Anda di halaman 1dari 14

ASUHAN KEPERAWATAN PADA Tn.

Z
DENGAN GANGGUAN SISTEM ENDOKRIN
: DENGAN DIABETES MELITUS DI
RUANG PELANGI LANTAI 3 RUMAH
SAKIT TARAKAN JAKARTA

Resa Septiyani Pratiwi


Riski Saputra
Tita Lela Rosalina
KASUS
Nama : Tn.Z No. Mr :522291

Umur : 45 Th Ruangan Rawat : ruang Pelangi Lntai 3

Agama : Islam Tanggal Masuk :13- 06-2019

Jenis Kelamin :Laki laki Tanggal Pengkajian : 20-06-2019

Status :Kawin    

Pekerjaan :Sopir    

Pendidikan :Smp    

Alamat :Jl. Hamka no.4 tanjung priuk Jakarta

Penanggung Jawab    

Nama : Ny. L    

Umur : 43 Th    

Hub. Keluarga : Istri

Pekerjaan : IRT
 Klien diantar keluarga ke Rumah Sakit Tarakan Jakarta pada tanggal 13 Juni
2019 dengan keluhan badan lemas, pusing, gula darah tinggi dan juga ada luka
di kaki sebelah kiri,luka terasa nyeri.
 Pada saat pengkajian klien mengatakan badan klien terasa letih Dan lemah, dan
sering merasa haus dan lapar,klien mengatakan klien sering mual dan muntah,
dan belum BAB sejak masuk rumah sakit, klien mengatakan sering BAK yaitu
sebanyak 10 x/perhari, klien mengatakan gula darah tinggi saat masuk rumah
sakit, karena klien jarang kontrol ke rumah sakit kadar gula darah klien yaitu:
284,klien mengatakan ada luka dikaki sebelah kanan dan nyeri pada bagian
luka,klien mengatakan tidak nyaman dengan luka nya dikaki terdapat pus pada
kaki yang luka, klien mengatkan susah saat beraktivitas
 Klien menderita penyakit Diabetes selama 14 tahun yang lalu ,pasien tidak
pernah dirawat karna penyakit Diabetes, klien hanya berobat kepukesmas , tapi
jarang minum obat.
 Klien dan keluarganya mengatakan ada anggota keluarganya yang menderita
penyakit Diabetes, yaitu ibu klien
 Klien anak ke tiga dari tiga orang bersaudara dan saudara klien pertama dan
kedua perempuan . keluarga dari istri klien terdiri dari lima orang bersaudara dan
isterinya anak ke empat. klien memiliki anak sebanya tiga orang du laki laki
dan satu perempuan yaitu anak ke dua.
PENGKAJIAN
•Identitas Pasien

Nama Klien : Tn.Z


Jenis Kelamin : Laki-laki
Usia : 45 Tahun
Status Perkawinan : Kawin
Pekerjaan : Sopir
Agama : Islam
Pendidikan : SMP
Suku :-
Bahasa yang digunakan :-
Alamat Rumah : Jl.Hamka No.4 Tanjung Priuk Jakarta
Sumber Daya :-
Tanggal Masuk RS :13 Juni 2019
Ruangan Rawat : Ruang Pelangi Lantai 3
Diagnosa Medis : Diabetes Melitus
Tanggal Pengkajian : 20 Juni 2019
No RM : 522291
•Penanggung Jawab

Nama : Ny.L

Umur : 43 Tahun

Hubungan Dengan : Istri


Klien
Pendidikan :-

Pekerjaan : IRT

Alamat : Jl.Hamka No.4 Tanjung Priuk Jakarta


• Keluhan Utama : Badan lemas
• Alasan Masuk Rumah Sakit : Klien diantar keluarga ke Rumah
Sakit Tarakan Jakarta pada tanggal 13 Juni 2019 dengan keluhan
badan lemas, pusing, gula darah tinggi dan juga ada luka di kaki
sebelah kiri, luka terasa nyeri.
Riwayat Kesehatan
 Riwayat Kesehatan Sekarang
Pada saat pengkajian klien mengatakan badan klien terasa letih dan
lemah, dan sering merasa haus dan lapar,klien mengatakan klien sering
mual dan muntah, dan belum BAB sejak masuk rumah sakit, klien
mengatakan sering BAK yaitu sebanyak 10 x/perhari, klien meringis
kesakitan, klien mengatakan gula darah tinggi saat masuk rumah sakit,
karena klien jarang kontrol ke rumah sakit kadar gula darah klien yaitu:
284, klien mengatakan ada luka di kaki sebelah kanan dan nyeri pada
bagian luka, klien mengatakan tidak nyaman dengan lukanya di kaki
terdapat pus pada kaki yang luka, gelisah, klien mengatkan susah saat
beraktivitas dan dibantu.
Riwayat Kesehatan Dahulu
Klien menderita penyakit diabetes selama 14 tahun yang lalu ,pasien
tidak pernah dirawat karna penyakit diabetes, klien hanya berobat
ke pukesmas, tapi jarang minum obat.
  
Riwayat Kesehatan Keluarga
Klien dan keluarganya mengatakan ada anggota keluarganya yang
menderita penyakit diabetes, yaitu ibu klien
 Pemeriksaan fisik
 Pemeriksaan umum
Tingkat Kesadaran : Compos mentis 
GCS: 15 (E=4 ,V=5, M=6)
BB/TB : 57 Kg/ 160 Cm
Keadaan umum : Baik
Tanda- tanda vital : TD = 120/80 mmHg
Nadi = 80 x/menit
RR =21 x/menit
Suhu= 36,8
DATA FOKUS
 Data Objektif
 Data Subjektif  Gula darah 284
 Pasien mengatakan badan  Klien tampak lelah
lemah dan letih
 Klien tampak sering buar air
 Pasien mengatakan sering kecil
merasa haus dan lapar  Klien tampak sering minum
 Pasien sering buang air kecil
 Klien meringis kesakitan
sebanyak 10x
 Klien tampak gelisah
 Klien mengatakan nyeri pada
kaki yang luka  Terdapat nyeri tekan di daerah
 Klien mengatakan tidak kaki yang luka
nyaman dengan luka dikakinya  Terdapat pus di daerah kaki
yang luka
 Klien mengatakan ada luka di
kaki sebelah kanan  Aktivitas klien tampak dibantu
keluarga
 Klien mengatakan susah saat
beraktivitas  Leukosit 27.33[10^3/ul}]
 Klien mengatakan sering mual
dan muntah
Analisa Data
No Data Etiologi Masalah

1 DS Ketidakstabilan gula darah


 Pasien mengatakan Sel-sel perifer
badan lemah dan letih
gagal merespon
 Pasien
mengatkan sering
hormone insulin
merasa haus
 Pasien Sering  
buangair kecil
sebanyak 10 x Resistensi
DO
 (Gula darah ,284) insulin
 Klien tampak lelah
 
 Klien tampak sering
buang air kecil Hiperglikemia
 Klien tampak sering
minum  

Ketidakstabilan

kadar glukosa

darah
2 DS Kenaikan kronik Nyeri akut
kadar glukosa
 Klien mengatakan nyeri darah
pada kakinya yang luka  
 Keluarga  
mengatakan pasien Makrovaskuler
tidak nyaman dengan  
 
lukanya
DO Gangguan
 Klien meringis kesakitan vaskuler
 
 Klien tampak gelisah  
 Terdapat nyeri Pembengkakan
tekan di daerah sel
kaki yang luka  
 
Terjadi luka
 
 
Nyeri akut
DS - Faktor genetik Infeksi
 klien mengatakan ada - Inveksi virus
luka di kaki sebelah - Pengerusakan imunologik
kiri
 
DO
Kerusakan sel beta
 Terdapat pus didaerah
kaki yang luka  
 Leukosit Ketidakseimbangan produksi
27.33[10^3/ul}] insulin
   
Gula dalam darah tidak dapat
dibawa masuk dalam sel
 
Anabolisme protein menurun
 
Kerusakan pada antibodi
 
Kekebalan tubuh menurun
 
Infeksi
 
DS Glukosa tidak Intoleransi
masuk ke sel aktifitas
 klien mengatakan susah  
saat beraktivitas  
 klien mengatakan aktivitas ATP tidak terbentuk
 
tebatas  
 klien mengatakan badan Energi menurun
terasa letih dan lemah  
 
DO
 aktivitas klien tampak Intoleransi aktivitas
dibantu keluaraga
 Klien tampak lelah
 Terdapat nyeri tekan di
daerah kaki yang luka
Diagnosa Keperawatan

 Ketidakstabilan gula darah b.d resistensi insulin


 Nyeri Akut b.d Agen cedera fisik
 Infeksi b.d peningkatan Leukosit
 Intoleransi Aktivitas b.d imobilitas
NEXT

Anda mungkin juga menyukai