan
verbal projek
(Merancang
kegiatan dengan
proses inkuiri)
{PT+KM:
(1+1)x(3 x 60
menit}
asynchronous.

3 Sub CPMK 3: 1. Membedakan jenis- Kriteria: Kuliah: Jenis dan Klasifikasi


Menganalisis jenis media Rubrik penilaian https://syam- Media Pembelajaran
jenis media dan pembelajaran Teknik: ok.unm.ac.id/
pengklasifikasian 2. Mengklasifikasikan a. Non tes (1) Halaman 44-77
media pembelajaran a. Diskusi vicon g
nya berdasarkan b. Tes meet {PB:1x (3x
berdasarkan ciri
kriteria tertentu 50 menit)}
fisik
serta karakter 3. Mengklasifikasikan synchronous.
media visual, media pembelajaran
audio, audiovisual Tugas
berdasarkan unsur
a. Membuat Glosari.
dan multimedia pokoknya
b. Diskusi pada
4. Mengklasifikasikan
forum diskusi.
media pembelajaran
c. Pelaksanaan
berdasarkan projek
pengalaman belajar (Mengumpulkan
5. Mengklasifikasikan data/informasi.
media pembelajaran Mengerjakan
berdasarkan
projek)
penggunaan
{PT+KM:
6. Membandingkan
karakteristik media (1+1)x(3 x 60
visual, audio, menit}
audiovisual dan asynchronous.
multimedia

4 Sub CPMK 4: 1. Menjelaskan Kriteria: Kuliah: Pemilihan Media


Menganalisis pentingnya Rubrik penilaian https://syam- pembelajaran
pemilihan dan pemilihan media Teknik: ok.unm.ac.id/
prinsip-prinsip pembelajaran a. Non tes (1) Halaman 79-90
2. Menjelaskan model a. Diskusi vicon g
pemilihan media b. Tes
pemilihan media meet {PB:1x (3x
pembelajaran 50 menit)}
pembelajaran
dikaitkan tujuan 3. Menganalisis synchronous.
dan metode prinsip-prinsip
pembelajaran. Tugas
pemilihan media
b. Membuat Glosari.
4. Menetapkan media
c. Diskusi pada
pembelajaran yang
forum diskusi.
sesuai dengan tujuan
d. Pelaksanaan
pembelajaran
5. Menjelaskan
projek
hubungan antara (Mengumpulkan
karakteristik siswa data/informasi.
dengan jenis media Mengerjakan
yang digunakan projek)
6. Menganalisis {PT+KM:
prosedur pemilihan (1+1)x(3 x 60
media pembelajaran menit}
7. Mengaitkan asynchronous.
pemilihan media
dengan metode yang
digunakan dalam
pembelajaran
8. Memberikan contoh
pemanfaatan
multimedia dalam
proses pembelajaran

5 Sub CPMK 5: 1. Menjelaskan Kriteria: Kuliah: Pengembangan


Merancang pentingnya Rubrik penilaian https://syam- Media pembelajaran
prosedur pengembagan media Teknik: ok.unm.ac.id/
pengembangan pembelajaran a. Non tes (1) Halaman 92-111
2. Menggambarkan a. Diskusi vicon g
media b. Tes
diagram alir meet {PB:1x (3x
pembelajaran dan 50 menit)}
peosedur
pembuatan pengembangan synchronous.
naskah media media
audio, audio Tugas
3. Menjelaskan tahap-
a. Membuat Glosari.
visual dan media tahap
b. Diskusi pada
cetak pengembangan
forum diskusi.
media pembelajaran
c. Pelaksanaan
4. Merancang
prosedur
projek
pengembangan medi (Mengumpulkan
pembelajaran data/informasi.
5. Membuat naskah Mengerjakan
media audio, audio projek)
visual dan media {PT+KM:
cetak (1+1)x(2 x 60
menit}
asynchronous.
d. Kuis (1 x 60
menit)

6 Sub CPMK 6: 1. Menjelaskan 3 Kriteria: Kuliah: Pembuatan media


Membuat media tahapan dalam Rubrik penilaian https://syam- audiovisual
pembelajaran proses produksi Teknik: ok.unm.ac.id/
audio visual media pembelajaran a. Non tes (1) Halaman 112 - 133
audio visual a. Diskusi vicon g
dengan jenis b. Tes
2. Menjelaskan jenis meet {PB:1x (3x
kegiatan pada 50 menit)}
kegiatan yang
setiap tahapan dialakukan synchronous.
serta merancang pengembang pada
synopsis, Tugas
setiap tahapan
b. Membuat Glosari.
treatmen dan produksi media
c. Diskusi pada
naskah media audiovisual
forum diskusi.
pembelajaran. 3. Menilai pentingnya
d. Pelaksanaan
analisis kebutuhan
dalam memproduksi
projek
media pembelajaran (Mengumpulkan
4. Menjelaskan data/informasi.
pentingnya media Mengerjakan
audiovisual dalam projek)
pembelajaran {PT+KM:
5. Menyusun sebuah (1+1)x(3 x 60
contoh synopsis, menit}
treatmen dan naskah asynchronous.
media pembelajaran
6. Membedakan peran
sutradara, pengambil
gambar dan penulis
naskah
7. Memberikan contoh
naskah media
pembelajaran
minimal 5 scene

7 Sub CPMK 7: 1. Menjelaskan Kriteria: Kuliah: Pembuatan Media


Membuat media beberapa kegiatan Rubrik penilaian https://syam- Audio
pembelajaran utama dalam proses Teknik: ok.unm.ac.id/
audio berdasarkan pembuatan media c. Non tes (1) Halaman 134= 152
audio b. Diskusi vicon g
analisis meet {PB:1x (3x
2. Menjelaskan dasar Tes
karakteristik 50 menit)}
yang digunakan
materi dan tujuan dalam analisis synchronous.
pembelajaran kebutuhan media
serta peralatan Tugas
audio untuk
e. Membuat Glosari.
yang diperlukan pembelajaran
f. Diskusi pada
dalam proses 3. Menjelaskan
forum diskusi.
pengembanganny karakteristik materi
g. Laporan akhir
a dan tujuan
pembelajaran yang
projek
sesuai dengan medi {PT+KM:
audio (1+1)x(3 x 60
4. Menjelaskan menit}
beberaoa peralatan asynchronous.
yang diperlukan
dalam proses
pembuatan media
audio
5. Memberikan contoh-
contoh program
audio untuk media
pembelajaran

8 UTS Test Ujian:


https://syam-
ok.unm.ac.id
9 Sub CPMK 8: 1. Menjelaskan Kriteria: Kuliah: Pengembangan
Membuat media pentingnya Rubrik penilaian https://syam- Media Visual
pembelajaran penggunaan modul Teknik: ok.unm.ac.id/
vsual berdasarkan dalam pembelajaran a. Non tes (1) Halaman 154-171
2. Menjelaskan a. Diskusi vicon g
prinsip-prinsip b. Tes
karakteristik materi meet {PB:1x (3x
pengembangan 50 menit)}
dan tujuan
dan analisis pembelajaran yang synchronous.
karakteristik membutuhkan
materi dan tujuan Tugas
modul sebagai
b. Membuat Glosari.
pembelajaran media belajar
c. Diskusi pada
3. Menjelaskan kriteria
forum diskusi.
modul ajar yang
d. Mengerjakan
baik
4. Menjelaskanprinsip-
tugs berbasis
prinsip dalam masalah
pembuatan modul {PT+KM:
5. Menjelaskan (1+1)x(3 x 60
perbedaan menit}
pengertian naskah asynchronous.
pada modul ajar
dengan media audio
dan audiovisual
6. Menjelaskan alasan
mengapa naskah
media pembelajaran
berbasis cetak tidak
memerlukan
scenario seperti
media audio dan
video
7. Memberikan alasan
mengapa modul ajar
perlu divalidasi
8. Menjelaskan
mengapa dalam
pembautan modul
ajardibutuhkan
masukan dari
mahasiswa

10 Sub CPMK 9: 1. Menyebutkan 7 ciri Kriteria: Kuliah: Pengembangan


Menganalisis utama teknologi Rubrik penilaian https://syam- Pembelajaran
Pengembangan berbasis computer Teknik: ok.unm.ac.id/ Berbasis
Pembelajaran 2. Merumuskan a. Non tes Komputer/CAI
pengertian a. Diskusi vicon g
Berbasis b. Tes
pembelajaran meet {PB:1x (3x
Komputer/CAI 50 menit)} (6) Halaman 175-195
berbasis computer
3. Menguraikan synchronous.
kkelebihan dan
Tugas
kekurangan
b. Membuat Glosari.
pebelajaran
c. Diskusi pada
computer dalam
forum diskusi.
pembelajaran
d. Mengerjakan
4. Membedakan
model-model
tugs berbasis
pembelajaran masalah
berbasis computer {PT+KM:
5. Menjelaska cara (1+1)x(3 x 60
pengembangan menit}
pembelajaran
berbasis komputer asynchronous.

11 Sub CPMK 10: 1. Merumuskan Kriteria: Kuliah: Model Pembelajaran


pengertian e Rubrik penilaian https://syam- Berbasis WEB
Menganalisis learning Teknik: ok.unm.ac.id/
pinsip 2. Mendeskripsikan a. Non tes
a. Diskusi vicon g
pembelajaran dan program b. Tes
meet {PB:1x (3x
odel pendukung e 50 menit)}
pembelajaran learning synchronous.
berbasis WEB 3. Menganalisis
prinsip-prinsip Tugas
b. Membuat Glosari.
pembelajaran
c. Diskusi pada
berbasis web
forum diskusi.
4. Memilih model
d. Mengerjakan
pengembangan
tugs berbasis
pembelajaran
masalah
berbasis web
{PT+KM:
5. Menganalis
(1+1)x(3 x 60
kelebihan dan
menit}
kekurangan
asynchronous.
pembelajaran
berbasis web

12 Sub CPMK 11: 1. Merumuskan Kriteria: Kuliah: Pengembangan objek


Menganalisis pengertian objek Rubrik penilaian https://syam- Pembelajaran
karakteristik pembelajaran Teknik: ok.unm.ac.id/
pembelajaran 2. Mendeskripsikan a. Non tes (4) Halaman 5-37
berbasis WEB, karakteristik a. Presentasi
b. Tes
merancang peta Pembelajaran Projek melalui
program, serta vicon g meet
Mengidentifikasi Berbasi Internet {PB:1x (3x 50
rancangan 3. Mengidentifikasi menit)}
pedagogis objek Objek Pembelajaran synchronous.
pembelajaran Pada Pembelajaran
Berbasis Internet Tugas
4. Merancang dan b. Membuat Glosari.
menyiapkan objek c. Diskusi pada
pembelajaran forum diskusi.
5. Merancang peta d. Mengerjakan
program tugs berbasis
6. Menguraikan masalah
persyaratan teknis {PT+KM:
dan fungsional (1+1)x(3 x 60
objek pembelajaran menit}
7. Mengidentifikasi asynchronous.
rancangan
pedagogis objek
pembelajaran
8. Menjelaskan
prosedur operasi
baku penjaminan
kualitas konten

13 Sub CPMK 12: 3. Mengaikkan e Kriteria: Kuliah: Pembelajaran


1. Menganaisis e learning dengan Rubrik penilaian https://syam- Blended
learning pembelajaran Teknik: ok.unm.ac.id/
dengan blended a. Non tes (7) Halamann 9-17
a. Presentasi
pembelajaran 4. Merumuskan b. Tes
Projek melalui
blended dan pengertian bleded vicon g meet
aktivitas learning {PB:1x (3x 50
pembelajaran 5. Menguraikan menit)}
blended setiing synchronous.
2. pembelajaran
Tugas
blended learning b. Membuat Glosari.
6. Menguraikan c. Diskusi pada
aktivitas forum diskusi.
pembelajaran d. Mengerjakan
blended tugs berbasis
7. Menjelaskan model masalah
desain sistem {PT+KM:
pembelajaran (1+1)x(3 x 60
blended
menit}
8. menggambarkan
asynchronous.
suatu prosedur
kerja yang
sistematis dan
logis, serta
memiliki unsur-
unsur (komponen)
yang jelas dan
berhubungan satu
sama lain

14 Sub CPMK 13: 1. Merumuskan Kriteria: Kuliah: Prosedur Disain


Menganalisis capaian Rubrik penilaian https://syam- Sistem Pembelajaran
kriteria capaian pembelajaran Teknik: ok.unm.ac.id/ Blended
pembelajaran dan 2. Merumuskan a. Non tes
Kriteria Capaian a. Presentasi
Mengurutkan b. Tes (7) Halaman 20-42
Pembelajaran Projek melalui
Capaian vicon g meet
3. Menulis Rumusan
Pembelajara serta Capaian {PB:1x (3x 50
merancang Pembelajaran menit)}
aktivits 4. Mengurutkan synchronous.
pembelajaran Capaian
Pembelajaran Tugas
5. Memetakan dan b. Membuat Glosari.
mengorganisasikan c. Diskusi pada
materi pembelajaran forum diskusi.
6. Memilih dan d. Mengerjakan
menentukan tugs berbasis
aktivitas masalah
pembelajaran {PT+KM:
sinkron dan asinkron (1+1)x(2 x 60
7. Merancang aktivitas menit}
pembelajaran asynchronous
asinkron serta e. Kuis (1 x 60
memetakan dan
menit)
mengorganisasikan
materi pembelajaran

15 Sub CPMK 14: 1. Menjelaskan tujuan Kriteria: Kuliah: Evaluasi Media


Mengevaluasi evaluasi media Rubrik penilaian https://syam- Pembelajaran
Media pembelajaran Teknik: ok.unm.ac.id/
Pembelajaran 2. Membedakan jenis- a. Non tes (2) Halaman 204-219
jenis evaluasi media a. Presentasi
termasuk b. Tes (4) Halaman 28-34
pembe;ajaran Projek melalui
pembelajaran vicon g meet
3. Menguurtkan (7) Halaman 217-232
berbasis Prosedur / tahapan {PB:1x (3x 50
computer, evaluasi media menit)}
multimedia. pembelajaran synchronous.
Video dan 4. Menilai kualitas
Tugas
elearning. objek pembelajaran
b. Membuat Glosari.
c. Diskusi pada
forum diskusi.
d. Mengerjakan
tugs berbasis
masalah
{PT+KM:
(1+1)x(3 x 60
menit}
asynchronous.

16 UAS Test Ujian:


https://syam-
ok.unm.ac.id

Anda mungkin juga menyukai