Anda di halaman 1dari 8

Nama Peserta: dr Arie Sebastian

Nama Wahana: RSUD Panglima Sebaya


Topik: Visum et repertum
Tanggal (kasus): 9-2-2013
Nama Pasien: Nadiah Armadani Binti Ardiansyah
Tanggal presentasi: 19-5-2013
Raihana

No.RM: 141833
Nama Pendamping: dr Yanti

Tempat Presentasi: Ruang pertemuan RSUD Panglima Sebaya


Obyektif Presentasi: Keilmuan + Istimewa
Pasien Anak
Deskripsi: Anak perempuan 7 tahun, dibawa oleh polisi ke RSU P. Sebaya
setelah ditabrak oleh truk ketika dibonceng oleh ibunya naik motor.
Tujuan: Keilmuan dan penyegaran dasar-dasar KUHP tentang visum et repertum
Bahan bahasan: Kasus
Cara membahas: Presentasi dan diskusi
Data Pasien:

Nama: An Nadiah A B

Nama Klinik: IGD RSUD Panglima Sebaya


2012

No registrasi: 141833
Telp:054324563

Terdaftar

sejak:

Data utama untuk bahan diskusi:


1
2
3

Penulisan visum et repertum


Pemeriksaan luar pada mayat
Dasar-dasar KUHP visum et repertum

Daftar Pustaka:
-Budiyanto A, Widiatmaka W, Sudiono S. Ilmu Kedokteran Forensik.

Jakarta : Bagian Kedokteran Forensik Fakultas Kedokteran Universitas


Indonesia, 1997.
-Sampurna B, Samsu Z. Peranan Ilmu Forensik dalam Penegakan Hukum.
Jakarta: Pustaka
Dwipar, 2003.
- Idries AM. Pedoman Ilmu Kedokteran Forensik. Edisi Pertama. Jakarta :
Binarupa Aksara, 1997.
Hasil pembelajaran:
1
2

Penulisan visum et repertum sesuai dengan KUHP


Penulisan pemeriksaan luar pada mayat
1

Dasar-dasar KUHP untuk pembuatan visum et repertum


PEMERINTAH KABUPATEN PASIR
KANTOR PELAYANAN KESEHATAN
RUMAH SAKIT UMUM PANGLIMA SEBAYA TANAH GROGOT
JL. DR. CIPTO MANGUNKUSUMO NO KM2 (0543)21118-21363

Nomor
: 343/VER/X/2013
Februari 2013

Tanah Grogot, 9

Lamp. :-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------Perihal
: Hasil pemeriksaan luar atas jenazal An. Nadian Armadani Binti
Ardiansyah------------------------

PROJUSTITIA
VISUM ET REPERTUM
Pada hari ini 9 Februari tahun 2013 saya yang bertanda tangan dibawah ini: dr
Arie Sebastian selaku Dokter Jaga Rumah Sakit Umum Panglima Sebaya Tanah
Grogot, menerangkan bahwa atas permintaan dari Kepala Kepolisian Sektor
Tanah Grogot dengan surat tertanggal 9 Februari 2013. Setelah memeriksa
seseorang:---------------------------------------------------------------------------------------------Nama
:
Nadiah
Ardiansyah-------------------------------------------------------

Armadani

Umur
:
Tahun-----------------------------------------------------------------------------------------

Binti
7

Jenis Kelamin
:
Perempuan-----------------------------------------------------------------------------------Kewarganegaraan :
Indonesia--------------------------------------------------------------------------------------Alamat
: Km 12 Desa Janju Kec Tanah Grogot Kab Paser
Kaltim-----------------------------

------------------------------------------------------HASIL
PEMERIKSAAN----------------------------------------------------

I.
PEMERIKSAAN
LUAR:-------------------------------------------------------------------------------------------------------1. Tutup/bungkus
mayat:----------------------------------------------------------------------------------------------a. Mayat
tidak
terbungkus.------------------------------------------------------------------------------------------2. Perhiasan mayat: Pasien ngenakan anting emas dengan bandul bulat dan
terdapat kalung dari bahan tali dengan bandul bulat putih dan
merah.--------------------------------------------------------------------3.

Pakaian

mayat:-------------PEMERINTAH KABUPATEN PASIR


KANTOR PELAYANAN KESEHATAN
RUMAH SAKIT UMUM PANGLIMA SEBAYA TANAH GROGOT
JL. DR. CIPTO MANGUNKUSUMO NO KM2 (0543)21118-21363
Lanjutan Visum et Repertum Nomor: 343/VER/X/2013
Halaman ke 2 dari 3 halaman
3.
Pakaian
mayat:-------------------------------------------------------------------------------------------------------------a. Satu buah jilbab berwarna putih dengan peniti besi tanpa merek yang
berlumuran
darah
dan
terdapat
jaringan
otak.-------------------------------------------------------------------------------------------------------b. Satu buah baju coklat muda pramuka dengan kantong didada kiri dan
ditemukan
uang
kertas
pecahan
rp
2000
dan
rp
1000.---------------------------------------------------------------------------------------------c.
Satu
buah
rok
coklat
gelap
pramuka
bermerek
CAKRAWALA
4.-----------------------------------------------d.
Satu
buah
pakaian
dalam,
singlet
putih
polos
tanpa
merek-----------------------------------------------------e.
Celana
dalam
putih
bergambar
anjing
bermerek
BADOUKIES.---------------------------------------------4.Benda
disamping
mayat:--------------------------------------------------------------------------------------------------a. Tas berwarna ungu bergambarkan kartun kelinci bertuliskan IBM LIKE FRESH
FRUIT
RIKIMARU
CUTE
KECIL.-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------5. Kaku mayat pada seluruh tubuh, agak sukar dilawan. Lebam mayat berwarna
merah keungunan pada punggung, hilang dengan penekananan.
6. Mayat adalah seorang perempuan bangsa Indonesia, Ras Mongoloid, berumur
antara lima sampai sepuluh tahun, kulit berwarna sawo matang, gizi sedang,
3

panjang badan seratus dua puluh lima sentimeter dan berat badan dua puluh
dua kilogram.---------------------------------------------------------------7.
Identitas
khusus:-----------------------------------------------------------------------------------------------------------a. Pada lengan atas kanan sisi luar lima sentimeter di bawah puncak bahu
terdapat jaringan parut sewarna kulit dengan diameter sebesar empat
milimeter.---------------------------------------------------------b.Pada lengan bawah kanan sisi belakang sembilan sentimeter di atas
pergelangan tangan terdapat bercak berwarna coklat berukuran satu sentimeter
kali setengah sentimeter.-------------------------------8. Rambut kepala warna hitam, tumbuhnya lurus, sepanjang sepuluh
sentimeter.--------------------------Bagian
atas
kepala
terbuka
sampai
batas
alis,
dan
otak
terburai.-------------------------------------------------Alis
mata
berwarna
hitam,
tumbuhnya
lebat,
sepanjang
satu
sentimeter.-------------------------------------Bulu mata berwarna hitam, tumbuhnya lentik, sepanjang nol koma tujuh
sentimeter.---------------------9.Mata kanan terbuka nol koma lima sentimeter, selaput bening mata jernih,
teleng mata bulat dengan diameter nol koma empat sentimeter, warna tirai mata
coklat, selaput bola mata dan selaput kelopak mata tidak tampak pelebaran
pembuluh darah.-----------------------------------------------------------Mata kiri terbuka nol koma empat sentimeter, selaput bening mata jernih, teleng
mata bundar dengan diameter nol koma empat sentimeter, warna tirai mata
coklat, selaput bola mata dan selaput kelopak mata tidak tampak pelebaran
pembuluh darah.-----------------------------------------------------------10.Hidung
berbentuk
pesek,
ukuran
sedang.--------------------------------------------------------------------------Kedua
telinga
berbentuk
oval.----------------------------------------------------------------------------------------------Mulut
terbuka
sepuluh
milimeter,
lidah
tidak
terjulur
dan
tidak
tergigit.---------------------------------------11.Gigi geligi lengkap---------PEMERINTAH KABUPATEN PASIR
KANTOR PELAYANAN KESEHATAN
RUMAH SAKIT UMUM PANGLIMA SEBAYA TANAH GROGOT
JL. DR. CIPTO MANGUNKUSUMO NO KM2 (0543)21118-21363
Lanjutan Visum et Reoertum Nomor: 343/VER/X/2013
Halaman ke 3 dari 3 halaman
11.Gigi geligi lengkap kecuali tidak adanya geraham belakang pertama pada
rahang
bawah
sebelah
4

kiri.-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------12. Dari lubang mulut


terdapat jaringan dan darah, dari hidung keluar
darah.-------------------------------Dari
kedua
lubang
telinga
tidak
keluar
apaapa.-----------------------------------------------------------------------Dari
lubang
kemaluan
dan
lubang
pelepas
tidak
keluar
apaapa.-------------------------------------------------13.
Lukaluka:------------------------------------------------------------------------------------------------------------------a. Pada bagian kepala bagian atas, bagian kepala terbuka dengan tepi tidak rata,
tidak dapat dirapatkan dan ada bagian tulang tengkorak yang hilang. Jika
berusaha dirapatkan, pecahan tulang yang hilang mempunyai besar lima koma
satu kali tujuh koma lima sentimenter.---------------------------b.Pada lengan atas kiri sisi dalam empat setengah sentimeter di atas lipat siku
terdapat luka terbuka dengan tepi rata berdasar otot dengan sudut depan bawah
tumpul dan sudut belakang atas lancip dan apabila dirapatkan membentuk garis
dengan panjang tiga sentimeter.-----------------------------------14.
Patah
tulang:
Tidak
teraba
tulang-----------------------------------------------------------------------------

patah

15.
lainlain:--------------------------------------------------------------------------------------------------------------------II. PEMERIKSAAN DALAM: TIDAK DILAKUKAN
KESIMPULAN------------------------------------------------------------------------------------------Pada mayat perempuan berumur tujuh tahun ini ditemukan luka terbuka di
bagian
kepala
akibat
kekerasan
tumpul.------------------------------------------------------------------------------------------------------------Sebab mati orang ini tidak dapat ditentukan karena pemeriksaaan dalam tidak
dilakukan. Saat kematian diperkirakan sekitar dua sampai dua belas jam sebelum
pemeriksaan, yaitu Sembilan februari dua ribu tiga belas jam tujuh dua puluh
waktu Indonesia timur sampai dengan delapan februari dua ribu tigabelas jam
dua puluh satu dua dua puluh waktu Indonesia timur.---------------------Demikian telah saya uraikan dengan sejujur-jujurnya dan menggunakan
pengetahuan saya yang sebaik-baiknya, mengingat sumpah jabatan, sesuai
dengan Kitab Undang-undang Hukum Acara Pidana (KUHAP).
Dokter Pemeriksa
Arie Sebastian

Pejabat yang berwenang meminta Visum et Repertum


PASAL 133 KUHAP : Penyidik
PASAL 2

PP No 27 TAHUN 1983

(2) Penyidik adalah :


a.Pejabat Polisi Negara Republik Indonesia tertentu yang sekurangkurangnya berpangkat Pembantu Letnan Dua pol (Ajun Inspektur Dua)
PASAL 3

PP No 27 TAHUN 1983

(2) Penyidik pembantu adalah :


a. Pejabat Polisi Negara RI tertentu yg sekurang-kurangnya berpangkat
Sersan Dua polisi;
b. Pejabat PNS tertentu yg sekurang-kurangnya berpangkat Pengatur
Muda (golongan II/a) atau yang disamakan dengan itu.

Dasar-dasar KUHP untuk visum et repertum


PASAL 133 KUHAP
Dalam hal penyidik untuk kepentingan peradilan menangani seorang
korban baik luka, keracunan ataupun mati yang diduga karena peristiwa
yang merupakan tindak pidana, ia berwenang mengajukan permintaan
keterangan ahli kepada ahli kedokteran kehakiman atau dokter dan atau
ahli lainnya
Ps 133 (2-3) KUHAP:
Permintaan keterangan ahli sebagaimana dimaksud dalam ayat (1)
dilakukan secara tertulis, yang dalam surat itu disebutkan dengan tegas
untuk pemeriksaan luka atau pemeriksaan mayat dan atau pemeriksaan
bedah mayat
Mayat yang dikirim kepada ahli kedokteran kehakiman atau dokter pada
rumah sakit harus diperlakukan secara baik dengan penuh penghormatan
terhadap mayat tersebut dan diberi label yang memuat identitas mayat,
dilak dengan diberi cap jabatan yang dilekatkan pada ibu jari kaki atau
bagian lain badan mayat.
Sanksi Hukum bila menolak membuat visum et repertum
PASAL 222 KUHP
Barangsiapa dengan sengaja mencegah, menghalang-halangi atau
menggagalkan pemeriksaan mayat untuk pengadilan, diancam dengan
pidana penjara paling lama sembilan bulan atau pidana denda paling
banyak empat ribu lima ratus rupiah
6

Permintaan Sebagain saksi ahli (masa persidangan)


PASAL 179 (1) KUHAP :
Setiap orang yang diminta pendapatnya sebagai ahli kedokteran
kehakiman atau dokter atau ahli lainnya wajib memberikan keterangan
ahli demi keadilan
PASAL 224 KUHP :
Barangsiapa dipanggil sebagai saksi, ahli atau juru bahasa menurut
undang-undang dengan sengaja tidak memenuhi kewajiban berdasarkan
undang-undang yang harus dipenuhinya, diancam : dalam perkara pidana,
dengan penjara paling lama sembilan bulan.
Pemeriksaan tersangka
PASAL 66 KUHAP
Tersangka atau terdakwa tidak dibebani kewajiban pembuktian
PASAL 53 UU KESEHATAN
(3) Tenaga kesehatan, untuk kepentingan pembuktian, dapat melakukan
tindakan medis terhadap seseorang dengan memperhatikan kesehatan dan
keselamatan yang bersangkutan

Pembuatan Visum et repertum bagi tersangka (misal: VR psikiatris)


PASAL 120 KUHAP
(1) Dalam hal penyidik menganggap perlu, ia dapat minta pendapat orang ahli
atau orang yang memiliki keahlian khusus.
PASAL 180 KUHAP
(1) Dalam hal diperlukan untuk menjernihkan duduknya persoalan yang timbul di
sidang Pengadilan, Hakim Ketua sidang dapat minta keterangan ahli dan
dapat pula minta agar diajukan bahan baru oleh yang berkepentingan
Alat bukti sah
PASAL 183 KUHAP :
Hakim tidak boleh menjatuhkan pidana kepada seseorang kecuali apabila
dengan sekurang-kurangnya dua alat bukti sah ia memperoleh keyakinan bahwa
suatu tindak pidana benar-benar terjadi dan bahwa terdakwalah yang bersalah
melakukannya.
7

PASAL 184 KUHAP :


Alat bukti yang sah adalah :
(a) Keterangan saksi, (b) Keterangan ahli, ( c ) Surat, (d) Petunjuk, (e)
Keterangan terdakwa

Anda mungkin juga menyukai