Anda di halaman 1dari 15

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny.

D DENGAN ASMA
DI RUANG INSTALASI GAWAT DARURAT
RSUD BUMIAYU
Disusun Guna Memenuhi Tugas Praktik Klinik Keperawatan Medikal Bedah I

Dosen Pembimbing :

Bapak Handoyo, MN dan Bapak Supadi, M.Kep., Sp.MB

Disusun Oleh :
Gesti Gwina Gyan Ginanti
P1337420220049
2A

POLITEKNIK KESEHATAN KEMENTERIAN KESEHATAN

SEMARANG PROGRAM STUDI KEPERAWATAN PURWOKERTO

PROGRAM DIPLOMA III

2022
ASUHAN KEPERAWATAN PADA Ny. D DENGAN ASMA
DI RUANG INSTALASI GAWAT DARURAT
RSUD BUMIAYU

A. PENGKAJIAN
Identitas Penyaji
Nama : Gesti Gwina Gyan Ginanti
NIM : P1337420220049
Tanggal : 12 Mei 2022
Tempat : IGD
Jam : 18.30

1. Identitas Pasien
No RM : 00082501
Nama : Ny. D
Umur : 72 Tahun
Jenis Kelamin : Perempuan
Tanggal lahir : 08 April 1950
Status : Kawin
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga
Agama : Islam
Alamat : Sridadi RT 01 RW 05 Kec. Sirampog
Suku bangsa : Jawa
Tanggal masuk : 12 Mei 2022
Diagnosa medis : Asma

2. Identitas Penanggung Jawab


Nama : Tn. T
Hubungan : Suami
Alamat : Sridadi RT 01 RW 05 Kec. Sirampog
Pekerjaan : Buruh Tani
Suku bangsa : Jawa
Agama : Islam

3. Riwayat Kesehatan
a. Keluhan Utama : Sesak nafas, batuk berdahak, lemas, pucat.

b. Keluhan Tambahan : Nyeri di lambung, nafas berbunyi ngik-ngik, mual muntah

c. Riwayat Penyakit Sekarang : Sakit kurang lebih 3 hari

d. Riwayat Penyakit Dahulu : Pasien mengatakan tidak mempunyai riwayat


penyakit dahulu

e. Riwayat Penyakit Keluarga : Pasien mengatakan tidak mempunyai riwayat


penyakit keturunan seperti DM, hipertensi, asma dan penyakit keturunan lainnya.

4. Pola Fungsional Gordon


a. Pola Persepsi Kesehatan
 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit, sangat menghargai kesehatan
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien segera ke rumah sakit untuk segera mendapat penanganan
DO: Pasien sedang dirawat di IGD RSUD Bumiayu untuk penanganan
pertama terlebih dahulu

b. Pola Nutrisi
 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit makan 3x sehari
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit nafsu makan berkurang karena nyeri di
lambung dan batuk berdahak.
DO : Selama sakit pasien terlihat makan walaupun setengah porsi

c. Pola Eliminasi
 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit BAB lancar 1x sehari setiap pagi
dengan konsistensi lunak, warna kuning, bau khas dan tidak encer. Sebelum
sakit pasien BAK 6-7 kali per hari, tidak ada keluhan saat BAK.
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit BAB fases hitam dan BAK masih normal
DO : Setelah sakit fases pasien terlihat hitam, pasien tidak terpasang kateter

d. Pola latihan dan aktifitas


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit bisa melakukan semua aktivitasnya
DO : -
Kemampuan Perawatan Diri 0 1 2 3 4
Mandi 
Minum 
Toileting 
Ambulasi 
Berpindah 
Mobilisasi di tempat tidur 
Keterangan :
0 : Mandiri
1 Dibantu alat
2 : Dibantu orang lain
3 : Dibantu alat dan orang lain
4 : Tergantung total
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit, dirinya dibantu anggota keluarganya saat
melakukan aktivitas
DO : Pasien nampak dibantu keluarga saat di rumah sakit
Kemampuan Perawatan Diri 0 1 2 3 4
Mandi 
Makan/Minum 
Toileting 
Keterangan :
0 : Mandiri
1 : Dibantu alat
2 : Dibantu orang lain
3 : Dibantu alat dan orang lain
4 : Tergantung total

e. Pola Istirahat Tidur


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit jam tidurnya teratur
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit sering terbangun karena sesak dan batuk
berdahak
DO : Pasien nampak lemas

f. Pola Perspektif Kognitif


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit panca inderanya berfungsi baik dan
tidak ada gangguan
DO : Pasien tidak menggunakan alat bantu pendengaran/penglihatan
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit panca inderanya masih berfungsi dengan
baik dan tidak ada gangguan
DO : Pasien tidak menggunakan alat bantu pendengaran/penglihatan

g. Pola Persepsi dan Konsep Diri


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit dirinya selalu berharap agar selalu
sehat
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan ingin cepat sembuh dan segera pulih seperti semula
DO : Pasien terlihat semangat untuk sembuh dan bekerja sama dengan
tindakan keperawatan yang diprogramkan

h. Pola Sex dan Reproduksi


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit tidak ada gangguan dengan
reproduksinya dan pasien mengatakan pasien sudah menikah, sudah
mempunyai anak dan cucu
DO : Pasien berjenis kelamin perempuan
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit tidak ada gangguan dengan
reproduksinya
DO : Pasien berjenis kelamin perempuan

i. Pola Koping dan Toleransi Stress


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan bahwa pasien tidak mudah cemas
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit pasien mudah cemas
DO : Pasien gelisah ketika sesak nafasnya kambuh lagi

j. Pola Peran dan Hubungan


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan sebelum sakit bisa berhubungan baik dengan
keluarga dan tetangga disekitar rumahnya
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan kondisinya saat ini merupakan suatu beban pikiran
dalam keluarganya
DO : Pasien ditemani oleh anak dan cucunya

k. Pola Nilai dan Keyakinan


 Sebelum Sakit
DS : Pasien mengatakan beragama Islam dan sebisa mungkin melakukan
ibadah shalat
DO : -
 Saat Sakit
DS : Pasien mengatakan saat sakit menjadi kesulitan untuk beribadah.
DO : Pasien sesekali nampak sedang berdzikir ketika sesak napasnya
kambuh

5. Pemeriksaan Fisik
a. Kesadaran Umum : Sedang
b. Kesadaran : Compos Mentis, GCS : 15
c. Tanda Tanda Vital :
 Td : 102/59 mmHg
 N : 68x/menit
 Rr : 28x/menit
 S : 36,6°C
 SpO2 : 82%`
d. Kepala
o Inspeksi : Rambut sudah beruban, rambut tipis
o Palpasi : Tidak ada nyeri tekan
e. Mata
o Inspeksi : Simetris, tidak anemis, pupil ishokor, warna konjungtiva pink,
dan sclera berwarna putih
o Palpasi : Tidak ada nyeri tekan
f. Hidung
o Inspeksi : Tidak ada sinus, bentuk simetris, tidak ada polip
g. Telinga
o Inspeksi: Tidak ada lesi, bentuk simetris, terdapat serumen
h. Kulit
o Inspeksi : Turgor kulit menurun (kering)
o Palpasi : Tidak ada edema
i. Mulut dan Gigi
o Inspeksi: Mukosa bibir lembab, tidak ada lesi disekitar mulut, biasanya ada
kesulitan untuk menelan
j. Leher
o Inspeksi : Simetris, tidak ada peradangan, tidak ada pembesaran kelenjar
tiroid, tidak ada nyeri tekan
k. Dada/Paru-Paru: Retraksi dinding dada (karena peningkatan aktivitas
pernapasan, obstruksi jalan napas), ada nyeri tekan pada bagian bawah
l. Jantung : Normal, tidak ada pembesaran, tidak ada nyeri tekan
m. Abdomen : Datar, tidak ada nyeri tekan
n. Genitalia : Tidak terpasang kateter
o. Ekstremitas : 5 5
5 5 ekstremitas kiri atas
terpasang infus RL 20 tpm
6. Pemeriksaan Penunjang
Nama : Ny. D
No RM : 00082501
Alamat : Sridadi RT 01 RW 05 Kec. Sirampog
Tanggal : 12 Mei 2022
Pemeriksaan Hasil Nilai Normal
 Haematologi 6,1 L.O -1 5-P 0-20 mm/jam
o Haemoglobin 15,170 L.12, 5-16, P. 11,5 -14,5 g/dl
o Leukosit 2,03 4.000 – 10.000/mm

o Eritrosit 281,000 l.3,9 -5,9 : P. 3,7-5,4 juta/mm

o Trombosit 18,5 150.000 – 400.000/mm


L.40 – 54 : P.37 – 47 Vol%
o Haematokrit
o Hitung jenis leukosit :
- Basofil 0,3 0 – 1%
- Eosinofil 0,4 1 – 3%
- Batang 3,9 2 – 4%
- Segmen 78 40 – 60%
- Limfosit 12,2 20 – 40%
- Monosit 5,2 2 – 6%

 Kimia darah 717 70 – 120 mg/dl


o Glukosa Sewaktu 64 10 -50 mg/dl
o Ureum 1,5 L.0,7 – 1,4 , P. 0,6-1,2
o Creatinin mg/dl
15 L, 8 – 37 ; P. 8 – 31 U/I
o SGOT 12 L. 6 – 40 ; P – 31 U/I

o SGPT
7. Program Terapi
 O2 Nk
 IVFD NACL 0,4 % 20 tpm
 Nebul Nento : Flexo/8 jam (1/8 )

B. ANALISA DATA
No Data Fokus Etiologi Problem
1. DS : Pasien mengatakan sesak Keletihan otot pernafasan Ketidakefektifan
napas, suara napas ngik-ngik, sesak pola nafas
napas bertambah saat aktivitas.

DO : Pasien terlihat sesak napas,


pasien terpasang oksigen.
- Td : 102/59 mmHg
- N : 68x/menit
- Rr : 28x/menit
- S : 36,6°C
- SpO2 : 82% (sebelum
diberikan terapi oksigen)
- SpO2 : 99% (Setelah
diberikan terapi oksigen)

C. DIAGNOSA KEPERAWATAN
Ketidakefektifan pola napas b.d keletihan otot pernafasan
D. INTERVENSI
Hari/Tanggal Dx NOC NIC
Ketidakefektifan Setelah dilakukan tindakan Monitor
Kamis, 12 pola napas b.d keperawatan selama 1x24 jam pernapasan (3350)
Mei 2022 keletihan otot diharapkan kebutuhan oksigen 1. Monitor
pernapasan pasien terpenuhi dengan indikator : saturasi
(00032) Status pernapasan (0415) oksigen
Indikator Awal Tujuan (SpO2) pada
 Suara 2 5 pasien yang
aunkultasi tersedasi sesuai
napas dengan
 Saturasi 2 5 protokol yang
oksigen ada
2 4 2. Monitor suara
 Batuk
napas
tambahan
seperti ngorok
atau mengi
3. Monitor
keluhan sesak
napas pasien,
termasuk
kegiatan yang
meningkatkan
atau
memperburuk
sesak napas
tsb.
E. IMPLEMENTASI
Hari/Tanggal Dx Implementasi Respon Paraf
12 Mei 2022 Ketidakefektifa 1. Monitor saturasi DS : Pasien mengatakan Gesti
19.30 n pola napas b.d oksigen (SpO2) Sesak nafas, batuk
keletihan otot pada pasien yang berdahak.
pernapasan tersedasi sesuai DO : TTV
dengan protokol - TD : 102/59 mmHg
yang ada - N : 68x/menit
- Rr : 28x/menit
- S : 36,6°C
- SpO2 : 82%

19.50 Gesti
2. Monitor suara
DS : Pasien mengatakan
napas tambahan
suara napas berbunyi
seperti ngorok
seperti ngik-ngik.
atau mengi
DO : Pasien terlihat
seperti sedang mengorok

Gesti
3. Monitor keluhan
DS : Pasien mengatakan
sesak napas
keluhan-keluhan yang
pasien, termasuk
dapat memperburuk sesak
kegiatan yang
napas
meningkatkan
DO : Pasien kooperatif
atau
ketika ditanya mengenai
memperburuk
keluhan yang
sesak napas tsb.
memperburuk sesak napas

F. EVALUASI
Hari/Tanggal Dx Catatan Perkembangan Paraf
Kamis, 12 Ketidakefektifan Setelah dilakukan tindakan pemberian terapi
Mei 2022 pola napas b.d oksigen selama 1x3 jam didapatkan hasil
keletihan otot perkembangan :
(00032) S : Pasien mengatakan sesak berkurang.
O:
- Pasien diberikan terapi oksigen nasal
kanul dengan 4L/menit
- Pasien terlihat lebih tenang
- TTV :
o TD : 102/mmHg
o S : 36,6°C
o N : 68x/menit
o Rr : 28x/menit
o SpO2 : 82% (Sebelum terpasang
oksigen)
o SpO2 : 98% (Setelah terpasang
oksigen)

A : Masalah belum teratasi


Indikator Awal Tujuan
 Suara 2 4
aunkultasi
napas
 Batuk 2 4

Keterangan :
1. : Sangat berat
2. Berat
3. Cukup
4. Ringan
5. Tidak ada
P : Lanjutkan intervensi
- Kaji suara napas
- Kaji terapi oksigen

Anda mungkin juga menyukai