Anda di halaman 1dari 7

RESEP MAKANAN TAMBAHAN

UNTUK ANAK

Oleh : Muhammad Ied Risandi


1. Pais labu kuning

Bahan –bahan :

1. 200 gr labu kuning (timbang dgn kulit nya)


2. 30 gr gula pasir
3. 200 gr tepung beras
4. 200 mil santan cair
5. secukupnya daun pisang
6. 1/2 sdt garam

cara memasak :

1. Labu di bersihkan dan di potong sesuai selera,cuci bersih lalu kukus hingga lunak,lalu
tumbuk menggunakan uleukan,hingga halus dan lembut,lalu cpurlan semua bahan
2. Lalu aduk hingga merata lalu nyalakkan api,aduk terus sampai mengental
3. Lalu bungkus menggunakan daun pisang,lakukan hingga selesai,lalu kukus -+30
menit lalu angkat tunggu dingin dan siap di sajikkan

Energi:1020 kkal

Protein :15,8 gram

Lemak : 15,2 gram

Karbohidrat: 203,8 gram


2. Resep Bubur Saring Hati Ayam

Bahan :

 Beras 100 gram


 Hati ayam 1 buah
 Wortel ½ buah (diserut)
 Daun bawang ½ batang
 Jagung manis (diserut)
 Bawang putih 2 buah
 Garam sejumput (1/2 sdt)
 Margarin 1 sdm

Alat :

 Panci
 Sendok nasi

Cara Masak :

1. Bumbui hati dengan pirikan garam dan bawang putih


2. Rebus hati ayam yang sudah dibumbui dengan air 350 ml
3. Setelah hati matang, pisahkan kaldu dan hati ayam, cincang hati ayam
4. Tumis bawang geprek cincang dengan margarin sampai harum, masukan wortel dan
hati yang sudah dicincang kotak
5. Masukan kaldu dan beras, kemudian daun bawang
6. Masak sampai matang hingga menjadi bubur
7. Setelah matang, dinginkan, kemudian saring

Energi : 234 kkal


Protein : 25,9 gram
Lemak : 5,6 gram
Karbohidrat : 18 gram
3. Resep Bubur Saring Hati, Daging Ayam, dan Sawi

Bahan :

 Beras 100 gram


 Hati ayam 1 buah
 Wortel ½ buah (diserut)
 Daun bawang ½ batang
 Sawi
 Daging ayam 1 potong
 Bawang putih 2 buah
 Garam sejumput (1/2 sdt)
 Margarin 1 sdm

Alat :

 Panci
 Sendok nasi

Cara Masak :

1. Bumbui hati dan daging ayam dengan pirikan garam dan bawang putih
2. Rebus hati dan daging ayam yang sudah dibumbui dengan air 350 ml
3. Setelah hati dan daging ayam matang, pisahkan kaldu dan hati daging ayam, cincang
hati ayam dan daging ayam
4. Tumis bawang geprek cincang dengan margarin sampai harum, masukan wortel, sawi,
hati dan daging ayam yang sudah dicincang kotak
5. Masukan kaldu dan beras, kemudian daun bawang
6. Masak sampai matang hingga menjadi bubur
7. Setelah matang, dinginkan, kemudian saring

Energi : 458,1 kkal


Protein : 47,5 gram
Lemak : 20 gram
Karbohidrat : 19 gram

4. Resep Bubur Saring Hati Ayam, Bayam, dan Tempe


Bahan :

 Beras 100 gram


 Hati ayam 1 buah
 Wortel ½ buah (diserut)
 Daun bawang ½ batang
 Bayam
 Tempe potong dadu
 Bawang putih 2 buah
 Garam sejumput (1/2 sdt)
 Margarin 1 sdm

Alat :

 Panci
 Sendok nasi

Cara Masak :

1. Bumbui hati ayam dengan pirikan garam dan bawang putih


2. Rebus hati ayam yang sudah dibumbui dengan air 350 ml
3. Setelah hati ayam matang, pisahkan kaldu dan hati ayam, cincang hati ayam
4. Tumis bawang geprek cincang dengan margarin sampai harum, masukan wortel,
bayam, tempe potong dadu dan hati ayam yang sudah dicincang kotak
5. Masukan kaldu dan beras, kemudian daun bawang
6. Masak sampai matang hingga menjadi bubur
7. Setelah matang, dinginkan, kemudian saring

Energi : 426,1 kkal


Protein : 44,3 gram
Lemak : 14,5 gram
Karbohidrat : 30,1 gram

5. Puding Wortel
Bahan :

 Puding nutrijell mangga 1 bungkus


 Wortel 100 gram (diserut)
 Gula pasir 20 gram
 Air 250 ml

Alat :

 Panci
 Pengaduk

Cara Membuat :

1. Didihkan air
2. Masukan puding nutrijell
3. Masukan gula
4. Masukan wortel
5. Tunggu hingga wortel matang
6. Matikan kompor
7. Cetak di sebuah cetakan

Energi : 103,2 kkal


Protein : 1 gram
Lemak : 0,2 gram
Karbohidrat : 24,8 gram

6. Puding Waluh
Bahan :

 1/2 Waluh Ukuran Sedang


 1 Agar Swalow Plain
 Santan Kara 400 m
 Air 250 ml
 Garam Secukupnya
 Gula aren 300 gram
 1 Sachet Susu Enak
 1 Daun Pandan

Alat :

 Panci
 Pengaduk

Cara Membuat :

1. Kukus waluh, sisihkan daging dan kulit. Daging waluh di haluskan hingga lumat.
2. Ambil panci, masukkan air, santan kara, agar – agar, gula secukupnya, garam
secukupnya dan wauh yang sudah dihaluskan, aduk hingga merata dan tercampur.
3. Masukan daun pandan, masak dengan api sedang sambil terus diaduk hingga
mendidih
4. Biarkan uap agak hilang baru dimasukkan ke cetakan, kemudian cetakan masukan ke
dalam kulkas hingga agar-agar mengeras

Energi : 1.689 kkal


Protein : 9,6 gram
Lemak : 43,8 gram
Karbohidrat : 332,2 gram

Anda mungkin juga menyukai